Anda di halaman 1dari 5

SOAL SOAL

KEWIRAUSAHAAN B
1. Pandangan jauh ke depan ke mana perusahaan akan dibawa disebut dengan…..
a. Misi Usaha d. Visi Usaha
b.Tujuan Usaha e. Perencanaan Usaha
c. Sasaran Usaha

2. Di bawah ini yang tidak termasuk langkah-langkah dalam pemecahan masalah usaha yakni…..
a. Aplikasi data d.Mengkaji masalah dan merumuskan masalah
b.Aplikasi kesimpulan e. Verifikasi data
c. Mengumpulkan data

3. Berikut ini yang tidak termasuk jenis-jenis laporan pengelolaan usaha secara tertulis adalah…………..
a. Laporan khusus c. Laporan lisan e. Laporan berkala
b.Laporan hasil pekerjaan d.Laporan pimpinan

4. Barang-barang yang mudah dicari bila diperlukan setiap saat disebut……


a. Convenience goods c. Speciality goods e. Consumers goods
b.Shopping goods d.Unsought goods

5. Ikut belajar bekerja dalam kegiatan usaha dan bisnis wirausahawan/pengusaha, hal ini dinamakan
dengan..........
a. Pakaryan c. Latihan e. Magang
b.Prestasi d.Bekerja

6. Suatu kegiatan dari suatu kelompok yang mengadakan kerja sama untuk mencapai tujuan bersama disebut
dengan administrasi, hal tersebut dikemukakan oleh ……….
a. Leonard D White d.William J Stantion
b.HA. Simon e. Ali Sadikin
c. Philip Kotler

7. Orang yang mengirim atau menyampaikan pesan ke pihak lain disebut dengan…………..
a. Wirausaha d.Pialang
b.Komunikator e. Innovator
c. Komunikan

8. Resep Dr. DJ. Scwartz tentang cara memanfaatkan peluang usaha/bisnis diantaranya……
a. Kerja keras d.Kegairahan
b.Pelayanan e. Bertanya dan dengarkanlah
c. Kerja cerdas

9. Program evaluasi usaha yang membantu pemilihan aktivitas dalam program tertentu yang mungkin akan
berhasil dalam memenuhi kebutuhannya dinamakan …..
a. System Assessment c. Program Certification e. Program Implementation
b. Program Implovement d. Program Planning

10. Cara merekrut sumber daya manusia sebagai tenaga kerja adalah dengan……
a. Langsung datang d.Tanpa tes
b.Cara formal dan non formal e. Lewat makelar
c. Langsung diterima

11. Dibawah ini akibat ketidakjujuran dalam berwirausaha/berbisnis, kecuali…


a. Tidak dipercaya konsumen d.Dusta
b.Suka dendam e. Banyak patner usaha yang bekerja sama
c. Prasangka buruk
12. Di bawah ini merupakan ciri-ciri orang yang mempunyai kemampuan berfikir kreatif (menurut A. Roe),
kecuali ………………………
a. Keterbukaan pada pengalaman d.Tekun
b.Percaya pada diri sendiri e. Tidak dapat menerima perbedaan
c. Keingintahuan

13. Wirausaha yang memiliki keahlian di bidang tertentu atau produksi tertentu atau keahlian tertentu disebut
dengan wirasuaha…..
a. Vak c. Manger e. Organisasi
b.Uang d.Social engineer

14. Badan usaha yang kegiatannya menghasilkan barang dengan bantuan factor alam disebut dengan badan
usaha……
a. Agraris c. Industri e. Jasa
b.Ekstratif d.Perdagangan

15. Merk yang terdiri atas kata-kata, huruf dan atau angka yang dapat diucapkan disebut…..
a. Brand name c. Trade mark e. Brand selling
b.Brand mark d.Brand address

