Anda di halaman 1dari 3

Renungan ( Daniel 12 : 1 – 13)

12:1 "Pada waktu itu juga akan muncul Mikhael, pemimpin besar itu, yang akan
mendampingi anak-anak bangsamu; dan akan ada suatu waktu kesesakan yang
besar, seperti yang belum pernah terjadi sejak ada bangsa-bangsa sampai pada
waktu itu. Tetapi pada waktu itu bangsamu akan terluput, yakni barangsiapa yang
didapati namanya tertulis dalam Kitab itu.
12:2 Dan banyak dari antara orang-orang yang telah tidur di dalam debu tanah, akan
bangun, sebagian untuk mendapat hidup yang kekal, sebagian untuk mengalami
kehinaan dan kengerian yang kekal.
12:3 Dan orang-orang bijaksana akan bercahaya seperti cahaya cakrawala, dan yang
telah menuntun banyak orang kepada kebenaran seperti bintang-bintang, tetap untuk
selama-lamanya.
12:4 Tetapi engkau, Daniel, sembunyikanlah segala firman itu, dan meteraikanlah
Kitab itu sampai pada akhir zaman; banyak orang akan menyelidikinya, dan
pengetahuan akan bertambah."
12:5 Kemudian aku, Daniel, melihat, maka tampaklah berdiri dua orang lain, TERTIB ACARA
seorang di tepi sungai sebelah sini dan yang lain di tepi sungai yang sebelah sana.
12:6 Dan yang seorang bertanya kepada yang berpakaian kain lenan, yang ada di
KEBAKTIAN BULAN APRIL 2011
sebelah atas air sungai itu: "Bilakah hal-hal yang ajaib ini akan berakhir?"
12:7 Lalu kudengar orang yang berpakaian kain lenan, yang ada di sebelah atas air STM AGAVE
sungai itu bersumpah demi Dia yang hidup kekal, sambil mengangkat tangan kanan
dan tangan kirinya ke langit: "Satu masa dan dua masa dan setengah masa; dan MEDAN
setelah berakhir kuasa perusak bangsa yang kudus itu, maka segala hal ini akan
digenapi!" Di
12:8 Adapun aku, memang kudengar hal itu, tetapi tidak memahaminya, lalu
kutanya: "Tuanku, apakah akhir segala hal ini?"
12:9 Tetapi ia menjawab: "Pergilah, Daniel, sebab firman ini akan tinggal
VILA MUTARA III BLOK A
tersembunyi dan termeterai sampai akhir zaman.
12:10 Banyak orang akan disucikan dan dimurnikan dan diuji, tetapi orang-orang Rumah Kel Samosir / br. Siregar
fasik akan berlaku fasik; tidak seorang pun dari orang fasik itu akan memahaminya,
tetapi orang-orang bijaksana akan memahaminya.
12:11 Sejak dihentikan korban sehari-hari dan ditegakkan dewa-dewa kekejian yang
membinasakan itu ada seribu dua ratus dan sembilan puluh hari.
12:12 Berbahagialah orang yang tetap menanti-nanti dan mencapai seribu tiga ratus
tiga puluh lima hari.
12:13 Tetapi engkau, pergilah sampai tiba akhir zaman, dan engkau akan
beristirahat, dan akan bangkit untuk mendapat bagianmu pada kesudahan zaman."
I. Bernyanyi KJ No. 5 : 1 + 6
1. Tuhan Allah namaMu, kami puji dan masyhurkan
Isi dunia sujud, dihandapanMu ya Tuhan VII. Bernyanyi KJ No. 57 : 1 + 3
Bala sorga menyembah, Dikau, Khalik semesta 1. Sekarang bersyukur hai hati, mulut, tangan
6. Taiap hari namaMu, kami piji dan muliakan Sempurna dan besar segala karya Tuhan
Kini dan selalu t’rus, samapai kesudahan zaman Dib’riNya kita pun anug’rah dan berkat
Buat kami bertekun, hingga Hari datangMu Yang tak terbilang t’rus, semula dan tetap
II. Doa Pembukaan VIII. Doa (Tuan Rumah)
III. Bernyanyi KJ No. 57 : 1 + 3 IX. Bernyanyi KJ No. 350 : 1 – 2
1. Yesus lihat umatMu yang mendamba Kau berfirman 1. O berkati kami dan lindungi kami
Dan arahkan padaMu, hati dan seluruh ind’ra Tuhan, b’rilah rahamatMu oleh sinar wajahMu
Hingga kami yang di dunia, Kau dakatkan pada sorga 2. WajahMu kiranya, ramah bercahaya
3. Sinar mahamulia, lahir dari Allah Bapa Pada kami b’rikanlah, damai dan sejahtera
Buka dan siapkanlah hati, mulut, pendengaran X.Doa Penutup
Biar doa dan nyanyian, berkenan padaMu, Tuhan XI. Kata Sambutan dari BPH
IV.Renungan (Daniel 12 : 1 – 13)
V.Bernyanyi KJ No. 285 : 1 - 2
1. Tuhankulah Gembalaku, olehNya ku tent’ram
Dipadang hijau yang segar, dipinggir air tenang
2. Jiwaku disegarkanNya, dan kar’na namaNya
ditunjukkanNya jalanku, yang lurus dan baka
VI. Doa (anggota STM)
1. Daniel diambil raja Naibukadnezar dari keturunan Israel yang ditawan, Daniel berasal dari dari keturunan raja, dan kaum bangsawan, yakni
yang muda yang tidak bercela, berperawakan baik, memahami berbagai-bagai hikmat, berpengetahuan banyak mempunyai pengertian
tentang ilmu yakni orang yang cakap bekerja dalam istana raja.
Daniel 1
Daniel -> Beltazar
Hanaya -> Sadrakh
Misael -> Mesakh
Azraya -> Abednego
Daniel tidak menajiskan diri sehingga mendapat kasih dan sayang dari pemimpin pegawai istana (Aspenas)
Sadrakh, Mesakh dan Abednego diberi jabatan menjadi Babel
2. Yang selamat : barangsiapa yang didapati namanya tertulis dalam Kitab itu IJAKSANA (Wahyu 7 : 14, Matius 25 : 45 – 46)
3. Dan orang-orang bijaksana akan bercahaya seperti cahaya cakrawala, dan yang telah menuntun banyak orang kepada kebenaran seperti
bintang-bintang, tetap untuk selama-lamanya. (Doa Raja Salomo 1 Raja-raja 3 : 9)
4. Kapan ….? Satu masa dan dua masa dan setengah masa; dan setelah berakhir kuasa perusak bangsa yang kudus itu, maka segala hal ini
akan digenapi!"
5. Daniel 1 : 10 Banyak orang akan disucikan dan dimurnikan dan diuji, tetapi orang-orang fasik akan berlaku fasik; tidak seorang pun dari
orang fasik itu akan memahaminya, tetapi orang-orang bijaksana akan memahaminya. 12:12 Berbahagialah orang yang tetap menanti-
nanti dan mencapai seribu tiga ratus tiga puluh lima hari.
6. Daniel 1 : 13 Tetapi engkau, pergilah sampai tiba akhir zaman, dan eengkau akan beristirahat, dan akan bangkit untuk mendapat bagianmu
pada kesudahan zaman." Daniel 1 : 2 Dan banyak dari antara orang-orang yang telah tidur di dalam debu tanah, akan bangun, sebagian
untuk mendapat hidup yang kekal, sebagian untuk mengalami kehinaan dan kengerian yang kekal.

Anda mungkin juga menyukai