Anda di halaman 1dari 28

SALINAN

KEPUTUSAN MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISE*T, DAN TEKNOLOGI


REPUBLIK INDONESIA
NOMOR 374lOl2O2t
TENTANG
zuNCIAN TUGAS UNIT KERJA DIREKTORAT JENDERAL KEBUDAYAAN

MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI


REPUBLIK INDONESIA,

Menimbang bahwa untuk melaksanakan ketentuan Pasal 328 Peraturan


Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nomor
28 Tahun 2O2l tentang Orga-nisasi dan Tata Kerja Kementerian
Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, perlu
menetapkan Keputusan Menteri Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi tentang Rincian Tugas Unit Kerja
Direktorat Jenderal Kebudayaan;

Mengingat 1. Undalg-Undang Nomor 39 Tahun 20O8 tentang Kementerian


Negara (lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2OO8
Nomor 166, Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4916);
2. Peraturan Presiden Nomor 62 Tah:urt 2O2l tentang
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan
Teknologi (l,embaran Negara Republik Indonesia Tahun
2O21 Nomor 156);

jdih.kemdikbud.go.id
-2-

J Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan


Teknologi Nomor 28 Tahun 2O21 tentang Organisasi dan
Tata Ke{a Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset,
dan Teknologi (Berita Negara Republik Indonesia Tahun
2021 Nomor 963);

MEMUTUSKAN:
Menetapkan KEPUTUSAN MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET,
DAN TEKNOLOGI TEi.ITANG RINCIAN TUGAS UNIT KEII.JA
DIREKTORAT JENDERAL KEBUDAYAAN.

KESATU Menetapkan Rincian T\.rgas Unit Keda Direktorat Jenderal


Kebudayaan s,ebagaimala tercantum dalam L,ampiran yang
merupakan bagian tidak terpisahkan dalam Keputusan
Menteri ini.

KEDUA Kepurusan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di Jakarta
pada tanggal 22 Novem*r 2O2l

MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,


RISE"T, DAN TEKNOLOCI
REPUBLIK INDONESIA,

TTD

NADIEM ANWAR MAKARIM

Salinan sesuai dengan aslinya,


Biro Hukum
=\(EB Pendidikan, Kebudayaan,
s Teknologi

o-'I
o--
?i
REPUBLI
I
INOON
\ g-.

\u f,
D

Io
10221988032001

jdih.kemdikbud.go.id
SALINAN
LAMPIRAN
KEPUTUSAN MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISST, DAN TEKNOLOGI
NOMOR 374/Ol2021
TENTANG RINCIAN TUGAS UNIT KERJA DIREKTORAT
JENDERAL KEBUDAYAAN

A. Umum
l. Direktorat Jenderal Kebudayaan merupakan unit organisasi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi di bidang
kebudayaan.
2. Direktorat Jenderal Kebudayaan berada di bawah dan bertanggung
jawab kepada Menteri.
3. Direktorat Jenderal Kebudayaan dipimpin oleh Direktur Jenderal.
4. Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan merupakan unit
organisasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
yarlg mempunyai tugas melaksanakan pelayanan administrasi dan
koordinasi pelaksanaan tugas unit organisasi di lingkungan Direktorat
Jenderal-
5. Direktorat Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan
Masyarakat Adat merupakan unit organisasi Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang mempunyai tugas
melaksalakan perumusan dan pelaksanaan kebijakan di bidang
pembinaan kepercayaan terhadap Tuhal Yang Maha Esa dan
masyarakat adat.
6. Direktorat Perfilman, Musik, dan Media merupakan unit organisasi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaar, Riset, dan Teknologi yang
mempunyai tugas melaksanakan perumus€rn dal pelaksaraan
kebijakan di bidang perlilman, musik, dan media.
7. Direktorat Pelindungan Kebudayaan merupakan unit organisasi
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang
mempunyai tugas melaksanakan perumusan dan pelaksanaan
kebijakan di bidang pelindungan cagar budaya dan objek pemajuan
kebudayaan.

jdih.kemdikbud.go.id
2

8. Direktorat Pengembangan dan Pemanfaatan Kebudayaan merupakan


unit organisasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan
Teknologi yang mempunyai tugas melaksanakan perumusan dan
pelaksanaan kebijakan di bidang pengembangan dan pemanfaatan
cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan.
9. Direktorat Pembinaan Tenaga dan kmbaga Kebudayaan merupakan
unit organisasi Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan
Teknologi yang mempunyai tugas melaksanakan perumusan dan
pelaksanaan kebijakan di bidang pembinaan tenaga dan lembaga
kebudayaan.
1O. Subbagian Tata Usaha adalah unit organisasi Kementerian
Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang mempunyai tugas
melakukan urusan perencanaan, keuangan, kepegawaian,
ketatalaksanaan, barang milik negara, persuratan, kearsipan, dan
kerumahtanggaan pada Sekretariat Direktorat Jenderal atau
Direktorat di Direktorat Jenderal Kebudayaan.
11. Kementerian adalah kementerian yang menyelenggarakan urLlsan
pemerintahan di bidang pendidikan, kebudayaan, ilmu pengetahuan,
dan teknologi.
12. Menteri adalah menteri yang menyelenggarakan urusan pemerintahan
di bidang pendidikan, kebudayaan, ilmu pengetahuan, dan teknologi.

B Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan


1. Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan memiliki rincian tugas
sebagai berikut:
a. melaksanakan pen]'usunan program keda Sekretariat
Direktorat Jenderal dan konsep program kerja Direlrtorat
Jenderal;
b. melaksanakan koordinasi penyusunan kebijakal di bidang
kebudayaan;
c. melaksanakan koordinasi penyusunan bahan dan usul
rencana, program, kegiatan, sasaran, dan anggaran di bidang
kebudayaan;
d. melaksanakan penyusunan rencana, program, kegiatan,
sasaran, dan anggaran di bidang kebudayaan;
e. melaksanakan penyesuaian dan revisi rencana, program,
kegiatan, sasaran, dan anggaran di bidang kebudayaan;