16. Jumlah harga barang yang ditagih atau dijual setelah dikurangi potongan penjualan tetapi belum dikurangi
retur penjualan barang/jasa dinamakan……….
a. Penjualan bruto c. Potongan penjualan e. Laba
b.Penjualan bersih d.Modal

17. Media yang akan dipilih oleh perusahaan dalam pelaksanaan promosi merupakan media yang
menguntungkan, dibawah ini media yang digunakan perusahaan untuk promosi adalah....
a. Satelit c. Mobil BMW e. Kabel
b.Laptop d.Majalah

18. Pemberian prestasi suatu pihak kepada pihak lain yang akan dikembalikan lagi pada suatu masa tertentu
disertai dengan suatu kontra prestasi berupa bunga dinamakan……
a. Kredit c. Kreditur e. Hutang
b.Modal d.Suku bunga

19. Produsen menetapkan harga produk serendah mungkin. Hal tersebut merupakan pengertian dari…..
a. Margin price c. Penetration price e. Slow skimming
b.Rapid skimming d.Shining price

Produsen Konsumen 20.

Gambar diatas termasuk kategori saluran jaringan distribusi.....


a. Secara langsung d.Secara umum
b.Secara tidak langsung secara komplit e. Secara khusus
c. Secara semi langsung

21. Untuk memberikan kepuasan dalam teknik menjual perlu adanya aplikasi teori AIDAS, di bawah ini yang
termasuk konsep AIDAS adalah.............
a. Desire d.Strenght
b.Application e. Abilithy
c. Independent selling

22. Sejumlah informasi tentang seseorang, barang atau organisasi yang disebarluaskan ke masyarakat melalui
media tanpa dipungut biaya atau tanpa pengawasan dari sponsor periklanan, termasuk dalam pengertian
adalah …..
a. Personal selling d. Publicity
b. Sales promotion e. Display product
c. Advertensi
23. Tes yang ditujukan untuk mengukur aspek-aspek kecerdasan seseorang calon tenaga kerja dan kesanggupan
mentalnya dinamakan tes…….
a. Personality test c. Aptitude test e. Job description test
b.Intelligence test d.Achievement test

24. Arus informasi satu arah yang dibuat untuk mengarahkan seseorang atau organisasi kepada tindakan yang
menciptakan pertukaran dalam pemasaran disebut dengan.....
a. Promosi c. Komunikasi e. Kompetisi
b.Distribusi d. Inovasi

25. Dibawah ini yang termasuk jenis usaha retail (usaha eceran) adalah………
a. Search Engine Google c. Yamaha e. Agribisnis
b.Hypermart d.Alfamart

26. Perusahaan yang dapat menyerang market leader dan pesaing-pesaing lainnya dalam suatu usaha yang gencar
merebut bagian pasar, dinamakan……
a. Marketing c. Market Challanger e. Market Setting
b.Market Follower d.Market Nicher

27. Menurut Guilford, kemampuan untuk menghasilkan gagasan dan ide dinamakan…….
a. Fluency c. Fleksibel e. Fluktuatif
b.Elaboration d.Destiny

28. Kekuatan energik, daya tarik yang luar biasa sehingga diikuti oleh para pengikutnya, merupakan
pengertian…………
a. Konsisten c. Kharismatik e. Fair
b.Karakteristik d. Komitmen Tinggi

29. Untuk menghindari kelebihan atau kekurangan bahan baku, perusahaan perlu melakukan.....
a. Pengendalian c. Penyimpanan e. Penyortiran barang
b.Perencanaan d. Pembelian penjualan
c. Penyimpanan

30. Pembeli yang sudah mengetahui dan memutuskan apa yang akan dibelinya sehingga perlu persiapan dan
cepat melayaninya, tipe pembeli tersebut termasuk dalam kategori tipe pembeli........
a. The decided customers c. The undecided customers e. The silent timid customers
b. The delibrate customers d. The I get discount customers
c. The undecided customers
SOAL – SOAL REMIDI

Anda mungkin juga menyukai