Anda di halaman 1dari 126

i

BAGIAN DEPAN
1. Gambar KERIS
Berwarna keemasan dengan posisi tegak yang
melambangkan jiwa ksatria, kekuatan, ketajaman
pikir, batin dan perjuangan yang pantang menyerah
serta kepribadian yang berbudaya untuk mencapai
KOTA BATU ke depan.
2. Gambar CANDI
Melambangkan sistem Pemerintahan Kota Batu yang
tertib, rapi dan teratur.
3. Gambar RANTAI
Warna hitam yang melambangkan Persatuan dan
Kesatuan dalam Negara Republik Indonesia.
Rantai berjumlah tiga diartikan bahwa manusia dengan
Tuhan serta alam dan sesamanya adalah unsur yang
tidak terpisahkan.
BAGIAN TENGAH
1. Gambar BINTANG
Melambangkan Ketuhanan Yang Maha Esa, yang
bermakna meskipun berbeda suku, agama dan

ii
pandangan hidup tetap menjunjung tinggi kerukunan
umat beragama.
2. Gambar GUNUNG
Melambangkan kekuatan dan kebesaran yaitu Kota
Batu berada di lereng Gunung Panderman, Gunung
Arjuno dan Gunung Welirang yang memiliki kekayaan
alam yang cukup besar terutama mata air yang
menyatu menjadi Sungai Brantas, serta
beranekaragam flora dan fauna sehingga menjadi daya
tarik wisata.
3. Warna dasar HIJAU
Dengan gambar petak-petak sawah melambangkan
Kota Batu adalah daerah agraris, mengandung arti
filosofi “Gemah Ripah Loh Jinawi” (daerah yang subur)
dan sebagian besar masyarakatnya bertani
4. Gambar AIR
Melambangkan sumber kehidupan yang lestari.
5. Gambar PADI dan KAPAS
Melambangkan pangan dan sandang yang terdiri dari
padi berjumlah 17 dan kapas berjumlah 10
mempunyai makna tanggal dan bulan peresmian Kota
Batu.

iii
BAGIAN DASAR

1. Bentuk PERISAI
Memiliki 5 sisi yang melambangkan Pemerintah Kota
Batu berdasarkan Pancasila sebagai Dasar Negara
Republik Indonesia.
2. Warna MERAH PUTIH
Melambangkan Bendera Indonesia
3. Tulisan KOTA BATU
Menunjukkan sebutan bagi Kota dan Pemerintah Kota
Batu

Merupakan makna Condro Sengkolo yang mengandung arti

Berkarya Guna Membangun Negara. Condro Sengkolo 1934,

adalah Tuhan Jawa yang merupakan peresmian Pemerintah

Kota Batu dengan nilai kata, HAKARYO=4, GUNO=3,

MAMAYU=9, BAWONO=1, berjumlah17, sebagai tanggal

peresmian Kota Batu, dengan jumlah suku kata 11 bermakna

dasar Hukum Peresmian Kota Batu diatur dalam UUN 11

Th.2001.

iv
vi
vii
Saya panjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang

Maha Esa, atas limpahan rahmat dan ridho-Nya telah tersusun

Profil Desa Beji Tahun 2020. Seiring dengan perubahan

paradigma sistem Pemerintahan dan Administrasi

Pemerintahan perlu disikapi secara cermat. Krisis Nasional

yang melanda Bangsa dan Negara membawa pengaruh yang

cukup besar sekaligus menumbuhkan tekad bagaimana

system pemerintahan yang baik, bagaimana pengelolaan

administrasi manejemen pemerintahan yang efektif dan

efisien.

Oleh karena itu dalam era reformasi, data statistik

merupakan sesuatu yang sangat penting. Dengan data yang

pengumpulannya didasari oleh konsep dan definisi yang baik,

berbagai pihak dapat berkomunikasi dalam persepsi yang

viii
sama. Pemerintah Kota Batu amat perlu ditopang oleh

keberadaan unit-unit organisasi / lembaga yang kuat

dibawahnya termasuk organisasi Desa / Kelurahan dalam hal

ini Desa Beji Kecamatan Junrejo. Terutama berkaitan dengan

orientasi kerja, demi terwujudnya pemerintah pemberdayaan

( Capasity ) pemerintah Daerah yang efektif dan efisien

melalui penyelenggaraan desentralisasi kewenangan dan

desentralisasi Fiscal. Oleh karena itu untuk mewujudkan

penyelenggaraan Pemerintah yang Efektif ( berdaya Guna )

dan Efisien ( berhasil Guna ) perlu diterapkan prinsip-prinsip

Good Governance. Unsur-unsur yang mengemuka dan

dominan ialah pelaksanaan akuntabilitas melalui perumusan

indikator kinerja sehingga setiap kegiatan organisasi

berorientasi kepada pencapaian hasil, saya menyambut

gembira usaha penerbitan Profil Desa Beji Kecamatan Junrejo

Kota Batu Tahun 2020.

Buku ini bukan saja berguna bagi perencanaan

pembangunan di instansi pemerintah, namun juga dapat

digunakan oleh semua pihak yang memerlukan, seperti


ix
peneliti dan mahasiswa. Mengingat kesinambungan penyajian

data semacam ini dari tahun ke tahun perlu dijaga, saya

sangat mengharapkan kepada semua pihak untuk dapatnya

membantu memberikan data guna penyusunan buku ini dapat

disempurnakan dengan baik.

Akhirnya saya mengharapkan agar pengumpulan

data disetiap aspek pembangunan semakin ditingkatkan lagi.

Pemerintah senantiasa berkepentingan untuk memiliki data

yang benar untuk diinformasikan kepada masyarakat dan

instansi yang memerlukannya.

Dengan adanya Profil Desa Beji Kecamatan Junrejo

Tahun 2020 ini akan dapat dijadikan acuan dalam

melaksanakan tugas pokok dan fungsi Desa Beji Kecamatan

Junrejo Kota Batu. Semoga Tuhan selalu memberikan

bimbingan dan petunjuknya. Amin.

Batu, 2020
KEPALA DESA BEJI

DENY CAHYONO
x
Halaman

LOGO KOTA BATU ...................................................... i


ARTI LOGO KOTA BATU ................................................ ii
PETA KOTA BATU .......................................................... vi
FOTO KEPALA DESA BEJI ............................................. vii
PENGANTAR .................................................................. viii
DAFTAR ISI ................................................................... xi
SEKAPUR SIRIH ...................................................... xvi
BAB I. SEJARAH KOTA BATU ................................... 1
A. Sejarah terbentuknya Kota Batu ................. 1
B. Sejarah Pemerintah Kota Batu .................... 6
c. Kronologis Terbentuknya Pemerintah Kota
Batu ...................................................... 9
BAB II. SEJARAH KECAMATAN JUNREJO................. 14
A. Sejarah Terbentuknya Kecamatan Junrejo 14
B. Sejarah Kepemimpinan Kecamatan Junrejo 17
BAB III. DESA BEJI ................................................. 19
A.Latar Belakang Desa Beji ............................... 19
B.Data Batas Wilayah Desa Beji ......................... 26

xi
C.Sejarah Kepemimpinan Desa Beji .................... 27
D.Peta Desa Beji ............................................. 29
E.Struktur Pemerintahan Desa Beji .................... 31
F.Data Aparat Desa Beji ................................... 32
G.Data Tanah Kas Desa Beji ............................. 33
H.Lembaga Desa............................................. 39
1.Badan Permusyawaratan Desa Beji ............ 39
2.Lembaga Pemberdayaan Masyarakat
Desa Beji ............................................. 40
3.Badan Keswadayaan Masyarakat ............... 42
4.Pengurus PKK Desa Beji ........................... 43
5.Forum Anak ........................................... 45
6.Karang Taruna ....................................... 47
7.Rukun Kematian Desa ............................. 51
8.Rukun Kematian RW ............................... 52
9.HIPPAM Desa ......................................... 53
10.Gabungan Kelompok Tani ......................... 55
11.Petugas Pendamping Desa ........................ 56
I.Bagian Pemerintahan ..................................... 57
1.Banyaknya Dusun di Desa Beji .................. 57
2.Nama Kepala Dusun Ketua RT dan Ketua
RW di Desa Beji ........................................ 57
3.Jumlah Penduduk berdasarkan
Kedudukan RT/RW ................................. 59

xii
4.Jumlah Penduduk berdasarkan Jenis
Kelamin ............................................... 61
5.Jumlah Penduduk berdasarkan Umur ......... 61
6.Jumlah Penduduk Berdasarkan
Tingkat Pendidikan ................................ 62
7.Jumlah Penduduk Berdasarkan
Jenis Pekerjaan ..................................... 63
J.Bagian Pembangunan Dan Pemberdayaan
Masyarakat .................................................. 67
1.Luas Areal Tanah dirinci menurut
Penggunaan ......................................... 67
2.Data Topografi Atau Bentang Lahan ........... 68
3.Data Sumber Air/CEK DAM ........................... 68
4.Populasi Ternak di Desa Beji ..................... 69
5.Data Usaha/Kerajinan di Desa Beji ............. 70
6.Data Badan Usaha Milik Desa Beji .............. 77
7.Data Kelembagaan Petani ........................ 77
8.Data BANK/BPR/KSP/KUD/KOPERASI ......... 78
9.Daftar Nama Kelompok Tani ..................... 79
K.Sosial ......................................................... 81
1.Data Sarana Pendidikan Desa Beji ............. 81
2.Data Dokter Praktek, Bidan Praktek Dan
Mantri ................................................. 82
3.Data Sarana Kesehatan Desa Beji ............. 82
4.Data Sarana Tempat Ibadah Desa Beji ....... 83
5.Data Sarana PTPQ / Pondok Pesantren
xiii
Desa Beji ............................................. 86
6.Data Panti Asuhan di Desa Beji ................. 87
7.Data Organisasi Kesenian Desa Beji ........... 88
8.Data Sarana Olahraga Desa Beji ................ 89
9.Data Tokoh Masyarakat dan Tokoh
Agama................................................. 90
L.Bidang Ketentraman Dan Ketertiban ................ 93
1.Data Perlindungan Masyarakat (LINMAS)
Desa Beji .............................................. 93
2.Data Poskamling Desa Beji ....................... 96
3.Daftar Nama Tower di Desa Beji ................ 97
4.Daftar Nama Hotel Di Desa Beji ................. 98
5.Daftar Nama Rumah Makan Desa Beji ........ 98
6.Daftar Nama Panti Pijat Di Desa Beji .......... 99
7.Daftar Nama Perumahan .......................... 100
8.Daftar Kos/Villa/Penginapan Sementara ...... 101
9.Daftar Pangkalan Ojek ............................. 101
10.Data Warnet di Desa Beji ......................... 102
11.Data LSM / Ormas .................................. 112
12.Data Penampungan/Gudang Barang
Bekas/Besi Tua/Plastik ........................... 103
13.Data Toko Material .................................. 103
14.Data Agen Elpiji ...................................... 104
15.Data Jual Beli Mobil Bekas dan Motor
Bekas .................................................. 104
16.Data Perusahaan .................................... 104

xiv
17.Peta Pertahanan Desa Beji........................ 105
18.Peta Rawan Bencana ............................... 106
19.Peta Sosial Budaya .................................. 107
VISI dan MISI DESA BEJI ....................................... 108

xv
Kota Batu yang berdiri pada tahun 2001 berdasarkan

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2001 adalah sebuat daerah

otonom baru merupakan pemekaran dari Kabupaten Malang.