jdih.kemdikbud.go.id
3

f melaksanakan pen5rusunan satuan biaya kegiatan di


lingkungan Direktorat Jenderal;
melaksanakan pen),usunan bahan manajemen risiko di
lingkungan Direktorat Jenderal;
h melaksanakan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan
rencana, program, kegiatan, sasaran, dan anggaran di bidang
kebudayaan;
I melaksanakan penJrusunan laporan pelaksanaan rencana,
program, kegiatal, sasaran, dan anggaran di bidang
kebudayaan;
J melaksanakan pengumpulan dan analisis data dan informasi
di bidang kebudayaan;
k melaksanakan sistem informasi manajemen di bidang
kebudayaan;
melaksanakan fasilitasi di bidang kebudayaal;
m melaksanakan penyusunan bahan penetapan pemberian izin di
bidang kebudayaan;
n. melaksanakan koordinasi penyusunan bahan dan pelaksanaan
ke{a sama di bidang kebudayaan;
o melaksanakan verifikasi dan pengesahan dokumen pencairan
anggaran di lingkungan Direktorat Jenderal;
p melaksanakan urusan pencairan anggzrran Direktorat
Jenderal;
q melaksanakan penyiapan bahan koordinasi pengelolaan
keuangan di lingkungan Direktorat Jenderal;
r melaksanakan urusan pembayaran belanja pegawai, belanja
barang, belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di
lingkungan Direktorat Jenderal;
S melaksalakan urusan penerimaan, penyimpanan, dan
pembukuan serta pertanggungjawaban keuangan di
lingkungan Direktorat Jenderal;
t melaksalakan administrasi penerimaan negara bukan pajak di
lingkungan Direktorat Jenderal;
u melaksanakan urusan penyelesaian tuntutan perbendaharaan
atau tuntutan ganti kerugian di lingkungan Direktorat
Jenderal;

jdih.kemdikbud.go.id
4

V melaksanakan p€nyusunan bahan tindak lanjut rekomendasi


hasil pemeriksaan pelaksanaan anggaran Direktorat Jenderal;
melaksanakan penyiapan bahan pembinaan dan usul pejabat
perbendaharaan di lingkungan Direktorat Jenderal;
x melaksanakan penyiapan bahan pengendalian internal
pelaksanaan keuangan Direktorat Jenderal;
v melaksanakan penelaahan dan penyusunan bahan peraturan
perundang-undangan dan produk hukum lainnya di bidang
kebudayaan;
Z melaksanakan penyusunan bahan fasilitasi advokasi hukum di
lingkungan Direktorat Jenderal;
aa. melaksanakan pendokumentasian dan penyebarluasan
peraturan perundang-undangan dan produk hukum lainnya di
bidang kebudayaan;
bb. melaksanakan analisis organisasi dan usul penyempurnaan
organisasi di lingkungan Direktorat Jenderal;
melaksanakan analisis jabatan, analisis beban ke{a, dan peta
jabatan di lingkungan Direktorat Jenderal;
dd melaksanakan penyiapan bahan kompetensi jabatan di
lingkungan Direktorat Jenderal;
ee melaksanakan penyusun€rn peta proses bisnis, sistem dan
prosedur ke{a, dan standar pelayanan di lingkungan
Direktorat Jenderal;
ff melaksanakan penyusunan bahan usul pengadaan dan
rencana pengembangan pegawai di lingkungan Direktorat
Jenderal;
melaksanakan urusan penerimaan, kepangkatan, dan urusan
mutasi lainnya di lingkungan Direktorat Jenderal;
hh. melaksanakan penlrusunan bahan usul pengangkatan,
penempatan, pemindahan, pemensiunan, dan pemberhentian
pegawai di lingkungan Direktorat Jenderal;
11. melaksanakan penJrusunan bahan penilaian dan pertimbangan
pengangkatan dalam jabatan administrator, pengawas,
pelaksana, dan fungsional di lingkungan Direktorat Jenderal;
JJ melaksanakan administrasi penilaian dan penetapan angka
kredit jabatan fungsional di lingkungan Direktorat Jenderal;

jdih.kemdikbud.go.id
5

kk melaksanakan penyiapan bahan pembinaan jabatan fungsional


Pamong Budaya dan jabatan fungsional lainnya di bidang
kebudayaan;
1l melaksanakan urusan disiplin, pembinaan, kesejahteraal, dan
pemberian penghargaan pegawai di lingkungan Direktorat
Jenderal;
mm melaksanakan rekapitulasi dan penJrusunan laporan harta
kekayaan pejabat negara (LHKPN) dan laporan harta kekayaan
aparatur sipil negara (LHKASN) di lingkungan Direktorat
Jenderal;
nn melaksanakan penyusunan data dan informasi kepegawaian
dan administrasi penilaian prestasi kerja/kinerja pegawai di
lingkungan Direktorat Jenderal;
oo. melaksanakan pemantauan dan evaluasi di bidang hukum,
organisasi, tata laksana, analisis jabatan, dan kepegawaian
Direktorat Jenderal;
pp melaksanakal penJrusunan bahan publikasi dan hubungan
masyarakat di bidang kebudayaan;
qq. melal<sanakan pen5rusunan bahan koordinasi rencana
kebutuhal dan pengadaan barang milik negara di lingkungan
Direktorat Jenderal;
rr melaksanal<an pen5rusunan bahan koordinasi pengelolaan
barang milik negara di lingkungan Direktorat Jenderal;
SS. melaksanakan urusan pengadaan barang dan jasa di
lingkungan Direktorat Jenderal;
tt melaksanakan urusan penerimaan, penyimpanan, dan
pendistribusian barang milik negara di lingkungan Direktorat
Jenderal;
uu. melaksanakan inventarisasi dan usul penghapusal barang
milik negara di lingkungan Direktorat Jenderal;
melaksanakan sistem informasi manajemen akuntansi barang
milik negara di lingkungan Direktorat Jenderal;
melaksanakan rekonsiliasi laporan keuangan dan barang milik
negara di lingkungan Direktorat Jenderal;
xx melaksanakan pemberian dukungal pelaksanaan tugas
satuan pengawasan intern di lingkungan Direktorat Jenderal;

jdih.kemdikbud.go.id
-6-

vv- melaksanakan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan


akuntansi dan pelaporan keuangal dan barang milik negara di
lingkungan Direktorat Jenderal;
72. melaksanakan pen5rusunan laporan keuangan dan barang
milik negara di lingkungan Direktorat Jendera-l;
aaa. melaksanakan urllsan persuratan dan kearsipan Direktorat
Jenderal;
bbb. melaksanakan penyiapan bahan tata naskah dinas di
lingkungan Direktorat Jenderal;
ccc. melaksanakan urusan keprotokolan, penerimaan tamu
pimpinan, dan rapat dinas serta usul peserta upacara
Direktorat Jenderal;
ddd. melaksanakal pengaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, gedung kantor, rumah jabatan, dan sarana
prasarana lainnya di lingkungan Direktorat Jenderal;
eee. melaksanakan urusan pemeliharaan dan perawatan peralatan
kantor, kendaraan dinas, gedung kantor, rumah jabatan, dan
sarana prasarana lainnya di lingkungan Direktorat Jenderal;
fff. melaksanalan urusan keamanan, ketertiban, kebersihan, dan
keindahan di lingkungan Direktorat Jenderal;
melaksanakan urusan administrasi pe{alanan dinas pimpinan
di lingkungan Direktorat Jenderal;
hhh. melaksanakan pen5rusunan bahan pemantauan dan evaluasi di
bidang tata usaha, rumah tangga, kerja sama, dan publikasi di
lingkungan Direktorat Jenderal;
iii. melaksanakan fasilitasi reformasi birokrasi di lingkungan
Direktorat Jenderal;
iii. melaksanakan fasilitasi pelaksanaan tugas teknis di
lingkungan Direktorat Jenderal;
kkk. melaksanakan koordinasi penyiapan pemberian penghargaan
di bidang kebudayaan;
111. melaksanakan penyimpanan dan
pemeliharaan dokumen
Sekretariat Direktorat Jenderal dan Direktorat Jenderal; dan
mmm melaksanakan penyusunan laporan Sekretariat Direktorat
Jenderal dan konsep laporan Direktorat Jenderal.

jdih.kemdikbud.go.id
1

2 Subbagian Tata Usaha Sekretariat Direktorat Jenderal Kebudayaan


memiliki rincian tugas sebagai berikut:
a. melakukan penyusunan program kerja Subbagian dan konsep
program ke{a Sekretariat Direktorat Jenderal;
b. melakukan pen5rusunan rencana, program, kegiatan, sasaran,
dan anggaran Sekretariat Direktorat Jenderal;
c. melakukan revisi rencana, program, kegiatan, dan anggaran
Sekretariat Direktorat Jenderal ;

d. melakukan verifikasi dan pengesahan dokumen pencairan


anggaran Sekretariat Direktorat Jenderal;
e. melakukan urusan pencairan zrnggar€rn Sekretariat Direktorat
Jenderal;
f. melakukan urusan pembayaran belanja pegawai, belanja barang,
belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di lingkungan
Sekretariat Direktorat Jenderal;
g. melakukan pengujian bukti dan/ atau dokumen penerimaan dan
pengeluaran keuangan Sekretariat Direktorat Jenderal;
h. melakukan urusan pembukuan dan pertanggungiawaban
penerimaan dan pengeluaran keuangan Sekretariat Direktorat
Jenderal;
i. melakukan penyiapan bahan penyelesaian tuntutan
perbendaharaan atau tuntutan ganti kerugian Sekretariat
Direktorat Jenderal;
j. melakukan penyiapan bahan usul pejabat perbendaharaan
Sekretariat Direktorat Jenderal;
k. melakukan penyiapan bahan usul penghentian pembayaran gaji
pegawai yang pensiun, berhenti, dan meninggal dunia di
lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;
l. melakukan penyusunan laporan keuangan Sekretariat Direktorat
Jenderal;
m. melakukan penyiapan bahan formasi dan rencana pengembangan
pegawai di lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;
n. melakukan penempatan, kepangkatan, pemindahan pegawai, dan
mutasi lainnya di lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;
o. melakukan penyiapan bahan usul penilaian angka kredit jabatan
fungsional di lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;

jdih.kemdikbud.go.id
8

p. melakukan pen5rusunan data dan informasi kepegawaian, urusan


administrasi penilaian prestasi/kinerja pegawai, dan administrasi
kepegawaian lainnya di lingkungan Sekretariat Direktorat
Jenderal;
q. melakukan penyiapan bahan usul pegawai yang akan mengikuti
pendidikan dan pelatihan, ujian dinas, ujian penyesuaian ijazah,
dan t:ugas 'tzrn belajar di lingkungan Sekretariat Direktorat
I
Jenderal;
r. melakukan urusan pembuatan karlu pegawai, kartu istri/ kartu
suami, asuransi kesehatan, tabungan asuransi pensiun,
tabungan perumahan, pemeriksaan kesehatan pegawai, dan
dokumen kepegawaian lainnya di lingkungan Sekretariat
Direktorat Jenderal;
S. melakukan urusan penegakan disiptn dan usul pemberian
penghargaan pegawai di lingkungan Sekretariat Direktorat
Jenderal;
t. melakukal urusan pemberian cuti pegawai di lingkungan
Sekretariat Direktorat Jenderal;
u. melakukan usul pemberhentian dan pemensiunan pegawai di
lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;
melakukan pen5rusunan rekapitulasi laporan harta kekayaan
pejabat negzrra (LHKPN) dan laporan harta kekayaan aparatur
sipil negara (LHKASN) di lingkungan Sekretariat Direktorat
Jenderal;
w. melakukan analisis dan usul penyempurnaan organisasi
Sekretariat Direktorat Jenderal;
x. melakukan analisis jabatan, analisis beban kerja, dan
penyusunan peta jabatan di lingkungan Sekretariat Direktorat
Jenderal;
v. melakukan pen5rusunan sistem dan prosedur dan standar
pelayanan Sekretariat Direktorat Jenderal;
z. melakukan penyiapan bahan kerja sama, hubungan masyarakat,
dan publikasi Sekretariat Direktorat Jenderal;
aa. melakukan penerimaan, pencatatan, dan pendistribusian surat
masrlk dan surat keluar Sekretariat Direktorat Jenderal;
bb. melakukan penataan, pemeliharaan, dan usul penghapusan arsip
Sekretariat Direktorat Jenderal;

jdih.kemdikbud.go.id
9

cc. melakukan penyusunan rencana kebutuhan, pengadaan,


pemeliharaan, inventarisasi, dan usul penghapusan barang milik
negara Sekretariat Direktorat Jenderal;
dd. melakukan urusan pengaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, dan gedung kantor serta sarana dan prasarana
lainnya di lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;
ee. melakukan urusan penerirnaan tamu dan rapat dinas serta usul
peserta upacara Sekretariat Direktorat Jenderal;
ff. melakukal urLlsan keamana-n, ketertibal, kebersihan, dan
keindahan di lingkungan Sekretariat Direktorat Jenderal;
gg. melakukan evaluasi pelaksanaan rencana, program, kegiatan,
dan anggaran Sekretariat Direktorat Jenderal;
hh. melakukan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen Subbagian;
dan
ii. melakukan pen1rusunan laporan Subbagian dan konsep laporan
Sekretariat Direktorat Jenderal.

C Direktorat Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan Masyarakat


Adat
1. Direktorat Kepercayaan Terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan
Masyarakat Adat memiliki rincian tugas sebagai berikut:
a. melaksanatan penyusunan program kerja Direktorat;
b. melaksanakan penyiapan perumusan kebijakan di bidang
kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan masyarakat
adat;
c. melaksanakan penyusunan norrna, standar, prosedur, dan
kriteria di bidang kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa
dan masyarakat adat;
d. melaksanakan penyiapan koordinasi dan pelaksanaan kebijakan
di bidang kepercayaan terhadap T\rhan Yang Maha Esa darr
masyarakat adat;
e. melaksanakan pemberian layanan pendaftaran dan penerbitan
tanda inventarisasi lembaga kepercayaan terhadap Tuhan Yang
Maha Esa dan masyarakat adat;
f. melaksanakan penyiapan rekomendasi surat keterangan izin
tinggal sementara Warga Negara Asing yang belajar kepercayaan
terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;

jdih.kemdikbud.go.id
- 10-

g. melaksanakan pemberian layanan pendaftaian dan penerbitan


surat keterangan terdaftar pemuka penghayat kepercayaan
terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;
h. melaksanakan penyiapan bahan pembinaan penghayat
kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa, lembaga
kepercayaan dan lembaga adat;
i. melaksanakan pemantauan dan validasi organisasi dan ajaran
kepercayaan terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat
adat;
j. melaksanakan koordinasi penyiapan advokasi pelindungan
penghayat kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan
masyarakat adat;
k. melaksanakan pemetaan tenaga kepercayaan terhadap T\:han
Yang Maha Esa dan masyarakat adat;
1. melaksanakan penyiapan bahan pembinaan dan pengembangan
penyuluh kepercayaan terhadap Trrhan Yang Maha Esa;
m. melaksanakan fasilitasi sertifikasi penyuluh kepercayaan
terhadap Tuhan Yang Maha Esa;
n. melaksanakan koordinasi dan fasilitasi pendidikan keaksaraan
dan pendidikan kesetaraan bagr penghayat Kepercayaan
Terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;
o. melaksanakan penyiapan bahan pemberian penghargaan di
bidang kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan
masyarakat adat;
p. melaksanakan pelindungan dan pengembangan nilai-nilai budaya
spiritual kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan
kearifan lokal masyarakat adat;
q. melaksanakan pemberian birnbingan teknis dan supervisi di
bidang kepercayaan terhadap T\rhan Yang Ma-l.a Esa dan
masyarakat adat;
r. melaksanakan pendataan dan dokumentasi di bidang pembinaan
kepercayaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan masyarakat
adat;
s. melaksanakan penyiapan bahan publikasi di bidang kepercayaan
terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;
t. melaksanakan pemberdayaan penghayat kepercayaan terhadap
T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;

jdih.kemdikbud.go.id
-7t-

u. melaksanakan pemantauan dan evaluasi di bidang kepercayaan


terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;
v. melaksanakan penyusunan laporan di bidang kepercayaan
terhadap T\rhan Yang Maha Esa dan masyarakat adat;
w. melaksanakan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen
Direktorat; dan
x. melaksanakanpen1rusunanlaporanDirektorat.
2 Subbagian Tata Usaha Direktorat Kepercayaan Terhadap Tuhan Yang
Maha Esa dan Masyarakat Adat memiliki rincian tugas sebagai
berikut:
a. melakukan penyusunan program kerja Subbagian dan konsep
program kerja Direktorat;
b. melakukan penyusunan rencana, program, kegiatan, sasaran,
dan anggaran Direktorat;
c. melakukan revisi rencana, program, kegiatan, dan anggaran
Direktorat;
d. melakukan verilikasi dan pengesahan dokumen pencairal
anggaran Direlrtorat;
e. melakukan urusan pencairan anggaran Direktorat;
f. melakukan urusan pembayaran belanja pegawai, belanja barang,
belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di lingkungan
Direktorat;
g. melakukan pengujian bukti dan/atau dokumen penerimaan dan
pengeluaran keuangan Direktorat;
h. melakukan urusan pembukuan dan pertanggungiawaban
penerimaan dan pengeluaran keuangan Direktorat;
i. melakukan penyiapan bahan penyelesaian tuntutan
perbendaharaan atau tuntutan ganti kerugian Direktorat;
j. melakukan penyiapan bahan usul pejabat perbendaharaan
Direktorat;
k. melakukan penyiapan bahan usul penghentian pembayaran gaji
pegawai yang pensiun, berhenti, dan meninggal dunia di
lingkungan Direktorat;
l. melakukan penyusun€rn laporan keuangan Direktorat;
m. melakukan penyiapan bahan formasi dan rencana pengembangan
pegawai di lingkungal Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-72-

n. melakukan penempatan, kepangkatan, pemindahan pegawai, dan


mutasi lainnya di lingkungan Direktorat;
o. melakukan penyiapan bahan usul penilaian angka kredit jabatan
fungsional di lingkungan Direktorat;
p. melakukan penyusunan data dan informasi kepegawaian, urusan
administrasi penilaian prestasi/ kinerja pegawai, dan administrasi
kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
q. melakukan penyiapan bahan usul pegawai yang akan mengikuti
pendidikan dan pelatihan, ujian dinas, ujiar penyesu atan ijazah,
dan tugas/izin belajar di lingkungan Direktorat;
r. melakukan urusan pembuatan kartu pegawai, kartu istri/ kartu
suami, asuransi kesehatan, tabungan asuransi pensiun,
tabungan perumahan, pemeriksaan kesehatan pegawai, dan
dokumen kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
s. melakukan urusan penegakan disiplin dan usul pemberian
penghargaan pegawai di lingkungan Direktorat;
t. melakukan urusan pemberian cuti pegawai di lingkungan
Direktorat;
u. melakukan usul pemberhentian dan pemensiunan pegawai di
lingkungan Direktorat;
v. melakukan penyusunan rekapitulasi laporan harta kekayaan
pejabat negara (LHKPN) dan laporan harta kekayaan aparatur
sipil negara (LHKASN) di lingkungan Direktorat;
w. melakukan analisis dal usul penyempurnaan organisasi
Direktorat;
x. melakukan analisis jabatan, ana,lisis beban kerja, dan
pen5rusunan peta jabatan di lingkungan Direktorat;
y. melakukan penyusunan sistem dan prosedur dan standar
pelayanan Direktorat;
z. melakukan penyiapan bahan kerja sama, hubungan masyarakat,
dan publikasi Direktorat;
aa. melakukan penerimaan, pencatatan, dan pendistribusian surat
masuk dan surat keluar Direktorat;
bb. melakukan penataan, pemeliharaan, dan usul penghapusan arsip
Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-13-

cc. melakukan pen1rusunan rencana kebutuhan, pengadaan,


pemeliharaan, inventarisasi, dan usul penghapusan barang milik
negara Direktorat;
dd. melakukan urusan pengaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, dan gedung kantor serta sarana dan prasarana
lainnya di lingkungan Direktorat;
ee. melakukan urusan penerimaan tamu dan rapat dinas serta usul
peserta upacara Direktorat;
tf . melakukan urusan keamanal, ketertiban, kebersihan, dan
keindahan di lingkungan Direktorat;
gg. melakukan evaluasi pelaksanaan rencana, program, kegiatan,
dan anggaran Direktorat;
hh. melakukal penyimpanan dan pemeliharaan dokumen Subbagian;
dan
ii. melakukan penyusunan laporan Subbagian dal konsep laporan
Direktorat.

D Direktorat Perfilman, Musik, dan Media


1. Direktorat Perfilman, Musik, dan Media memiliki rincian tugas sebagai
berikut:
a. melaksanakan penyusunan program kerja Direktorat;
b. melaksanakan penlapan perumuszrn kebijakan di bidang
perfilman, musik, dan media;
c. melaksanakan pen5rusunan norrna, standar, prosedur, dan
kriteria di bidang perlilman, musik, dan media;
d. melaksanakan penyiapan koordinasi dan pelaksanaan kebijakan
di bidang perfilman, musik, dan media;
e. melaksanakan penyiapan bahan pembinaan perfilman, musik
dan media;
f. melalsanakan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang perfilman, musik, dan media;
g. melaksanakan penyiapan publikasi di bidalg perfrlman, musik,
dan media;
h. melal<sanal<an pendataan dan dokumentasi di bidalg perlilman,
musik, dan media;
i. melaksanakan penyiapan bahan publikasi di bidang perfrlman,
musik, dan media;

jdih.kemdikbud.go.id
-1,4-

j. melaksanakan penyiapan rekomendasi pemberian izin kegiatan


dan usaha perlilman;
k. melaksanakan penyiapan rekomendasi pemberian otn
pembuatan lilm oleh orang asing di Indonesia;
1. melaksanakan pengendalian kegiatan dan usaha perfilman;
m. melaksanakan penyiapan bahan pemberian sanksi terhadap
pelanggaran kegiatan dan usaha per{ilman;
n. melaksanakan penyiapan bahan pelaksanaan apresiasi di bidang
perfilman, musik dan media;
o. melaksanakan penyiapan pemberian penghargaan di bidang
perlilman, musik dan media;
p. melaksanakan fasilitasi pelaksanaan preservasi, digitalisasi, dan
restorasi frlm;
q. melaksanakan pengarsipan frlm dan musik;
r. melaksanakan pendataan di bidang perfilman, musik, dan media;
s. melaksanakan penyiapan bahan pembinaan tenaga teknis di
bidang per{ilman, musik, dan media;
t. melaksalakan penyiapan bahan standardisasi tenaga teknis di
bidang perhlman, musik, dan media;
u. melaksanakan penyiapan bahan peningkatan kompetensi tenaga
teknis di bidang perfrlman, musik, dan media;
v. melaksanakan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan kebijakan
di bidang perlilman, musik, dan media
w. melaksanakan pen5rusun€rn laporan di bidang perfilman, musik,
dan media;
x. melaksanakan penyimpanal dan pemeliharaan dokumen
Direktorat; dan
y. melaksanakan penyusunan laporan Direktorat.
2 Subbagian Tata Usaha Direktorat Perfilman, Musik, dan Media
memiliki rincian tugas sebagai berikut:
a. melakukan pen5rusunzrn program keda Subbagial dan konsep
pro gram kerj a Direktorat;
b. melakukan penyusun.rn rencana, program, kegiatan, sasaran,
dan anggaran Direktorat;
c. melakukan revisi rencana, program, kegiatan, dan anggaran
Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-15-

d. melakukan verifikasi dan pengesahan dokumen pencairan


anggaran Direktorat;
e. melakukan urusan pencairan anggaran Direktorat;
f. melakukan urusan pembayaran belanja pegawai, belanja barang,
belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di lingkungan
Direktorat;
g. melakukan pengujian bukti dan/atau dokumen penerimaan dan
pengeluaran keuangan Direktorat;
h. melakukan urusan pembukuan dan pertalggunglawaban
penerimaan dan pengeluaran keuangan Direktorat;
i. melakukan penyiapan bahan penyelesaian tuntutan
perbendaharaan atau tuntutan ganti kerugian Direktorat;
j. melakukan penyiapan bahan usul pejabat perbendaharaan
Direktorat;
k. melakukan penyiapan bahan usul penghentian pembayaran gaji
pegawai yang pensiun, berhenti, dan meninggal dunia di
lingkungan Direktorat;
1. melakukan pen5rusunan laporan keuangan Direktorat;
m. melakukan penyiapan bahan formasi dan rencana pengembangan
pegawai di lingkungan Direktorat;
n. melakukan penempatan, kepangkatan, pemindahan pegawai, dan
mutasi lainnya di lingkungan Direktorat;
o. melakukan penyiapan bahan usul penilaian angka kredit jabatan
fungsional di lingkungan Direktorat;
p. melakukan penyusunan data dan informasi kepegawaian, urusan
administrasi penilaian prestasi/ kineda pegawai, dan administrasi
kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
q. melakukan penyiapan bahan usul pegawai yang akan mengikuti
pendidikan dan pelatihan, ujian dinas, ujian penyesuatan ijaz.ah,
dan tugas/ izin belajar di lingkungan Direktorat;
r. melakukan urusan pembuatan kartu pegawai, kartu istri/ kartu
suami, asuransi kesehatan, tabungan asuransi pensiun,
tabungan perumahan, pemeriksaan kesehatan pegawai, dan
dokumen kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
s. melakukan urusan penegakan disiplin dan usul pemberian
penghargaan pegawai di lingkungan Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
16

t. melakukan urllszrn pemberian cuti pegawai di lingkungan


Direktorat;
u. melakukan usul pemberhentian dan pemensiunan pegawai di
lingkungan Direktorat;
v. melakukan penyusunan rekapitulasi laporan harta kekayaan
pejabat negara (LHKPN) dal laporan harta kekayaan aparatur
sipil negara (LHKASN) di lingkungan Direktorat;
w. melakukan analisis dan usul penyempurnEran organisasi
Direktorat;
x. melakukan analisis jabatan, alalisis bebal ke{a, dan
pen5rusunan peta jabatan di lingkungan Direktorat;
v. melakukan pen1rusunan sistem dan prosedur dan staldar
pelayanan Direktorat;
z. melakukan penyiapan bahan kerja sama, hubungan masyarakat,
dan publikasi Direktorat;
aa. melakukan penerimaan, pencatatan, dan pendistribusian surat
masuk dan sr.rrat keluar Direktorat;
bb. melakukan penataan, pemeliharaan, dan usul penghapusan arsip
Direktorat;
cc. melakukan pen1rusunan rencana kebutuhan, pengadaan,
pemeliharaan, inventarisasi, dan usul penghapusan barang mllik
negara Direktorat;
dd. melakukan urusan pengaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, dan gedung kantor serta sarana dan prasarana
lainnya di lingkungan Direktorat;
ee. melakukan urusan penerimaan tamu dan rapat dinas serta usul
peserta upacara Direktorat;
ff. melakukan urusan keamalan, ketertiban, kebersihan, dan
keindahan di lingkungan Direktorat;
melakukan evaluasi pelaksanaan rencana, program, kegiatan,
dan anggaran Direktorat;
hh. melakukan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen Subbagran;
dan
ii. melakukan penyusunan laporan Subbagian dal konsep laporan
Direktorat.

jdih.kemdikbud.go.id
E Direktorat Pelindungan Kebudayaan
l. Direktorat Pelindungan Kebudayaan memiliki rincian tugas sebagai
berikut:
a. melaksanakan penyusunan program kerja Direktorat;
b. melaksanakan penyiapan perumusan kebijakan di bidang
pelindungan cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
c. melaksanakan pen5rusunan norma, standar, prosedur, dan
kriteria di bidang pelindungan cagar budaya dan objek pemajuan
kebudayaan;
d. melaksanakan penyiapan koordinasi dan pelaksanaan kebijakan
di bidang pelindungan cagar budaya dan objek pema,juan
kebudayaan;
e. melaksalakan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang pelindungan cagar budaya dan objek pemajuan
kebudayaan;
f. melaksanakan pendataan dal dokumentasi di bidang
pelindungan cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
g. melaksanakan penyiapan bahan publikasi di bidang pelindungan
cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
h. melaksanakan penyiapan rekomendasi perizrnan pelindungan
cagar budaya;
i. melaksanakan penyiapan rekomendasi penerbitan izin membawa
cagar budaya ke luar negeri;
j. melaksanakan pelindungan hak kekayaan intelektual komunal
cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
k. melaksanakan penyiapan registrasi nasional cagar budaya;
l. melaksanakan penyiapan bahan penetapan cagar budaya
nasional;
m. melaksanakan penyiapan bahan penetapan warisan budaya
takbenda;
n. melaksanakan penyiapan bahan penerbitan register museum;
o. melaksanakan revitalisasi, repatriasi dal restorasi objek
pemajuan kebudayaan dan penyelamatan, p€ngamanan, zonasi,
pemeliharaan, pemugaran cagar budaya;
p. melaksanakan pemantauan dan evaluasi di bidang pelindungan
cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;

jdih.kemdikbud.go.id
-18-

q. melaksanakan pen5rusunan laporan di bidang pelindungan cagar


budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
r. melaksanakan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen
Direktorat; dan
s. melaksanakanpenyusun€rnlaporan Direktorat.
2 Subbagian Tata Usaha Direktorat Pelindungan Kebudayaan memiliki
rincian tugas sebagai berikut:
a. melakukan pen5rusunan program kerja Subbagian dan konsep
progrzrm kery'a Direktorat;
b. melakukan pen5rusunan rencana, program, kegiatan, sasaran,
dan anggaran Direktorat;
c. melakukan revisi rencana, program, kegiatan, dan anggaran
Direktorat;
d. melakukan verilikasi dan pengesahan dokumen pencairan
zrnggaran Direktorat;
e. melakukan urusan pencairan arggaran Direktorat;
f. melakukan urusan pembayaran belanja pegawai, belanja barang,
belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di lingkungan
Direktorat;
g. melakukan pengujian bukti dan/ atau dokumen penerimaan dan
pengeluaran keuangan Direktorat;
h. melakukan urusan pembukuan dan pertanggungjawaban
penerimaan dan pengeluaran keuangan Direktorat;
i. melakukan penyiapan bahan penyelesaial tuntutan
perbendaharaan atau tuntutan ganti kerugian Direktorat;
j. melakukan penyiapan bahan usul pejabat perbendaharaan
Direktorat;
k. melakukan penyiapan bahan usul penghentian pembayaran gaji
pegawai yang pensiun, berhenti, dan meninggal dunia di
lingkungan Direktorat;
1. melakukan penyusunan laporan keualgan Direktorat;
m. melakukan penyiapan bahan formasi dan rencana pengembangan
pegawai di lingkungan Direktorat;
n. melakukan penempatan, kepangkatan, pemindahan pegawai, dan
mutasi lainnya di lingkungan Direktorat;
o. melakukan penyiapan bahan usul penilaian angka kredit jabatan
fungsional di lingkungan Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-19-

p. melakukan penyusunan data dan informasi kepegawaian, urusan


administrasi penilaian prestasi/ kinerja pegawai, dan administrasi
kepegawaial lainnya di lingkungan Direktorat;
q. melakukan penyiapan bahan usul pegawai yang akan mengikuti
pendidikan dan pelatihan, ujian dinas, ujian penyesu atan ijazah,
dan tugas/ izin belajar di lingkungan Direktorat;
r. melakukan urllsan pembuatan kartu pegawai, kartu istril kartu
suami, asuransi kesehatan, tabungan asuransi pensiun,
tabungan perumahan, pemeriksaan kesehatan pegawai, dan
dokumen kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
s. melakukan urusan penegakan disiplin dan usul pemberian
penghargaan pegawai di lingkungan Direktorat;
t. melakuka-n urllsan pemberian cuti pegawai di lingkungan
Direktorat;
u. melakukan usul pemberhentian dan pemensiunal pegawai di
lingkungan Direktorat;
v. melakukan pen5rusunan rekapitulasi iaporan harta kekayaan
pejabat negara (LHKPN) dan laporan harta kekayaan aparatur
sipil negara (LHKASN) di lingkungan Direktorat;
w. melakukan analisis dan usul penyempurnaan organisasi
Direktorat;
x. melakukan analisis jabatan, analisis beban ke{a, dan
pen)rusunan peta jabatan di lingkungan Direktorat;
y. melakukan penyusunan sistem dan prosedur dal standar
pelayanan Direktorat;
z. melakukan penyiapan bahan ke{a sama, hubungan masyarakat,
dan publikasi Direktorat;
aa. melakukan penerimaan, pencatatan, dan pendistribusian surat
masuk dan surat keluar Direktorat;
bb. melakukan penataan, pemeliharaan, dal usul penghapusan arsip
Direktorat;
cc. melakukan pen),usr.rn€rn rencana kebutuhan, pengadaan,
pemeliharaan, inventarisasi, dan usul penghapusan barang milik
negara Direktorat;
dd. melakukan urLlsan pengaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, dan gedung kantor serta sarana dal prasarana
lainnya di lingkungan Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
20

ee. melakukan urusan penerimaan tamu dan rapat dinas serta usul
peserta upacara Direktorat;
ff. melakukan urusan keamanan, ketertiban, kebersihal, dan
keindahan di lingkungan Direktorat;
gg. melakukan evaluasi pelaksanaan rencana, program, kegiatan,
dan anggaran Direktorat;
hh. melakukan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen Subbagian;
dan
ii. melakukan penyusunan laporan Subbagian dan konsep laporan
Direktorat.

