Anda di halaman 1dari 2

REAGEN TIDAK TERSEDIA

No. dokumen : SOP/UKP/RJ/ /2023


No. revisi :
SOP
Tanggal Terbit :
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS H. A. YANI, SKM


NIP : 198201012008011008
AIR GEMURUH

1. Pengertian Pemakaian reagen yang sudah ditetapkan tidak bisa tersedia


karena kekosongan stok dari disstributor, terjadi penghentian
produksi, mendekati Expired date/sudah Expired date, dan
karena telat pengadaan reagen.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkahh-langkah untuk perencanaan
pemakaian kebutuhan reagensia daan bahan habis pakai
dengan baik agar terlaksana pemenuhaan pelayanan
pemeriksaan laaboratorium.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Air Gemuruh Nomor :
……….…………… tentang Pelayanan Laboratorium
4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
43 Tahun 2019 Tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
2. GOOD LABORATORY PRACTICE, DEPKES RI,
Direktorat Jenderal Bina Pelayanan Medik, Direktorat
Bina Pelayanan Penunjang Medik, Tahun 2008.
5. Alat dan Bahan Bukti pemesanan reagen
6. Prosedur / 1. Petugas Laboratorium melaporkan kepada apoteker
Langkah- langkah bahwa reagen tidak tersedia.
2. Petugas Laboratorium memastikkan kepada apoteker
apakah stok reagen di distributor terseddia. Apabila di
distributor stok reagen kosong, maka petugas
laboratorium berkoordinasi dengan apoteker untuk
menccari reagen yang sama di distributor yang lain
dengan merkk yang sama.
7. Diagram Alir --
8. Unit Terkait 1. Ruang laboratorium
2. Gudang farmasi
9. Dokumen Terkait Check list evaluasi reagen

10. Rekaman Historis Perubahan

TANGGAL MULAI
NO YANG DIRUBAH ISI PERUBAHAN
DIBERLAKUKAN
1 Nama Puskesmas Dari UPTD Puskesmas Bathin 03/01/2023
III Menjadi UPT Puskesmas
Air Gemuruh
(perbup No. 16 tahun 2018)
2 Nama Kepala Puskesmas Dari dr. Mike Ratnawati 03/01/2023
menjadi H.A. Yani, SKM

Anda mungkin juga menyukai