Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG

DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA


KORWILCAMBIDIK KECAMATAN JATISARI
SD NEGERI BALONGGANDU I
NSS : 101022110007, NPSN : 20235985, AKREDITASI : A, GUDEP : Pa 20-007- Pi 20-008
Alamat : Jl. PDAM DusunKertamulyaDesaBalongganduKec. JatisariKab. Karawang 41374

KEPUTUSAN
KEPALA SEKOLAH DASAR NEGERI BALONGGANDU I
Nomor : 421.2/ /SD.02/2024
Tentang

PENUGASAN GURU SEBAGAI GURU PIKET


SD NEGERI BALONGGANDU I
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Menimbang : Bahwa untuk mempelancar kegiatan proses belajar mengajar maka perlu adanya
Guru Piket.

Mengingat : 1. Undang-undang No.20 Tahun 2023 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.


2. Peraturan Pemerintah No. 32 Tahun 2013 tentang Standar Nasional Pendidikan
3. Undang-undang No. 32/2004 tntang Pemerintah Daerah
4. Peraturan Pemerintah No. 25/2000 tentang Kewenangan Pemerintah Pusat dan
Kewenangan Propinsi sebagai Daerah Otonomi.

MEMUTUSKAN
Menetapkan :

Pertama : Menunjuk saudara yang namanya tersebut pada lembar 1 sebagi Guru Piket
Kedua : Masing-masing melaporkan pelaksanaan tugasnya secara berkala kepada
Kepala Sekolah.
Ketiga : Segala biaya yang timbul akibat pelaksanaan keputusan ini dibebankan pada
anggaran yang sesuai.
Keempat : Apabila dalam keputusan ini terdapat kekeliruan maka akan diperbaiki
sebagaimana mestinya;
Kelima : Surat keputusan ini berlaku sejak surat ditetapkan.;

Ditetapakan di : Jatisari
Tanggal : 08 Januari 2024
Kepala Sekolah

TATI HARYATI, S.Pd


NIP. 197202281999032007

Tembusan :
1. Koordinator Wilayah Dinas Pendidikan Kecamatan Jatisari Kabupaten Karawang
PEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
KORWILCAMBIDIK KECAMATAN JATISARI
SD NEGERI BALONGGANDU I
NSS : 101022110007, NPSN : 20235985, AKREDITASI : A, GUDEP : Pa 20-007- Pi 20-008
Alamat : Jl. PDAM DusunKertamulyaDesaBalongganduKec. JatisariKab. Karawang 41374

TUGAS POKOK DAN FUNGSI (TUPOKSI) GURU PIKET

1. Koordinator Piket Guru, mengecek semua kegiatan di SDN Balonggandu I berjalan dengan
tertib dan lancar
2. Tugas Guru Piket dan Mengacu pada SOP Pelayanan Tamu di Sekolah
3. Meningkatkan Pelaksanaan 9 K (Keamanan, Kebersihan, Ketertiban, Keindahan, Kekeluargaan,
Kerindangan, Kesehatan, Keteladanan dan Keterbukaan).
4. Mengadakan pendataan dan mengisi buku piket.
5. Menertibkan kelas-kelas yang kosong dengan jalan menginpal.
6. Pada jam ke 2 harrus berusaha menghububgi orang tua siswa yang tidak masuk tanpa
keterangan Melalui telepon atau mengunjungi ke rumah bagi yang tidak memiliki telepon
7. Mencatat beberapa kejadian :
a. guru dan siswa yang terlambat,
b. guru dan siswa yang pulang sebelum waktunya,
c. kelas yang pulang/dipulangkan sebelum waktunya ,
d. kejadian-kejadian penting lainnya.
8. Mengawasi siswa sewaktu berada berada diluar kelas karena istirahat, dan keliling kelas sambal
mengingatkan siswa untuk beristirahat bagi siswa yang masih berada di dalam kelas.
9. Petugas piket harus hadir paling sedikit 15 menit sebelum bel masuk.
10. Melaporkan kasus-kasus siswa yang bersifat khusus kepada wali kelas atau guru pembimbing.
11. Mengawasi berlakunya tata tertib sekolah

