Anda di halaman 1dari 4

PROYEK SMELTER TERHANTAM RELAKSI

EKSPOR

Pengolahan dan
Pemurnian Indonesia
(AP31) Jonatan
Handojo. Jonatan
mengungkapkan, ke-11
smelter nikel yang
berhenti beroperasi
adalah milik PT
Karyatama Konawe
Utara, PT Macika
Mineral Industri, PT
Bintang Smelter
Indonesia, PT Huadi
Nickel, PT Titan
Para pelaku industri nikel di dalam negeri Mineral, PT COR Industri, PT Megah
mengeluhkan keputusan pemerintah Surya, PT Blackspace, PT Wan Xiang, PT
merelaksasi aturan ekspor mineral. Jinchuan, dan PT Transon.
Relaksasi telah menyebabkan harga nikel
anjlok sekitar 12% sejak aturan itu Di sisi lain, menurut dia, ada sekitar 12
diterbitkan pada awal tahun ini. Selain itu, perusahaan smelter nikel yang merugi
sebanyak 11 pabrik pengolahan dan akibat jatuhnya harga, yaitu PT Fajar
pemurnian (smelter) nikel berhenti Bhakti, PT Kinlin Nickel, PT Century, PT
berproduksi dan ribuan orang kehilangan Cahaya Modern, PT Gebe Industri, PT
pekerjaan seiring jatuhnya harga Tsingshan (SMI), PT Guang Ching, PT
komoditas tersebut di pasar dunia. Cahaya Modern, dan PT Heng Tai Yuan.
Lainnya PT Virtue Dragon, PT Indoferro,
"Relaksasi ekspor harus dicabut. Saat ini dan pemain lama, PT Vale Indonesia Tbk.
ada 20 smelter nikel, semuanya rugi dan Adapun PT Aneka Tambang Tbk (Antam)
kecewa terhadap kebijakan pemerintah hanya meraih laba bersih Rp 6 miliar pada
membuka keran ekspor nikel. Apa yang kuartal 1-2017.
diinginkan pemerintah? Setelah dunia
usaha diimbau berinvestasi, bukannya Pemerintah sejak 12 Januari 2017
diberi insentif, malah disuruh rugi," kata mencabut larangan ekspor mineral mentah
Wakil Ketua Asosiasi Perusahaan yang diberlakukan sejak awal 2014.
Alasan pemerintah harga komoditas Berdasarkan ketiga beleid yang diterbitkan
tambang yang jatuh di pasar global telah pada 11 Januari 2017 itu, pemerintah
menyebabkan perusahaan tambang di antara lain memberikan izin ekspor nikel
dalam negeri kesulitan memenuhi dan bauksit yang belum dimurnikan atau
kewajiban membangun smelter. Alasan berkadar rendah, yaitu nikel berkadar di
lainnya, relaksasi dapat men ingkatkan bawah 1,7% dan bauksit yang telah
penerimaan negara di sektor dilakukan pencucian.
pertambangan.
Dorong Investasi
Relaksasi ekspor mineral digariskan Menteri ESDM Ignasius Jonan beberapa
Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 1 Tahun waktu lalu mengungkapkan, tujuan utama
2017 tentang Peru- bahan Keempat atas PP PP 1/2017 adalah meningkatkan
Nomor 23 Tahun 2010 tentang penerimaan negara, mendorong investasi,
Pelaksanaan Kegiatan Usaha dan membuka lapangan pekerjaan.
Pertambangan Mineral dan Batubara.
Menurut Jonan, relaksasi ekspor mineral
PP 1/2017 diperkuat Peraturan Menteri tidak melanggar Undang- Undang
(Permen) Energi dan Sumber Daya Minerba. Soalnya, dalam UU itu,
Mineral (ESDM) Nomor 5 Tahun 2017 perusahaan tambang berstatus izin usaha
tentang Peningkatan Nilai Tambah Mineral pertambangan khusus operasi produksi
Melalui Kegiatan Pengolahan dan (IUPK OP) boleh mengekspor konsentrat
Pemurnian Mineral di Dalam Negeri. dan tidak ada batas waktu yang mengikat,
Payung hukum turunan lainnya yaitu dengan catatan harus membangun smelter
Permen ESDM Nomor 6 Tahun 2017 dalam lima tahun.
tentang Tata Cara Persyaratan Pemberian
Rekomendasi Pelaksanaan Penjualan
Mineral ke Luar Negeri Hasil Pengolahan
dan Pemurnian.
"Kami memantau setiap enam bulan. Yang mineral mentah atau olahan harus
terlambat bangun smelter akan ditindak." mengubah status dari kontrak karya (KK)
tegas dia. menjadi IUPK OP. "Pemegang KK yang
tidak mengubah statusnya menjadi IUPK
Menteri ESDM menambahkan, perusahaan OP hanya boleh mengekspor mineral yang
tambang yang ingin tetap mengekspor sudah dimurnikan," papar dia.

