Anda di halaman 1dari 14

ENERGI

Oleh :
Ahnaf Hasnafi (K4518002)
Hanifah Fauzizah (K4518016)
Sheila Puspita (K4518038)
Zharfan Afina (K4518046)
Erg?
Erg merupakan singkatan dari ergon yang berarti usaha dalam bahasa yunani.
Erg adalah satuan energi dan usaha mekanik berdasarkan sistem satuan CGS
(Centimeter, Gram, dan Sekon)

1 erg = 10−7 J = 100 nJ


1 erg = 10−10 sn⋅m = 100 psn⋅m = 100 pico sthène -metres
1 erg = 624.15 GeV = 6.2415 × 10−11 eV
1 erg = 1 dyn ⋅cm = 1 g⋅cm 2 / dtk 2
Kalori?
Kalori adalah satuan unit kandungan panas atau energi.
Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, kalori merupakan ukuran panas untuk menunjukkan nilai
energi potensial yang ada di dalam makanan.
Kalori ini merupakan jumlah energi yang kita dapatkan dari makan atau minuman yang kita konsumsi.

1 kalori = 4,2 joule


1 joule = 0,24 kalori
Energi Listrik?
Energi listrik adalah energi yang dihasilkan dari arus listrik.
Energi listrik bisa diciptakan oleh sebuah energi lain dan sanggup memberikan suatu energi yang nantinya
bisa dikonversikan pada energi yang lain.

W=IRIt
𝑣2
W= t
𝑅

Besarnya energi listrik tergantung pada muatan, beda potensial, arus listrik, hambatan, dan waktu.
Semakin besar muatan, kuat arus, beda potensial dan waktu, semakin besar pula sebuah energinya.
Sedang untuk hambatan, semakin besar hambatan, energinya semakin kecil.
Kipas Angin?
Kipas angin membutuhkan energi listrik untuk merubah menjadi
energi gerak supaya dapat mengeluarkan angin.
Kipas angin yang sudah dihubungkan ke stopkontak dapat
berubah menjadi energi gerak karena di dalam kipas angin
terdapat motor listrik yang berguna untuk mengubah energi
listrik menjadi energi gerak. Dalam motor listrik tersebut, ada
kumparan besi yang bergerak dan sepasang magnet. Saat listrik
mengalir pada lilitan kawat dalam kumparan besi, hal ini
mengubah kumparan besi menjadi magnet.
Magnet tersebut menghasilkan gaya berputar secara periodik
pada kumparan besi, sehingga terjadilah energi gerak
Rantai Makanan?
• Trofik pertama > tumbuhan
• Trofik kedua > konsumen primer (herbivora)
• Trofik ketiga > konsumen sekunder (karnivora)
• Trofik puncak > konsumen tersier (omnivora)
• Dekomposer
Jenis Rantai Makanan?
1.Rantai makanan perumput (grazing food chain)
2.Rantai makanan detritus
3.Rantai makanan parasit
Jaring-Jaring Makanan?
Dalam suatu ekosistem umumnya tidak hanya terdiri dari satu rantai makanan, akan tetapi banyak rantai
makanan. kumpulan antara berbagai rantai makanan yang saling berhubungan secara lebih kompleks
dalam suatu ekosistem disebut dengan jaring-jaring makanan. Sehingga, dalam satu mahkluk hidup bisa
memakan lebih dari satu jenis mahkluk hidup lainnya, sehingga menciptakan garis-garis yang saling
bersilangan.
Mekanisme Jaring-Jaring Makanan Secara Sederhana

Pada gambar disamping, dapat dilihat bahwa produsen


primer adalah padi. Padi kemudian dimakan oleh tikus dan
burung sebagai konsumen primer atau konsumen tingkat I.
Tikus dan burung kemudian dimakan oleh musang dan
burung elang. Peran musang dan burung elang dalam jaring-
jaring makanan ini adalah sebagai konsumen tingkat II atau
konsumen puncak. Kemudian burung elang mati dan
diuraikan oleh pengurai yang biasanya bakteri dan jamur.
Tipe dasar jaring-jaring makanan juga sama dengan rantai
makanan, yaitu terdiri dari jaring makanan perumput dan
detritus.
Jaring-Jaring Makanan pada Ekosistem

