Anda di halaman 1dari 15

11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

Soal STS Mulok CorelDraw X DKV


2023-2024
* Menunjukkan pertanyaan yang wajib diisi

1. Nama *

2. Kelas *

Tandai satu oval saja.

X DKV

STS Mulok CorelDraw

Silahkan dipilih jawaban yang paling benar

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 1/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

3. Untuk merubah garis lurus menjadi garis lengkung seperti gambar di bawah ini, *
langkah yang harus kita lakukan adalah ....

Tandai satu oval saja.

pick tool - convert line to ellipse

shape tool - convert line to curve

freehand tool - convert line to curve

ellipse tool - convert curve to line

4. Jika menginginkan warna hijau, kita harus mencampurkan warna… *

Tandai satu oval saja.

Merah dan kuning

Kuning dan biru

Biru dan putih

Merah dan biru

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 2/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

5. Vektor merupakan gabungan dari objek…. *

Tandai satu oval saja.

garis, titik, lingkaran

garis, foto, lingkaran

titik, foto, lingkaran

garis, foto, titik

6. Perhatikan gambar berikut ini. Dalam CorelDraw, proses yang dilakukan dari *
gambar sebelah kiri menjadi sebelah kanan adalah proses…

Tandai satu oval saja.

Weld

Trim

Intersect

Simplify

7. Keuntungan dari pembuatan desain dengan menggunakan basis vector adalah? *

Tandai satu oval saja.

Tidak memerlukan Personal Computer yang tinggi kualitasnya

Tidak perlu membuat sebuah desain yang tinggi komposisinya

Desain yang dibuat tidak terikat pada pixel

Mudah dibuat

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 3/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

8. Menempatkan sebuah objek di belakang objek lainnya dapat dilakukan dengan *


menggunakan perintah ….

Tandai satu oval saja.

To Back of Page

In Front of Page

Behind

Back All

9. Icon pada toolbox Coreldraw, yang digunakan untuk menggambar bujur sangkar *
adalah ...

Tandai satu oval saja.

polygon

rectangle

ellipse

freehand

10. Icon pada toolbox Coreldraw, yang digunakan untuk mengedit suatu bentuk *
dari objek yang digambar adalah ...

Tandai satu oval saja.

pick tool

shape tool

free transform

bezier tool

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 4/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

11. Icon pada toolbox Coreldraw, yang digunakan untuk menggambar bidang segi *
tiga adalah ...

Tandai satu oval saja.

polygon

rectangle

ellipse

freehand

12. Saat kita belum memilih sebuah objek, tampilan property bar berfungsi untuk ... *

Tandai satu oval saja.

mengedit objek

mengatur kertas

memberi warna

melihat hasil cetakan

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 5/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

13. Perhatikan gambar berikut. Yang ditunjuk oleh tanda panah ke -2 adalah ... *

Tandai satu oval saja.

property bar

standar bar

menu bar

work area

14. Interactive Contour Tool digunakan untuk ... *

Tandai satu oval saja.

Membentuk sudut dari suatu objek gambar/teks

Membuat efek bayangan dari objek gambar/teks

Menghasilkan garis konsentris yang berurutan

Menghilangkan efek 3D dari objek gambar

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 6/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

15. untuk membuat garis lurus bersambung seperti pada gambar, kita bisa *
menggunakan ...

Tandai satu oval saja.

freehand tool

bezier tool

artistic media tool

shape tool

16. Interactive BlendTool digunakan untuk ... *

Tandai satu oval saja.

membuat bayangan objek

menghasilkan isian perpindahan bentuk dari dua bidang

memberi tingkatan warna objek

menjadikan objek bentuk tidak beraturan

mengubah bentuk objek

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 7/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

17. Perubahan bentuk pada gambar di samping merupakan contoh dari penerapan *
....

Tandai satu oval saja.

interactive blend tool

interactive contour tool

interactive distortion tool

interactive envelope tool

interactive extrude tool

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 8/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

18. Agar text dapat mengikuti bentuk garis objek tertentu, langkah yang tepat *
setelah membuat objek dan text adalah menggunakan menu ...

Tandai satu oval saja.

file - text - objek

arrange - text - freehand

effect - fit text to path

text - fit text to path

19. Tool yang digunakan saat kita membuat desain logo SCTV di samping adalah *
...

Tandai satu oval saja.

polygon, ellipse, pallete colour

ellipse, rectangle, text

rectangle, fill, pallete colour

text, ellipse, polygon

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 9/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

20. Ctrl + G adalah perintah untuk ... *

Tandai satu oval saja.

membuat objek menjadi satu grup

memisahkan objek

memutar objek

membuat duplikasi objek

21. Klik kiri pada objek, geser lalu klik kanan baru melepaskan kiri. urutan perintah *
tersebut digunakan untuk ...

Tandai satu oval saja.

memindahkan objek

mengcopy objek

memotong objek

menggabung objek

membuat irisan objek

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 10/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

22. Coretan di samping merupakan hasil dari penerapan ... *

Tandai satu oval saja.

freehand tool

bezier tool

artistic media tool

smart fill tool

mumet tool

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 11/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

23. perhatikan gambar di samping. Agar ketiga bidang objek bisa rata seperti pada *
gambar, perintah yang harus dilakukan setelah memilih semua objek, kita bisa
menekan tombol ....

Tandai satu oval saja.

24. Gambar objek di samping merupakan penerapan dari efek tool berikut ... *

Tandai satu oval saja.

contour

envelope

extrude

powerclip

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 12/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

25. Perhatikan Gambar di samping. Objek-objek tersebut terbentuk dari dua *


bidang yaitu sebuah kotak dan lingkaran. Semua fasilitas tersebut termuat
dalam perintah ...

Tandai satu oval saja.

order

shaping

grup & ungroup

align and distribute

26. Untuk memberi warna pada garis sebuah objek lingkaran, yang kita lakukan *
adalah cukup dengan menekan ...

Tandai satu oval saja.

klik kiri

klik roll di tengah

klik kanan

klik spacebar

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 13/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

27. Untuk memasukkan sebuah objek gambar ke dalam sebuah bidang seperti *
pada gambar, kita bisa menggunakan fasilitas ...

Tandai satu oval saja.

contour

weld

extrude

powerclip

Konten ini tidak dibuat atau didukung oleh Google.

Formulir

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 14/15
11/21/23, 7:51 AM Soal STS Mulok CorelDraw X DKV 2023-2024

https://docs.google.com/forms/d/1x_FpgMn6iScSNLiRbe75Botmxmf1Qce7bgGv2TDD0AU/edit 15/15

Anda mungkin juga menyukai