Sebagai Daerah Otonom Baru, Kota Batu memiliki

karakteristik yang berbeda dengan kota-kota lain di Indonesia.

Sekalipun sesuai dengan Undang-Undang di sebutkan sebagai

Kota, namun kondisi masyarakatnya masih sangat

dipengaruhi oleh ciri-ciri pedesaan yang masih kental. Kondisi

ini dipengaruhi oleh sistim budaya masyarakat yang masih

kuat dengan adat istiadat dan norma norma perilaku masyarat

desa, disamping memang mayoritas penduduk kota Batu

masih tinggal di pedesaan.

Kecamatan Junrejo merupakan salah satu kecamatan

yang ada di Kota Batu. Sebagai pintu masuk pusat Kota Batu

yang berada di gerbang timur kota, Kecamatan Junrejo

xvi
memiliki peran vital yang cukup strategis. Walau wilayah

Kecamatan Junrejo tidak seluas kedua kecamatan yang lain,

peran kecamatan ini tidak bisa diabaikan, apalagi mengingat

posisinya sebagai penghubung dengan wilayah Malang dan

sekitarnya. Mengacu pada data potensi kecamatan, letak

geografis desa-desa di wilayah kecamatan Junrejo berada di

lereng dan lembah ( dominan lereng ) dengan topografi dapat

dibagi menjadi 2 bagian utama yaitu daerah lereng/bukit

sebanyak 1 desa dan daerah dataran sebanya 6 desa /

kelurahan. Luas kawasan Kecamatan Junrejo secara

keseluruhan adalah sekitar 25,65 km2 atau sekitar 12,88

persen dari total luas Kota Batu. Kondisi wilayah ini sangat

berbeda dengan kondisi wilayah Kecamatan Bumiaji yang

secara geografis dominan lereng dengan topografi yang

dominan perbukitan. Dilihat dari keadaan geografinya,

Kecamatan Junrejo dapat dibagi menjadi 4 jenis tanah yaitu

jenis tanah Andosol, tanah Kambisol, tanah alluvial dan yang

terakhir tanah Latosol.

xvii
Adapun batas-batas wilayah Kecamatan Junrejo adalah

sebagai berikut:

• Sebelah Utara : Kabupaten Malang

dan Kecamatan

Bumiaji

• Sebelah Timur : Kabupaten Malang

• Sebelah Selatan : Kabupaten Malang

• Sebelah Barat : Kecamatan Batu

Kecamatan Junrejo terbagi habis menjadi 6 desa dan 1

kelurahan, 22 dusun, 59 RW dan 239 RT. Dilihat komposisi

jumlah dusun, Desa Pendem dan Desa Dadaprejo, memiliki

jumlah dusun terbanyak yaitu 4 dusun. Banyaknya jumlah

dusun yang dimiliki tidak secara otomatis menjadikan daerah

ini memiliki jumlah RW dan RT terbanyak pula. Jumlah RW dan

RT terbanyak di desa Pendem yaitu masing-masing 12 RW dan

51 RT. Berikutnya Junrejo 10 RW dan 32 RT, Dadaprejo 9 RW

dan 34 RT, Mojorejo 8 RW dan 22 RT,Torongrejo 7 RW dan 36

RT, Beji 6 RW dan 24 RT dan sisanya berada didesa Tlekung.

xviii
A. SEJARAH TERBENTUKNYA KOTA BATU

Sejak abad ke-10, wilayah Batu dan sekitarnya telah

dikenal sebagai tempat peristirahatan bagi kalangan keluarga

kerajaan, karena wilayah adalah daerah pegunungan dengan

kesejukan udara yang nyaman, juga didukung oleh keindahan

pemandangan alam sebagai ciri khas daerah pegunungan.

Pada waktu pemerintahan Raja Sindok, seorang petinggi

Kerajaan bernama Mpu Supo diperintah Raja Sendok untuk

membangun tempat peristirahatan keluarga kerajaan di

pegunungan yang didekatnya terdapat mata air. Dengan

upaya yang keras, akhirnya Mpu Supo menemukan suatu

kawasan yang sekarang lebih dikenal sebagai kawasan Wisata

Songgoriti.

1
Atas persetujuan Raja, Mpu Supo yang konon kabarnya

juga sakti mandraguna itu mulai membangun kawasan

Songgoriti sebagai tempat peristirahatan keluarga kerajaan

serta dibangunnya sebuah candi yang diberi nama Candi Supo.

Ditempat peristirahatan tersebut terdapat sumber mata

air yang mengalir dingin dan sejuk seperti semua mata air di

wilayah pegunungan. Mata air dingin tersebut sering

digunakan mencuci keris-keris yang bertuah sebagai benda

pusaka dari kerajaan Sendok. Oleh karena sumber mata air

yang sering digunakan untuk mencuci benda-benda kerajaan

yang bertuah dan mempunyai kekuatan supranatural ( Magic

) yang maha dasyat, akhirnya sumber mata air yang semula

terasa dingin dan sejuk akhirnya berubah menjadi sumber air

panas. Dan sumberair panas itupun sampai saat ini menjadi

sumber abadi di kawasan Wisata Songgoriti.

Wilayah Kota Batu yang terletak di dataran tinggi di kaki

Gunung Panderman dengan ketinggian 700 sampai 1100

meter di atas permukaan laut, berdasarkan kisah-kisah orang

2
tua maupun dokumen yang ada maupun yang dilacak

keberadaannya, sampai saat ini belum diketahui kepastiannya

tentang kapan nama " B A T U " mulai disebut untuk menamai

kawasan peristirahatan tersebut.

Dari beberapa pemuka masyarakat setempat memang

pernah mengisahkan bahwa sebutan Batu berasal dari nama

seorang ulama pengikut Pangeran Diponegoro yang bernama

Abu Ghonaim atau disebut sebagai Kyai Gubug Angin yang

selanjutnya masyarakat setempat akrab menyebutnya dengan

panggilan Mbah Wastu. Dari kebiasaan kultur Jawa yang

sering memperpendek dan mempersingkat mengenai sebutan

nama seseorang yang dirasa terlalu panjang, juga agar lebih

singkat penyebutannya serta lebih cepat bila memanggil

seseorang, akhirnya lambat laun sebutan Mbah Wastu

dipanggil Mbah Tu menjadi Mbatu atau batu sebagai sebutan

yang digunakan untuk Kota Dingin di Jawa Timur.

Sedikit menengok ke belakang tentang sejarah

keberadaan Abu Ghonaim sebagai cikal bakal serta orang yang

3
dikenal sebagai pemuka masyarakat yang memulai babat alas

dan dipakai sebagai inspirasi dari sebutan wilayah Batu,

sebenarnya Abu Ghonaim sendiri adalah berasal dari Jawa

Tengah. Abu Ghonaim sebagai pengikut Pangeran Diponegoro

yang setia, dengan sengaja meninggalkan daerah asalnya

Jawa Tengah dan hijrah di kaki Gunung Panderman untuk

menghindari pengejaran dan penangkapan dari serdadu

Belanda ( Kompeni ).

Abu Ghonaim atau Mbah Wastu yang memulai kehidupan

barunya bersama dengan masyarakat yang ada sebelumnya

serta ikut berbagi rasa, pengetahuan dan ajaran yang

diperolehnya semasa menjadi pengikut Pangeran Diponegoro.

Akhirnya banyak penduduk dan sekitarnya dan masyarakat

yang lain berdatangan dan menetap untuk berguru, menuntut

ilmu serta belajar agama kepada Mbah Wastu.

Bermula mereka hidup dalam kelompok (komunitas) di

daerah Bumiaji, Sisir dan Temas akhirnya lambat laun

4
komunitasnya semakin besar dan banyak serta menjadi suatu

masyarakat yang ramai.

Sebagai layaknya Wilayah Pegunungan yang wilayahnya

subur, Batu dan sekitarnya juga memiliki Panorama Alam yang

indah dan berudara sejuk, tentunya hal ini akan menarik minat

masyarakat lain untuk mengunjungi dan menikmati Batu

sebagai kawasan pegunungan yang mempunyai daya tarik

tersendiri. Untuk itulah di awal abad 19 Batu berkembang

menjadi daerah tujuan wisata, khususnya orang-orang

Belanda, sehingga orang-orang Belanda itupun membangun

tempat-tempat Peristirahatan (Villa) bahkan bermukim di

Batu.

Situs dan bangunan-bangunan peninggalan Belanda

atau semasa Pemerintahan Hindia Belanda itupun masih

berbekas bahkan menjadi aset dan kunjungan Wisata hingga

saat ini. Begitu kagumnya Bangsa Belanda atas keindahan dan

keelokan Batu, sehingga bangsa Belanda mensejajarkan

wilayah Batu dengan sebuah negara di Eropa yaitu Switzerland

5
dan memberikan predikat sebagai De Klein Switzerland atau

Swiss kecil di Pulau Jawa.

Peninggalan arsitektur dengan nuansa dan corak Eropa

pada penjajahan Belanda dalam bentuk sebuah bangunan

yang ada saat ini serta panorama alam yang indah di kawasan

Batu sempat membuat Bapak Proklamator sebagai The Father

Foundation of Indonesia yaitu Bung Karno dan Bung Hatta

setelah Perang Kemerdekaan untuk mengunjungi dan

beristirahat dikawasan Selecta Batu.

B. Sejarah Pemerintah Kota Batu

Setelah Jawa Timur mempunyai Kota Administratif

Jember, maka yang kedua kalinya ketambahan Kota

Administratif lagi yang sangat diandalkan sebagai sentra

wisata Jawa Timur, yaitu dengan lahirnya Kota Administratif

Batu. Kelahiran ini pada tanggal 6 Maret 1993 dengan

Walikota pertamanya Drs. Chusnul Arifien Damuri. Pelantikan

dan peresmian itu dilakukan di Kantor Pembantu Bupati

Malang di Batu yang terletak di pusat kota di Jalan Panglima

6
Sudirman No. 98. Pelantikan itu langsung dilakukan oleh

Menteri Dalam Negeri Rudini, hadir juga Bupati Malang, Drs.

Abdul Hamid Mahmud, para pejabat serta undangan lainnya.

Kelahiran itu berdasarkan Peraturan Pemerintah ( PP )

No. 12 tahun 1993 tentang Peningkatan Status Kecamatan

Batu menjadi Kotatif Batu yang terdiri dari 3 kecamatan yaitu

Kecamatan Batu ( wilayah pusat ), Kecamatan Bumiaji (

wilayah utara ) dan Kecamatan Junrejo ( wilayah selatan ).

Perkembangan Kotatif Batu sebagai sentra wisata Jawa

Timur terus meningkat hari demi hari, kota yang dulunya tidak

selengkap kota lain, sekarang hampir menyamai kota-kota

lainnya. Karena perkembangan Batu cukup maju maka banyak

warga dari Kotatif Batu yang ingin status kotanya

ditingkatkan, organisasi-organisasi banyak didirikan untuk

mendukung peningkatan status Kotatif Batu, misalnya

Kelompok Kerja ( Pokja ) Batu, kelompok kerja ini berusaha

bersama masyarakat Batu untuk meningkatkan status

kotanya. Dukungan - dukungan lainnya dari Bupati Malang,

7
DPRD II Malang, Gubernur Jawa Timur dan organisasi

masyarakat lainnya. Setelah hampir 8 tahun menjadi Kota

Administratif yang diperintah oleh 3 Walikota, yaitu Drs.

Chusnul Arifien Damuri, Drs. Gatot Bambang Santoso dan Drs.

Imam Kabul, akhirnya Batu ditingkatkan statusnya menjadi

Pemerintah Kota Batu. Pemerintah Kota Batu Tanggal 28 Mei

2001 proses peningkatan status Kota Administrattif Batu

menjadi Pemerintah Kota mulai dilaksanakan Menteri Dalam

Negeri dan Otonomi Daerah.

Tanggal 30 Juni 2001 UU No.11 tentang Peningkatan

Status Kota Administratif Batu disahkan, setelah beberapa

bulan kemudian yaitu pada tanggal 17 Oktober 2002 secara

resmi Kotatif Batu ditingkatkan statusnya menjadi Pemerintah

Kota. Kemudian pada tanggal 22 Oktober 2002 Gubernur Jawa

Timur atas nama Menteri Otonomi Daerah melantik Drs. Imam

Kabul sebagai Walikota Batu. Esok harinya masyarakat Kota

Batu menyambutnya dengan bersyukur pada Allah SWT, mulai

menyambut dengan acara syukuran tumpengan bersama,

8
pemasangan spanduk-spanduk yang membanjiri setiap jalan

dan sudut Kota Batu. Setelah Batu ditingkatkan statusnya

dengan pejabat Walikotanya Drs. Imam Kabul, Batu ingin

meningkatkan lagi pembangunannya, baik pembangunan fisik

maupun non fisik. Sejak statusnya meningkat, Pemerintah

Kota Batu bersama masyarakat mulai menyiapkan diri

bagaimana agar pamor dan citra kota dingin ini tetap ada dan

tetap dikenang banyak orang baik domestik maupun luar

negeri.

C. Kronologis Terbentuknya Pemerintah Kota Batu

1. Pada tahun 1950 berdasarkan Undang – Undang

Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan

Daerah-daerah Kabupaten dalam lingkungan

Propinsi Jawa Timur, Batu masih merupakan

Kecamatan dalam lingkungan wilayah Pemerintah

Kabupaten Malang.

2. Pada tahun 1993 Kecamatan Batu sebagai Daerah

Kota Administratif berdasarkan Peraturan

9
Pemerintah Nomor 12 tahun 1993 tentang

Pembentukan Kota Administratif Kota Batu, dalam

wilayah Kabupaten Malang, yang meliputi wilayah

Kecamatan Batu, Kecamatan Bumiaji dan

Kecamatan Junrejo.

3. Pada tahun 2001 Kota Administratif statusnya

kemudian berubah menjadi Kota Batu berdasarkan

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2001 tentang

Pembentukan Kota Batu yang disahkan oleh

Presiden Republik Indonesia tanggal 21 Juni 2001,

maka tanggal 17 Oktober 2001 telah diresmikan

Kota Batu menjadi Daerah Otonom yang terpisah

dari Kabupaten Malang yang meliputi tiga

Kecamatan ( Kecamatan Batu, Kecamatan Bumiaji

dan Kecamatan Junrejo ) terdiri dari 19 Desa serta

Kelurahan.

4. Pada hari Jum’at tanggal 30 Agustus 2002

diadakan pemilihan anggota DPRD Kota Batu. Dan

10
selanjutnya pada hari Senin tanggal 16 September

2002 DPRD Kota Batu dilantik. Setelah DPRD Kota

Batu terbentuk, maka secara resmi dan sah

Pemerintah Kota Batu telah memiliki Badan

Legislatif dan secara sah pula DPRD berhak dan

mengadakan Pemilihan Kepala Daerah.

5. Pada hari Senin tanggal 4 November 2002

diadakan Pemilihan Kepala Daerah dan terpilih Drs.

H. Imam Kabul M.Si yang berpasangan dengan

Drs. M. Khudhori sebagai Walikota dan Wakil

Walikota Batu yang pertama.

6. Pada hari Senin tanggal 25 November 2002

dilaksanakan Pelantikan Walikota dan Wakil

Walikota Batu oleh Gubernur Imam Utomo.

7. Pada tanggal 26 Agustus 2007 Walikota Batu Drs.

H. Imam Kabul M.Si. meninggal dunia dan tanggal

20 September 2007 Drs. M. Khudhori yang pada

waktu itu sebagai Wakil Walikota Batu dilantik

11
menjadi Walikota Batu yang dilantik oleh Gubernur

Jawa Timur.

8. Tanggal 25 Nopember 2007 masa jabatan Walikota

Batu berakhir dan melalui Keputusan Menteri

Dalam Negeri tanggal 20 Nopember 2007 Nomor :

131.35-321 Tahun 2007 diangkat Mayjen TNI

(Purn) IMAM UTOMO S sebagai Penjabat Walikota

Batu.

9. Pada tanggal 26 Nopember 2007 melalui

Keputusan Gubernur Jawa Timur Nomor :

131.422/65/011/2007 ditunjuk Sdr. Drs.

SOERJANTO SUBANDI, MM Kepala Badan

Koordinasi Wilayah III Malang sebagai Pelaksana

Tugas Harian Walikota Batu.

10. Pada Pemilihan Langsung Kepala Daerah tanggal 5

November 2007 pasangan calon Walikota Batu

EDDY RUMPOKO dengan calon Wakil Walikota Batu

H.A. BUDIONO memperoleh suara terbanyak.

12
11. Pada Pemilihan Langsung Kepala Daerah tanggal 2

Oktober 2012 Pasangan Walikota Batu EDDY

RUMPOKO dengan Wakil Walikota Batu PUNJUL

SANTOSO memperoleh suara terbanyak.

12. Pada PILKADA Kota Batu tanggal 15 Februari 2017

Pasangan Waikota DEWANTI RUMPOKO dan Wakil

Walikota PUNJUL SANTOSO berhasil

memenangkan pesta demokrasi tersebut, hingga

saat ini masih dalam kepemimpinannya.

13
A. SEJARAH TERBENTUKNYA KECAMATAN JUNREJO

Berdasarkan laporan pelacakan sejarah Junrejo yang

dilakukan Ulul Azmi, S. Ag wartawan Batu Pos yang ditugaskan

ke Museum Nasional menyebutkan bahwa Junrejo berasal dari

kata DYON – REJTO atau JUNWATU.

Dalam bahasa kuno artinya Tempat Air (Gentong Jawa)

sehingga DYON – REJTO atau arca DYON WATU yang sekarang

ada di museum nasional bisa bermakna tempat air dari batu.

Menurut sumber yang ada di museum nasional

keberadaan JUN tersebut sejak abad IX atau masa Kerajaan

Tumapel / Singosari, sehingga dari uraian sejarah tersebut

lahirlah nama JUNREJO.

Sedangkan kronologis perkembangan dari tahun ke

tahun hingga akhir berdirinya Kecamatan Junrejo sebagai

berikut :

14
1) Tahun 1914 di Desa JUNWATU yang ketika itu

Kepala Desa bernama Pak Marsih, ditemukan

benda berupa JUN sedangkan di Desa Telogorejo

ditemukan Telogo yang menurut masyarakat

disebut JEDING dalam bahasa jawa.

2) Tahun 1922 Desa Telogorejo diubah menjadi Desa

Jeding dengan pendukuhan Rejoso.

3) Tahun 1923 Desa Junwatu, Jeding dan Rejoso

digabung menjadi satu dengan nama JUNREJO dan

yang dipercaya menjadi Kepala Desa pada saat itu

adalah Kepala Desa dari Junwatu yakni Pak Marsih

sampai beliau meninggal dunia.

4) Tahun 1937 yang menjadi Kepala Desa Junrejo

adalah Pak Duriyat, yang ketika itu diangkat

melalui pemilihan dan beliau menjabat hingga

tahun 1974.

5) Tahun 1993 merupakan hari yang bersejarah bagi

Kecamatan Junrejo karena merupakan hari lahir


15
Kecamatan Junrejo yang bersamaan dengan

lahirnya Kota Administratif Batu.

6) Kecamatan Junrejo dibagi menjadi 6 Desa dan 1

Kelurahan, antara lain:

a. Desa Torongrejo

b. Desa Beji

c. Desa Junrejo

d. Desa Tlekung

e. Desa Mojorejo

f. Desa Pendem

g. Kelurahan Dadaprejo

Atas persetujuan para tokoh masyarakat di kecamatan

Junrejo maka Desa Junrejo ditetapkan sebagai Ibukota

Kecamatan yang kebetulan Kantor Kecamatan Junrejo

bertempat di Desa Junrejo.