1. Ekosistem Darat
2. Ekosistem Air Tawar
3. Ekosistem Mangrove
Aliran Energi dalam Ekosistem
Aliran energy adalah perpindahan energy dari satu organisme ke organisme lain. Dalam ekosistem, proses
ini dapat terjadi melalui rantai makanan atau jaring-jaring makanan. Contohnya dalam ekosistem sawah,
padi merupakan organisme autotrof yang mengubah energy radiasi matahari menjadi energy kimia.
Aliran energi merupakan salah satu cara menjaga keseimbangan ekosistem yang dilakukan oleh ekosistem
itu sendiri dengan menjaga perputaran energy dan nutrisi yang diterima dari sumber luar (cahaya
matahari). Cahaya matahari ditangkap oleh tumbuhan dan digunakan untuk pertumbuhannya. Peran cahaya
dalam mempengaruhi pertumbuhan tanaman adalah sebagai sebagai salah satu syarat untuk terjadinya
fotosintesis. Dalam proses ini energy dari matahari diubah dalam bentuk energy kimia yang dapat
digunakan oleh heterotroph melalui rantai makanan.
Hubungan
Hubunganantara
antararantai
rantaimakanan
makanandan danjaring
jaringmakanan
makanandengan
dengan
siklus
siklus energi
energi adalah,
adalah, didi setiap
setiap rantai
rantai mkanan
mkanan atauatau jaring
jaring
makanan
makananakanakanselalu
selaluada
adasiklus
siklusenergi
energiyang
yangterjadi.
terjadi.Karena
Karena Hubungan
HubunganRantai
Rantai
siklus
siklusenergi
energiberawal
berawaldaridariprodusen
produsenatau
atautumbuhan
tumbuhanautotrof
yang
yangmenangkap
menangkapmatahari
mataharisebagai
sebagaibahan
bahanuntuk
autotrof
untukmenghasilkan
menghasilkan
dan
danJaring-Jaring
Jaring-Jaring
makanan
makanan atau
organisme
atau energi
energi kimia
kimia yang
yang akan
akan digunakan
digunakan oleh oleh Makanan
Makanan dengan
dengan
organisme heterotrof
heterotrof (hewan
(hewan atauatau manusia)
manusia). . Kemudian
Kemudian
herbivora
herbivora (konsumen
(konsumen primer)
primer) memperoleh
memperoleh energi energi daridari aliran
aliranenergi?
energi?
produsen
produsen tersebut
tersebut (tumbuhan),
(tumbuhan), sedangkan
sedangkan karnivora
karnivora
(konsumen
(konsumen sekunder)
sekunder) memperoleh
memperoleh energi
energi dari
dari konsumen
konsumen
primer.
primer.Demikian
Demikianseterusnya
seterusnyahingga
hinggakonsumen
konsumenterkahir.
terkahir.Jadi,
Jadi,
dalam
dalamhubungan
hubunganmakan
makandan dandimakan
dimakanterjadi
terjadialiran
aliranenergi
energidari
dari
lingkungan
lingkungan abiotik,
abiotik, keke produsen,
produsen, lalu
lalu keke konsumen,
konsumen, dan dan
terakhir
terakhirkembali
kembalikekealam.
alam.
Piramida Energi
Piramida energi menunjukkan perununan sejumlah energi
berturut-turut yang tersedia di tiap tingkat trofik.
Berkurangnya energi yang terjadi di setiap trofik terjadi karena
hal-hal berikut:
1) Hanya sejumlah makanan tertentu yang ditangkap dan
dimakan oleh tingkat trofik selanjutnya.
2) Beberapa makanan yang dimakan tidak bisa dicerna dan
dikeluarkan sebagai sampah.
3) Hanya sebagian makanan yang dicerna menjadi bagian dari
tubuh organisms, sedangkansisanya digunakan sebagai
sumber energi.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai