Anda di halaman 1dari 19

Compressor Air

TANIA AZHARI ( 17020085)


VIERA BERLIANA A(17020088)
WIDYA ANNISA D (17020091)
Kompresor

Kompresor?
yaitu pesawat/ mesin yang berfungsi untuk memampatkan atau menaikkan tekanan atau memindahkan
fluida gas dari suatu tekanan statis rendah ke keadaan tekanan statis yang lebih tinggi

 Kompresor adalah alat untuk memompa bahan pendingin


(refrigeran) agar tetap bersirkulasi di dalam sistem.
Fungsi dari kompresor adalah untuk menaikan tekanan
dari uap refrigeran sehingga tekanan pada kondensor
lebih tinggi dari evaporator yang menyebabkan kenaikan
temperatur dari refrigeran.
Compressor Air

Kapasitas kompresor ditentukan oleh keperluan aliran udara plan. Pemakaian udara pada plan ditentukan oleh
jumlah maksimum pemakaian udara (kira-kira 0,02 m3/menit) untuk setiap devais dan adanya kebocoran.
Unit kompresor tersebut bisa berupa tipe reciprocating atau rotari, tunggal atau multistage, dan biasanya
digerakkan oleh motor listrik, turbin gas atau mesin disel.

 Kompresor dirancang dan diproduksi untuk dapat dipakai dalam jangka waktu yang lama, karena
kompresor merupakan jantung utama dari sistem refrigerasi kompresi uap dan juga kapasitas refrigerasi.

 Kompresor berfungsi untuk menghisap uap refrigeran yang berasal dari evaporator dan menekannya ke
kondenser sehingga tekanan dan temperaturnya akan meningkat ke suatu titik dimana uap akan
mengembun pada temperatur media pengembun.
Prinsip Kerja Kompresor

Staging
Kompresor mempunyai kemampuan untuk menurunkan suhu tekanan udara dan meningkatkan efisiensi tekanan udara. Tekanan udara yang
dihasilkan oleh kompresor mampu mengendalikan suhu dari kompresor untuk melanjutkan proses berikutnya.

Intercooling
Intercooler mempunyai fungsi untuk mendinginkan tekanan udara yang terdapat dalam tabung kompresor, sehingga mampu digunakan untuk
keperluan lainya. Suhu yang dimiliki oleh tekanan udara dalam kompresor ini biasanya lebih tinggidibandingkan suhu ruangan
Compressor Displacement and Volumetric Efficiency
kapasitas kompresor adalah sama dengan jumlah tekanan udara yang dapat ditampung oleh tabung penyimpanan kompresor. Kapasitas
sesungguhnya dari kompresor dapat mengalami penurunan kapasitas. Sedangkan yang dimaksud dengan volumetric efficiency adalah rasio
antara kapasitas kompresor dengan compressor displacement.
Specific Energy Consumption
tenaga yang digunakan oleh kompresor untuk melakukan kompresi udara dalam setiap unit kapasitas kompresor.Biasanya specific
energy
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

A. Bagian Statis
1. Casing
Casing merupakan bagian paling luar kompresor yang berfungsi :
- Sebagai pelindung terhadap pengaruh mekanik dari luar.
- Sebagai pelindung dan penumpu/pendukung dari bagian-
bagian yang bergerak.
- Sebagai tempat kedudukan nozel suction dan discharge
serta bagian diam lainnya.
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

2. Inlet Wall
Inlet wall adalah diafram (dinding penyekat) yang dipasang
pada sisi suction sebagai inlet channel dan berhubungan dengan
inlet nozle. Karena berfungsi sebagai saluran gas masuk pada
stage pertama, maka meterialnya harus tahan terhadap abrasive
dan erosi.
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

3. Guide Vane
Guide vane di tempatkan pada bagian depan eye impeller
pertama pada bagian suction (inlet channel). Fungsi utama guide
vane adalah mengarahkan aliran agar gas dapat masuk impeller
dengan distribusi yang merata. Konstruksi vane ada yang fixed
dan ada yang dapat di atur (movable) posisi sudutnya dengan
tujuan agar operasi kompresor dapat bervariasi dan dicapai
effisiensi dan stabilitas yang tinggi.
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

4. Eye Seal
Eye seal ditempatkan di sekeliling bagian luar eye impeller dan di
tumpu oleh inlet wall. Eye seal selalu berbentuk satu set ring logam
yang mengelilingi wearing ring impeller (lihat gambar 4). Berfungsi
untuk mencegah aliran balik dari gas yang keluar dari discharge
impeller (tekanan tinggi) kembali masuk ke sisi suction (tekanan
rendah).
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

5. Diffuser
Diffuser berfungsi untuk merubah energi kecepatan yang keluar
dari discharge impeller menjadi energi potensial (dinamis).
Untuk multi stage dipasang diantara inter stage impeller.