B. SEJARAH KEPEMIMPINAN KECAMATAN JUNREJO

1. Tahun 1993 s/d akhir tahun 1997

16
Camat : Drs. Suprapto

2. Tahun 1997 s/d akhir tahun 2001

Camat : Achmad Harsono

3. Tahun 2002

Camat : Drs. Achmad Samuji, M.Si

4. Tahun 2003

Camat : Drs. Suharnanto, MM

5. Tahun 2003 s/d Tahun 2005

Camat : Suyitno, SH.,MH

6. Tahun 2005 s/d Tahun 2006

Camat : Drs. Muhlis, M.Pd

7. Tahun 2006 s/d Tahun 2008

Camat : Drs. Abdillah Alkaf

8. Tahun 2008 s/d 2010

Camat : Misbachusurrur, SH. MH

9. Tahun 2010 s/d 2014

Camat : Suliyanah, S.Sos

10. Tahun 2014 s/d 2018

17
Camat : M. Nur Adhim, AP

11. Tahun 2018 s/d Sekarang

Camat : Arief Rachman Ardyasana, S.STP

18
DESA BEJI

A. Latar Belakang Desa Beji

1. Masa Prasejarah Sampai Dengan Sejarah

Mengingat terdapat keterbatasan data mengenai

kehidupan masa lalu baik masa prasejarah maupun pada

masa sejarah, tentang adanya Desa Beji, maka penulis

berusaha memadukan adanya benda-benda sejarah yang

pernah ditemukan di wilayah Desa Beji dengan data-data

pendukung lain baik primer maupun sekunder, sehingga dapat

dibuat tulisan ini.

19
Beberapa benda yang pernah ditemukan pada masa

yang lalu di wilayah RT 01 RW 01 ada benda batu yang ditulis

dengan huruf jawa kuno. Sebuah nama Giling Wesi. dari data

yang dihimpun kata Giling Wesi adalah sebuah kerajaan kecil

yang merupakan bagian dari Kerajaan Singosari yang

diperkirakan pada Abad ke-13

Sehingga tempat dimana kerajaan itu pernah ada saat

ini disebut Krajan. Akan tetapi batu bertulis tersebut karena

ketidaktahuan masyarakat akan arti penting sejarah batu itu

dihancurkan untuk batu coral. Dalam wilayah yang tidak jauh

ditemukan pula sebuah candi yang pada saat itu terlilit oleh

akar pohon. Meskipun sudah tidak utuh lagi namun susunan

batu-batu membentuk sebuah candi. Oleh sebab itu

diharapkan sentuhan tangan ahli sejarah guna meneliti.

Sehingga situs yang ada dapat diketahui tahun dan abad

pembuatannya.Disampingnya terdapat sendang / tempat

pemandian yang sampai saat ini dijadikan dimanfaatkan oleh

masyarakat sekitar untuk mandi dan keperluan air minum

20
serta dijadikan tempat Upacara adat Desa dan dikenal dengan

Punden Beji.

2. Sejarah Nama Beji

Sebagai cikal bakal atau leluhur masyarakat desa beji

diperoleh data Mbah Ibut atau nama terkenalnya Raden

Sastrokardiman yang dalam pengembaraannya sampai

akhirnya tiba disebuah tempat. Dan Menemukan Beji yaitu alat

pengasah/penajam pusaka yang akhirnya tempat itu diberi

nama BEJI. Dalam akhir penyebaran tersebut akhirnya Raden

Sastrokardiman menetap didesa BEJI dan membuka lahan

untuk bercocok tanam yang sangat luas. Yang saat ini dikenal

21
dengan sawahan wilayah RW 05. Sampai pada akhirnya Raden

Sastrokardiman yang dikenal dengan Mbah Ibut dimakamkan

dipadepokan ( tempat menuntut ilmu berkumpulnya anak

buahnya / pengikutnya ) yang berada di sebelah timur laut

makam beji, yang sekarang dikenal DEMPOK.

Karena pernah ditemukan ARCA KECABAKAN masa itu,

di wilayah RT 01 RW 01 ( sekarang ) maka tempat ditemukan

arca tersebut diberi nama CABAK. Dalam perjalanan sejarah

yang digali dari beberapa sumberdata, prajurit kerajaan

singosari pernah menampung dan menyekap anak-anak

perempuan dan laki untuk dijadikan gundik dan gemblak (

dalam istilah sekarang perempuan penghibur dan pesuruh ).

22
Disekitar RT 02 dan RT 03 RW 06 yang sekarang bernama

Ngemplak yang berasal dari kata Gemblak.

Dari daerah ini dan sekitarnya tumbuh pohon-pohon

besar dan rindang sebagai awal perkebunan yang sangat luas

yang berada di utara yang saat ini disebut KEBON GHEDE ( RT

04 RW 06 ) Disebelah barat perbatasan Desa Beji terdapat

jurang atau curah yang dalam dan lebar, sehingga untuk

menempati tepat itu dilakukan, pengebrukan, pengurukan

atau penimbunan yang akhirnya tempat itu disebutlah

BRUGAN ( RW 04 sekarang ). Sebagai alat kebiasaan

masyarakat dulu suka makan sirih yang juga disertai

menguyah pinang. Maka ditanam pohon pinang atau dalam

23
bahasa jawa disebut Jambe, sebuah perkebunan pohon jambe

wilayah RW 02 dan RW 03 dikenal nama KARANG JAMBE.

3. Karakteristik Desa Beji

Desa Beji adalah merupakan salah satu bagian desa di

wilayah Kecamatan Junrejo yang mempunyai dataran tinggi

dan terletak di kiri kanan jalan utama menuju Kota Batu

setelah memasuki Desa Mojorejo sebelum Kelurahan Temas.

Desa Beji dibagi menjadi 3 Dusun yaitu Dusun Krajan Sae,

Dusun Karang Jambe dan Dusun Jambe Rejo. Masyarakatnya

mempunyai mata pencaharian bertani dan beternak, banyak

pula masyarakat beji yang bermata pencaharian sebagai

pengrajin tempe dan tahu, oleh karena itu untuk wilayah

Malang raya khususnya tempe yang dihasilkan Desa Beji ini

sangat terkenal. Dengan berjalannya waktu masyarakat Desa

Beji mulai mengembangkan kerajinan Tempe dan Tahu

menjadi aneka oleh-oleh kas Kota Batu berupa aneka kripik

tempe dan keripik tahu serta berbagai macam olahan lainnya.

Dengan berkembangnya pemerintahan di Kota Batu

sesuai visi misi Walikota Batu untuk membangun Kota Batu

24
menjadi Kota sentra Wisata untuk mendatangkan wisatawan

baik lokal maupun mancanegara, banyak investor-investor

baik lokal maupun interlokal yang tertarik untuk

melaksanakan kegiatan usaha di kota Batu. Salah satunya di

Desa Beji telah didirikan beberapa Hotel dan Cottage antara

lain Hotel Singhasari Resort bertaraf Bintang 5, Hotel Senyum

dengan Wisata Jatim Park 3 ( Dino Park ) serta cottage

Kampung lumbung dan hotel Grawidya. Selain Hotel dan

Cotage juga terdapat beberapa Rumah makan dan pusat oleh

oleh yang berada di jalan protokol di Desa Beji diantaranya

Rumah Makan Ria Djenaka, Rumah Makan Kopi Tiam, Warung

Mbok Sri, Rmah Makan Mang Engkling, Roemah Stick dan

pusat oleh-oleh Harum Manis serta Royal.

Selain itu di Desa Beji juga terdapat perguruan tinggi di

Kota Batu yang bergerak di bidang keagamaan yaitu Sekolah

Alkitab Batu ( SAB ).

Dalam perjalanan pemerintahan Kota Batu, guna

mempermudah dan memperlancar kegiatan sehari-hari nama

jalan protokol yang dulunya JL. Raya Beji di ganti menjadi JL.

Ir. Soekarno.

25
B. DATA BATAS WILAYAH

1. Batas Wilayah
- Utara : Desa Torongrejo
- Timur : Desa Mojorejo
- Selatan : Desa Junrejo dan Desa
Tlekung
- Barat : Kelurahan Temas dan Desa
Oro-oro Ombo

2. LUAS WILAYAH DAN JUMLAH KK DESA BEJI

- Luas Wilayah Desa yaitu : 2,516 Km2

- Jumlah KK : 2.394

3. DATA ORBITRASE DESA BEJI

- Jarak dengan Kecamatan : 3 Km

- Jarak dengan Pemerintah Kota Batu : 6 Km

- Jarak dengan Pemerintahan Provinsi Jawa Timur

: 84 Km

C. SEJARAH KEPEMIMPINAN PEMERINTAHAN DESA

BEJI

26
NO NAMA MASA KERJA

1 KAYATU 1820 - 1830

2 WAINTEN 1830 - 1845

3 SAMIRAN 1845 - 1860

4 AMUN 1860 - 1888

5 SINGOREJO / ARIS 1888 - 1944

6 MUNARIP 1944 - 1948

7 WAGIMUN 1948 - 1950

8 MARKIYAH 1950 - 1952

9 M. YASIN 1952 - 1975

10 S. SOEDIHARDJO WINOTO / SUDARNO 1975 – 1991

11 ACHMAD WISWONO 1991 – 2000

12 KHAMIM UTOMO (Pj.) 2000 – 2001

13 ACHMAD WISWONO 2001 – 2003

13 Dra. JUWARLIN (Pj.) 2003 – 2005

27
NO NAMA MASA KERJA

14 PJ.BAMBANG SUYONO. S.AB (Pj.) 2005 – 2007

15 KUKUK KUSBIANTO 2007 – 2013

16 Drs. ATOK MIFTACHUL HUDHA, M.Pd (Pj.) 2013

17 KUKUK KUSBIANTO 2013 – 2018

18 PJ. IMAM SAIFUL BAHRI (Pj.) 2018

PJ. EDWIN YOGASPATRA HARAHAP,S.STP


19 2019
(Pj.)

20 DENY CAHYONO 2019 -


SEKARANG

D. PETA DESA BEJI

28
29
30
E. STRUKTUR PEMERINTAHAN DESA BEJI

KEPALA DESA
BPD DENY CAHYONO

SEKRETARI DESA

HARIYADI

KASI PEMERINTAHAN KASI PELAYANAN KASI KESRA

SULIKAH, SH. IRWAN MUNIR

STAFF STAFF STAFF

HENDRA SANTOSO HERU FIRMAN S RIFKI

KAUR UMUM KAUR PERENCANAAN KAUR KEUANGAN

GURUH ISWANTO IIN APRILIA ,A.Md OLSIN ANJANI ASIH,SE

STAFF STAFF STAFF

WALOYO AHMAD DWI FRISTA WIDYA


APRILIYANTO LESTARI

31
F. DATA APARAT DESA BEJI

TEMPAT TGL PENDID


NO NAMA JABATAN
LAHIR IKAN

Malang,
1 DENY CAHYONO KEPALA DESA SLTA
11-06-1985

Malang,
2 HARIYADI SEKRETARIS DESA SLTA
14-08-1980

KASI Malang,
3 SULIKAH SH S1
PEMERINTAHAN 23-06-1970

MALANG,
4 IRWAN KASI PELAYANAN SLTA
30-05-1979

Pasuruan,
5 MUNIR KASI KESRA SLTA
08-04-1969

GURUH Malang,
6 KAUR UMUM SLTA
ISWANTO 03-07-1982

OLSIN ANJANI Batu,


7 KAUR KEUANGAN S1
ASIH 03-08-1993

KAUR
Malang,
8 IIN APRILIA A.Md PERENCANAAN DAN D3
25-04-1995
PROGRAM

KASUN Malang,
9 ROBI IRAWAN SLTA
KARANGJAMBE 12-02-1988

Malang,
LINTANG FAJRI
10 KASUN KRAJAN SAE 17 Agustus S1
M,S.Sn
1991
Malang,
ACHMAD
11 KASUN JAMBE REJO 15 Agustus SLTA
WAHYUDI
1991

Gunung Kidul,
12 WALOYO STAFF SLTA
05-04-1979

32
HENDRA Malang,
13 STAFF SLTA
SANTOSO 19-04-1987

HERU FIRMAN Malang,


14 STAFF D4
SYAHRONI, S.ST 13-02-1995

AHMAD DWI Malang,


15 STAFF S1
APRILIANTO,SE 30-04-1995

Malang,
16 VINSKA DENIZA STAFF 06 – 04 - SLTA
2002

MUHAMMAD Malang,
17 STAFF SLTA
AHLAN PRATONO 09-07-2000

RIFKI GUSTI Banyuwangi,


18 STAFF SLTA
LANANG 28-01-1999

FRISTA WIDYA Batu,


19 STAFF S1
LESTARI 02-02-1995

G. DATA TANAH KAS DESA BEJI

APARAT DESA
STATUS FASILITAS
NO KET
DESA UMUM
T. PERSI T.
PERSIL
SA WAH L KERING

Sedang
di
KANTOR -
1 - - 760 proses Kantor Desa
DESA
di BPN
Kota
Batu

33
APARAT DESA
STATUS FASILITAS
NO KET
DESA UMUM
T. PERSI T.
PERSIL
SA WAH L KERING

Kelas
Sk. I / 100 m2
GANJARAN
Buku C untuk
2 KEPALA - - 8250 Lapangan
No. 01 / pelebaran
DESA
Persil 38 jalan

Kelas Seluas 2220


Sp. I / m2 untuk
Buku ganjaran
GANJARAN
3 5.850 C - - Kades dan -
KASUN
No. 02 seluas 3630
/ Persil untuk
35 lapangan

Kelas
Sp. I /
Buku Sekarang
GANJARAN
4 5.850 C - - Sawah Ganjaran
CARIK
No. 03 Kades
/ Persil
37

34
APARAT DESA
STATUS FASILITAS
NO KET
DESA UMUM
T. PERSI T.
PERSIL
SA WAH L KERING

Kelas
Sp. I /
Buku
GANJARAN
5 6.750 C - - Sawah -
KEBAYAN I
No. 03
/ Persil
37

Kelas
Sp. I /
Buku
GANJARAN
6 5.900 C - - Sawah -
KUWOWO
No. 05
/ Persil
32

Kelas
Sp. I /
GANJARAN Buku
7 KEBAYAN 6.550 C - - Sawah -
II No. 06
/ Persil
31

Kelas
Sp. I /
GANJARAN Buku
8 KEPETENG 6.750 C - - Sawah
AN I No. 07
/ Persil
30

35
APARAT DESA
STATUS FASILITAS
NO KET
DESA UMUM
T. PERSI T.
PERSIL
SA WAH L KERING

Kelas
Sp. I /
Sekarang
GANJARAN Buku
Ganjaran
9 KEPETENG 6.750 C - - Sawah
Kaur
AN II No. 08
Keuangan
/ Persil
28

Kelas
Sp. I /
GANJARAN Buku
10 KAUR 4.250 C - - Sawah -
KESRA No. - /
Persil
144

Kelas
1.500 m2
Sp. I /
SDN / 01 dipergunakan
11 - - 1.570 Buku C -
DESA BEJI untuk gedung
No. - /
SDN Beji 01
Persil 86

36
APARAT DESA
STATUS FASILITAS
NO KET
DESA UMUM
T. PERSI T.
PERSIL
SA WAH L KERING

3.750 m2
Kelas
untuk
Sp. I /
SDN 02/ Gedung SDN Gedung SDN
Buku C
12 03 DAN TK - - 4.300 Beji 02/ 03 02/ 03 Beji
No. 773
ASALIA Dan TK Asalia dan 550
/ Persil
untuk TK
118
Asalia

Punden dan Tidak


PUNDEN
13 - - 2.000 - Pemandian terdaftar di
NGEMPLAK
umum buku C

Tidak
PUNDEN
14 - - 1.500 - Punden terdaftar di
BEJI
buku C

37
APARAT DESA
STATUS FASILITAS
NO KET
DESA UMUM
T. PERSI T.
PERSIL
SA WAH L KERING

PUNDEN Tidak
15 BELIK - - 300 - Punden terdaftar di
JAMBE buku C

Tidak
PUNDEN
16 - - Punden terdaftar di
BADUT
buku C

Tidak
MAKAM 30.00
17 - - - Makam terdaftar di
DESA BEJI 0
buku C

38
H. LEMBAGA DESA

1. BADAN PERMUSYAWARATAN DESA BEJI

PENDIDI
NO NAMA JABATAN KET
KAN

ODONG KARYAWAN
1 Ketua SMA
BURHANUDIN SWASTA

MULYANI SRI
2 Wakil Ketua S1 WIRASWASTA
UTAMI

3 SUSIANTO Sekretaris S1 SWASTA

4 SUTOYO Komisi Pemerintahan S1 SWASTA

SYECHU
5 Komisi Pemerintahan SMA SWASTA
MUTAROM

6 UMAR MULYA Komisi Anggaran S1 SWASTA

AHMAD
7 Komisi Anggaran S1 PNS
SAUKANI

39
2. LEMBAGA PEMBERDAYAAN MASYARAKAT
DESA BEJI

NO NAMA JABATAN PENDIDIKAN PEKERJAAN

ABDUL
1 Ketua SLTA TRANSPORTASI
MANAN

PRIYO
2 HENDRO P, Sekretaris S1 GURU
S.Pd
IMAM
3 SYAIFUL Bendahara S1 PNS
BAHRI, ST
ISNAINI
Ketua Sie
4 AZLAM S1 WIRASWASTA
Pembangunan
ASALIMI, ST

Wakil Sie
5 MARSUDI SLTP WIRASWASTA
Pembangunan

BOBBY P
6 VIRGASNAR Sie Pendidikan S1 SWASTA
A, S.Sos
Ketua Sie
SYAIFUL Pemberdayaan
7 SLTA PETANI / PEKEBUN
ZULKIFLI Ekonomi dan
Usaha
Wakil Sie
8 DJUMAIN Pemberdayaan SLTP PENGRAJIN
dan Usaha
Ketua Sie
ARIF DWI
9 Pemuda dan SLTA SWASTA
PRASETYO
Olahraga

