Anda di halaman 1dari 1

TENAGA ENDOGEN

TENAGA YANG MEMENGARUHI


PERUBAHAN LITOSFER DAN UNSUR
SFERA

KARAKTERISTIK

1. Berasal dari dalam bumi


2. Membuat permukaan bumi menjadi
tidak rata
3. Berasal dari dalam bumi
4. Membuat permukaan bumi menjadi
tidak rata
5. Menghasilkan bentukan bumi
TEKTONISME seperti cembungan atau cekungan
6. Tekanan dari proses endogen VULKANISME
berasal dari vertikal atau horizontal

pergerakan lapisan kerak bumi tenaga dari adanya aktivitas


yang membuat perubahan di magma di gunung berapi
permukaan bumi
SEISME/GEMPA

pergerakan permukaan bumi


dengan skala tertentu

A. GERAK EPIROGENETIK
A. GERAK INTRUSI
pergeseran lempeng
tektonik secara perlahan ke gerakan magma yang ada di bawah
arah vertikal A. HIPOSENTRUM permukaan tanah, tidak terlihat
-Epirogenetik positif (air oleh manusia dan umumnya tidak
laut naik) titik pusat gempa di berdampak buruk bagi sekitar.
-Epirogenetik negatif (air
laut turun)
bawah permukaan B. GERAK EKSTRUSI
daratan gerakan magma yang muncul ke
B. GERAK OROGENETIK permukaan bumi, dipengaruhi
proses pembentukan tekanan gas, kecairan magma,
pegunungan (lebih singkat B. EPISENTRUM kedalaman waduk, dll
dari epirogenetik) titik pusat gempa di
permukaan yang
menjadi proyeksi
SHANDIA CINTA HALMARINA hiposentrum.
32
X1

Anda mungkin juga menyukai