Anda di halaman 1dari 2

Kisi-Kisi Soal Bahasa Inggris PAS 1

Tahun Ajaran 2023-2024


Kelas 3

NO Materi Pembahasan

1 Characteristic of living Kosakata (vocabulary) :


things Human : Manusia Walk : Berjalan
(Ciri-ciri makhluk hidup) Animals : Hewan-hewan Legs : Kaki
Plants : Tumbuhan (Tanaman) Laying eggs : Bertelur
Lungs : Paru-paru Giving birth : Melahirkan
Moving/move : Bergerak Growing : Pertumbuhan
Gills : Insang Thrive : Berkembang
Breathing : Bernapas Grow and thrive : Tumbuh-kembang
Breeding : Berkembang biak Cat : Kucing
Sensitive to stimuli : peka Duck : Bebek
terhadap rangsangan Fish : Ikan

Humans move with legs : Manusia bergerak dengan kaki


Animals that can breed by laying egg is duck : Hewan yang dapat
berkembang biak dengan bertelur adalah bebek.
2 Vegetable growth Kosakata (vocabulary) :
(Pertumbuhan sayuran) Seeds : Biji Corn breeds with seed : Jagung
Corn : Jagung berkembang dengan biji
Onion : Bawang merah Onion breeds with tuber : Bawang merah
Banana : Pisang berkembang dengan umbi
Tubers : Umbi Banana breeds with bud : Pisang
Buds : Tunas berkembang dengan tunas
3 A benefit of plants Kosakata (vocabulary) :
(Manfaat tanaman) Benefit : Manfaat Ginger : Jahe
A food source : Sumber makanan Wood : Kayu
An industrial raw material : Cotton : Kapas
Bahan baku industri Aloe vera : Lidah buaya
A clothing material : bahan Coconut : Kelapa
pakaian Sheep fur : Bulu domba
Healthy : Kesehatan Cassava : Singkong
Jasmine flower : Bunga melati Carrot : Wortel

Wood can be used as a industrial raw material : Kayu dapat digunakan


sebagai bahan baku industri
Cotton can be used as a clothing material : Kapas dapat digunakan sebagai
bahan pakaian
Ginger can be used as a healthy : Jahe dapat digunakan sebagai kesehatan
Crocodile skin used to make a clothing raw material : Kulit buaya digunakan
sebagai bahan baku pakaian.
Plant that need little water is cactus : Tanaman yang membutuhkan sedikit air
adalah kaktus

4 Benefit of animal Kosakata (vocabulary) :


(manfaat hewan) Food source : sumber makanan
Raw material : bahan baku
Transportation : transportasi
Taken by energy : mengambil, memanfaatkan tenaga (kekuatan)
5 Various Object Kosakata (vocabulary) :
(berbagai macam benda) Plastic object : benda plastik Glass object : benda gelas
Wood object : benda kayu Metal object : benda logam
Paper object : benda kertas Rubber object : benda karet

Example
Plastic object : bag, bottle,
Wood object : chair, table, wardrobe
Paper object : newspaper, paperbag, book
Glass object : plate, bowl, glass
Metal object : spoon, fork, coin
Rubber object : balloon, eraser, tyre
6 Form Kosakata (vocabulary) :
(wujud benda) Solid object : benda padat
Liquid object : benda cair
Gas object : benda gas

Example
Solid object : bag, book, pencil
Liquid object : water, syrup, shampoo
Gas object : oxygen, air

Anda mungkin juga menyukai