Anda di halaman 1dari 1

NAMA : SERLINCE AMFOTIS

NPM : 42210050

KELAS : VB/EKONOMI PEMBANGUNAN

TUGAS : TEORI EKONOMI MAKRO 1

 DATA INFLASI DI WILAYAH NTT PADA TAHUN 2022

Wilayah Inflasi Inflasi Menurut Bulan (Persen)


2022
Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Tahunan
Nusa Tenggara
Timur 1.01 0.51 0.15 1.33 0.23 0.52 1.05 -0.93 1.64 0.25 -0.10 0.81 6.65

 Penyebab terbesar inflasi di wilayah NTT adalah kelompok pengeluaran,karena inflasi gabungan Oktober 2022 di Nusa Tenggara Timur terjadi karena adanya kenaikan indeks harga pada 11 dari 11
kelompok pengeluaran. Kelompok pengeluaran yang mengalami kenaikan indeks harga terbesar adalah kelompok perawatan pribadi dan jasa lainnya yang naik sebesar 17,7 persen. Pada triwulan lll
2022,tekanan inflasi juga berasal dari tarif angkutan udara yang dipengaruhi oleh meningkatnya mobilitas masyarakat yang belum dapat diimbangi dengan pemulihan kapisitas maskapi penerbangan.
Selain itu,komoditas holtikultura seperti cabai merah,cabai rawit dan bawang merah yang sempat mengalami kenaikan harga yang signifikan pada awal triwulan lll jiga dapat menyebabkan penyumbang
inflasi dari sisi bahan pangan.

 DATA PEREDARAN UANG KARTAL,GIRAL DAN KUASI DI WILAYAH NTT PADA TAHUN 2022

Uang Beredar (Milyar Rupiah)


Jenis Uang 2022
Januari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober November Desember Tahunan
Uang Kartal 765015.11 795951.08 792518.36 896317.73 820154.68 815316.13 822042.79 805459.05 807817.51 808648.98 840492.40 897798.61 9867532
Uang Giral 1384536.39 1399666.7 1462072.64 1430890.76 1482756.4 1524133.6 1474002.6 1473704.43 1513065.06 1730418.3 1627458.95 1710998.0 18213704
0 9 6 3 3 6
Jumlah (M1) 2149551.50 2195617.7 2254591.00 2327208.49 2302911.1 2339449.7 2296045.4 2279163.49 2320882.57 2539067.3 2467951.34 2608796.6 28081237
8 7 9 2 1 6
Uang Kuasi 5474169.65 5470960.7 5529750.57 5556188.93 5524848.2 5526502.5 5530342.3 5598840.36 5620748.97 5657949.2 5805020.60 5894662.3 67189985
9 2 4 9 7 6
Surat Berharga Selain 23068.05 23555.92 26607.74 28087.07 26427.32 24794.68 19164.09 19624.36 21061.82 26038.44 24377.57 24563.28 287370.3
Saham
Jumlah (M2) 7646789.19 7690134.5 7810949.32 7911484.49 7854186.7 7890747.0 7845551.9 7897628.21 7962693.36 8223055.0 8297349.51 8528022.3 95558592
0 1 1 1 2 1

 Hasil analisis dari poin 1,2,dan 3 adalah bahwa jumlah uang beredar berpengaruh positif dan signifikan terhadap inflasi di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Jika jumlah uang beredar meningkat maka inflasi juga meningkat.
Tekanan inflasi Provinsi NTT pada tahun 2022 di perkirakan meningkat dibandingkan dengan inflasi tahun sebelumnya yang didorong oleh kenaikan harga komoiditas pangan dan angkutan udara.

Anda mungkin juga menyukai