Anda di halaman 1dari 5

NAMA : Ainur Adha

KELAS : B
NIM : 202304063
NO URUT :1
PRODI : DIII Farmasi

Tugas Individu

1. Tuliskan perbedaan pengutipan langsung dan pengutipan tidak langsung pada karya ilmiah!

Jawaban

 Kutipan langsung menyajikan hasil kutipan sama seperti pernyataan atau teks aslinya. Sedangkan kutipan tidak langsung, isinya sudah
mengalami perubahan sesuai bahasa atau susunan kalimat penulisnya.

 Perbedaan kutipan langsung dan tidak langsung lainnya adalah kutipan langsung digunakan saat seseorang ingin menjelaskan definisi
atau pengertian

 Sedangkan kutipan tidak langsung lazim dipakai saat penulis atau pengarang hendak memperkuat argumennya menggunakan
pernyataan atau isi teks yang berkaitan.

2. Tuliskan pula contoh kutipan langsung dan kutipan tidak langsung pada karya ilmiah!

Jawaban :

1. Contoh kutipan langsung

1. UU RI Nomor 14 Tahun 2005 Bab IV Pasal 10 Ayat 1 berbunyi “Kompetensi guru meliputi kompetensi pedagogik,
kompetensi kepribadian, kompetensi sosial dan kompetensi profesional yang diperoleh melalui pendidikan
profesi.”

2. Berkaitan dengan folklor, Danandjaja mengemukakan bahwa “Folklor adalah sebagian kebudayaan suatu kolektif
yang tersebar dan diwariskan turun-temurun dalam versi yang berbeda” (Danandjaja, 1994: 2).

2. Contoh kutipan tidak langsung

1. Berkaitan dengan folklor, Danandjaja mengemukakan bahwa “Folklor adalah sebagian kebudayaan suatu kolektif yang
tersebar dan diwariskan turun-temurun dalam versi yang berbeda” (Danandjaja, 1994: 2).

2. Dalam sebuah bahasa dapat terkandung beberapa buah kode yang merupakan varian dari bahasa itu. Bagi
masyarakat yang bilingual atau multilingual, inventarisasi kode itu menjadi lebih luas dan mencakup varian dua
bahasa atau lebih (Poedjosoedarmo, 1982: 30).

3. Jelaskan pengertian catatan kaki (footnote) dan aturan penulisan catatan kaki pada karya ilmiah!

Jawaban :

1. Pengertian

Catatan kaki (footnote) menurut Dev (2020) catatan kaki adalah keterangan yang ditulis di bawah pada lembar sebuah jurnal
atau karya ilmiah dengan menjelaskan keterangan yang berkaitan dengan informasi pada lembar di atasnya. Selain itu juga
dapat sebagai komentar ataupun memberikan keterangan sumber kutipan dari sebuah jurnal tersebut.

Dalam penulisan footnote sering dituliskan dengan simbol angka, huruf, maupun tanda kurung yang ditulis berurutan dari awal
sampai seterusnya. Pemberian sumber kutipan atau informasi terkait membantu pembaca untuk mengetahui sumber kutipan
tersebut. Penulisan catatan kaki tidak hanya digunakan pada jurnal atau karya ilmiah, namun juga digunakan pada buku serta
novel.

2. Aturan
Diawali dengan nama penulis, judul, nama penerbit, kota penerbit, tahun terbit, dan nomor halaman. Menuliskan nama
penulis dengan lengkap, tidak dibalik, dan tidak disertai gelar akademik. Penulisan judul dengan huruf kapital, bergaya
cetak miring, garis bawah, atau cetak tebal. Menggunakan tanda baca koma (,) untuk memisahkan setiap unsur
catatan kaki. Menyediakan ruang pada bagian bawah halaman sehingga margin bawah tidak kurang dari 3 cm.
Setelah nomor penunjukkan, ketikkan setengah spasi ke bawah dan mulai tuliskan baris pertama dari catatan kaki.

4. Jelaskan pengertian daftar pustaka! Dan apa-apa saja yang bisa dijadikan sumber acuan untuk penulisan karya ilmiah!

Jawaban :

Menurut buku Penulisan Karya Ilmiah oleh Dra. Zulmiyetri dkk, daftar isi adalah daftar yang memuat bagian-bagian dari dokumen atau
laporan beserta nomor halamannya yang disusun berurutan. Daftar isi memudahkan seseorang mencari bagian tertentu yang diinginkan
tanpa mencarinya satu persatu.