F Direktorat Pengembangan dan Pemanfaatan Kebudayaan


1. Direktorat Pengembangan dan Pemanfaatan Kebudayaan memiliki
rincian tugas sebagai berikut:
a. melaksanakan penyusunan program kerja Direktorat;
b. melaksanakan penyiapan perumusan kebijakan di bidang
pengembangan dan pemanfaatan cagar budaya dan objek
pemajuan kebudayaan;
c. melaksanakan pen1rusunan norrna, standar, prosedur, dan
kriteria di bidang pengembangan dan pemanfaatan caga-r budaya
dan objek pemajuan kebudayaan;
d. melaksanakan penyiapan koordinasi dan pelaksanaan kebijakan
di bidang pengembangan dan pemanfaatan cagar budaya dan
objek pemajuan kebudayaan;
e. melaksanakan pengembangan dan pemanfaatan hak kekayaan
intelektual komunal cagtrr budaya dan objek pemajuan
kebudayaan;
f. melaksanakan pengkajian, revitalisasi, dan adaptasi cagar
budaya;
C. melaksanakan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang pengembangan dan pemanfaatan cagar budaya dan objek
pemajuan kebudayaan;
h. melaksanakan pendataan dan dokumentasi di bidang
pengembangan dan pemanfaatan cagar budaya dan objek
pemajuan kebudayaan;
i. melaksanakan diplomasi budaya berbasis cagar budaya dan objek
pemajuan kebudayaan;

jdih.kemdikbud.go.id
-2r-

j. melaksanakan penyiapan bahan publikasi di bidang


pengembangan dan pemanfaatan cagar budaya dan objek
pemajuan kebudayaan;
k. melaksanakan penyiapan rekomendasi pemberian lzin
pemanfaatan cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
l. melaksanakan pemantauan dan evaluasi di bidang
pengembangan dan pemanfaatan cagar budaya dan objek
pemajuan kebudayaan;
m. melaksanakan pen5rusunan laporan di bidang pengembangan dan
pemanfaatan cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan;
n. melaksanakan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen
Direktorat; dan
o. melaksanakanpenyusunarrlaporal Direktorat.
2 Subbagian Tata Usaha Direktorat Pengembangan dan Pemanfaatan
Kebudayaan memiliki rincian tugas sebagai berikut:
a. melakukan penyusunan program kerja Subbagian dan konsep
program ke{a Direktorat;
b. melakukan penJrusunan rencana, program, kegiatan, sasaran,
dan anggaran Direktorat;
c. melakukan revisi rencala, program, kegiatan, dan anggaran
Direktorat;
d. melakukan verifikasi dal pengesahan dokumen pencairan
anggaran Direktorat;
e. melakukan urllsan pencairan anggaran Direktorat;
f. melakukan urusan pembayaral belanja pegawai, belanja barang,
belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di lingkungan
Direktorat;
g. melakukan pengujian bukti dan/atau dokumen penerimaan dan
pengeluaran keuangan Direktorat;
h. melakukan urLlsan pembukuan dan pertanggungiawaban
penerimaal dan pengeluaran keuangan Direktorat;
i. melakukan penyiapan bahan penyelesaian tuntutan
perbendaharaan atau tuntutan ganti kerugian Direktorat;
j. melakukan penyiapan bahan usul pejabat perbendaharaal
Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-22-

k. melakukan penyiapan bahan usul penghentian pembayaran gaji


pegawai yang pensiun, berhenti, dan meninggal dunia di
lingkungan Direktorat;
1. melakukan penyusunan laporan keuangan Direktorat;
m. melakukan penyiapan bahan formasi dan rencana pengembangan
pegawai di lingkungan Direktorat;
n. melakukan penempatan, kepalgkatan, pemindahan pegawai, dan
mutasi lainnya di lingkungan Direktorat;
o. melakukan penyiapan bahan usul penilaian angka kredit jabatan
fungsional di lingkungan Direktorat;
p. melakukan penyusunan data dan informasi kepegawaian, urusan
administrasi penilaian prestasi/ kinerja pegawai, dan administrasi
kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
q. melakukan penyiapan bahan usul pegawai yang akan mengikuti
pendidikan dan pelatihan, ujial dinas, ujian penyesuaian ijazah,
dan tugas/ izin belajar di lingkungan Direktorat;
r. melakukan urusan pembuatan kartu pegawai, karhr istri/ kartu
suami, asuransi kesehatan, tabungan asuransi pensiun,
tabungan perumahan, pemeriksaan kesehatan pegawai, dan
dokumen kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
s. melakukan urusal penegakal disiplin dan usul pemberian
penghargaan pegawai di lingkungan Direktorat;
t. melakukan urusan pemberian cuti pegawai di lingkungan
Direktorat;
u. melakukan usul pemberhentian dan pemensiunan pegawai di
lingkungan Direktorat;
v. melakukan penJrusunan rekapitulasi laporan harta kekayaan
pejabat negara (LHKPN) dan laporan harta kekayaan aparatur
sipil negara (LHKASN) di lingkungan Direktorat;
w. melakukan analisis dan usul penyempurnaan organisasi
Direktorat;
x. melakukan analisis jabatan, analisis beban kerja, dan
penyusunan peta jabatan di lingkungan Direktorat;
y. melakukan penJrusunan sistem dan prosedur dan standar
pelayanan Direktorat;
z. melakukan penyiapan bahan kerja sama, hubungan masyarakat,
dan publikasi Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-23-

aa. melakukan penerimaan, pencatatan, dan pendistribusian surat


masuk dan surat keluar Direktorat;
bb. melakukan penataan, pemeliharaan, dan usul penghapusan arsip
Direktorat;
cc. melakukan pen5rusunan rencana kebutuhan, pengadaan,
pemeliharaan, inventarisasi, dan usul penghapusan barang milik
negara Direktorat;
dd. melakukan urus€rn pengaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, dan gedung kantor serta sarana dan prasarana
lainnya di lingkungan Direktorat;
ee. melakukan urusan penerimaan tamu dan rapat dinas sefta usul
peserta upacara Direktorat;
ff. melakukan urusan keamanan, ketertiban, kebersihan, dan
keindahan di lingkungan Direktorat;
gg. melakukan evaluasi pelaksanaan rencana, program, kegiatan,
dan anggaran Direktorat;
hh. melakukan penyimpanan dal pemeliharaan dokumen
Subbagian; dan
ii. melakukan penyusunan laporan Subbagian dan konsep laporan
Direktorat.

