Anda di halaman 1dari 20

SISTEM OPERASI DAN

PERMESINAN KAPAL
Blower, E/R Damper And E/R Fans

Bima Wicaksono Hardi Syahputra


9.E.23.006/PTRN
01. BLOWER

02. E/R DAMPER

03. E/R FANS


BLOWER
Blower adalah Mesin atau alat yang digunakan untuk
menaikkan atau memperbesar tekanan udara atau gas yang
akan dialirkan dalam suatu ruangan tertentu , juga sebagai
pengisapan atau pemvakuman udara atau gas tertentu.
KEGUNAAN
Blower digunakan untuk mensirkulasikan
gas-gas tertentu didalam suatu ruangan.
Selain itu blower merupakan mesin yang
memampatkan udara atau gas oleh gaya
sentrifugal ketekanan akhir yang
melebihi dari 40 psig.

PRINSIP KERJA
Prinsip kerja dari blower ini yakni
mengalirkan fluida serta mengubah dari
tekanan rendah menjadi tekanan tinggi
sehingga sebagai akibat adanya gaya
sentrifugal yang dialami oleh fluida
tersebut.
JENIS-JENIS BLOWER

Blower Sentrifugal

Blower sentrifugal terlihat seperti pompa sentrifugal,


impellernya digerakkan oleh gear dan berputar 15.000
rpm. Blower sentrifugal beroperasi melawan tekanan
0,35 sampai 0,70 kg/cm2, namun dapat mencapai
tekanan yang lebih tinggi. Dibagi 3 jenis, antara lain:
FORWARD CURVED BLADE BACKWARD CURVED BLADE RADIAL BLADE
BLOWER POSITIVE DISPLACEMENT

Blower positive displacement memiliki


rotor yang menjebak udara dan
mendorongnya melalui rumah blower.
Blower ini menyediakan volume udara
yang konstan bahkan jika tekanan
system nya bervariasi. Blower ini
berputar lebih pelan daripada blower
sentrifugal hanya 3.600 rpm. Jenis
blower positive displacement yang
sering digunakan adalah Vane Blower.
E/R DAMPER
E/R damper (Engine Room Damper) adalah komponen pada
kapal yang berfungsi sebagai pengatur aliran udara di ruang
mesin (engine room). Damper ini memungkinkan kontrol
terhadap ventilasi, sirkulasi udara, dan suhu di dalam ruang
mesin kapal.
Pengaturan udara, kontrol suhu, pengendalian tebal dan
KEGUNAAN suara, keamanan dan kontrol darurat, efisiensi energi,
Pengaturan Aliran Udara Bypass, pembuangan gas buang

Prinsip kerja E/R damper (Engine Room Damper) pada kapal


PRINSIP bergantung pada jenis dan desain spesifik damper tersebut.
KERJA Namun, secara umum, prinsip kerja E/R damper melibatkan
pengaturan aliran udara di ruang mesin untuk menjaga
kondisi lingkungan yang optimal.
BENTUK DAMPER

ROUND SQUARE RECTANGULAR


JENIS DAMPER

FIRE DAMPERS
Mendekteksi adanya panas yang berlebih
1 dan secara otomatis damper akan menutup
dan menghentikan laju aliran udara agar
tidak masuk ke ruangan tersebut dan
membuat asap atau racun hasil
pembakaran tidak masuk keruangan yang
lain dan mencegah kebakaran.

SMOKE DAMPERS
2 Alat kontrol yang digunakan untuk proteksi
kebakaran pasif dalam AC dan ventilasi.
Smoke damper dipasang pada hambatan
asap fisik, misal dinding.
MOTORIZE DAMPERS
Salah satu alat instrumentasi yang
4 membuat damper akan terbuka atau
menutup secara otomatis tanpa harus
membuka atau menutup dengan cara
manual.

PRESSURE RELIEF DAMPERS


5 Fungsi damper ini untuk menjaga tekanan
udara didalam ruangan, yang pada ujung
porosnya terdapat sebuah bandul yang
disebut bandul pascal.

MANUAL DAMPERS
6 Damper yang digunakan untuk mengatur
debit udara yang masuk dan keluar ruangan
yang bukaannya dilakukan secara manual
tanpa adanya akuator.
BALANCING DAMPERS
Damper yang dirancang untuk mengatur
7 aliran udara dalam sistem HVAC yang
berfungsi untuk menyeimbangkan volume
udara yang masuk ke saluran udara.

SHUT OFF DAMPERS


8 Damper yang berfungsi untuk mengontrol
aliran yang masuk. Damper ini membuka
dan menutup dengan cara mengubah
polaritas listrik actuator.

VOLUME DAMPERS
9 Suatu alat untuk mengatur volume udara
yang masuk atau keluar melalui ducting.
Damper ini biasanya digunkaan pada
instalasi oendingin ruangan yang memakai
sitem ducting.
NON-RETURN DAMPERS
10 Damper mekanikal yang prinsip
kerjanya sama seperti check valve,
damper yang hanya bisa
melewatkan aliran udara pada 1
arah.
E/R FANS
E/R Fans (Engine Room Fans) pada kapal adalah bagian
integral dari sistem ventilasi di ruang mesin kapal. Fungsi
utamanya adalah mengatur sirkulasi udara untuk menjaga
kondisi lingkungan yang optimal di dalam ruang mesin. Fokus
utama E/R Fan adalah untuk menjaga kondisi lingkungan
yang optimal di sekitar mesin kapal, termasuk pendinginan.
Fan digunakan untuk memindahkan Impeller fan mengubah energi mekanik
sejumlah volume udara atau gas rotasional menjadi energi kinetik maupun
tekanan dalam fluida gas. Pembagian
melalui suatu saluran ( duct) dan
energy mekanik menjadi energy kinetik
juga bisa digunakan sebagai dan tekanan yang diciptakan serta
pendinginan serta system ventilasi efisiensi energy bergantung pada jenis
ruangan. impeller fan yang dirancang.

KEGUNAAN PRINSIP KERJA


JENIS-JENIS
FAN FAN RADIAL DENGAN FAN DENGAN BLADE
MELENGKUNG
BLADE DATAR
Fan Sentrifugal
Fan sentrifugal meningkatkan
kecepatan aliran udara
dengan impeller berputar.
Kecepatan meningkat
sampai mencapai ujung
blades dan kemudian diubah
ke tekanan. FAN RADIAL DENGAN
BLADE DATAR
Fan axial dirancang untuk menangani laju aliran yang sangat tinggi
dan tekanan rendah. Fan axial menggerakkan aliran udara
FAN AXIAL sepanajng sumbu fan. Cara kerjanya fan ini seperti impeller
pesawat terbang, blades fan menghasilkan pengangkatan
aerodinamis yang menekan udara.

FAN PROPELLER FAN PIPA AXIAL FAN BALING AXIAL


SUMMARY
Blower berperan dalam membantu menyediakan udara segar, E/R
Damper membantu mengarahkan atau mengisolasi udara sesuai
kebutuhan, sedangkan E/R Fan memberikan daya dorong untuk
sirkulasi udara. Ketiga komponen ini bekerja sama membentuk sistem
ventilasi yang efisien untuk menjaga kondisi lingkungan yang optimal
di dalam ruang mesin kapal. Setiap komponen memiliki peran
khususnya untuk memastikan kesehatan dan kinerja mesin kapal.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai