Anda di halaman 1dari 10

Proposal Kegiatan

Talkshow : Digital
Transformasi Dunia
Kesehatan
Pendahuluan
Latar Belakang
Sejak Covid-19 menyerang dunia menyebabkan berbagai macam aktitas dibatasi untuk
mencegah penyebaran virus tersebut. Namun ada hal yang dapat kita ambil manfaatnya
adalah dengan melakukan perubahan kegiatan dalam Digital. Tidak terkecuali pada dunia
Kesehatan.

Dunia Kesehatan adalah industry yang banyak menyita perhatian semenjak Pandemi melanda.
Banyak perubahan-perubahan layanan dari konvensional menjadi Digital. Banyak platform-
platform telemedicine lahir pada era pandemic, Kementerian Kesehatan membuat Unit Kerja
Digital Transformation Office, dan BPJS pun mulai melakukan perubahan layanan.

Rumah sakit sebagai Garda terdepan pada pelayanan Kesehatan harus dapat beradaptasi
dengan mekanisme system kerja yang baru. Sistem pelayanan pada rumah sakit tercatat
dengan baik dalam bentuk digital sehingga Kemenkes, dan BPJS dapat memantau itu semua
secara realtime
Tema Keluaran

Let’s Sprout The Power Of Digital

Transformation in Healthcare
Keluaran Kegiatan
❑ Rumah Sakit dapat memahami penerapan IT pada proses pelayanan Rumah

sakit

❑ Memahami Pentingnya pertukaran data antar instansi Kesehatan

❑ Sistem Pemantauan aktifitas Rumah sakit secara Realtime

❑ Meningkatkan pelayanan Kesehatan


Rencana Kegiatan
Tempat & Waktu
Kegitan ini berupa Talk Show yang akan

diselenggarakan pada:

❑ Hari Selasa, Tanggal 24 Mei 2022

❑ Jam : 09.00 – 12.00

❑ Bertempat Di Hotel Luxton Bandung


Jl. Ir. H. Juanda No.18, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota

Bandung, Jawa Barat 40115


Pembicara

1 2 3
Pejabat DTO Direktur RSUD Kadis Kesehatan
Kemenkes Lembang
Standar pertukaran data Keberhasilan RSUD Kondisi Rumah sakit di
yang disiapkan rumah Lembang dalam Bandung Barat
sakit melakukan
transformasi
Susunan Acara
09.00 – 10.00 Registration (Coffee Break)
10.00 – 10.05 PEMBUKAAN
10.05 – 10.10 Kata Sambutan dari Bupati Bandung Barat
10.10 – 10.40 Sesi 1

Product Update
QnA

10.40 – 11.40 Sesi 2 “ Let’s Sprout The Power Of Digital Transformation in


HealthCare “

Talk Show dengan 3 Narasumber


- Kepala Dinas Kesehatan : dr Eissen
- Direktur RSUD Lembang : dr. Okto
- DTO Kemenkes : Agus Mutamakin

11.40 – 12.00 Penutup


12.00 – 14.00 Makan Siang
Peserta
❑ Seluruh rumah sakit yang berada di wilayah bandung barat

❑ Beberapa Rumah Sakit undangan lainnya

❑ Total 25 Rumah sakit

Anda mungkin juga menyukai