Anda di halaman 1dari 3

SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER

ANISA REZKY AMELIA X5

NO TAHUN KETERANGAN
1 1642 Seorang matematikawan, ilmuwan, dan filsuf
Perancis Blaise Pascal menemukan
kalkulator otomatis yang terdiri dari
seperangkat roda gigi
2 1670an Seorang matematikawan Jerman Gottfreid
Willhelm Leibniz , mengembangkan
kalkulator Pascal sehingga mampu
melakukan perhitungan perkalian dan
pembagian. Leibniz juga menambahkan
system bilangan biner (binary numeration)
yang mudah ditangani mesin.
3 1820an Matematrikawan Inggris Charles Babbage,
mengembangkan ide munculnya komputer
mekanik yang disebut difference engine.
4 1888 Seorang penemu, statistikawan, dan
wiraushawan Heman Hollerith menemukan
system kartu berlobang (punched card
system) yang digunakan sebagai system
tabulasi.
5 1931 Vannevar Bush (1890-1974) seorang
ilmuwan, insinyur dan pendidik Amerika
menemukan differential analyzer, sebuah alat
yang dapat digunakan untuk menyelesaikan
persamaan matematika yang kompleks
secara otomatis
6 1931 Inggris berhasil menyelesaikan sebuah
computer yang digunakan untuk
memecahkan kode rahasia Jerman dengan
cepat dan efisien yang disebut dengan
Colossus.
7 1946 Pemerintahan Amerika Serikat bekerja sama
dengan University of Pennsylvania berhasil
mengembangkan computer ENIAC
(Electronic Numerical Integrator and
Computer) untuk tujuan serbaguna (general
purpose computer). Komputer ENIAC
dirancang oleh John Presper Eckert (1991-
1995) dan John W. Mauchly (1907-1980).
8 1958 Jack Kilby, seorang insiyur elektro Amerika
menemukan IC (integrated circuit). IC
digunakan untuk membuat chip yang
menjadi dasar pembuatan mikroprosesor.
9 1971 Intel memperkenalkan mikroprosesor
pertama, yaitu Intel 4004 yang terbuat dari
2.300 transistor dan dapat melakukan 60.000
perhitungan per detik.
10 1972 Untuk pertama kalinya computer
menggunakan mikroprosesor. Mikroprosesor
tersebut adalah Intel 8008.
11 1981 IBM memperkenalkan penggunaan Pesonal
Computer (PC) untuk penggunaan di rumah,
kantor, dan sekolah. Jumlah PC yang
digunakan melonjak dari 2 juta unit di tahun
1981 menjadi 5,5 juta unit di tahun 1982.
12 1990an Jumlah transtitor alam mikropsesor
bertambah menjadi dua kali lipat setiap 18
bulan seperti yang diprediksi oleh Gordon
Moore.
Perkembangan teknologi jaringan komputer
menyebabkan komputer-komputer dapat
dihubungkan dalm jaringan lokal (LAN) dan
jaringan internet. Jaringan tersebut
memungkinkan komputer saling
berkomunikasi dan bertukar informasi atau
data. Saat ini komputer telah menjadi sarana
komunikasi dan sumber informasi.
Penggunaan komputer dan internet sudah
sangat luas dan hampir mencakup seluruh
aspek kehidupan manusia. Berbagai manfaat
telah dirasakan oleh para pengguna
komputer. Kemajuan teknologi ini
merupakan hasil dari kerja keras para tokoh-
tokoh yang bergerak di bidang teknologi
komputer.

Anda mungkin juga menyukai