Anda di halaman 1dari 1

*BENANG HIDUNG*

Tanam benang hidung merupakan salah satu prosedur yang banyak diminati karena membuat hidung
mancung tanpa melalui pembedahan. Selain itu, benang juga ditempatkan secara vertikal antar cuping
hidung. Tujuannya adalah agar cuping hidung yang sebelumnya lebar menjadi lebih kecil dan hidung
terlihat lebih mancung.

Sebelum prosedur dilakukan, dokter akan melakukan anestesi lokal supaya area sekitar hidung menjadi
mata rasa. Setelah itu, dokter memasukkan jarum atau kanula yang berisikan benang di sepanjang
batang hidung dan bagian hidung yang membagi rongga hidung menjadi dua (septum).

Benang hidung sering dipilih karena menawarkan berbagai manfaat, antara lain:

 Membuat hidung lebih mancung

 Membuat hidung terlihat lebih kecil

 Meningkatkan volume hidung

 Membuat hidung terlihat simetris dan proporsional

Tindakan ini memakan waktu kurang lebih 60 menit dan hasilnya langsung terlihat dalam satu kali
treatment saja. Tertarik mau coba? Bisa reservasi sekarang!

Anda mungkin juga menyukai