Anda di halaman 1dari 6

SILABUS MATA PELAJARAN

Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Lengkong


Bidang Keahlian : Teknologi dan Rekayasa
Pogram Keahlian : Teknik Otomotif
Kompetensi Keahlian : Teknik Kendaraan Ringan Otomotif
Mata Pelajaran : Pemeliharaan Sasis dan Pemindah Tenaga Kendaraan Ringan
Durasi (Waktu) : Semt. Ganjil: 80 JP
Semt. Genap: 72 JP
KI-3 (Pengetahuan) :Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural, berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah..
KI-4 (Keterampilan) :Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.

Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Sumber Belajar
Kompetensi Pokok
(JP)
1 2 3 4 5 6 7
SEMESTER GANJIL
3.15 Mendiagnosis 3.15.1 Menyebutkan macam-  Macam-macam 24 JP  Mengamati Pengetahuan: - Buku bacaan
kerusakan macam kerusakan/gangguan Menayangkan sebuah  Tes Tertulis Anonim. Toyota Materi Pelajaran
kopling kerusakan/ganguan pada pada sistem kopling video kerusakan sistem  Tanya jawab Chassis Group Step 2. Jakarta: PT.
4.15 Memperbaiki sistem kopling.  Penyebab kopling. Keterampilan: Toyota-Astra Motor.
kopling 3.15.2 Menyebutkan kerusakan/gangguan  Penilaian Unjuk Anonim. Pedoman Reparasi Chassis
kemungkinan penyebab pada sistem kopling  Menanya Kerja dan Body Toyota Kijang. Jakarta: PT.
kerusakan/gangguan  Cara mengatasi Mengajukan pertanyaan  Observasi Toyota-Astra Motor.
pada sistem kopling. kerusakan/gangguan terkait video kopling  Portofolio Anonim. 1995. New Step 1 Training
3.15.3 Menyebutkan cara pada sistem kopling Manual. Jakarta: PT. Toyota-Astra
mengatasi  Perpindahan gigi  Mengeksplorasi Motor.
kerusakan/gangguan transmisi manual Mencari informasi - Job sheet
yang bisa dilakukan pada  Prosedur pelepasan dengan berdiskusi atau - Unit kopling
sistem kopling. dan pemasangan membaca dari sumber
4.15.1 Melakukan overhaul unit transmisi belajar berkaitan dengan
master silinder kopling manual kerusakan koping.
sesuai SOP.  Pelumasan transmisi
4.15.2 Melakukan overhaul  Mengasosiasi
release silinder kopling
Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Sumber Belajar
Kompetensi Pokok
(JP)
sesuai SOP. manual Menuliskan atau
4.15.3 Melakukan overhaul unit  Prosedur overhaul menyebutkan macam-
kopling sesuai SOP. master silinder macam kerusakan
4.15.4 Memeriksa komponen- kopling. kopling, penyebabnya,
komponen pada sistem  Prosedur overhaul dan cara mengatasinya
kopling sesuai dengan release silinder pada kendaraan ringan.
spesifikasi. kopling.
 Prosedur overhaul  Mengkomunikasikan
unit kopling. Membuat kesimpulan
 Prosedur tentang kerusakan pada
pemeriksaan dan sisitem kopling.
pengukuran pada
sistem kopling.
 Konstruksi kopling
pegas diafragma dan
pegas coil.

3.16 Mendiagnos 3.16.1 Menyebutkan macam-  Macam-macam 32 JP  Mengamati Pengetahuan: - Buku bacaan
is kerusakan macam kerusakan/gangguan Tayangan/gambar  Tes Tertulis Anonim. Toyota Materi Pelajaran
transmisi kerusakan/gangguan pada transmisi tentang macam – macam  Tanya jawab Chassis Group Step 2. Jakarta: PT.
manual pada transmisi manual manual kerusakan transmisi Keterampilan: Toyota-Astra Motor.
4.16 Memperbai 3.16.2 Menyebutkan  Penyebab manual  Penilaian Unjuk Anonim. Pedoman Reparasi Chassis
ki transmisi kemungkinan penyebab kerusakan/gangguan Kerja dan Body Toyota Kijang. Jakarta: PT.
manual kerusakan/gangguan pada transmisi  Menanya  Observasi Toyota-Astra Motor.
pada transmisi manual manual Mengajukan pertanyaan  Portofolio Anonim. 1995. New Step 1 Training
3.16.3 Menyebutkan cara  Cara mengatasi menyangkut Manual. Jakarta: PT. Toyota-Astra
mengatasi kerusakan/gangguan tayangan/gambar atau Motor.
kerusakan/gangguan yang bisa dilakukan teks pembelajaran - Job sheet
yang bisa dilakukan pada pada transmisi tentang kerusakan pada - Unit transmisi manual
transmisi manual. manual transmisi manual
4.16.1 Melakukan overhaul  Konstruksi gigi-gigi
transmisi manual sesuai percepatan transmisi  Mengeksplorasi
SOP. manual. Membaca sumber
4.16.2 Memeriksa komponen-  Prosedur belajar berkaitan
komponen transmisi pembongkaran dan dengan transmisi
manual sesuai dengan perakitan transmisi manual
Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Sumber Belajar
Kompetensi Pokok
(JP)
spesifikasi. manual
4.16.3 Mengidentifikasi  Prosedur pemeriksaan  Mengasosiasi
kerusakan/gangguan dan pengukuran Menuliskan atau
pada transmisi manual komponen transmisi menyebutkan macam-
dan cara mengatasinya manual macam kerusakan
transmisi manual,
penyebabnya, dan cara
mengatasinya pada
kendaraan ringan.