G Direktorat Pembinaan Tenaga dan kmbaga Kebudayaan


l. Direktorat Pembinaan Tenaga dan kmbaga Kebudayaan memiliki
rincian tugas sebagai berikut:
a. melaksanakan penyusunan program kerja Direktorat;
b. melaksanakan penyiapan perlrmusan kebijakan di bidang
pembinaan tenaga dan lembaga kebudayaan;
c. melaksanakan penyusunan norma, standar, prosedur, dan
kriteria di bidang pembinaan tenaga dan lembaga kebudayaan;
d. melaksanakan penyiapan koordinasi dan pelaksanaan kebijakan
di bidang pembinaan tenaga dan lembaga kebudayaan;
e. melaksanakan pemberian layanan pelindungal bagi tenaga dan
lembaga kebudayaan;
f. melaksanakan penyiapan staldardisasi profesi di bidang
kebudayaan;
g. melaksanakan peningkatan dan pengembangan kapasitas tenaga
bidang kebudayaan;

jdih.kemdikbud.go.id
24-

h. melaksanakan peningkatan mutu dan tata kelola lembaga bidang


kebudayaan;
i. melaksanakan penyiapan bahan pembinaan asosiasi profesi
bidang kebudayaan;
j. melaksanakan penyiapan bahan pemberian penghargaan kepada
pemangku kepentingan kebudayaan;
k. melaksanakan pemberian bimbingan teknis dan supervisi di
bidang pembinaan tenaga dan lembaga kebudayaan;
1. melaksanakan pendataan dal dokumentasi di bidang pembinaan
tenaga dan lembaga kebudayaan;
m. melaksanakan penyiapan bahan publikasi di bidang pembinaan
tenaga dan lembaga kebudayaan;
n. melaksanakan pemantauan dan evaluasi pelaksanaan
pembinaan tenaga dan lembaga kebudayaan;
o. melaksanakan pen1rusunan laporan di bidang pembinaan tenaga
dan lembaga kebudayaan;
p. melaksanakan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen
Direktorat; dan
q. melaksanakanpenyusunanlaporanDirektorat.
2 Subbagian Tata Usaha Direktorat Pembinaan Tenaga dan Lembaga
Kebudayaan memiliki rincian tugas sebagai berikut:
a. melakukan pen5rusunan program kefa Subbagian dan konsep
program kerja Direktorat;
b. melakukan pen5rusunan rencana, program, kegiatan, sasaran,
dan anggaran Direktorat;
c. melakukan revisi rencana, program, kegiatan, dan anggaran
Direktorat;
d. melakukan verifrkasi dan pengesahan dokrrmen pencairan
anggarar Direktorat;
e. melakukan urusan pencairan anggaran Direktorat;
f. melakukan urusan pembayaran belanja pegawai, belanja barang,
belanja modal, dan pembayaran belanja lainnya di lingkungan
Direktorat;
g. melakukan pengujian bukti dan/atau dokumen penerimaan dan
pengeluaran keuangan Direktorat;
h. melakukan urusan pembukuan dan pertanggungjawabarl
penerimaan dan pengeluaran keuangan Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
25

i. melakukan penyiapan bahan penyelesaian tuntutan


perbendaharaan atau tuntutan ganti kerugian Direktorat;
j. melakukan penyiapan bahan usul pejabat perbendaharaan
Direktorat;
k. melakukan penyiapan bahan usul penghentian pembayaran gaji
pegawai yang pensiun, berhenti, dan meninggal dunia di
lingkungan Direktorat;
l. melakukan pen5rusunal laporan keuangan Direktorat;
m. melakukar penyiapan bahan formasi dal rencana pengembangan
pegawai di lingkungan Direktorat;
n. melakukan penempatan, kepangkatan, pemindahan pegawai, dan
mutasi lainnya di lingkungan Direktorat;
o. melakukan penyiapan bahan usul penilaian angka kredit jabatan
fungsional di lingkungan Direktorat;
p. melakukan pen5rusunan data dan informasi kepegawaian, urusan
administrasi penilaian prestasi/kinerja pegawai, dan administrasi
kepegawaian lainnya di lingkungan Direktorat;
q. melakukan penyiapan bahan usul pegawai yang akan mengikuti
pendidikan dan pelatihan, ujian dinas, ujian penyesuaian ljaza.h,
dan tugas/izin belajar di lingkungan Direktorat;
r. melakukan urLlsan pembuatan kartu pegawai, kartu istri/kartu
suami, asuransi kesehatan, tabungan asur€rnsi pensiun,
tabungan perumahan, pemeriksaan kesehatan pegawai, dan
dokumen kepegawaian iainnya di lingkungan Direktorat;
s. melakukan urusar penegakan disiplin dan usul pemberian
penghargaan pegawai di lingkungan Direktorat;
t. melakukan urusan pemberian cuti pegawai di lingkungan
Direktorat;
u. melakukan usul pemberhentian dan pemensiunal pegawai di
lingkungan Direktorat;
v. melakukan penyusunan rekapitulasi Laporan Harta Kekayaan
Pejabat Negara (LHKPN) dan Laporan Harta Kekayaan Aparatur
Sipil Negara (LHKASN) di lingkungan Direktorat;
w. melakukan analisis dan usul penyempurnaan organisasi
Direktorat;
x. melakukan analisis jabatan, analisis beban kerja, dan
penyusunan peta jabatan di lingkungan Direktorat;

jdih.kemdikbud.go.id
-26-

y. melakukan pen)rusunan sistem dan prosdur dan standar


pelayanan Direktorat;
z. melakuken penyrapsn bahan kerja sama, hubungan masyarakat,
dan publikasi Direktorat;
aa. melakukan penerimaan, pencntatan, dan pendistribusian surat
masuk dan surat keluar Direktorat;
bb. melakukan penataan, pemeliharaan, dan usul penglrapusan arsip
Direktorat;
cc, melakukan penJrusunan rencana kebutuhan, pengadaan,
pemeliharaan, inventarisasi, dan usul pengbapusan barang milik
negara Direktorat;
dd. melakukan urusan p€ngaturan penggunaan peralatan kantor,
kendaraan dinas, dan gedung kantor serta sarana dal prasarana
lainnya di lingkungan Direktorat;
ee. melakukan uru.san penerimaan tamu dan rapat dinas serta usul
peserta upasrra Direktorat;
ff. melakukan urusan keamanan, ketertiban, kebersihan, dan
keindahan di lingkungan Direlctorat;
gg. melakukan evaluasi pelaksanaan rencana, program, k%iatan,
dan anggaran Direktorat;
hh. melalrukan penyimpanan dan pemeliharaan dokumen Subbagian;
dan
ii. melakukan pen)rusunan laporan Subbagian dan konsep laporan
Direktorat.

MENTERI PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,


RISET, DAN TEKNOI'GI
REPUBLIK INDONESIA,

TTD

NADIEM ANWAR MAKARIM

Salinan sesuai dengan aslinya,


Kepala Biro Hukum
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
o
REP UBL1K
l! oo ESI z
\ -^\
2to2219A8032001
y* jdih.kemdikbud.go.id

Anda mungkin juga menyukai