Anda di halaman 1dari 1

SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER

Mata Kuliah : MSDM


Kelas : 22-2 E.B
Hari / Tanggal : Sabtu / 9 Desember 2023
Waktu : 90 Menit
PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN
Dosen : DR. HUJAIMATUL FAUZIAH, M.PD
FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
Sifat Ujian : Terbuka
UNIVERSITAS SANG BUMI RUWA JURAI

SOAL

1. Produktivitas kerja merupakan hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai
oleh karyawan dalam melaksanakan tugasnya sesuai dengan tanggung jawab yang
diberikan kepadanya. Mengapa Produktivitas tenaga kerja berbeda-beda? Jelaskan
dari sudut pandang faktor-faktor yang mempengaruhinya! Dan Jelaskan pengaruh
masing-masing Faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi perbedaan upah tenaga
kerja !
2. Kompensasi yang diberikan kepada karyawan dapat berupa gaji, upah, insentif dan
kompensasi tidak langsung. Jelaskan makna dari gaji, upah, insentif dan kompensasi
tidak langsung tersebut! Dan Jelaskan tahap-tahap dalam menentukan kompensasi !
3. Apa yang terjadi jika salah satu pihak mengakhiri hubungan kerja sebelum
berakhirnya jangka waktu yang ditetapkan dalam perjanjian kerja waktu tertentu
jelaskan?
4. Bagaimana peran serikat pekerja dalam menyelesaikan konflik dalam hubungan
industrial?

Anda mungkin juga menyukai