 Mengkomunikasikan
Menuliskan atau
menyampaikan hasil
analisis kerusakan
transmisi manual.
3.19 Mendiagnos 3.19.1 Menyebutkan macam-  Macam-macam 24 JP  Mengamati Pengetahuan: - Buku bacaan
is kerusakan macam kerusakan/gangguan Tayangan/gambar  Tes Tertulis Anonim. Toyota Materi Pelajaran
differential kerusakan/gangguan pada differential. tentang macam – macam  Tanya jawab Chassis Group Step 2. Jakarta: PT.
pada differntial.  Penyebab kerusakan differential. Keterampilan: Toyota-Astra Motor.
4.19 Memperbaiki 3.19.2 Menyebutkan penyebab kerusakan/gangguan  Penilaian Unjuk Anonim. Pedoman Reparasi Chassis
differential kerusakan/gangguan pada differential.  Menanya Kerja dan Body Toyota Kijang. Jakarta: PT.
pada differential.  Cara mengatasi Mengajukan pertanyaan  Observasi Toyota-Astra Motor.
3.19.3 Menyebutkan cara kerusakan/gangguan menyangkut  Portofolio Anonim. 1995. New Step 1 Training
mengatasi pada differential tayangan/gambar atau Manual. Jakarta: PT. Toyota-Astra
kerusakan/gangguan  Prosedur overhaul teks pembelajaran Motor.
pada differential differential. tentang differential.
4.19.1 Melakukan overhaul  Menyetel differential
differential sesuai SOP.  Mengeksplorasi
4.19.2 Melakukan perhitungan Membaca sumber
gear ratio pada belajar berkaitan
differential dengan differential.

 Mengasosiasi
Mendeskripsikan
penyebab
kerusakan/gangguan
Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Sumber Belajar
Kompetensi Pokok
(JP)
differential dan cara
mengatasinya, dengan
menggali berbagai
informasi dan observasi
benda kerja/gambar.

 Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil
analisis kerusakan
differential.
SEMESTER GENAP
3.20 Mendiagnos 3.20.1 Menyebutkan macam-  Macam-macam 24 JP  Mengamati Pengetahuan: - Buku bacaan
is kerusakan macam kerusakan/gangguan Tayangan/gambar  Tes Tertulis Anonim. Toyota Materi Pelajaran
poros roda kerusakan/gangguan pada poros roda. tentang macam – macam  Tanya jawab Chassis Group Step 2. Jakarta: PT.
4.20 Memperbai pada poros roda.  Penyebab kerusakan poros roda. Keterampilan: Toyota-Astra Motor.
ki poros 3.20.2 Menjelasakan penyebab kerusakan/gangguan  Penilaian Unjuk Anonim. Pedoman Reparasi Chassis
roda kerusakan/gangguan kerja pada poros  Menanya Kerja dan Body Toyota Kijang. Jakarta: PT.
pada poros roda. roda. Mengajukan pertanyaan  Observasi Toyota-Astra Motor.
3.20.3 Menyebutkan cara  Cara mengatasi menyangkut Portofolio Anonim. 1995. New Step 1 Training
mengatasi kerusakan/gangggua tayangan/gambar atau Manual. Jakarta: PT. Toyota-Astra
kerusakan/gangguan n pada poros roda. teks pembelajaran Motor.
pada poros roda.  Prosedur membongkar tentang poros roda.
4.20.1 Melakukan overhaul dan merakit poros roda.
poros roda sesuai SOP.  Pengukuran komponen  Mengeksplorasi
4.20.2 Mendiagnosis jenis poros roda. Membaca sumber
gangguan pada poros  Diagnosis poros roda belajar berkaitan
penggerak roda dan dengan poros roda.
penyebabnya.
 Mengasosiasi
Mendeskripsikan
penyebab kerusakan
poros roda dan cara
mengatasinya.

 Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil
Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Sumber Belajar
Kompetensi Pokok
(JP)
analisis kerusakan poros
roda.
3.21 Mendiagnos 3.21.1 Menyebutkan macam-  Macam-macam 24 JP  Mengamati Pengetahuan: - Buku bacaan
is kerusakan macam kerusakan pada Tayangan/gambar  Tes Tertulis Anonim. Toyota Materi Pelajaran
sistem rem kerusakan/gsnggusn sistem rem tentang macam – macam  Tanya jawab Chassis Group Step 2. Jakarta: PT.
konvensiona pada sistem rem konvensional. kerusakan sistem rem Keterampilan: Toyota-Astra Motor.
l. konvensional.  Penyebab kerusakan konvensional.  Penilaian Unjuk Anonim. Pedoman Reparasi Chassis
3.21.2Menjelasakan penyebab kerja sistem rem  Menanya Kerja dan Body Toyota Kijang. Jakarta: PT.
4.21 Memperbaiki kerusakan pada sistem konvensional. Mengajukan pertanyaan  Observasi Toyota-Astra Motor.
sistem rem rem konvensional.  cara mengatasi menyangkut Anonim. 1995. New Step 1 Training
 Portofolio
konvensional. 3.21.3Menyebutkan cara kerusakan/gangguan tayangan/gambar atau Manual. Jakarta: PT. Toyota-Astra
mengatasi pada sistem rem teks pembelajaran Motor.
kerusakan/gangguan konvensional. tentang sistem rem
pada sistem rem  Prosedur overhaul konvensional.
konvensional. sistem rem cakram.  Mengeksplorasi
4.21.1 Melakukan overhaul  Prosedur overhaul Membaca sumber
pada sistem rem tromol sistem rem tromol belajar berkaitan
dan cakram  Penggunaan alat ukur dengan sistem rem
konvensional sesuai kompenen sisitem rem. konvensional.
SOP.  Mengasosiasi
4.21.2 Mengukur komponen- Mendeskripsikan
komponen sistem rem penyebab kerusakan
sesuai dengan sistem rem
spesifikasi. konvensional, dengan
menggali berbagai
informasi dan observasi
benda kerja/gambar.
 Mengkomunikasikan
Menyampaikan hasil
analisis kerusakan
sistem rem
konvensional.
3.24 Mendiagnos 3.24.1 Menyebutkan macam-  Macam-macam 24 JP  Mengamati Pengetahuan: - Buku bacaan
is kerusakan macam kerusakan/gangguan Tayangan/gambar  Tes Tertulis Anonim. Toyota Materi Pelajaran
sistem kerusakan/ganguan pada sistem kemudi tentang macam – macam  Tanya jawab Chassis Group Step 2. Jakarta: PT.
 Penyebab kerusakan kemudi Keterampilan: Toyota-Astra Motor.
Alokasi
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Materi Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Sumber Belajar
Kompetensi Pokok
(JP)
kemudi pada sistem kemudi kerusakan/gangguan  Menanya  Penilaian Unjuk Anonim. Pedoman Reparasi Chassis
4.24 Memperbai 3.24.2 Menyebutkan pada sistem kemudi Mengajukan pertanyaan Kerja dan Body Toyota Kijang. Jakarta: PT.
ki sistem kemungkinan penyebab  Cara mengatasi menyangkut  Observasi Toyota-Astra Motor.
kemudi kerusakan/gangguan kerusakan/gangguan tayangan/gambar atau  Portofolio Anonim. 1995. New Step 1 Training
pada sistem kemudi. pada sistem kemudi teks pembelajaran Manual. Jakarta: PT. Toyota-Astra
3.24.3 Menyebutkan cara  Prosedur overhaul unit tentang kemudi. Motor.
mengatasi kemudi.  Mengeksplorasi
kerusakan/gangguan  Prosedur pemeriksaan Membaca sumber
yang bisa dilakukan pada dan pengukuran pada belajar berkaitan
sistem kemudi. sistem kemudi. dengan kemudi
4.24.1 Melakukan overhaul  Mengasosiasi
unit kemudi sesuai Mendeskripsikan
SOP. penyebab kerusakan
4.24.2 Memeriksa komponen- kemudi
komponen pada sistem  Mengkomunikasikan
kemudi sesuai dengan Menyampaikan hasil
spesifikasi. analisis kerusakan
sistem kemudi

Lengkong, 17 Juli 2023


Mengetahui, Guru Mata Pelajaran,
Kepala SMKN 1 Lengkong

HARBUDI SUSILO, M.Pd. TRI KUSNANTO, S.Pd.


NIP. 19770704 200801 1 010 NIP. 19731025 200801 1 003

Anda mungkin juga menyukai