6. Labirinth Seal
Labirinth seal digunakan untuk menyekat pada daerah :
- Shaft dan diafragma sebagai shaft seal.
- Casing dan shaft sebagai casing seal.
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

7. Return Bend
Return bend sering juga disebut crossover yang berfungsi
membelokan arah aliran gas dari diffuser ke return channel untuk
masuk pada stage/impeller berikutnya. Return bend di bentuk
oleh susunan diafragma yang dipasang dalam casing. Bentuk dan
posisi dari return bend ditunjukan pada gambar 7.
8. Return Channel
Return channel adalah saluran yang berfungsi memberi arah
aliran gas dari return bend masuk ke dalam impeller berikutnya.
Return channel ada yang dilengkapi dengan fixed vane dengan
tujuan memperkecil swirl (olakan aliran gas) pada saat masuk
stage berikutnya sehingga dapat memperkecil vibrasi, lihat
gambar 8.
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

9. Diafragma
Diafragma adalah komponen bagian dalam kompresor yang
berfungsi sebagai penyekat antar stage dan tempat kedudukan eye
seal maupun inter stage seal. Dengan pemasangan diafragma
secara seri, akan terbentuk tiga bagian penting, yaitu diffuser,
return bend, dan return channel. Diafragma ditempatkan
didalam casing dengan hubungan tongue-groove sehingga mudah
dibongkar pasang.
Bagian Utama Kompresor dan Fungsinya

3. Guide Vane
Guide vane di tempatkan pada bagian depan eye impeller
pertama pada bagian suction (inlet channel). Fungsi utama guide
vane adalah mengarahkan aliran agar gas dapat masuk impeller
dengan distribusi yang merata. Konstruksi vane ada yang fixed
dan ada yang dapat di atur (movable) posisi sudutnya dengan
tujuan agar operasi kompresor dapat bervariasi dan dicapai
effisiensi dan stabilitas yang tinggi.
Klasifikasi Kompresor

 Ditinjau dari cara pemampatan (kompresi) udara


 Jenis perpindahan adalah kompresor yang menaikkan tekanan dengan memperkecil atau
memampatkan volume gas yang diisap ke dalam silinder atau stator oleh torak atau sudu

 Jenis turbo menaikkan tekanan dan kecepatan gas dengan gaya sentrifugal yang ditimbulkan oleh
impeller atau dengan gaya angkat (lift) yang ditimbulkan oleh sudu.
Klasifikasi Kompresor

Kompresor Positive Displacement


Kompresor ini tersedia dalam dua jenis: reciprocating dan putar/
rotary.
 Kompresor reciprocating
Di dalam industri, kompresor reciprocating paling banyak digunakan
untuk mengkompresi baik udara maupun refrigerant. Prinsip kerjanya
seperti pompa sepeda dengan karakteristik dimana aliran keluar tetap
hampir konstan pada kisaran tekanan pengeluaran tertentu. Juga,
kapasitas kompresor proporsional langsung terhadap kecepatan.
Keluarannya, seperti denyutan.
Klasifikasi Kompresor

 Kompresor Putar/ Rotary


Kompresor rotary mempunyai rotor Jenis dari kompresor putar adalah:
dalam satu tempat dengan piston dan
 Kompresor lobe (roots blower)
memberikan pengeluaran kontinyu bebas
denyutan. Kompresor beroperasi pada  Kompresor ulir (ulir putar helical-
kecepatan tinggi dan umumnya menghasilkan lobe, dimana rotor putar jantan
hasil keluaran yang lebih tinggi dibandingkan dan betina bergerak berlawanan
kompresor reciprocating. Biaya investasinya arah dan menangkap udara sambil
rendah, bentuknya kompak, ringan dan mengkompresi dan bergerak
mudah perawatannya, sehingga kompresor ini kedepan (lihat Gambar 7)
sangat popular di industri. Biasanya  Jenis baling-baling putar/ baling-
digunakan dengan ukuran 30 sampai 200 hp baling luncur, ring cairan dan
atau 22 sampai 150 kW. jenis gulungan
Klasifikasi Kompresor

Kompresor udara sentrifugal

Kompresor udara sentrifugal merupakan kompresor dinamis, yang tergantung pada transfer energi dari
impeller berputar ke udara. Rotor melakukan pekerjaan ini dengan mengubah momen dan tekanan udara.
Momen ini dirubah menjadi tekanan tertentu dengan penurunan udara secara perlahan dalam difuser statis.

Kompresor udara sentrifugal menggunakan pendingin air dan dapat berbentuk paket, khususnya paket yang
termasuk after-cooler dan semua control. Kompresor ini dikenal berbeda karakteristiknya jika dibandingkan
dengan mesin reciprocating. Perubahan kecil pada rasio kompresi menghasilkan perubahan besar pada hasil
kompresi dan efisiensinya. Mesin sentrifugal lebih sesuai diterapkan untuk kapasitas besar diatas 12,000 cfm
Pengkajian Kompressor dan Sistem Udara
Tekan
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai