Anda di halaman 1dari 36

Fungsi - Fungsi Toolbox Pada Corel Draw X7

IIF 9:34 PM

Layout Toolbox pada Corel Draw X7


Toolbox, ya kita akan mencoba mempelajari berbagai toolbox yang terdapat di Corel Draw X7
ini. Toolbox bisa diartikan sebagai kotak perkakas yang berisi tool-tool yang berfungsi untuk
membuat dan memodifikasi objek. Beberapa tool secara default terlihat pada Toolbox, tapi
beberapa tool tidak terlihat. Untuk memunculkan tool yang tersembunyi kita harus klik pada
panah kecil yang ada dipojok kanan bawah tool yang terlihat, dengan klik panah kecil tersebut
akan terbuka atau muncul flyout yang berisi tool-tool yang tersembunyi. Flyout yang terbuka
akan menampilkan sekumpulan tool CorelDraw yang berkaitan dengan toolbox yang dibuka,
panah kecil pada bagian pojok kanan bawah toolbox menandakan adanya flyout pada tombol
tersebut. Dibawah ini merupakan bagian toolbox yang terdapat di Corel Draw X7 dan kita akan
mengetahui fungsi dari setiap toolbox tersebut.

 Pick Tool Flyout

- Pick : Untuk memilih atau menyeleksi dan mengatur ukuran, memiringkan, dan memutar
objek.
- Freehand Pick : Untuk menyeleksi objek dengan bebas.
- Free Transform : Untuk memutar objek.

 Shape Edit Flyout

- Shape Tool : Untuk mengedit objek berbentuk kurva.


- Smooth Tool : Untuk mengubah objek menjadi lembut.
- Smear Tool : Untuk menarik objek dengan menyeret garis tepi.
- Twirl Tool : Untuk mengubah bentuk menjadi putaran seperti pusaran angin.
- Attract Tool : Untuk mengubah outline menuju arah kursor layaknya magnet.
- Repel Tool : Fungsinya sama dengan attact tool, tetapi ke adah yang berlawanan.
- Smudge Brush Tool : Untuk merubah objek vektor.
- Roughen Brush Tool : Untuk merubah garis luar objek vektor.

 Crop Tool Flyout


- Crop Tool : Untuk memotong dan mengambil bagian gambar yang terseleksi dari gambar
bitmap, dan membuang bagian gambar yang tidak terseleksi.
- Knife Tool : Untuk memotong gambar.
- Eraser Tool (X) : Untuk menghapus bagian dari sebuah gambar yang tidak diperlukan.
- Virtual Segment Delete : Untuk memotong bagian gambar yang berpotongan dengan gambar
lain.

 Zoom Flyout

- Zoom Tool (Z) : Untuk memperbesar atau memperkecil tampilan gambar.


- Pan Tool (H) : Untuk memindahkan tampilan gambar pada layar.

 Curve Flyout

- Freehand Tool : Untuk menggambar kurva dan segmen garis lurus.


- 2-Point Line Tool : Untuk menggambar garis lurus dengan cara menariknya dari titik awal ke
titik akhir.
- Bezier Tool : Untuk menggambar kurva satu segmen pada satu waktu.
- Pen Tool : Untuk menggambar kurva dalam segmen, dan setiap segmen preview gambar.
- B-Spline Tool : Untuk menggambar garis lengkung dengan menetapkan titik kontrol yang
membentuk kurva.
- Polyline Tool : Untuk menggambar kurva yang terhubung, dan garis lurus dalam satu tindakan
berkesinambungan.
- 3-Point Curve : Untuk menggambar kurva dengan menariknya dari titik awal ke titik akhir
kemudian menuju posisi titik pusat.
- Smart Drawing (Shift+S) : Untuk mengkonversi freehand stroke dengan membentuk dasar-
dasar atau kurva yang diperhalus.

 Artistic Media

- Artistic Media Tool (I) : Untuk menambahkan brush, menyemprot, serta menambahkan efek
kaligrafi dengan menggunakan freehand stroke.

 Rectangle Tool Flyout

- Rectangle Tool : Untuk membuat gambar berbentuk kotak.


- 3-Point Rectangle Tool : Untuk membuat kotak pada sudut tertentu.

 Ellipse Tool Flyout

- Ellipse Tool : Untuk membuat lingkaran.


- 3-Point Ellipse Tool : Untuk membuat lingkaran pada sudut tertentu.

 Object Flyout

- Polygon Tool : Untuk membuat gambar berbentuk polygon.


- Star Tool : Untuk membuat gambar berbentuk bintang.
- Complex Star Tool : Untuk membuat gambar bintang banyak sisi.
- Graph Paper Tool : Untuk menggambar sekat yang terdiri dari garis yang sama.
- Spiral Tool : Untuk menggambar spiral.
- Basic Shape Tool : Untuk memilih bermacam-macam bentuk.
- Arrow Shape Tool : Untuk membuat gambar berbentuk panah.
- Flowchart Shapes Tool : Untuk menggambar symbol flowchart.
- Banner Shapes Tool : Untuk membuat gambar berbentuk pita.
- Callout Shapes Tool : Untuk membuat callout.

 Text

- Text Tool : Untuk membuat teks / tulisan.


- Table Tool : Untuk membuat tabel.

 Dimension Flyout

- Parallel Dimension : Untuk membuat garis dengan ukuran dimensi miring.


- Horizontal or Vertical Dimension : Untuk membuat garis ukuran dimensi horizontal dan
vertikal.
- Angular Dimension : Untuk membuat garis ukuran segitiga.
- Segment Dimension : Untuk menampilkan dimensi antara titik terakhir pada satu atau beberapa
bagian.
- 3-Point Callout : Untuk membuat garis petunjuk/keterangan.

 Connector Tool Flyout

- Straight-Line Connector : Untuk membuat konektor line / lurus.


- Right-Angle Connector : Untuk membuat konektor siku-siku dengan sudut tajam.
- Rounded Right-Angle Connector : Untuk membuat konektor siku-siku dengan sudut tumpul.
- Edit Anchor : Untuk mengedit garis konektor.

 Interactive Tool Flyout

- Interactive Drop Shadow Tool : Untuk memberi bayangan sehingga objek terlihat timbul.
- Interactive Contour Tool : Untuk membuat bentuk garis luar pada objek.
- Interactive Blend Tool : Untuk mencampur dua objek.
- Interactive Distort Tool : Untuk melakukan penyimpangan pada objek.
- Interactive Envelope : Untuk melakukan penyimpangan pada objek dengan cara mendrag
node.
- Interactive Extrude : Untuk membuat suatu ilusi kedalaman pada objek.

 Transparency

- Transparency Tool : Untuk membuat objek menjadi transparan.

 Eyedropper Tool Flyout

- Color Eyedropper Tool : Untuk memilih warna.


- Attributes Eyedropper Tool : Untuk memilih dan menyalin properti pada objek.

 Interactive Fill Flyout

- Interactive Fill Tool : Untuk memberi warna dengan gradasi fill.


- Interactive Mesh Tool : Untuk memberi warna gradasi fill dengan garis.

 Smart Fill
- Smart Fill Tool : Untuk membuat obyek dari dua gambar yang tumpang tindih dan
menerapkan obyek tersebut.

 Outline Flyout

- Outline Tool : Untuk memberi garis dengan berbagai macam ketebalan garis.

 Edit Fill & Colour

- Edit Fill & Colour : Untuk memberi warna seperti warna gradasi, pattern, bubble dan lain-lain
soal desain grafis kelas x tkj beserta jawabanya
1. Kategori desain grafis berikut ini yang memuat desain buku, majalah, leaflet dan publisitas sejenis
adalah ….

a. Printing

b. Web desain

c. Film

d. Identifikasi

e. Desain produk

2. Berikut ini yang bukan prinsip-prinsip dari sebuah desain grafis adalah ….

a. Keseimbangan

b. Ritme

c. Tekanan

d. Irama

e. Kesatuan

3. Aplikasi dari keterampilan seni dan komunikasi untuk kebutuhan bisnis dan industri, merupakan
pengertian desain grafis menurut ….

a. Jessica Helfand

b. Danton Sihombing

c. Suyanto

d. Michael Kroeger

e. Blanchard

4. Penyusun foto yang memiliki kerapatan dan warnna tertentu disebut ….

a. Image

b. Raster
c. Pixel

d. Vektor

e. Bitmap

5. Image vector banyak digunakan untuk gambar-gambar ….

a. Manusia

b. Objek benda

c. Pemandangan

d. Kartun

e. Tanaman

6. Secara garis besar, desain grafis terbagi menjadi dua, yaitu ….

a. Tiff dan JPEG

b. Bitmap dan Vektor

c. Doc dan exl

d. Pixcel dan titik

e. Wma dan docx

7. Titik-titik penyusun image bitmap dikenal dengan istilah ….

a. Vector

b. Tiff

c. JPEG

d. Pixel

e. Gif
8. Secara teknis bitmap disebut juga dengan ….

a. Solid

b. Raster

c. Simentris

d. Gradient

e. Grafir

9. Jenis image yang disusun tidak dari pixel-pixel, namun dari objek garis dan kurva dengan
perhitungan metematis mengenai tata letak, urutan, luas, warna, dan sebagainya adalah ….

a. Bitmap

b. Vektor

c. Tiff

d. Jpeg

e. Pixel

10. Format file yang sering digunakan untuk keperluan pertukaran dokumen antar program grafis dan
ketika ingin mencetak gambar adalah ….

a. BMP

b. EPS

c. JPG

d. PNG

e. GIF

11. Jenis image yang disusun pixel-pixel, dan ketika diperbesar, kualitas gambar akan rusak, bersifat
resolution dependent, merupakan grafis denagn basis ….

a. Bitmap

b. Vector
c. Tiff

d. Jpeg

e. Pixel

12. Aplikasi yang digunakan untuk pembuatan brosur, pamphlet, booklet adalah ….

a. Macromedia Freehand

b. Adobe Photoshop

c. Macromedia

d. Adobe After Effect

e. Adobe In Design

13. Berikut ini yang merupakan Isoftware Iyang mengolah desain grafis berbasis vector adalah ….

a. CorelDraw

b. Photoshop

c. Corep Photo Paint

d. Macromedia Freehand

e. Excel

14. Format file berikut yang merupakan format standar untuk publikasi elektronik dan internet adalah
….

a. JPG

b. JPEG

c. GIF

d. BMP

e. EPS
15. Salah satu program aplikasi di bawah ini tidak termasuk sebagai program pengolah tata letak
(layout) adalah ….

a. Adobe FrameMaker

b. Adobe In Design

c. Adobe PageMaker

d. Corel Venture

e. Adobe Illustrator

16. Aplikasi di bawah ini banyak digunakan untuk pengolah foto adalah ….

a. Corel Draw

b. Macromedia Freehand

c. Adobe Illustrator

d. Adobe Photo Shop

e. Corel Venture

17. Adobe PageMaker adalah program aplikasi yang sering digunakan untuk membuat dan mengatur
tata letak isi sebuah buku, sedangkan sampulnya biasa dibuat menggunakan program ….