5. Susunlah daftar buku berikut ini sebagai daftar pustaka yang benar!
Tahun
Judul Buku Pengarang Penerbit Tempat Terbit
Terbit
Kehamilan, Persalinan, dan Nifas: Icesmi Sukarni K Nuha Medika Yogyakarta 2013
dilengkapi dengan patologi Margareth ZH

9 Bulan Menunggu Si Buah Hati Qori Ratna Cable Book Klaten 2014
Penyakit Kronik dalam Kehamilan Dr. Darmawansyih, S.Ked., M.Kes Alauddin Makassar 2014
University Press
Wanita Wajib Melakukan Tes-Tes Adi D. Tilong Flashbooks Jogjakarta 2014
Kesehatan Ini
Payudara dan Laktasi Reni Yuli Astutik Salemba Medika Jakarta 2014
Selatan
Asuhan Kebidanan Nifas dan Yusari Asih, SST., M.Kes CV. Trans Info Jakarta Timur 2016
Menyusui Hj. Risneni, S.Si.T., M.Kes Media
Kesehatan Reproduksi: Buku Ajar Ni Komang Yuni Rahyani, S.Si.T., M.Kes Buku Jakarta 2013
Bidan Kedokteran EGC
Administrasi Kebijakan Rumah Aris Prio Agus Santoso, SH., MH. Kes Trans Info Jakarta 2021
Sakit Puguh Ika Listyorini, S.KM., M.Kes Media
Agus Suyatno, S.Pd., MM
Rizki Pujiyanto, SE., MM
Intan Oktaviani, S.Kom., M.Kom.
Berpikir dan Makan dengan Dr. Caroline Leaf Light Publishing Jakarta 2020
Cerdas

Cerdas Menghadapi Kanker Dr. Farida Brian, dkk. Gramedia Jakarta Pusat 2020
Payudara 2 Pustaka Utama
Breath: Cara Bernapas dengan James Nestor Gramedia Jakarta Pusat 2021
Benar Pustaka Utama
Tubuh Sehat, Giginya? Drg. Pramono Rendro Pangarso Mizan Bandung 2017
Publishing
Five in One The Series of Nurul Chomaria, S. Psi Elex Media Jakarta 2019
Pregnancy: Seputar Kehamilan Komputindo
Tentang Tubuhmu dr. Gia Pratama Mizan Bandung 2020
Publishing
Mengatasi Gawat Darurat pada dr. Kurniawan Taufiq Kadafi Noura Books Jakarta 2018
Anak M. Biomed, Sp.A(K)

Sukarni K I. 2013. Kehamilan, Persalinan, dan Nifas: dilengkapi dengan patologi. Nuha Medika: Yogyakarta.

Ratna Q. 2014. 9 Bulan Menunggu Si Buah Hati. Cable Book: Klaten.


Darmawansyih, S.Ked., M.Kes D. 2014. Penyakit Kronik dalam Kehamilan. Alauddin University Press: Makassar.

Tilong AD. 2014. Wanita Wajib Melakukan Tes-Tes Kesehatan Ini. Flashbooks: Jogjakarta.

Astutik RY. 2014. Payudara dan Laktasi. Salemba Medika: Jakarta Selatan.

Asih YA, Risneni Hj., SST., M.Kes. 2016. Asuhan Kebidanan Nifas dan Menyusui. CV. Trans Info Media: Jakarta Timur.

Rahyani, S.Si.T., M.Kes NKY. 2013. Kesehatan Reproduksi: Buku Ajar Bidan. Buku Kedokteran EGC: Jakarta.

Santoso, SH., MH. Kes APA, Listyorini PI, S.KM., M.Kes PIS, Suyatno, S.Pd., MM. AOS, S.Kom., M.Kom. 2021. Administrasi Kebijakan Rumah

Sakit Trans Info Media: Jakarta.

Leaf C. 2020. Berpikir dan Makan dengan Cerdas. Light Publishing: Jakarta.

Brian F, dkk. 2020. Cerdas Menghadapi Kanker Payudara 2. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Pusat.

Nestor J. 2021. Breath: Cara Bernapas dengan Benar. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta Pusat.

Pangarso DR. 2017. Tubuh Sehat, Giginya?. Mizan Publishing: Bandung.

Chomaria, S. Psi NC. 2019. Five in One The Series of Pregnancy: Seputar Kehamilan. Elex Media Komputindo: Jakarta.

Pratama G. 2020. Tentang Tubuhmu. Mizan Publishing: Bandung.

Kadafi KT, M. Biomed, Sp.A(K). 2018. Mengatasi Gawat Darurat pada Anak. Noura Books: Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai