Anda di halaman 1dari 2

Nomor SOP :

Tgl. Pembuatan : 4 Januari 2024


Tgl. Revisi :
Tgl. Efektif : 9 Januari 2024
Disahkan Oleh : Kepala MTs Negeri
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI

Nama SOP : PELAYANAN PILAM

DASAR HUKUM : KUALIFIKASI PELAKSANA :


1. Permendagri Nomor 21/2011 tentang Perubahan Kedua atas 1. Pengadministrasi Umum
Permendagri Nomor 13 2006 tentang Pedoman Pengelolaan 2. Kepala Tata Usaha dan Pegawai
Keuangan Daerah;
2. Surat Keputusan Kepala MTs Negeri 1 Banjarnegara,
Nomor : 1798 Tahun 2023 perihal pembagian tuas
tambahan Guru dan Pegawai MTs Negeri 1 Banjarnegara

KETERKAITAN : PERALATAN/PERLENGKAPAN
1. Alat tulis kantor
2. Buku Agenda Surat Masuk

PERINGATAN : PENCATATAN DAN PENDATAAN :


Disusun, diumumkan, dimusyawarahkan, disimpan dan dilaporkan sebagai bentuk
pertanggungjawaban pelaksanaan kegiatan
STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) PELAYANAN PILAM
Pelaksanaan Baku Mutu Ket.
Kasubbag
No. Aktivitas Pengadm.U
Tamu Umum dan Kelengkapan Waktu Output
mum
Kepegawaian
1. Mempersilahkan tamu untuk duduk di ruang Buku Tamu 15 menit Buku Tamu
tunggu dan meminta kepada tamu untuk mengisi
buku tamu
2. Mengisi buku tamu, diserahkan kepada Buku Tamu 10 menit Data Tamu
Pengadministrasian Umum
3. Melaporkan kedatangan tamu kepada Kepala Data Tamu 15 menit Laporan Kedatangan Tamu
Madrasah, Kepala Tata Usaha dan Pegawai

4. Melakukan konsultasi dengan Kepala Madrasah, Laporan Kedatangan Tamu 10 menit Arahan
memberikan arahan. Jika tidak berkenan maka
tamu ditolak. Jika berkenan, maka tamu
dipersilahkan menemui Kepala Madrasah atau
Pejabat/PNS lain yang dituju

5. Mengantarkan tamu untuk bertemu dengan Arahan 5 menit Mengantar tamu ke tujuan
pejabat sesuai dengan tujuan kedatangan.

Mengetahui Banjarnegara, 4 Januari 2024


Kepala MTs N Petugas

NIP.-

Anda mungkin juga menyukai