a. Microsoft Photo Editor

b. Micromedia Fireworks

c. Adobe Photoshop

d. Adobe Illustrator

e. Corel PHOTO-PAINT

18. Jenis image yang dapat menampilkan animasi gambar, membatasi warna pada kedalaman 256
merupakan image dengan format ….

a. Bitmap

b. Vector
c. GIF

d. Jpeg

e. Pixel

19. Format file berikut yang merupakan format standar untuk publikasi elektronik dan internet adalah
….

a. JPG

b. GIF

c. BMP

d. EPS

e. PNG

20. Secara teknis bitmap disebut juga dengan ….

a. Solid

b. Raster

c. Simentris

d. Gradient

e. Grafir

21. Di bawah ini yang merupakan format file dari bitmap, kecuali …..

a. JPEG

b. EPS

c. CDR

d. BMP

e. GIF
22. Resolution dependent memiliki arti ….

a. Resolusi yang menikuti perbesaran

b. Resolusi yang tidak pecah ketika gambar diperbesar

c. Resolusi yang pecah / rusak ketika gambar diperbesar

d. Resolusi yang dapat dimodifikasi

e. Resolusi yang tidak dapat dimodifikasi

23. Format grafik yang membatasi warna sebanyak 256 warna adalah ….

a. JPEG

b. GIF

c. PNG

d. BMP

e. EPS

24. Fungsi dari aplikasi PixelMator adalah ….

a. Mengolah gambar bitmap

b. Mengolah gambar vector

c. Mengolah video

d. Mengolah audio

e. Mengelola tata letak

25. Salah satu kelemahan yang dimiliki gamabar berekstensi PNG adalah ….

a. Resolusi rendah

b. Kompresi tinggi

c. Ukuran besar
d. Membatasi warna

e. Hanya menyimpan informasi sebanyak 1-24 bit

26. Jenis image yang hanya mempunyai dua warna (hitam dan putih saja) disebut...
a. Grayscale
b. linearts
c. multitones
d. watermark
e. full colour

27. Mode pewarnaan citra/grafis antara lain..


a. RGB
b. BW
c. CMYK
d. CGBW
e. a, b, dan c benar

28. Pada PhotoShop Akronim dari Mode RGB Color adalah….


a. RISE GO BLACK
b. RED GREEN BLUE
c. RED GREY BLUE
d. RED GREEN BLACK
e. ROW GROUND BLACK
Fungsi-fungsi Tools Pada Blender!

https://zamiishar.blogspot.com/2018/11/fungsi-fungsi-tools-pada-blender.html

A Fungsi-fungsi Tools Pada Blender - Pengertian, Apa itu Blender? Bukan blender yang di
dapur yaa, Blender adalah sebuah program gratis yang bersumber terbuka, perangkat lunak khusus
grafika komputer 3D. perangkat lunak ini berfungsi atau digunakan untuk membuat film animasi,
efek visual, model cetak 3D, sebuah aplikasi 3D interaktif dan permainan video. Blender memiliki
fitur termasuk permodelan 3D, mulai dari penteksturan, penyunting gambar bitmap, penulangan,
simulasi cairan dan asap, simulasi partikel, animasi, penyunting video, pemahat digital, rendering.

November 01, 2018

Fungsi-fungsi Tools Pada Blender!


photo by http://saveralenalugies.blogspot.com/2015/05/fitur-fitur-pada-aplikasi-blender-273.html

A Fungsi-fungsi Tools Pada Blender - Pengertian, Apa itu Blender? Bukan blender yang di dapur
yaa, Blender adalah sebuah program gratis yang bersumber terbuka, perangkat lunak khusus
grafika komputer 3D. perangkat lunak ini berfungsi atau digunakan untuk membuat film animasi,
efek visual, model cetak 3D, sebuah aplikasi 3D interaktif dan permainan video. Blender memiliki
fitur termasuk permodelan 3D, mulai dari penteksturan, penyunting gambar bitmap, penulangan,
simulasi cairan dan asap, simulasi partikel, animasi, penyunting video, pemahat digital, rendering.

B. Berikut Fungsi Tool pada Blender!


 Header : Menu utama Blender yang terdiri atas File, Add, Render, dan Help.
 Viewport : Tampilan yang terdiri dari objek 3D atas objek lainnya.
 Toolbar : Terdiri atas daftar tools yang memilikisifat dinamis menurut objeknya.
 Outliner : Struktur data dari objek pada Blender.
 Properties : Panel yang memuat berbagai macam perintah untuk memodifikasi objek atau
animasi dan bersifat dinamis mengikuti objek atau tools yang sedang aktif.
 Timeline : Instruksi yang terkait dengan frame animasi atau untuk sequencer.

o Screen Layouts

Saat membuka Blender, layar anda akan menampilkan secara default . Tampilan tersebut dapat
diganti sesuai kebutuhan, misalnya kebutuhan untuk merancang simulasi visual, Anda dapat
memilih layout animation yang merupakan tampilan untuk mengerjakan animasi dan lain-lain.
Tools ini berada pada pojok kiri atas layar, merupakan bagian dari Main Header yaitu menubar
yang ada di bagian atas pada tampilan Blender.
o b. Splitting Windows

Splitting windows atau pembagi tampilan lembar kerja pada software Blender, Splitting
windows dalam pembuatan simulasi visual 3D seringkali digunakan. Contohnya dalam pemodelan
3D diperlukan lebih dari 1 windows. Splitting windows adalah membagi menjadi 2 windows dalam
tipe yang sama dan dapat dilakukan secara horizontal maupun vertical. Berikut cara melakukan
splitting windows.

