Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa , yang telah
memberikan rahmat dan kasihnya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan Tugas
Akhir ini yang merupakan salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya pada
Fakultas Teknik Jurusan Pendidikan Teknik Bangunan Prodi D3 – Teknik Sipil Universitas
Negeri Medan. Dalam tugas akhir ini penulis memilih judul “STUDI KELAYAKAN
SARANA TROTOAR DI DALAM KAWASAN UNIVERSITAS NEGERI MEDAN”.
Selama proses penyusunan tugas akhir ini, penulis banyak mendapatkan dorongan dan
bimbingan dari berbagai pihak baik materi, dukungan moral dan informasi. Dalam
kesempatan ini penulis tidak lupa mengucapkan terimakasih kepada :
1. Bapak Syahreza Alvan,ST .,M.Si selaku dosen pembimbing Tugas Akhir saya yang
telah banyak memberikan waktu, tenaga, pikiran dan bimbingan kepada penulis.
Sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik
2. Bapak Prof. Dr. Harun Sitompul, Selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Negeri
Medan.
3. Bapak Drs. Asri Lubis, ST.,M.Pd, Selaku Ketua Jurusan Pendidikan Teknik
Bangunan Universitas Negeri Medan.
4. Bapak Drs. Nono Sebayang, ST, M.Pd Selaku Sekretaris Jurusan Pendidikan Teknik
Bangunan Universitas Negeri Medan dan selaku dosen penguji tugas akhir saya.
5. Ibu Irma Novrianty Nasution, S.T.,M.Ds, Selaku Ketua Program Studi D3 Teknik
Sipil Universitas Negeri Medan.
6. Bapak Zulkifli Matondang, Selaku Dosen Pembimbing Akademik dan dosen penguji
tugas akhir saya yang telah banyak memberikan semangat, dorongan dan masukan.
7. Ibu Syafiatun Siregar, ST .,M.Si , Selaku dosen penguji tugas akhir saya yang telah
banyak memberikan masukan.
8. Bapak dan Ibu dosen Program Studi D3 Teknik Sipil yang telah memberikan ilmu
pengetahuan pada saat perkuliahan.
9. Bapak dan Ibu Pegawai Administrasi Fakultas Teknik Universitas Negeri Medan
10. Teristimewa kepada kedua orangtua yang sangat penulis cintai, Bapak saya
St.M.Sihombing dan Momsky saya Corry Sihite yang banyak membantu saya dalam
doa, dukungan, semangat dan materi.
11. Buat Opung yang penulis sayangi, Opung Cekdam dan Opung Marbuhal yang tidak
hentinya memberikan saya dukungan dan doa.

i
12. Buat abang dan kakak yang saya sayangi Lamtota Maradona Hexa Manri Sihombing,
Guster Candro Parluhutan Sihombing dan kakak saya Margaretha Pratiwi Sihombing
yang tidak hentinya memberikan saya dukungan dan doa.

13. Kristina Ramayanti Silitonga, Indri Pratiwi, Indri Dwi, Andi Daulay dan rekan-rekan
Mahasiswa Program Studi D3 Teknik Sipil stambuk 2014 yang telah berkenan
memberikan dukungan, masukan, dorongan dan informasi sampai penyempurnaan
laporan Tugas Akhir ini.
14. Kakak dan Adik Stambuk Program Studi D3 Teknik Sipil yang turut membantu saya
dalam penyusunan Tugas Akhir ini

Akhir kata penulis mengucapkan banyak terimakasih, mudah-mudahan Tugas Akhir ini
dapat bermanfaat kepada pembaca. Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberkati kita semua
selalu.

Medan, Oktober 2017


Penulis

Rekha Elisabeth Sihombing


NIM 5143210036

ii

Anda mungkin juga menyukai