Anda di halaman 1dari 8

PERTEMUAN 1

PENDAHULUAN DAN RENCANA PEMBELAJARAN


SEMESTER MATA KULIAH HUKUM ADAT

DOSEN PENGAMPU :

RATRI ADI, S.H., M.H., M.Si.

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945
JAKARTA

2024
PERATURAN DAN TATA TERTIB PERKULIAHAN

1.Mahasiswa/wi wajib tiba/masuk kelas tepat waktu,


sesuai waktu perkuliahan.

2.Toleransi keterlambatan masuk kelas, 15 menit,


setelah perkuliahan dimulai.

3.Mahasiswa/wi yang terlambat lebih dari batas


toleransi diperbolehkan masuk kelas, tetapi tidak
dapat mengisi absensi perkuliahan.

4.Mahasiswa/wi yang terlambat lebih dari 20 menit,


tidak diperbolehkan masuk kelas dan tidak dapat
mengisi absensi perkuliahan.

5.Mahasiswa/wi harus mengisi baris kursi paling depan


terlebih dahulu, diikuti baris kursi berikutnya.

6.Mahasiswa/wi wajib menjaga kebersihan, ketenangan


dan ketertiban kelas selama berlangsungnya
perkuliahan.

7.Absensi Mahasiswa/wi akan dilakukan secara online


melalui QR Code absensi dan diikuti pemindahan
mandiri oleh Mahasiswa/wi melalui HP yang
terhubung dengan akun Siakad Mahasiswa/wi.

8.Dosen pengajar wajib menayangkan QR Code


absensi 15 menit setelah perkuliahan dimulai.
9.Dosen pengajar wajib memberikan informasi kepada
Mahasiswa/wi apabila tidak hadir 60 menit sebelum
perkuliahan dimulai.

10. Mahasiswa/wi dapat meninggalkan kelas 15 menit


setelah waktu perkuliahan dimulai, apabila dosen
pengajar tidak memasuki ruang kelas.

11. Mahasiswa/wi berhak mendapat kelas pengganti


dari ketidak hadiran dosen dan dianggap hadir
pada hari dn waktu yang disepakati.

12. Mahasiswa/wi dapat konsultasikan rekapitulasi


kehadiran kepada Dosen Pengajar pada pertemuan
terakhir perkuliahan (kuliah project).

13. Konsultasi absensi kehadiran Mahasiswa/wi tidak


akan diterima oleh Dosen Pengajar, di luar waktu
yang ditentukan dalam point.11.

14. Semua ketentuan dan kesepakatan antara Dosen


Pengajar dan Mahasiswa/wi, tidak dapat dibatalkan
secara sepihak.
REFENRENSI / BUKU PANDUAN

Bushar Muhammad, Asas-asas Hukum Adat :


Suatu Pengantar, Jakarta, Pradnya Paramita, 1996

Djaren Saragih, Pengantar Hukum Adat Indonesia,


Bandung, Tarsito, 2003

Hilman Hadikusuma, Pengantar Hukum Adat


Indonesia, Bandung, Mandar Maju, 2007

Hilman Hadikusuma, Hukum Pidana Adat,


Bandung, Mandar Maju, 2003

Soerjono Soekanto, Hukum Adat Di Indonesia,


Jakarta, Raja Grafindo Persada, 2012
PERTEMUAN 2

Pengertian dan Manfaat Hukum Adat :


1.Pengertian Adat
2.Pengertian Hukum Adat
3.Unsur Hukum Adat
4.Manfaat/Tujuan Mempelajari Hukum Adat

PERTEMUAN 3

Sumber dan Dasar Hukum Berlakunya Hukum Adat


di Indonesia :
1.Sumber Hukum Adat
2.Dasar Filosofis
3.Dasar Sosiologis
4.Dasar Yuridis Konstitusional

PERTEMUAN 4

Teori dan Sumber Pengenal Hukum Adat :


1.Teori Reception in Complexu
2.Teori Receptio a Contrario
3.Teori Receptie
4.Sumber Pengenal Welborn
5.Sumber Pengenal Kenborn
PERTEMUAN 5

Sifat Hukum Adat : (1)


1.Tidak Tertulis
2.Tidak Terkodifikasi
3.Tradisional
4.Sederhana

PERTEMUAN 6

Sifat Hukum Adat : (2)


(Pembahasan Lanjutan)
1.Pedoman Perilaku
2.Musyawarah Mufakat
3.Terbuka
4.Dinamis

PERTEMUAN 7

1.Pendalaman Materi Kuliah


2.Project / Pembuatan Tugas
Ujian Tengah Semester (UTS)

PERTEMUAN 8

Ujian Tengah Semester (UTS)


PERTEMUAN 9

Ciri Hukum Adat :


1.Religius Magis
2.Komunal Kemasyarakatan
3.Konkrit Simbolis
4.KontanTunai

PERTEMUAN 10

Sistem Adat dan Hukum Adat :


1.Sistem Adat
2.Sistem Hukum Adat

PERTEMUAN 11

Sistem Hukum Adat dan Hukum Barat :


1.Sistem Hukum Adat
2.Sistem Hukum Barat

PERTEMUAN 12

Sistem Hukum Adat dan Hukum Barat :


1.Sistem Hukum Adat
2.Sistem Hukum Barat
PERTEMUAN 13

Struktur Masyarakat Hukum Adat :


1.Struktur Garis Keturunan
2.Struktur Kedaerahan

PERTEMUAN 14

Perkumpulan Masyarakat Hukum Adat :


1.Masyarakat Hukum Desa
2.Masyarakat Serikat Desa
3.Masyarakat Wilayah Persekutuan

PERTEMUAN 15

1.Pendalaman Materi Kuliah


2.Project / Pembuatan Tugas
Ujian Akhir Semester (UAS)

PERTEMUAN 16

Ujian Akhir Semester (UAS)

-----------------

SELAMAT MENGIKUTI PERKULIAHAN


HUKUM ADAT

-----------------

Anda mungkin juga menyukai