Mengetahui
Kepala Sekolah

TATI HARYATI, S.Pd


NIP. 197202281999032007

Lampiran : Keputusan Kepala Sekolah Dasar Negeri Balonggandu I


PEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
KORWILCAMBIDIK KECAMATAN JATISARI
SD NEGERI BALONGGANDU I
NSS : 101022110007, NPSN : 20235985, AKREDITASI : A, GUDEP : Pa 20-007- Pi 20-008
Alamat : Jl. PDAM DusunKertamulyaDesaBalongganduKec. JatisariKab. Karawang 41374

Kecamatan Jatisari Kabupaten Karawang


Nomor : 421/ /SD.02/2024
Tanggal : 08 Januari 2024

Tentang
PENETAPAN GURU PIKET
SD NEGERI BALONGGANDU I

No Nama Guru / NIP Gol Ruang Jadwal Pelaksanaan Keterangan


OLEH SOLIHIN, S.Pd.
NIP.196602241988031004 IV / B SENIN & SABTU
1. NUPTK :2556744647200032
DEDEH JUHRIAH,S.Pd.
NIP. 196608271990032006 IV / A RABU & SABTU
2. NUPTK :7159744647200043
N. TRISTIN NOVIANA, S.Pd.
NIP.19691126 2008012005 IV/ A SENIN & RABU
3. NUPTK :2458747650300043
KARTINI, S.Pd.
NIP.197208072023212004 III / C SELASA & JUM’AT
4. NUPTK :7139750652300113
MULYANINGSIH, S.Pd
NIP.196409262023212002 IX KAMIS & JUM’AT
5. NUPTK :7258742644300023
ABDUL ROHANA, S.Pd.I.
NIP.197609072023211003 IX SELASA & JUM’AT
6. NUPTK :5239754656200043
ERIK ISKANDAR, S.Pd.
NIP.198205192023211006 IX SELASA & SABTU
7. NUPTK :6851760662200022
LINA RAHAYU, S.Pd.SD
NIP.198610132023212020 IX SENIN & KAMIS
8. NUPTK :8345764665300033

Ditetapakan di : Jatisari
Tanggal : 08 Januari 2024
Kepala Sekolah

TATI HARYATI, S.Pd


NIP. 197202281999032007

DAFTAR HADIR PIKET


PEMERINTAH KABUPATEN KARAWANG
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAH RAGA
KORWILCAMBIDIK KECAMATAN JATISARI
SD NEGERI BALONGGANDU I
NSS : 101022110007, NPSN : 20235985, AKREDITASI : A, GUDEP : Pa 20-007- Pi 20-008
Alamat : Jl. PDAM DusunKertamulyaDesaBalongganduKec. JatisariKab. Karawang 41374

NO Hari/Tanggal Nama / NIP L/P JADWAL PARAF KET


PELAKSANAAN
OLEH SOLIHIN, S.Pd.
NIP.196602241988031004 L
1. N. TRISTIN NOVIANA, S.Pd.
NIP.19691126 2008012005 P
LINA RAHAYU, S.Pd.SD
NIP.198610132023212020 P
KARTINI, S.Pd.
NIP.197208072023212004 P
2. ABDUL ROHANA, S.Pd.I.
NIP.197609072023211003 L
ERIK ISKANDAR, S.Pd.
NIP.198205192023211006 L
N. TRISTIN NOVIANA, S.Pd.
NIP.19691126 2008012005 P
3. DEDEH JUHRIAH,S.Pd.
NIP. 196608271990032006 P

MULYANINGSIH, S.Pd
NIP.196409262023212002 P
4. LINA RAHAYU, S.Pd.SD
NIP.198610132023212020 P

MULYANINGSIH, S.Pd
NIP.196409262023212002 P
5. ABDUL ROHANA, S.Pd.I.
NIP.197609072023211003 L
KARTINI, S.Pd.
NIP.197208072023212004 P
OLEH SOLIHIN, S.Pd.
NIP.196602241988031004 L
6. DEDEH JUHRIAH,S.Pd.
NIP. 196608271990032006 P
ERIK ISKANDAR, S.Pd.
NIP.198205192023211006 L

Mengetahui
Kepala Sekolah

TATI HARYATI, S.Pd


NIP. 197202281999032007

Anda mungkin juga menyukai