40
NO NAMA JABATAN PENDIDIKAN PEKERJAAN

Wakil Sie
10 BAMBANG S. Pemuda dan SLTA SWASTA
Olahraga

Sie
KUSRIYANTI
11 Pemberdayaan S1 GURU
NIK, S.Pd
Perempuan

ISMAIL Ketua Sie


12 SLTA SWASTA
ANDRIAN Keagamaan

Wakil Ketua
13 LEGIMAN Sie SLTA SWASTA
Keagamaan

Ketua Sie Seni


14 WAHYUDI SLTA SWASTA
Budaya

Wakil Ketua
15 SLAMET Sie Seni SLTP TRANSPORTASI
Budaya

WIWIT Sie Sosial dan


16 SLTA SWASTA
WIDAYATI Kesra

41
3. DAFTAR NAMA BADAN KESWADAYAAN
MASYARAKAT

NO NAMA JABATAN PENDIDIKAN PEKERJAAN

RUDI
1 Koordinator SLTA WIRASWASTA
SUDARMINTO

2 ADI SETIAWAN Sekretaris SLTA KARYAWAN SWASTA

SANDRA PELAJAR /
3 Anggota SLTA
WIRANA MAHASISWA

JOKO PEGAWAI NEGERI


4 Anggota S1
PURWANTORO SIPIL (PNS)
AKHMAD
5 SAIFUL Anggota SLTA KARYAWAN SWASTA
WIJAYANA

6 MUSLIMIN Anggota SLTP BURUH HARIAN LEPAS

7 MOCHIRWAN Anggota SLTP PERDAGANGAN

8 AGUS PARMIN Anggota SLTP BURUH HARIAN LEPAS

9 SUTOYO Anggota SLTA MEKANIK

BAMBANG
10 Anggota SLTA KARYAWAN SWASTA
BASUKI TURI D

11 MOCH. SOLEH Anggota SLTP SWASTA

12 ADI SETIAWAN Anggota SLTA SWASTA

13 SUGIONO Anggota SLTP WIRASWASTA

42
4. PENGURUS PKK DESA BEJI

NO NAMA JABATAN KET

1 TRI ANDRIANI KETUA

2 WIHARTIK WAKABID I

3 TENTI YUANA WAKABID II

4 DEWI WURYANI WAKABID III

5 WIWIT WIDAYATI WAKABID IV

6 ERNI KUNIAWATI SEKRETARIS

WAKIL
7 IIN APRILIA
SEKRETARIS

8 YEPI RIWAYATI BENDAHARA

9 OLSIN ANJANIN ASIH WAKIL BENDAHARA

10 NURIYATI KETUA POKJA I

11 MISTIN SEKRETARIS POKJA I

12 ASTUNAH ANGGOTA POKJA I

13 PUDJININGTYAS AMARTINI ANGGOTA POKJA I

14 ISTIKANAH ANGGOTA POKJA I

43
NO NAMA JABATAN KET

15 EKA SRI UTAMI KETUA POKJA II

16 SULIKAH, SH. SEKRETARIS POKJA II

17 IIS MUJAIYANAH ANGGOTA POKJA II

18. NUR KHOIRIYAH ANGGOTA POKJA II

19 SHOLIM NURAINI ANGGOTA POKJA II

20 NUNUK SETYOWATI KETUA POKJA III

SEKRETARIS POKJA
21 MEY LISTYORINI
III

22 SUMARTI ANGGOTA POKJA III

23 FAJAR SUSANTI ANGGOTA POKJA III

24 MUZAIYAROH ANGGOTA POKJA III

25 SITI KOMARIYAH KETUA POKJA IV

SEKRETARIS POKJA
26 ENDANG TRISNOWATI
IV

27 FITRI FITA RODIYAH ANGGOTA POKJA IV

28 SUTI MUTMINAH ANGGOTA POKJA IV

29 JUMAIKAH ANGGOTA POKJA IV

44
5. FORUM ANAK

NO NAMA JABATAN KET

1 ANIK SETYO RAHAYU KETUA UMUM

UTASYA REKHA NOVA CAHYA


2 KETUA 1
GEANA

3 SALMA QORIRA HAPSARI KETUA 2

4 KINTAN ILONA PRAMESWARI SEKRETARIS 1

ACHMAD ABDILLAH AZZUHRY


5 SEKRETARIS 2
RAMADHANI

6 ADE SASTI TRO EFENI BENDAHARA 1

7 KAELA RAHMA KANIA BENDAHARA 2

8 CITA RIMA
DIVISI I

9 YOLANDA TRIA UTAMI

ADVOKASI,
SOSIALISASI
10 SYAORA AGIES FARADIZCA
FASILITASI DAN
PARTISIPASI ANAK

11 LAILA SYAIFAUL

45
NO NAMA JABATAN KET

12 SEKAR TIARA

13 NOVIA CAHYA DIVISI II

PEMANTAUAN
13 MEISYA NABILATUL SOLICHA
PEMENUHAN HAK
DAN
PELAKSANAAN
14 NAOMI KEZYA
KEWAJIBAN ANAK

15 MARSHANDA PUTRI

FADILLA KURNIAWAN
16 DIVISI III
FEBRIANTO

PENYAMPAIAN
PANDANGAN,
17 JENI FIONA
SUARA DAN
ASPIRASI ANAK

18 FADILLA AZKA

19 REVINA APRILIA A.

21 M. HAIDAR AQIL DIVISI IV

KERJASAMA
22 NADIA ZULFI
ANTAR LEMBAGA

23 RIKE NABILA ANGGRAENI

24 MARSYA SEKAR

25 DEVI SASKIA DIVISI V

46
NO NAMA JABATAN KET

PEMANFAATAN
26 SANGGITA PRATIWI WAKTU LUANG
DAN

PENGEMBANGAN
27 RARA PUTRI
AKTIVITAS ANAK

28 DIAJENG KINASIH

29 ADELIA NIHAWA DIVISI VI

PENGUATAN
30 CHOIRUR ROZIKIN KELEMBAGAAN
FORUM ANAK

31 ALFA KHOIRUN

6. KARANGTARUNA

NO NAMA JABATAN PEKERJAAN

1 Ayik Lustari Ketua

Ahmad Dwi
2 Wakil Ketua II
Apriliyanto

3 Hadi Siswanto
Wakil Ketua II

Heru Firman
4 Sekertaris
Syahroni

47
5 Frista Widya Lestari Wakil Sekertaris I

6 Yulia Dian Pertiwi Wakil Sekertaris II

7 Rika Rahayu Ningsih Bendahara

8 Eka Retno Asih Wakil Bendahara I

Dadang Kusuma
9 Wakil Bendahara II
Wardana

Koordinator Bidang
10 Benny Kostaman Humas, Publikasi
dan Dokumentasi

Bidang Humas,
11 Fira Aisyah Hamida Publikasi dan
Dokumentasi

Bidang Humas,
12 Irva Sepsaria Publikasi dan
Dokumentasi

Koordinator Bidang
Hubungan
13 Heru Iswoyo
Kerjasama dan
Kemitraan

Bidang Hubungan
14 Dwi Febrian Kerjasama dan
Kemitraan

48
Bidang Hubungan
15 Fadillah Kurniawan Kerjasama dan
Kemitraan

Koordinator Bidang
16 Bintang fajar M Pendidikan dan
Pelatihan

Anis Febrianti Bidang Pendidikan


17
Rahmanda dan Pelatihan

Bidang Pendidikan
18 Intan Khoirun Nisa
dan Pelatihan

Koordinator Bidang
19 Dwi Susilo Ketertiban Dan
Lingkungan Hidup

Bidang Ketertiban
Arvian Zulfan
20 Dan Lingkungan
Sutaryo
Hidup

Bidang Ketertiban
21 Utasya Rekha Nova Dan Lingkungan
Hidup

Koordinator Bidang
22 Lukita Anggraeni Ekonomi dan
Pelayanan

Bidang Ekonomi dan


23 M. Husni Mubarok
Pelayanan

49
Bidang Ekonomi dan
24 Resa Amelia
Pelayanan

Koordinator Bidang
25 M. Saikhul Masykur Pembinaan Mental
Dan Kerohanian

Bidang Pembinaan
26 Muhammad Fuad A. Mental Dan
Kerohanian

Bidang Pembinaan
27 Vinska Denisa V.A.P Mental Dan
Kerohanian

Koordinator Bidang
28 Tri Budi Santoso Olahraga dan Seni
Budaya

Bidang Olahraga
29 Teguh Santoso
dan Seni Budaya

Bidang Olahraga
30 Eko Wahyudi
dan Seni Budaya

50
7. RUKUN KEMATIAN DESA

PENDI
NO NAMA JABATAN PEKERJAAN
DIKAN

1 MUHAMMAD NUR Ketua Wiraswasta

2 MUSLIMIN NURJAYA Bendahara Wiraswasta

3 SUMARTO Anggota Petani/Pekebun

4 JUPRIONO Anggota Petani/Pekebun

5 SYAIFUL ZULKIFLI Anggota Peternak

6 LADI Anggota Wiraswasta

7 SUWARNO Anggota Petani/Pekebun

8 SUTRISNO Anggota Tani

51
8. RUKUN KEMATIAN RW

NO JENIS LEMBAGA KETUA LOKASI

1 RUKUN KEMATIAN SUNHAJI KANTOR DESA


BEJI

2 RUKUN KEMATIAN WAGIMUN RW 01

3 RUKUN KEMATIAN MUCHROWI RW 02

4 RUKUN KEMATIAN H. SUNARSO RW 03

5 RUKUN KEMATIAN H. SIHAB N. RW 04

6 RUKUN KEMATIAN H. MARZUKI RW 05

7 RUKUN KEMATIAN JUPRIONO RW 06

52
9. HIPPAM DESA BEJI

NO NAMA JABATAN PEKERJAAN

1 JUMAK'ALI Ketua

2 EKA MARIES Sekretaris

3 SUROTO Bendahara

Penanggungjawab
Pengelolaan
4 MUSLIMIN
Administrasi Dan
Keuangan

Penanggungjawab
Pengelolaan
5 SUYITNO
Administrasi Dan
Keuangan

Penanggungjawab
Pengelolaan
6 MISKAN
Administrasi Dan
Keuangan

53
Penanggungjawab
Pengelolaan
7 NANANG SUGIONO
Administrasi Dan
Keuangan

Penanggungjawab
8 NURUL
Teknis

Penanggungjawab
9 DENI CAHYONO
Teknis

Penanggungjawab
10 HERI
Teknis

Penanggungjawab
11 ODONG BURHANUDIN
Teknis

Koordinator
12 SAMSUL HADI
Kewilayahan

Koordinator
13 MOCH. IRWAN
Kewilayahan

Koordinator
14 BAMBANG SUPRAPTO
Kewilayahan

54
10. GAPOKTAN

NO NAMA JABATAN PEKERJAAN

1 SUTIKNO KETUA

2 SUHARTO WAKIL KETUA

3 M. RUSDI BENDAHARA 1

4 NURUL HUDA BENDAHARA 2

5 AGUNG SEKRETARIS 1

6 ZAINUL A SEKRETARIS 2

7 JUPRIONO Unit Humas dan Promosi

Usaha dan Produksi


8 WAHYUDI
Pengolahan Hasil

Informasi dan
9 PURNOMO
Tekhnologi

10 BUNA'AM Unit Pertanian

11 SYAIFUL ZULKIFLI Unit Peternakan

55
11. DATA PETUGAS PENDAMPING

TELEPON /
NO NAMA JABATAN
HP

1 ALIES PAMBUDHY BABINKAMTIBMAS

2 RAHMI BABINSA

3 VERTILIS Penyuluh Pertanian

4 INDIATI EKA PUTRI PLKB

5 Singgih Wicaksono Mantri Statistik

6 IRMA Bidan Desa

7 IRWAN PSM

8 ODONG BURHANUDIN TKSK

56
I. BAGIAN PEMERINTAHAN

1. Banyaknya Dusun di Desa Beji

NO DUSUN KETERANGAN

1 KRAJAN SAE RW 1 DAN RW 6

2 KARANGJAMBE RW 2 DAN RW 3

3 JAMBE REJO RW 4 DAN RW 5

2. Nama Kepala Dusun, Ketua RT dan Ketua RW di


Desa Beji

NO DUSUN KASUN RW KETUA RT KETUA

1 NURUL HUDA

DWI
2
KUSBIANTORO
ARFAN
1 SATRIYO 3 KUSMAEDI
LINTANG SAYOGO
FAJRI 4 SUGENG
1 KRAJANSAE
MOONAGU
STA JAHJA
5
DARMAWAN

1 SUNARIYO
6 SUYITNO
2 EKO WAHYUDI

57
NO DUSUN KASUN RW KETUA RT KETUA

3 KARJITO

SUGENG
4
HARIYANTO
WAWAN
1
KURNIAWAN
MASHUDA
2
PRASETYO
2 WAWAN
3 M. NURUL, Spt

4 SU’AT SUSANTO
ROBI
2 KARANGJAMBE
IRAWAN HADI
1
SISWANTO

2 ARIANTO
EKA
3
MARIES
3 SUGIONO

4 WARSITO

Drs.
1
SUMIANTORO

4 ANTONO AKHMAD
2
MASDUKI

3 PUJI SUNARTO

ACHMAD M IRSYADUL
3 JAMBEREJO 1
WAHYUDI ABIDIN

2 AGUS
SYAMSUL
5
HADI
3 BU. NINGSIH

4 PENYONO

58
3. Jumlah Penduduk berdasarkan kedudukan RT /
RW

JUMLAH
JUML
NO RW RT AH WILAYAH
KK
LK PR TOTAL

RT 1 170 171 341 89

RT 2 148 151 299 84

1 RW 1 RT 3 153 147 300 90

RT 4 181 175 356 93

RT 5 84 78 162 45

DUSUN
736 722 1458 401 KRAJAN
SAE
RT 1 230 224 454 128

RT 2 189 199 388 103

2 RW 6
RT 3 143 135 278 77

RT 4 192 193 385 117

754 751 1505 425

59
RT 1 155 160 315 85

RT 2 156 171 327 110


3 RW 2
RT 3 135 144 279 93

RT 4 191 180 371 102


DUSUN
637 655 1292 390 KARANG
JAMBE
RT 1 99 134 233 75

RT 2 118 140 258 70


4 RW 3
RT 3 136 142 278 84

RT 4 101 105 206 62

454 521 975 291

RT 1 271 264 535 146

5 RW 4 RT 2 360 351 711 175

RT 3 238 251 489 117

869 866 1735 438


DUSUN
JAMBERE
RT 1 169 170 339 97
JO
RT 2 184 192 376 110

6 RW 5
RT 3 188 167 355 95

RT 4 169 180 349 102

710 709 1419 404

TOTAL 24 4160 4224 8384 2394

60
4. Jumlah Penduduk berdasarkan jenis kelamin

NO JENIS KELAMIN JUMLAH PROSENTASE

1 Laki-laki 4160 49

2 Perempuan 4224 51

JUMLAH 8384 100 %

5. Jumlah Penduduk berdasarkan Umur

JENIS KELAMIN
NO UMUR TOTAL
LAKI-LAKI PEREMPUAN

1 75 + 113 148 261

2 70 - 74 67 75 142

3 65 - 69 147 `112 259

4 60 - 64 184 195 379

5 55 - 59 217 252 469

6 50 - 54 265 281 546

7 45 - 49 282 313 595

8 40 - 44 309 275 584

9 35 - 39 361 375 736

61
10 30 - 34 355 345 700

11 25 – 29 285 294 579

12 20 – 24 316 295 611

13 15 – 19 314 327 641

14 10 – 14 307 324 631

15 5–9 352 306 658

16 0–4 288 309 597

JUMLAH 4160 4224 8.384

4. Jumlah Penduduk Berdasarkan Tingkat


Pendidikan

NO TINGKAT PENDIDIKAN JUMLAH

1 Tidak/Blm Sekolah 1318

2 Belum Tamat Sd/Sederajat 925

3 Tamat Sd/Sederajat 1967

4 SLTP/Sederajat 1344

5 SLTA/Sederajat 2036

6 Diploma I/II 104

62
7 Akademi/Diploma III/Sarjana Muda 123

8 Diploma IV/Strata I 521

9 Strata-II 46

10 Strata-III 4

JUMLAH 8384

5. Jumlah Penduduk Berdasarkan Jenis


Pekerjaan

NO JENIS PEKERJAAN JUMLAH

1 Anggota DPRD Kab./Kota 2

2 Belum/Tidak Bekerja 2334

3 Bidan 2

4 Buruh Harian Lepas 190

5 Buruh Peternakan 4

6 Buruh Tani/Perkebunan 74

7 Dokter 4

8 Dosen 3

9 Guru 56

10 Industri 38

63
NO JENIS PEKERJAAN JUMLAH

11 Juru Masak 2

12 Karyawan Bumd 3

13 Karyawan Honorer 18

14 Karyawan Swasta 904

15 Kepala Desa/Lurah 1

16 Kepolisian Ri (POLRI) 20

17 Konstruksi 12

18 Konsultan 1

19 Mekanik 10

20 Mengurus Rumah Tangga 1339

21 Pedagang 29

22 Pegawai Negeri Sipil (PNS) 120

23 Pekerjaan Lainnya 1

24 Pelajar/Mahasiswa 1257

25 Pelaut 1

26 Pembantu Rumah Tangga 21

27 Penata Busana 1

28 Penata Rambut 3

29 Penata Rias 3

64
NO JENIS PEKERJAAN JUMLAH

30 Pendeta 16

31 Pensiunan 48

32 Perangkat Desa 2

33 Perawat 10

34 Perdagangan 613

35 Petani/Pekebun 432

36 Peternak 29

37 Sopir 41

38 Tentara Nasional Indonesia (TNI) 14

39 Transportasi 41

40 Tukang Batu 19

41 Tukang Cukur 3

42 Tukang Jahit 15

43 Tukang Kayu 6

44 Tukang Las/Pandai Besi 5

45 Tukang Listrik 3

46 Ustadz/Mubaligh 1

47 Wiraswasta 270

JUMLAH 8384

65
66
J. BAGIAN PEMBANGUNAN DAN PEMBERDAYAAN

MASYARAKAT

1. Data Luas Areal Tanah Desa Beji Dirinci Menurut


Penggunaan

PROSEN
NO PENGGUNAAN LUAS (Ha)
(%)

1 Sawah 149 58

2 Pekarangan 19,2 7,5

3 Ladang/Tegalan 41,5 16

4 Perkebunan 0,2 0,07

5 Padang Rumput - -

6 Hutan - -

7 Perikanan Darat/Air Tawar 0,3 0,12

8 Rawa - -

9 Pemukiman 38,4 15

10 Lain – lain 8,3 3,3

JUMLAH 257 100

67
2. Data Topografi Atau Bentang Lahan

PROSEN
NO URAIAN LUAS (Ha)
(%)

1 Dataran 244,15 95

2 Perbukitan / Pegunungan 12,82 5

3. Data Sumber Air / CEK DAM

NO SUMBER AIR LOKASI DEBET AIR

1 Sumber Jurang Jeru RT 01 RW 01 4 liter/detik

2 Sumber Bilik Jambe RT 01 RW 05 6 liter/detik

3 Sumber Badut RT 02 RW 03 3,5 liter/detik

4 Sumber Beji RT 04 RW 01 10 liter/detik

5 Sumber Ngemplak RT 03 RW 06 2 liter/detik

6 Puthuk Jiwo RT 01 RW 01 9 liter/detik

7 Sungai Terong Gagar RT 01 RW 04 -

8 Sungai Gondang RT 02 RW 02 -

9. Sungai Legong RT 03 RW 01 -

68
4. Populasi Ternak di Desa Beji

JUMLAH
Dewasa Muda Anak
JENIS (Ekor)
No
TERNAK
jtn btn jtn btn jtn Btn Jtn Btn

1. Sapi Perah - 181 - 55 - 29 - 265

2. Sapi Potong 329 - 43 - 35 - 407 -

3. Kerbau 2 - 2 -

4. Kuda 2 2 -

5. Kambing 4 38 - - 4 38

6. Domba 149 288 5 84 96 180 250 552

7. Ayam Buras 60 120 26 80 506 792

Ayam Ras
8. 800 800
Petelur

Ayam Ras
9. 5000
Pedaging

10. Kelinci

11. Entok 38 123 8 30 46 153

12. Marmut

69
5. Data Usaha/Kerajinan di Desa Beji

AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F

1 KRIPIK RUMANAH RT 02 RW 01
KENTANG

KRIPIK
2 SIDIK RT 01 RW 01
TEMPE

3 TEMPE NURSIONO RT 01 RW 02

4 TEMPE JACKY RT 01 RW 02

5 TEMPE SONNY RT 01 RW 02

6 TEMPE UMAR RT 01 RW 02

7 TEMPE SULAMONO RT 01 RW 02

8 TEMPE RUDIANTO RT 01 RW 02

9 TEMPE SUTIKSAN RT 01 RW 02

10 TEMPE JAIKEM RT 01 RW 02

11 TEMPE RIFA’I RT 01 RW 02

12 TEMPE RASYID RT 01 RW 02

13 TEMPE SADIK RT 01 RW 02

14 TEMPE PARDI RT 01 RW 02

70
AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F

15 MEBEL WAWAN RT 01 RW 02
KURNIAWAN

16 TEMPE BAMBANG RT 02 RW 02

17 TEMPE HARTO RT 02 RW 02

18 KASUR BAYI ALI HASIBUAN RT 02 RW 02

19 PENDE BESI RA’UN RT 02 RW 02

20 BAWANG
SUTIK RAHAYU RT 02 RW 02
GORENG

21 BUNGA/TAN IMAM RT 02 RW 02
AMAN HIAS

22 TEMPE SLAMET
RT 03 RW 02
WIYONO

KRIPIK
23 ISRO HAMIDAH RT 03 RW 02
TEMPE

24 TAHU M. NURUL RT 03 RW 02

25 TAHU M.
RT 03 RW 02
KHOMARUDIN

26 RAGI TEMPE PUJI ASTUTIK RT 03 RW 02

27 MEBEL/KAYU SAIFUL W. RT 03 RW 02

28 TEMPE TYO W RT 01 RW 03

71
AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F

29 HADI RT 01 RW 03
TEMPE
SISWANTO

30 TEMPE DAN SLAMET RT 01 RW 03


TAHU

31 TEMPE JUWARMAN RT 01 RW 03

32 TEMPE MISDI RT 01 RW 03

33 TEMPE JUMAR RT 01 RW 03

34 TEMPE SUKIR RT 01 RW 03

35 BAKSO PRATIK RT 01 RW 03

36 TEMPE MUHAMAD RT 02 RW 03

37 TEMPE NURNANINGSIH RT 02 RW 03

38 TEMPE YUDHA RT 02 RW 03

39 TEMPE GAGUK RT 02 RW 03

40 TEMPE ROY WARIKUN RT 02 RW 03

41 TEMPE TAMAJI RT 02 RW 03

42 TEMPE JUWARENI RT 02 RW 03

72
AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F

43 TEMPE DARMAJI RT 03 RW 01

44 Pia kacang
SUJARWATI RT 01 RW 04
hijau

45 Warung
WINANI RT 01 RW 04 2010 Aktif
Bakso

46 JONY Aktif
Cilok Keliling RT 01 RW 04 2005
HERMAWAN

47 Bakso NOORODI
RT 01 RW 04 2001 Aktif
Keliling FIRMANSYAH

48 Cilok Keliling ALFIANTO RT 01 RW 04 2011 Aktif

Salon
Kecantikan/J
49 ual/ WAHYUDI RT 01 RW 04 2009
Industri Aktif
Tempe

50 RISWOYO/SITI
Tempe RT 01 RW 04 1990 Aktif
AMINAH

51 Mie/Nasi
SUDARSONO RT 01 RW 04 2005 Aktif
goreng

52 Ayam
RISTA RT 01 RW 04 2010 Aktif
Geprek

53 Mie/Nasi
ISA/HERMANTO RT 01 RW 04 2000 Aktif
goreng

54 Tempe SUKARI RT 01 RW 04 2004 Aktif

55 Peternak
SUYITNO RT 01 RW 04 2010 Aktif
bebek

73
AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F

56 Pempek EVA MARLIANI RT 01 RW 04 2011 Aktif

57 Ayam
ZUMELINDA RT 01 RW 04 2017 Aktif
geprek
58 Dawet KASTAWI RT 01 RW 04 1997 Aktif

59 Tempe M. KHOSIM RT 03 RW 04 2000 Aktif

60 Persewaan
SRI WAHYUNI RT 03 RW 04 2015 Aktif
terop

61 P. EKO
Warung RT 03 RW 04 2017 Aktif
PURWANTO
62 Bakso SITI MARIYAM RT 03 RW 04 2019 Aktif

63 Dekorasi ISMAIL RT 03 RW 04 2015 Aktif

64 Warung SUCIYATI RT 03 RW 04 1988 Aktif

Kantin / t.
65 potong SUROSO RT 03 RW 04 2000 Aktif
rambut

66 Warung SAMSOL HADI RT 03 RW 04 2000 Aktif

67 Pedagang INAYAH RT 03 RW 04 2015 Aktif

68 Pop es MILA RT 03 RW 04 2016 Aktif


KUSNUL
69 ATK, alat
KHOTIMAH / RT 03 RW 04 2005 Aktif
tulis
JEPRI
70 Tahu EVI RT 03 RW 04 2000 Aktif

