Anda di halaman 1dari 3

PENYAMPAIAN PELAYANAN

LABORATORIUM JIKA REAGEN


TIDAK TERSEDIA
No. Dokumen : /3.9.1.b.4/SPT/2023
No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : Januari 2023
Halaman : 1/3
PUSKESMAS DARIMI, SKM
PEKAN NIP. 196809101989031004
GEDANG

1. Pengertian
Penyampaian pelayanan laboratorium jika reagen tidak
tersedia merukapan prosedur yang di lakukan oleh petugas
laboratorium dalam menyampaikan informasi apabila reagen
pemeriksan tidak tersedia karena kekosongan stok dari
distributor, terjadi penghentian produksi reagen, mendekati
Expired date/sudah Expired date, dan karena telat pengadaan
reagen.

2. Tujuan Sebagai acuan dalam Penyampaian pelayanan laboratorium jika


reagen tidak tersedia.

3. Kebijakan
Keputusan Kepala Puskesmas Pekan Gedang No.
//III/SPT/2023 tentang SK Pelayanan Klinis

4. Referensi
1. Permenkes Nomor 43 Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan
Masyarakat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2019
Nomor 1335)
2. Permenkes No. 1691/MENKES/PER/VIII/2011 tentang
Keselamatan Pasien Rumah Sakit
3. Permenkes No. 34 Tahun 2022 tentang Akreditasi
Puskesmas, Klinik, Labkes, UTD, TPMD/TPMDG
4. Pedoman Praktik Laboratorium Kesehatan yang Benar
Depkes RI tahun 2008 halaman 31
PENYAMPAIAN PELAYANAN
LABORATORIUM JIKA REAGEN
TIDAK TERSEDIA
No. Dokumen : /3.9.1.b.4/SPT/2023

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : Januari 2023

Halaman : 2/3

DARIMI, SKM
PUSKESMAS
PEKAN NIP. 196809101989031004

GEDANG
5. Prosedur/ 1. Petugas laboratorium menyampaikan kepada petugas pelayanan
yang memintan pemeriksaan bahwa reagen tidak tersedia
Langkah-
2. Reagen tidak tersedia karena stok di distributor kosong
langkah
a. Petugas laboratorium melaporkan kepada apoteker bahwa
reagen tidak tersedia
b. Petugas laboratorium memastikan kepada apoteker apakah
stok reagen di stok reagen distributor tersedia. Apabila di
distributor stok reagen kosong, maka petugas laboratorium
berkoordinasi dengan apoteker untuk mencari reagen yang
sama di distributor yang lain dengan merk yang sama
c. Petugas laboratorium berkoordinasi dengan apoteker untuk
dapat melaksanakan pengadaan
3. Reagen tidak tersedia karena penghentian produksi reagen oleh
pabrik
a. Petugas laboratorium melaporkan kepada apoteker bahwa
reagen tidak tersedia
b. Petugas laboratorium memastikan kepada apoteker apakah stok
reagen distributor tersedia. Apabila distributor stok reagen
kosong dan sudah tidak di produksi lagi, maka petugas
laboratorium berkoordinasi dengan apoteker untuk mencari
reagen merk lain yang harga, spesifitas dan sensitifitasnya sama
dengan reagen sebelumnya
c. Petugas laboratorium berkoordinasi dengan apoteker untuk
dapat melaksanakan pengadaan
4. Reagen tidak tersedia karena Expire Date
a. Petugas laboratorium memeriksa tanggal kadaluarsa pada label
reagen, apabila reagen ED petugas melaporkan kepada apoteker
b. Petugas laboratorium berkoordinasi dengan apoteker untuk
dapat melaksanakan pengadaan
5. Reagen tidak tersedia karena telat pengadaan reagen
a. Petugas laboratorium memeriksa kesediaan reagen pada kartu
stok
b. Apabila reagen habis, petugas laboratorium berkoordinasi
dengan dokter, pelayanan rawat jalan bahwa reagen habis dan
pengadaan reagen masih dalam proses dan pemeriksaan belum
bisa dilaksanakan
c. Pasien dikonseling dan dikirim untuk cek laboratorium luar
untuk sementar waktu sampai reagen tersedia
PENYAMPAIAN PELAYANAN
LABORATORIUM JIKA REAGEN
TIDAK TERSEDIA
No. Dokumen : /3.9.1.b.4/SPT/2023

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : Januari 2023

Halaman : 3/3

DARIMI, SKM
PUSKESMAS
PEKAN NIP. 196809101989031004

GEDANG
6. Bagan Alir
Petugas menginformasikan reagen tidak tersedia

Petugas melapor ke Apoteker bahwa reagen habis

Petugas memastikan Apoteker memesan reagen


-Reagen kosong didistributor, cari distributor lain
-Reagen tidak diproduksi, cari distributor lain
-Reagen ED, buat pengadaan
-Reagen habis dan masih dalam pengiriman, rujuk

7. Hal-hal yang
1. Pengadaan reagen yang tepat sesuai kebutuhan
Perlu
2.
diperhatikan

8. Unit Terkait
1. Laboratorium
2. Pelayanan Rawat Jalan
3. Gudang Obat

9. Dokumen
Terkait

10. Rekaman No Yang Diubah Isi Perubahan


Tanggal mulai
Histori diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai