Anda di halaman 1dari 3

Ungkapan Harapan Dan Doa Dalam Bahasa Inggris

Mengungkapkan harapan merupakan hal yang sering diucapkan dalam percakapan sehari-hari.
Dalam bahasa inggris harapan disebut dengan hope terkadang juga menggunakan kata wish. Mari
kita pelajari lengkapnya penggunaan hope dan wish pada penjelasan di bawah ini.
Hope
Hope bisa berfungsi sebagai kata kerja yakni mengharapkan and bisa juga sebagai kata benda yang
berarti berharap.
Berikut adalah contoh penggunaan Hope:
 I hope I can visit to your house tomorrow. (Aku harap aku bisa mengunjungi rumahmu besok.)
 I hope to see you again soon. (Aku berharap segera bertemu lagi denganmu.)
 I hope everything will be fine. (Aku harap semua akan baik-baik saja.)
 What is your hope for the next semester? (Apa harapanmu di semester depan?)
 Students hope to get the exam result immediately. (Para siswa berharap mendapatkan hasil ujian
secapatnya.)
Wish
Kata wish juga sering digunakan saat mengucapkan harapan. Contohnya sebagai berikut:
 I wish today is sunny day. (Pembicara berharap bahwa hari ini cerah tapi pada padahal kenyataannya
prediksi cuaca hari ini tidak cerah.
 I wish to get scholarship this year. (Aku harap bisa dapat beasiswa tahun ini.)
Penggunaan Wish Untuk Berdoa
Kata wish juga dapat digunakan untuk mendoakan contohnya:
 We wish you all the best. (Kami doakan kamu semua yang baik.)
 I wish you happy with your marriage. (Aku doakan kamu bahagia dengan Pernikahanmu)
 We wish you get success in the future. (kita mendoakanmu sukses kedepannya.)
 I wish you will be successful in the future

Wish digunakan sebagai doa, terutama yang berhubungan dengan kesuksesan dan kebahagiaan.

Dialog 1

A: Hello Anna, will you come to Rita’s house tonight?


B: I am afraid I can’t.
A: Why? Do you wanna go with your boyfriend.
B: No, my father is sick. I have to make sure that somebody can take him care before I go.
A: I am so sorry to hear that and I hope your father gets better as soon as possible.
B: Thank for your hope.
A: You’re welcome Anna.
Dialog 2
A: What’s going on? You look sad.
B: Nothing.
A: Tell me, I know that you are having a trouble.
B: Would you like to listen?
A: I always be here.
B: My father has a debt, a very big debt, and we must pay it next week.
A: Oh my God. I wish your family can fix this soon.
B: Thank you.
A: No problem.

Contoh Dialog Keempat:


(on the phone)

A: I couldn’t find you at school yesterday.


B: Of course, I didn’t come.
A: Really? Why?
B: I was sick. I got a fever and my father brought me to the hospital to check whether
I got dengue fever or not.
A: And then? It’s negative, right?
B: Yes, but I am still sick right now.
A: I am sorry to hear that. I hope you get better soon.
B: Thank you. I hope so.

Contoh Dialog Kelima:

A: What I really want is to have a car.


B: Buy it now. Your father is a rich man. You’d be easy to ask a car.
A: No. I don’t want. I wish I can buy it by my money.
B: I don’t believe you can do that.
A: I will prove it. Next year this dream will come true.
B: Yeah, I wish.

Contoh Dialog Keenam:


A: Tomorrow my brother will celebrate his birthday.
B: Good. I hope he has a nice birthday party.
A: Thank you. You should come.

B: I am sorry, I can’t go anywhere tomorrow.


A: You have a job in your home?
B: Yes, there will be my cousin and my mother ask me to take him care.
A: Oh I see. Ok no problem.
Hope bisa berfungsi sebagai kata kerja yakni mengharapkan and bisa juga sebagai kata benda yang
berarti berharap.
Berikut adalah contoh penggunaan Hope:
 I hope I can visit to your house tomorrow. (Aku harap aku bisa mengunjungi rumahmu besok.)
 I hope to see you again soon. (Aku berharap segera bertemu lagi denganmu.)
 I hope everything will be fine. (Aku harap semua akan baik-baik saja.)
 What is your hope for the next semester? (Apa harapanmu di semester depan?)
 Students hope to get the exam result immediately

Wish
Kata wish juga sering digunakan saat mengucapkan harapan. Perbedaannya dengan hope terletak
pada kemungkinan harapan itu terjadi. Wish digunakan saat mengharapkan sesuatu yang sulit
diwujudkan atau malah tidak mungkin terjadi. Contohnya sebagai berikut:
 I wish today is sunny day. (Pembicara berharap bahwa hari ini cerah tapi pada padahal kenyataannya
prediksi cuaca hari ini tidak cerah.)
 I wish I could join your party. (Pembicara berharap bahwa dia bisa ikut pesta namun karena suatu hal
sehingga tidak dapat ikut ke pesta.)
 I wish to get scholarship this year. (Aku harap bisa dapat beasiswa tahun ini.)
Penggunaan Wish Untuk Berdoa
Kata wish juga dapat digunakan untuk mendoakan contohnya:
 We wish you all the best. (Kami doakan kamu semua yang baik.)
 I wish you happy with your marriage. (Aku doakan kamu bahagia dengan Pernikahanmu)
 We wish you every success in the future. (kita mendoakanmu sukses kedepannya.)
Baca Juga: Contoh kalimat ungkapan like and dislike

Kesimpulan
Hope digunakan untuk harapan dengan tingkat kemungkinan yang tinggi. Hope bisa digunakan untuk
merujuk pada harapan yang umumnya digunakan untuk merujuk harapan saat ini atau yang akan
terjadi di masa yang akan datang.

Anda mungkin juga menyukai