Anda di halaman 1dari 5

Nama: Moh.

Zaki Pramana

Kelas: X OTO 3

No. Absen: 19

LKPD STATISTIKA
1. Nilai rata-rata UN para siswa adalah 5,9 dan empat siswa lain memiliki rata-rata 7. Jika
setelah digabung nilai rata-rata mereka menjadi 6, maka berapa banyak rata-rata siswa
yang belum digabung dengan rata-rata empat siswa tadi?
2. Jika diketahui rata-rata nilai UAS Bahasa Inggris 8 siswa kelas X OTO 3 adalah 5,6. Jika
siswa baru ditambahkan, nilai rata-ratanya menjadi 5,8. Tentukan nilai siswa yang baru
ditambahkan tersebut.
3. Perhatikan nilai UTS matematika siswa berikut.

NILAI f
60-65 8
66-71 13
72-77 18
78-83 28
84-89 14
90-95 9
Jumlah 90

Jika 30% dari jumlah siswa harus mengulang, maka batas nilai minimal UTS matematika
adalah
4. Berikut adalah nilai hasil ujian tincan kelas industri.

NILAI f
36-45 12
46-55 48
56-65 60
66-75 80
76-85 76
86-95 24
Jumlah 300

Jumlah siswa yang diterima kelas industri adalah 60% dari siswa yang mengikuti ujian
tincan. Tentukan nilai terendah siswa yang diterima di kelas industri.
5. Rata-rata jumlah pekerja di 15 UMKM adalah 7,2 pekerja. Jika terdapat UMKM baru
digabungkan maka rata-ratanya menjadi 7,3. Tentukan jumlah pekerja di UMKM baru
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai