Anda di halaman 1dari 5

Nama : Najwa Humaira

NPM : 223210284
Kelas : Teknik Perminyakan 3 B
MATKUL : Alogaritma dan Struktur data
TUGAS 9 Sorting
Soal:

Buatlah codingan tersebut dalam 3 jenis sorting yaitu bubble sort, selection sort, dan insertion
sort!
JAWABAN:
1.)Berikut codingan data yang diurutkan secara descending, bukannya ascending:
#Bubble sort

modifikasi pada bagian yang awalnya bentuk codingannya seperti “ if arr[j] > arr[j+1]:“, dan
di ubah menjadi “if arr[j] < arr[j+1]:” dimana dengan simbol ” > ” dapat membuat codingan
bersifat ascending atau mengurutkan data dari nominal terkecil ke terbesar. Sedangkan jika
simbol “ < “ akan membuat codingan memiliki sifat descending atau mengurutkan data dari
nominal terbesar ke terkecil.
#Selection sort

modifikasi pada bagian yang awalnya bentuk codingannya seperti “if arr[j] <
arr[min_index]:” dan di ubah menjadi “if arr[j] > arr[min_index]:”, pada codingan selection
sort ini berbeda makna simbolnya terhadap sebelumnya yaitu bubble sort yang mana pada
selection sort simbol “ < “ dapat membuat codingan bersifat ascending atau mengurutkan
data dari nominal terkecil ke terbesar. Sedangkan jika simbol “ > “ akan membuat codingan
memiliki sifat descending atau mengurutkan data dari nominal terbesar ke terkecil.
#Insertion sort
modifikasi pada bagian yang awalnya bentuk codingannya seperti “while j >= 0 and key <
arr[j]:”, dan di ubah menjadi “while j >= 0 and key > arr[j]:” dimana kedua bagian codingan
bagian ini makna simbol “ < “ dapat membuat codingan bersifat ascending atau mengurutkan
data dari data terkecil ke terbesar, sedangkan jika simbol “ > “ dapat membuat Codingan
bersifat descending atau mengurutkan data dari data terbesar ke terkecil.
2.)Bentuk codingan jika datanya berbentuk descending dan akan mengeluarkan output
yang di urutkan secara ascending
Sebenarnya codingan yang ada di penjelasan materi di PPT sudah termasuk jenis codingan
ascending maka berikut codingannya
# Bubble sort
# Selection sort

# Insertion sort

3.)Apakah bisa Mengurutkan data selain angka? (ex:Reva, Alex, Donny, Frans, dll.)
Bisa,Codingan yang ada di materi yang telah di upload di ppt tersebut bisa membaca urutan
huruf baik itu bentuk huruf kapital maupun huruf kecil. Berikut contoh codingan yang telah
saya ganti datanya menjadi data huruf:
#Bubble sort
# Selection sort

# Insertion sort

Anda mungkin juga menyukai