Anda di halaman 1dari 3

ASESMEN AWAL kesendirian yang telah di rancang sejak mula,

1. Perhatikan data teks berikut! rumah ini sangat tidak menyatu dengan
(1) Bersifat imajinatif lingkungannya.
(2) Berisi cerita khayalan (Sumber: "Pengakuan Rusmini', disarikan dari
(3) Berdasarkan data Kompas, Minggu, 20 Maret 2016, Wina
(4) Bahasanya lugas/denotatif Bojonegoro)
Berdasarkan data tersebut, yang merupakan ciri-
ciri buku fiksi ditunjukkan oleh nomor …. Hal yang dominan dibahas pada cerpen tersebut
A. (1) dan (2) adalah ....
B. (1) dan (3) A. latar
C. (2) dan (3) B. alur
D. (3) dan (4) C. penokohan
D. perwatakan
2. Berikut ini yang bukan merupakan jenis buku
fiksi adalah. … 5. Cermati bagian buku berikut ini untuk
A. kumpulan cerpen menjawab soal berikut!
B. drama
C. ensiklopedia Judul Buku : Di Bawah Lindungan Ka'bah
D. puisi Penulis : Prof. Dr. (Buya) Hamka
Penerbit : PT Bulan Bintang
3. Perhatikan daftar buku berikut! Tahun Terbit : Jumadil Awal 1422 / Agustus
- Cerpen 2001
- Novel Catatan Ke- : 25
- Komik Tebal Buku : 80 Halaman
- Biografi
- Pidato Bagian buku tersebut tergolong ....
- Mitos A. identitas
- Buku pelajaran B. kelebihan dan kekurangan
C. sinopsis
Pengelompokkan buku berdasarkan kategori D. ulasan
nonfiksi yang tepat adalah. …
A. Cerpen, Novel, dan Komik 6. Cermati kutipan cerpen berikut!
B. Biografi, Pidato, dan Buku Pelajaran ...
C. Novel, Biografi, dan Mitos Lelaki jangkung berwajah terang yang
D. Pidato, Mitos, dan Buku Pelajaran membukakan pintu terlihat takjub begitu
mengenali saya. Pastinya dia sama sekali tidak
4. Cermati kutipan cerpen berikut untuk menyangka akan kedatangan saya yang tiba-tiba.
menjawab soal berikut! Ketika kemudian dengan keramahan yang tidak
Telah lebih dari satu dasawarsa ku lalui hidupku dibuat-buat dipersilakannya saya untuk masuk,
di rumah besar ini. Rumah di atas bukti kecil di tanpa ragu-ragu saya memilih langsung menuju
wilayah Tegal Alang. Tepatnya di sebelah kiri amben di seberang ruangan. nikmat rasanya
jalan menuju Kintamani. Tidak di tepi jalan duduk diatas balai-balai bambu beralas tikar
raya, tetapi di antara sawah dan terasering. Tak pandan itu. Dia pun lalu turut duduk, tapi
seperti rumah di sekitarnya yang tetap pandangannya justru diarahkan keluar jendela,
tradisional melebar, rumah bercat putih ini pada pohon-pohon cengkeh yang berderet
berlantai dua, bergaya kolonial. Seperti sebuah seperti barisan murid kelas kami dahulu saat
mengikuti upacara bendera setiap senin. Saya menjadikan sedih menjadi keceriaan. (Surat
paham, kejutan ini pastilah membuat hatinya Kecil untuk Tuhan – Ages D)
diliputi keharuan yang tidak bisa
diungkapkannya dengan kata-kata. Dia butuh Nilai yang tersirat dalam cuplikan kecil fiksi di
untuk menetralisirnya sebentar. atas adalah…
.... A. Nilai religius
B. Nilai sosial
(Sumber: "Seragam", disarikan dari Kompas, C. Nilai budaya
Minggu, 12 Agustus 2012, Aris Kurniawan D. Nilai ekonomi
Basuki)
9. Perhatikan kutipan teks berikut ini!
Latar suasana yang terdapat pada kutipan cerpen
Aku tak tau lagi harus bagaimana. Rasanya
tersebut adalah ....
aku sudah menemui jalan buntu.
A. senang
B. khawatir Makna kata yang bercetak tebal adalah ….
C. haru A. Sebuah perjalanan yang berakhir.
D. marah B. Persoalan yang belum ditemukan
penyelesaian dan solusinya.
7. Perhatikan kutipan isi buku berikut! C. Jalan yang memiliki banyak tikungan dan
Cak Rat pergi sendirian. Dia berjalan lunglai berkelok-kelok.
meninggalkan sekolah. Pikirannnya sudah di D. Sebuah jalan yang di tempuh atau
rumah untuk sanggup membantu orang tuanya keputusan yang di ambil oleh orang yang
mengerjakan sawah. Dia resah harus terlebih berselisih pendapat,dengan tidak memihak
dulu melaksanakan apa, membantu bapakknya satu sama lain.
di sawah ataukah harus membantu ibunya
mengupas kelapa untuk dijual. Semakin teringat 10. Perhatikan kutipan teks berikut!
hal itu, Cak Rat semakin cepat melangkahkan Kelas Ali setiap saat selalu gaduh. Dapat
kakinya. Sekejap ia memejamkan mata, seketika dipastikan setiap hari ada saja yang kehilangan
ia berada di serambi rumah. sesuatu. Terkadang ada yang kehilangan uang
atau barang. Mungkin di kelas Ali ada yang … .
Mengapa kutipan tersebut dikatakan sebagai Namun, teka teki ini belum bisa terpecahkan.
fiksi? Ungkapan yang sesuai untuk melengkapi titik-
A. Berisi tokoh bernama Cak Rat titik tersebut adalah ….
B. Bersifat fakta A. Buah tangan
C. Bersifat imajinasi B. Kaki tangan
D. Terdapat konflik di dalam cerita C. Tangan kanan
D. Panjang tangan
8. Perhatikan kutipan teks berikut!
Hari yang indah dengan harapan yang
kudambakan kini ada di hadapan. Doaku yang
selama ini terpanjat ternyata memang
didengarkan oleh Yang Maha Esa. Sabar dan
ikhlas ku menerima semua cobaan ini dan
terbayar dengan kesembuhan. Kini, Aku telah
bisa melakukan apapun untuk hidupku yang
telah hilang entah kemana. Aku ingin
KUNCI JAWABAN 5. A
6. C
1. A 7. C
2. C 8. A
3. B 9. B
4. A 10. D

Anda mungkin juga menyukai