Changing the Editor Type


 Arahkan kursor pada sudut windows yang dilingkari merah, maka kursor akan berubah menjadi
(+) tanda plus. Kemudian klik tombol kiri mouse, tahan dan geser seperti gambar di atas.

Catatan : ”Nah, Untuk kalian yang ingin melakukan splitting windows secara vertical, sama seperti
splitting windows secara horizontal, namun pada hasil splitting windows secara vertical akan
mendapatkan 2 windows atas dan bawah.”

Berikut ada beberapa jenis “editor” yang secara default tidak ditampilkan oleh Blender, Anda dapat
mengganti dengan jenis “editor” lain. Sesuai dengan kebutuhan Anda.

o C. Shortcut of Numpad

Bagi para pengguna laptop disarankan untuk mengaktifkan Emulate Numpad, karena berguna
untuk menggantikan tombol Numpad, sehingga bisa menggunakan perintah Numpad dengan
menekan tombol angka pada keyboard bagian atas. Untuk mengaktifkan Emulate Numpad, bisa
langsung menuju File -> User Preferences kemudian ikuti langkah seperti pada gambar di bawah
ini.

Berikut ini adalah fungsi angka-angka pada numpad sebagai shortcut :

[1] Tampak Depan


[3] Tampak Kanan
[7] Tampak Atas
[2] Putar bawah 15 derajat
[8] Putar atas 15 derajat
[4] Putar Kiri “15derajat”
[6] Putar Kanan “15derajat”
[5] Orthographic atau Perspektif
[0] Camera Perspektif
[CTRL][2] Menggeser View Objek Ke atas
[CTRL][8] Menggeser View Objek Kebawah
[CTRL][4] Menggeser Objek Kesamping Kanan
[CTRL][6] Menggeser objek kesamping kiri

d. Snap 3D Cursor
Pada dasarnya 3D Cursor digunakan untuk menentukan letak objek, sedangkan Snap merupakan
sebuah alat bantu dalam menemukan titik acuan. Cara melakukan snap 3D cursor adalah dengan
menekan SHIFT +S.

Selain itu, Snap juga bisa digunakan saat mentransformasi objek dengan cara menekan CTRLsambil
merubah objek, sehingga objek akan bertranformasi dengan skala tertentu.

e. Adding Object
Adding Object merupakan sebuah menu untuk menambahkan objek pada bidang 3D. Lakukan
dengan cara menekan SHIFT +A atau pilih menu Add pada Header menu.
Dalam menambah objek pada Blender akan menemukan dua jenis mode, yaitu
Object Mode dan Edit Mode.
Kedua mode tersebut memiliki fungsi yang berbeda. Edit Mode digunakan untuk melakukan
pengeditan pada objek dengan memilih titik tertentu, sedangkan Object Mode digunakan untuk
pengeditan objek secara keseluruhan. Untuk memilih modus Object Mode atau Edit mode, dapat
menekan tombol Tab pada keyboard. Tampilan kedua Mode tersebut seperti pada gambar di bawah
ini.

f. Transformation
Transformation adalah upaya untuk menggeser atau memutar atau mengubah ukuran objek.Dasar
transformasi dalam Blender, meliputi:
 (TAB) Key, berfungsi untuk mengubah antara edit mode dan object select mode.
 (O) key, berfungsi untuk mengaktifkan proportional ‘’vertex editing” pada “edit mode”.
 ( A ) key, berfungsi untuk memilih semua vertices yang terdapat pada sebuah obyek.
 ( B ) key, berfungsi untuk memilih banyak obyek dengan menggunakan windows drag.
 Space bar, berfungsi untuk menampilkan menu tool.
 Number pad, mengontrol view. 7 untuk (top), 1 untuk (front), 3 untuk side, 0 untuk camera, 5
untuk ( perspective), ( . ) untuk memperbesar obyek yang dipilih, ( + ) untuk memperbesar obyek
yang dipilih dan tanda (-) sebaliknya untuk memperkecil obyek.
 Mouse, klik kiri berfungsi untuk mengubah, klik kanan berfungsi untuk mengubah, klik kanan
berfungsi untuk memilih, klik tengah atau scroll berfungsui untuk memperbesar dan merotasi view.
 (Shift) key, berfungsi untuk memilih obyek lebih dari satu dengan cara menahan tombol shift dan
klik kanan.
 ( arrow ) key, berfungsi untuk dalam hal pembuatan frame dalam sebuah animasi.
 ( R) key, keyboard ini berfungsi untuk merotasi sebuah obyek ataupun vertices.
 ( S) key, berfungsi untuk mengatur skala sebuah obyek atau vertices.
 (G) key, berfungsi untuk memindahkan sebuah obyek atau vertices.
 (P) key, berfungsi untuk memisahkan vertices yang dipilih menjadi sebuah obyek di dalam edit
mode.
 (E) key, berfungsi untuk meng-extrude vertices yang telah dipilih dalam edit mode.
 (U) key, di dalam Object mode, Keyboard ini berfungsi untuk menampilkan Single User menu,
sedangkan dalam edit mode keyboard u akan berfungsi sebagai undo.
 Shift + D berfungsi untuk menduplikat sebuah obyek atau vertices.
 (Z) key, berfungsi untuk merubah view dari wireframe menjadi solid.
 Alt + Z , berfungsi untuk merubah view tekstur atau tembus pandang.
 (p) key, keyboard ini berfungsi untuk memulai mode game.
 Alt atau CTRL + P yang fungsinya untuk membuat atau menghapus hubungan parent/ child.
 (N) key, yang fungsinya menampilkan info sebuah obyek dalam bentuk numeric.
 Ctrl + J berfungsu untuk menghapus.

PENGENALAN TOOLS YANG


DIGUNAKAN PADA APLIKASI BLENDER
https://steemit.com/utopian-io/@omjacknews/pengenalan-tools-yang-digunakan-pada-aplikasi-blender

 TUJUAN
1. Dapat memahami dan menggunakan Software Blender.
2. Dapat mengetahui fungsi – fungsi tools pada Software Blender.
3. Dapat membuat Animasi Pemodelan 3D dengan menggunakan blender

 DASAR TEORI
Blender merupakan sebuah software pembuat animasi yang bersifat open source, dimana
setiap orang dapat menggunakan software ini secara free.
Sampai saat ini software blender masih dikembangkan oleh para penggunanya diseluruh
dunia, sehingga hampir setiap bulan atau tahun software ini memiliki sebuah update
terbaru, hal ini dilakukan bukan karena tanpa alasan, meningkatnya jumlah pemakai
software blender setiap harinya menjadi salah satu alasan kenapa software yang satu ini
masih terus dikembangkan hingga saat ini.
 TOOLS-TOOLS PADA APLIKASI BLENDER
Untuk membuat animasi pada Aplikasi Blender, diperlukan tools-tools yang berfungsi
sebagai komponen dalam pembuatan setiap objek. Berikut adalah penjelasan tentang
tools-tools yang digunakan dalam aplikasi blender :

1. Panel utama pada Blender


View Menu, Menu pada Blender beraneka ragam tergantung dari editor typenya, dalam
editor type terdepat beberapa pilihan diantaranya : 3D view, Timeline, Graph editor,
Dope sheet, UV/Image editor, Movie clip editor, Info, dll
a. File yang merupakan menu utama untuk melakukan new, open, save, close, setting dan
yang lainnya sebagai mana pada program 3D lain
b. Add digunakan untuk menambahkan objek-objek, seperti kamera, lighting dan objek
3D
c. Timeline digunakan untuk mengatur animasi pada blender
d. Game berguna untuk memulai scripting program game
e. Render berfungsi untuk melihat hasil rendering dan settingnya.
2. View Port
Viewport merupakan lembar kerja untuk membuat suatu objek 3D. Pada viewport
terdapat 3 objek, yaitu Cube, Ligthing dan Camera. Secara default, View Port memiliki
axis X dan Y. dan didalam view port ini kita bisa melihat project dalam berbagai macam
sudut dan dapat mengatur letak dan kamera serta sebagainya. Fitur-Fiturnya seperti:
a. Modeling, untuk membuat objek 3D
b. UV Mapping, Memindahkan objek berdasarkan vertexnya
c. Texturing, Memberikan texture pada objek
d. Rigging, untuk membuatan tulang/bone pada objek
e. Skinning, pemberian skin pada objek/model
f. Annimation, pembuatan animasi/ gerakan pada objek dengan mengunakan timeline
g. Particle, pembuatan particle pada objek/model
3. Tool Button
a. Translate Manipulator Mode, Mempunyai simbol segitiga merah, Pengunaanya bisa
dengan menekan Ctrl Alt G, Kegunaannya adalah untuk mengambil objek.
b. Rotate Manipulator Mode, Mempunyai simbol lingkaran hijau, Pengunaan bisa dengan
menekan Ctrl Alt R, Kegunaannya untuk merotasi objek.
c. Scale Manipulator Mode, Mempunyai simbol persegi biru, Pengunaan bisa dengan
menekan Ctrl Alt S, Kegunaannya untuk memperbesar atau memperkecil objek
d. Transform Orientation, digunakan untuk merubah orientasi saat mentransformasi
e. Rotating / Scalling Pivot, Mempunyai simbol titik hitam beserta tanda panah, Pivot
adalah titik pusat dari suatu objek, secara default pada blender kita menggunakan Median
Point

1. Menubar Terdapat Pada Software 3D Blender.


Tampilan Blender terbagi menjadi beberapa window (jendela) yang tiap window terdapat
barisan icon-icon kecil yang berada pada bagian atas atau bawah window. Sebagai
berikut ini :
a. Header : Menu utama Blender yang terdiri atas File, Add, Render, dan Help.
b. Viewport : Tampilan yang terdiri dari objek 3D atas objek lainnya.
c. Toolbar : Terdiri atas daftar tools yang memilikisifat dinamis menurut objeknya.
d. Outliner : Struktur data dari objek pada Blender.
e. Properties : Panel yang memuat berbagai macam perintah untuk memodifikasi objek
atau animasi dan bersifat dinamis mengikuti objek atau tools yang sedang aktif.
f. Timeline : Instruksi yang terkait dengan frame animasi atau untuk sequencer.
2. Fitur - Fitur yang Terdapat Pada Software 3D Blender.
a. Screen Layouts
Saat membuka Blender, layar akan menampilkan secara default seperti pada gambar di
atas. Tampilan tersebut dapat diganti sesuai kebutuhan, misalnya kebutuhan untuk
merancang simulasi visual, Anda dapat memilih layout animation yang merupakan
tampilan untuk mengerjakan animasi dan lain-lain. Tools ini berada pada pojok kiri atas
layar, merupakan bagian dari Main Header yaitu menubar yang ada di bagian atas pada
tampilan Blender.

b. Splitting Windows
Splitting windows atau pembagi tampilan lembar kerja pada software Blender, Splitting windows
dalam pembuatan simulasi visual 3D seringkali digunakan. Contohnya dalam pemodelan 3D
diperlukan lebih dari 1 windows. Splitting windows adalah membagi menjadi 2 windows dalam
tipe yang sama dan dapat dilakukan secara horizontal maupun vertical.

c. Snap 3D Cursor
Pada dasarnya 3D Cursor digunakan untuk menentukan letak objek, sedangkan Snap merupakan
sebuah alat bantu dalam menemukan titik acuan. Cara melakukan snap 3D cursor adalah dengan
menekan SHIFT+S.

d. Adding object
Adding Object merupakan sebuah menu untuk menambahkan objek pada bidang 3D. Lakukan
dengan cara menekan SHIFT +A atau pilih menu Add pada Header menu.

e. Transformation
Transformation adalah upaya untuk menggeser atau memutar atau mengubah ukuran objek.

1. View 3D
View 3D digunakan untuk manipulasi dasar objek 3D, seperti Translate manipulator
mode, digunakan untuk menggerakan objek dengan cara klik kanan mouse kemudian
drag objek ke lokasi yang diinginkan. Jika ingin menggerakan objek berdasakan orientasi
sudut X, Y, Z caranya klik kiri pada salah satu garis yang berwarna kemudian tarik. Garis
warna merah untuk sudut X, garis warna hijau untuk sudut Y, dan garis warna biru untuk
sudut Z. Rotate manipulator mode, digunakan untuk merotasi objek. cara penggunaannya
hampir sama dengan translate manipulator mode, yaitu dengan cara klik salah satu garis
orientasi pada objek kemudian tarik maka objek akan merotasi berdasarkan sudut
orientasi yang di klik.
a. Scale manipulator mode, digunakan untuk mengubah ukuran suatu objek berdasarkan
garis orientasi X, Y, Z. cara menggunaannya hampir sama dengan translate manipulator
mode yaitu dengan cara klik salah satu garis orientasi kemudian tarik maka objek akan
berubah ukurannya sesuai dengan garis orientasi.
b. Mode, tool ini digunakan untuk mengubah mode dari setiap objek, tiap mode memiliki
kegunaan masing-masing. Terdapat 6 mode diantaranya object mode, edit mode, Sculpt
mode, vertex paint, texture paint, weight paint.
c. Scalling pivot, digunakan untuk mengatur titik pivot putaran. Secara default kita
menggunakan median pivot.

 MENU YANG PENTING DALAM APLIKASI BLENDER


Menu yang penting dalam aplikasi blender yaitu FILE, ADD, RENDER, WINDOW dan
HELP. Sedangkan untuk memberikan texture dan memberikan efek lainnya pada blender
bisa dilihat dari platform sebelah kanan. Berikut ini merupakan penjelasan beberapa tools
yang digunakan untuk membuat objek 3D.

1. Camera, berfungsi untuk menapilkan objek dalam bentuk 3D atau memview gambar yang
kita buat. Inilah merupakan Camera Modelling pada Blender.
2. Cube, sebenarnya ini salah satu contoh bangunan objek 3D yang sudah disediakan.
3. Point Lamp, digunakan untuk efek pencahayaan pada 3D object. Untuk melihat objek
serta type objek yang lainnya kita bisa gunakan shortcut shift+A atau klik Add pada
menu maka akan muncul gambar berikut:
4. Mesh adalah objek terdiri dari Polygonal Faces (bidang), Edges (batas / garis) dan
Vertices (simpul), semuanya dapat diedit dengan editing tools di Blender.

5. Curve / Kurva adalah Object Matematis yang dapat memanipulasi vertices dengan
control handles atau control points.

6. Surface / permukaan patch empat sisi yang termanipulasi dengan control points. Ini
berguna untuk bentuk yang organik dan melingkar tetapi sederhana.

7. Metaball adalah object yang membentuk formasi berdasarkan volume 3D.

8. Text atau teks berfungsi menambahkan tulisan 2D

KESIMPULAN

Blender merupakan sebuah software pembuat animasi yang bersifat open source, dimana setiap
orang dapat menggunakan software ini secara free.
Untuk membuat animasi pada Aplikasi Blender, diperlukan tools-tools yang berfungsi sebagai
komponen dalam pembuatan setiap objek. Dari sekian editor type yang disebutkan diatas hanya
ada beberapa type yang sering digunakan dan menjadi default pada awal pertama membuka
Blender diantaranya seperti Info Type. Tools umum ini yang sering digunakan untuk pembuatan
awal objek 3D. Dalam type info terdapat pilihan sebagai berikut :

1. File merupakan menu utama untuk melakukan new, open, save, close, import, export, dll.
2. Add digunakan untuk menambahkan objek-objek seperti kamera, lighting, dan objek-
objek primitiv 3D yang digunakan sebagai dasar objek untuk membentuk suatu animasi.
3. Render berisi tools yang berguna untuk proses rendering.
4. Help berisi segala penjelasan tentang blender dan jawaban-jawaban umum jika user
mengalami suatu kesulitan.

bocoran soal UTS 2D CLASS OF


MULTIMEDIA DAN JAWABAN
SOAL UTS 2D Pilihan Ganda.

1. Format gambar berjenis vektor adalah .....

a. PNG
b. JPG
c. JPEG
d. BMP
e. PSD

2. Gambar Raster adalah .....


a. Gambar hasil desain grafis yang telah di Flatten sehingga menjadi 1 layer saja
b. Gambar digital yang telah dikompressi
c. Gambar yang mempunyai ukuran file kecil
d. Gambar yang terbentuk dari garis, kurva dan bidang
e. Gambar yang terbentuk dari sekumpulan titik penyusun gambar atau pixel

3. Gambar digital yang terbentuk dari garis, kurva, dan bidang, yang masing-masing merupakan suatu
formulasi matematik, disebut juga dengan .....

a. Raster
b. Vektor
c. Bitmap
d. True Type
e. Kompress
4. Hal yang perlu diperhatikan ketika akan mentransfer suatu gambar digital dari suatu format tertentu ke
format lainnya agar kualitas hasilnya tidak menurun drastis adalah ......
a. Jenis komputer yang digunakan
b. Kemampuan software dalam mengganti format gambar digital
c. Kontras tidaknya gambar digital
d. Besar tidaknya ukuran file gambar digital
e. Operating system yang digunakan

5. Software yang digunakan untuk membuat gambar berjenis vektor adalah .....

a. Adobe Photosop
b. Adobe Dreamweaver
c. Adobe Indesign
d. Adobe Flash
e. Adobe Acrobat

6. Untuk mengubah suatu grafik vektor menjadi gambar bitmap pada software CorelDraw dilakukan
dengan langkah?
a. Pilih Grafik Vektor, lalu klik menu “Convert to Bitmap”.
b. Pilih Grafik Vektor, lalu klik menu “Convert - Convert to Bitmap”.
c. Pilih Grafik Vektor, lalu klik menu “Edit - Convert to Bitmap”.
d. Pilih Grafik Vektor, lalu klik menu “Bitmaps - Convert to Bitmap”.
e. Pilih Grafik Vektor, lalu klik menu “Edit - Convert-Convert to Bitmap”.

7. Format file video yang dapat dengan mudah dan langsung bisa digunakan pada Adobe Flash adalah .....

a. AVI
b. MPEG
c. DIVX
d. MOV
e. SWF

8. Filter yang dapat digunakan untuk mempertajam gambar digital yang agak kabur adalah ....

a. Blur
b. Pixelate
c. Stylize
d. Sharpen
e. Mask
9. Perhatikan gambar berikut ini. Apabila kita akan merubah ukuran lebar gambar dan secara otomatis
tinggi gambar menyesuaikan maka yang kita harus lakukan adalah .....
a. Mencentang bagian Constrain propotion
b. Meresize tinggi gambar dengan presentasi yang sama
c. Merubah satuan dengan jenis yang sama
d. Menekan tombol auto
e. Menyamakan nilai ukuran lebar dan tinggi

10. Pada program Adobe Photoshop, untuk membuat layer-layer yang sudah ada menjadi satu layer saja
maka digunakan dengan istilah ....

a. Flatten Image
b. Unity Layers
c. Grouping Component
d. Joint layers
e. Convert to one layers

11. Pada program Adobe Photoshop, apabila nilai saturation dirubah pada nilai paling kecil, maka yang
terjadi pada gambar digital adalah .....

a. Gambar menjadi gelap


b. Gambar menjadi kemerah merahan
c. Gambar menjadi Buram
d. Gambar lebih putih
e. Gambar menjadi grayscale

12. Format standar dari program Adobe Photoshop adalah .....

a. JPG
b. BMP
c. PSD
d. PNG
e. GIF
13. Format file standar dari Adobe Flash adalah .....

a. SWF
b. FLA
c. PSD
d. CDR
e. EXE

14. Pada Adobe Flash, untuk melakukan pengetesan animasi yang kita buat dapat dilakukan dengan
menekan tombol?

a. Enter
b. Ctrl + Enter
c. F12
d. Ctrl + F12
e. F9

15. Pada Adobe Flash, bila kita akan melakukan konversi sebuah objek gambar menjadi sebuah tombol /
button maka kita gunakan convert to symbol dengan menekan short cut?

a. F1
b. F2
c. F4
d. F6
e. F8

16. Satuan resolusi yang lazim digunakan dalam gambar digital adalah .....

a. Inchi
b. Cm
c. Pixel
d. DPI
e. MegaByte

17. Format standard gambar digital yang merupakan output dari kamera digital adalah .....

a. BMP
b. JPG
c. GIF
d. PNG
e. PSD

18. Proses memotong sebagian gambar dari keseluruhan gambar digital dikenal dengan istilah .....

a. Cross
b. Crop
c. Cut
d. Clip
e. Erase

19. Komposisi warna yang digunakan untuk keperluan percetakan adalah .....

a. CMYK
b. RGB
c. HSB
d. Hex Format
e. Black & White

20. Penulisan script yang benar berikut ini adalah .....

a. Goto And Play (“Scene”,1);


b. Goto And Play (Scene,1);
c. GotoAndPlay (“Scene”,1);
d. GotoAndPlay(Scene,1);
e. GotoAndPlay(Scene);

21. Penulisan script yang benar berikut ini adalah .....

a. Stop ();
b. (stop);
c. ()stop;
d. Stop(1);
e. Stop(“1”);
22. Penulisan Script yang benar berikut ini adalah .....