Perusahaan Pengolahan Nikel di Indonesia yang Sudah Berdiri


Ni Kebutuhan
Nama Kapasitas
No Lokasi Produk % Nikel Ekuivalen Ore
Perusahaan Produksi
(MT) (WMT)*p a
PT Macika Konsel,
1 53.000 NPl 10% 5.300 290.000
Mineral Industri Sultra
Pomalaa,
2 PT Antam Tbk 125.000 FeNi 20% 25.000 2.000.000
Sultra
PT Century Cikande,
3 50.000 FeNi 12% 6.000 641.026
Metalindo Banten
PT Bintang Tigaraksa.
4 50.000 FeNi 12% 6.000 641.026
Timur Steel Banten
PT Cahaya
Unahaa,
5 Modem Metal 8.640 NPI 12% 1.037 48.000
Sultra
Industry
PT Gebe Nickel
6 Gresik, Jatim 10.000 80% 8.000 641.026
Industry Nikel Hidroksida
PT Sulawesi
Morowali, 2.666.000
7 Mining 660.000 FeNi 15% 75.000
Sulteng
Investment
PT Huadi Nikel Bantaeng,
8 53.000 NPl 10% 5.300 290.000
Alloy Indonesia Sulsel
Bantaeng.,Su
9 PT Titan Mineral 53.000 NPl 16% 5.300 290.000
lsel
Cilegon, 800 000
10 PT Indoferro 200.000 NPl 7% 14.000
Banten
PT COR Industri Morowali,
11 120.000 NPl 10% 12.000 656.605
Indonesia Sultra
PT Fajar Bhakti Gebe, Papua 1.282.051
12 120.000 NPl 10% 12.000
Lintas Nusantara Barat
PT Karyatama 250.000
13 Konut Sultra 50.000 NPl 16% 5.000
Konawe Utara
PT Bintang
Konsel, 300.000
14 Smelter 53.000 NPl 10% 5.300
Sultra
Indonesia
PT Guang Ching Morowali, 2.666.000
15 500.000 FeNi 15% 75.000
Nikel Sulteng
Nickel 4.480.000
16 PT VALE Soroako 105.000 78% 80.000
Mate
PT HENG TAI
17 Cilegon 110.000 NPl 10% 11.000 660.000
YUAN
PT KINLIN
Konawe
18 NIKEL 50.000 NPl 10% 5.000 275.000
Selatan
INDUSTRI
PT MEGAH
1.100.000
19 SURYA PULAU OBI 200.000 FeNi 15% 30.000
PERTIWI
PT VIRTU
20 Kendan 200.000 FeNi 15% 30.000 1.100.000
DRAGON
TOTAL: 416.237 21.076.733
Catalan :
- Nikel ekuivalen = nikel 100%
- Total pfoduksi = 21% pangsa pasar dunia

Anda mungkin juga menyukai