a. Goto And Stop (“Scene”,2);


b. Goto And Stop (Scene,2);
c. GotoAndStop(“Scene”,2);
d. Goto And Stop(Scene,2);
e. GotoAndStop(Scene,”2”);

23. Perhatikan Gambar di samping. Icon quick selection yang berfungsi untuk menyeleksi objek ditunjukkan
oleh tanda huruf?
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

24. Pada gambar di atas, untuk membuat gradasi warna digunakan icon yang ditunjukkan oleh tanda huruf?
a. C b. D c. E d. F e. G

25. Perhatikan gambar di bawah ini. Icon healing yang berguna untuk memperbaiki gambar, misal
menghilangkan jerawat ditunjukkan denga tanda huruf?
a. A
b. B
c. C
d. D
e. E

26. Pada gambar di atas. Icon crop yang berfungsi untuk memotong gambar ditunjukkan dengan tanda
huruf?
a. A b. B c. C d. D e. E

27. Pada gambar di atas, Icon Lasso yang berfungsi untuk menyeleksi objek ditunjukkan dengan tanda
huruf?
a. A b. B c. C d. D e. E

28. Pada gambar di atas, Icon Marquee yang berpungsi untuk menyeleksi objek ditunjukkan dengan tanda
huruf?
a. A b. B c. C d. D e. E

29. Pada gambar di atas, Icon yang berfungsi untuk mengaburkan objek (Blur) ditunjukkan dengan tanda
huruf?
a. C b. D c. E d. F e. G

30. Untuk menampilkan jendela layer pada Adobe Photoshop dapat dilakukan dengan langkah?

a. Edit – layer
b. Image – layer
c. Layer – layer
d. View – layer
e. Windows – layer

31. Jenis animasi dalam Adobe Flash dengan cara menggambar setiap frame dinamakan animasi .....

a. Motion
b. Shape
c. Frame by frame
d. Movie Clip
e. Graphic

32. Zoom tool digunakan untuk .....

a. Memperbesar objek
b. Mengkonversi objek ke symbol
c. Memberikan efek pembesaran pada objek
d. Memberikan kesan besar
e. Menjauh dekatkan objek

33. Symbol yang dapat mempunyai timeline sendiri dan mengandung multi frames dan dapat berupa
animasi di sebut dengan .....

a. Graphic
b. Button
c. Movie Clip
d. Motion Tween
e. Shapae Tween
34. Software berbasis vektor pada aplikasi Adobe adalah .....

a. Photoshop
b. Dreamweaver
c. Flash
d. Firework
e. Reader

35. Hadware komputer yang berfungsi untuk menyimpan data adalah ....

a. Memory
b. Processor
c. VGA Card
d. Harddisk
e. Sound card

36. Komputer terbagi atas 3 device Input , proses, dan output. Contoh dari input device adalah .....

a. Scanner
b. Monitor
c. Printer
d. Speaker
e. CPU

37. Standar kecepatan broadcast indonesia adalah PAL yang mempunyai kecepatan frame per second (fps)
sebesar ?
a. 24 b. 25 c. 26 d. 27 e. 28

38. Yang dimaksud dengan resolusi adalah .....

a. Jumlah warna per inci


b. Jumlah Garis per inc
c. Jumlah pixel per inci
d. Jumlah intensitas per inci
e. Jumlah objek per inci

39. Syarat dalam menggunakan fasilitas motion tween pada Flash adalah ....
a. Objek awal dan akhir harus berupa image
b. Objek awal berupa image dan akhir berupa simbol
c. Objek awal dan akhir mempunyai ukuran yang sama
d. Objek awal dan akhir harus dalam satu layer
e. Objek awal dan akhir pada posisi yang sama

40. Berikut ini adalah pernyataan tentang Adobe Flash yang benar adalah .....
a. Adobe Flash membatasi jumlah layer yang digunakan
b. Adobe Flash bisa digunakan untuk animasi 2D dan 3D
c. Adobe Flash tidak bisa menghasilkan produk yang ada audio
d. Adobe Flash bisa digunakan untuk mengedit file raster
e. Adobe Flash bisa menghasilkan produk berbasis aplikasi langsung (format EXE)

Essai
1. Apa yang dimaksud dengan layer, Frame, Blank Keyframe dan Keyframe ?
2. Jelaskan langkah-langkah membuat animasi pergerakan otomatis suatu objek?
3. Jelaskan langkah-langkah menghasilkan file Aplikasi (EXE) pada program Adobe Flash?
4. Jelaskan cara membuat animasi stik (bones)?
5. Jelaskan cara memasukan script pada tombol (button)?
kunci Jawaban
1. A
2. E
3. B
4. B
5. C
6. D
7. E
8. D
9. A
10. A
11. E
12. C
13. B
14. B
15. E
16. C
17. B
18. B
19. A
20. C
21. A
22. C
23. B
24. D
25. D
26. C
27. B
28. A
29. E
30. E
31. C
32. E
33. C
34. C
35. D
36. A
37. B
38. C
39. D
40. E
1. Layer adalah lapisan / unsur untuk menempatkan objek
2. Frame adalah Bisa diartikan merupakan anak dari keyframe..
3. Keyframe adalah merupakan suatu kunci dari frame. walaupun terdiri dari 15 frame yang menyatu. hanya
ada 1 kuncinya yaitu pada frame yang pertama
4. Blank Keyframe adalah keyframe yang kosong dimana keyframe ini berbeda dengan frame yang telah
ada pada layer yang sama

Anda mungkin juga menyukai