74
AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F
71 Pracangan KUSNUL / MUS RT 03 RW 04 2010 Aktif

72 Makanan ZAIMATUL
RT 03 RW 04 2018 Aktif
online MUNAWAROH

73 Makanan LUSIA
RT 03 RW 04 2018 Aktif
online FEBRIANA
74 Goreng
KHASANAH RT 03 RW 04 2008 Aktif
bakso
75 Kropak SIGIT RT 03 RW 04 2014 Aktif

76 Pracangan HENI RT 03 RW 04 1993 Aktif

KHUSNUL
77 Makanan
HOTIMAH / RT 03 RW 04 2018 Aktif
online
IPONG

78 Potong
ARIFIN RT 03 RW 04 2003 Aktif
rambut

79 Warung ROSI RT 03 RW 04 2017 Aktif

80 Warung LANTAS RT 03 RW 04 2005 Aktif

81 Bengkel
SUNARTO RT 03 RW 04 2008 Aktif
dinamo

82 Bengkel HENDRIK RT 03 RW 04 2013 Aktif

83 Warung
SUPIANI RT 03 RW 04 2015 Aktif
rujak

84 Warung RIAMAH RT 03 RW 04 2015 Aktif

75
AKTI
TAHUN F/
JENIS LOKASI /
NO PENGELOLA BERDIRI
USAHA TELP NON
AKTI
F

85 Alat tulis DARSIH RT 03 RW 04 2019 Aktif

86 Rental MUKHLIS RT 03 RW 04 2014 Aktif

87 Pengrajin SUPRIANTO RT 03 RW 04 2014 Aktif

88 Warung . ANIS RT 03 RW 04 2000 Aktif

89 Rujak YATI RT 03 RW 04 2018 Aktif

90 Warung WATIAH RT 03 RW 04 2011 Aktif

91 Kripik IMAM UDIN RT 03 RW 04 2008 Aktif

92 Jual nasi SITI FATIMAH RT 03 RW 04 2017 Aktif

93 Nasi empok KHUTUBAH RT 03 RW 04 2013 Aktif

94 Tempe AMIN UDIN RT 03 RW 04 2015 Aktif

76
6. Data Badan Usaha Milik Desa Beji

NO JENIS USAHA KETUA LOKASI

1 UPK Drs. Rahmat Fajar

2 UPK Ternak Sutikno RT 03 RW 01

3 UMKM Wiwit Widayati RT 02 RW 01

7. Data Kelembagaan Petani

KETERANGAN
NO KELEMBAGAAN AKTIF/
JUMLAH
PASIF
1. Kelompok Tani 6 5 Aktif 1 Pasif
Gabungan Kelompok Tani
2. 1 Aktif
(Gapoktan)
3. Koptan - -
4. IPPHTI - -
5. P4S - -
6. LM3 - -

77
8. Data BANK / BPR / KSP / KUD / KOPERASI

BIDANG
NO NAMA PIMPINAN ALAMAT KET
USAHA
JL. Ir.
Soekarno
1 KUD BATU Peternakan - RT 04 RW -
05

KOPWAN Wiwit
2 Simpan Kantor
TUNAS -
Pinjam Widayati Desa Beji
HARAPAN

JL.
KOPRASI
3 Simpan Hariyadi Sarimun Koperasi
RUKUN
Pinjam RT 02 RW RW
MAKMUR
01
JL.
KOPERASI Siti Fátimah
4 Simpan Sawahan Koperasi
SAWAHAN
Pinjam Bafen Atas RT RW
MAJU
02 RW 05
JL.
KOPERASI
5 Simpan Mistin Makam Koperasi
SETIA
Pinjam RT 02 RW RW
WANITA
04

JL.
KOPERASI
6 Simpan Suharto Damun Koperasi
MANUNGGA
Pinjam RT 03 RW RW
L SAE
06
FERUM
KOPERASI Heri
7 Simpan Puri Koperasi
LANCAR
Pinjam Purnomo Indah RT RW
JAYA
04 RW 02
KOPERASI JL.
Bambang
8 KARANGJA Simpan Sarimun Koperasi
MBE Pinjam Eko RT 03 RW RW
MAKMUR 03

78
9. Daftar Nama Kelompok Tani

NAMA GAPOKTAN & KELOMPOK


NO NAMA KETUA
TANI

A GAPOKTAN
1. BEJI MAKMUR SUTIKNO

B KELOMPOK TANI
1. SUMBER MAKMUR I SUTIKNO

2. SUMBER MAKMUR II SUPI'I

3. SUMBER MAKMUR III EKA W

4. SUMBER MAKMUR IV YUDI

5. SUMBER MAKMUR V SUGENG

6. SUMBER MAKMUR VI DOLOG M

79
80
K. SOSIAL

1. Data Sarana Pendidikan Desa Beji

NO NAMA LEMBAGA KEPALA SEKOLAH LOKASI

1 TK PKK ASALIA YULIA RT 04 RW 01

2 RA 11 SITI KHADIJAH DETTY RUSMAYAN, RT 03 RW 04


S.PD

3 PAUD “ADINDA CERIA“ SUWANTI RT 03 RW 02


SULISTIANA

4 PAUD “PERMATA HATI“ SITI SAROFAH RT 04 RW 01

5 PAUD “KASIH BUNDA“ WIWIK RT 02 RW 05

PAUD / KELOMPOK
6 BERMAIN “ANANDA SRI HARTINI RT 01 RW 04
CERIA”

7 SDN 01 BEJI DRA. SITI AISIYAH RT 04 RW 01

8 SDN 02 BEJI DRA. WILUJENG RT 04 RW 01


HERAWATI

9 SDN 03 BEJI DRA. SRI WINARTI RT 04 RW 01

10 SLTP NEGERI 03 SUJUD RT 01 RW 04

11 SLTP ASSALAM DRS. ALI MAHMUDI RT 03 RW 04

12 SLTP SOLEMAN MISTIANI, S.PD RT 04 RW 05

13 SMK NEGERI 02 BATU IMAM GOZALI, S.PD RT 01 RW 04

14 SMK EDITH DEBBY RANTE PASAK RT 04 RW 05

15 SEKOLAH ALKITAB BATU PDT. JS MINANDAR RT 01 RW 04

81
2. Data DOKTER PRAKTEK, BIDAN PRAKTEK DAN
MANTRI

NO NAMA LOKASI KETERANGAN

1 Bidan LILIK JL. Ir Soekarno Praktek


RT 04 RW 05

2 Bidan ERMA JL. Sarimun RT PUSKESMAS


02 RW 01

3 HM. TOEIN JL. Ir Soekarno Mantri


RT 04 RW 05
4 RAJIN JL. Sarimun RT Mantri Hewan
02 RW 01

3. Data Sarana Kesehatan Desa Beji

NO NAMA PENGELOLA LOKASI

1 PEMERINTAH
PUSKESMAS RT 01 RW 04
KOTA
2 POSYANDU MAWAR MERAH PKK RW 01
3 POSYANDU DAHLIA I PKK RW 02
4 POSYANDU DAHLIA II PKK RW 03
5 POSYANDU MELATI PKK RW 04
6 POSYANDU KENANGA PKK RW 05
7 POSYANDU ANGGREK PKK RW 06
8 POSYANDU WIJAYA KUSUMA I PKK RW 02
9 POSYANDU WIJAYA KUSUMA
PKK RW 06
II
10 KANTOR
POSBINDU PKK
DESA

82
4. Data Sarana Tempat Ibadah di Desa Beji

TAKMIR /
NO JENIS TEMPAT IBADAH LOKASI
PENGELOLA

H.MUSLIMIN
1 MASJID BAITURROHMAN RT 02 RW 05
NOER

2 MASJID BAITURROHIM M.MUCHROWI RT 02 RW 03

3 MASJID NURUL MUSTOFA H. SUNHAJI RT 02 RW 06

4 MASJID AL-HIKMAH H.SJAHID RT 03 RW 02

5 MASJID AD-DAKWAH N SAFRIH RT 02 RW 04

GUFRON
6 MASJID BAITUL ABIDIN RT 01 RW 04
MAULANA

7 SABILUL KHOIR SUROSO RT 03 RW 04

GUFRON
8 MASJID UMMUN SHOLIHAH RT 01 RW 04
MAULANA

9 MASJID TOHA MUSTHOFA RT 05 RW 01

10 MUSHOLA NURUL HUDA NURUL HUDA RT 01 RW 01

83
TAKMIR /
NO JENIS TEMPAT IBADAH LOKASI
PENGELOLA

11 MUSHOLA NUR ROHMAH PUJI RT 02 RW 01

12 MUSHOLA NURUL IMAN KUSMAEDI RT 03 RW 01

13 MUSHOLA MANBAUL HUDA WAGIMUN RT 04 RW 01

ABD. KODIR
14 MUSHOLA NURUL SYAFA’AH RT 01 RW 02
ARIFIN

15 MUSHOLLA AL-AMIN IMAM RT 01 RW 02

16 MUSHOLA NURUL JANNAH MULYONO RT 02 RW 02

17 MUSHOLLA AL FALAH NGASIYAN RT 03 RW 02

18 MUSHOLLA ATTAUBAH MINHAR RT 04 RW 02

19 MUSHOLLA DARUS SALAM MUSLIMIN RT 01 RW 03

20 MUSHOLLA NURUS SHOBIRIN SUTRISNO RT 04 RW 03

21 MUSHOLLA ATTAUHID SHOLEH RT 01 RW 04

21 MUSHOLLA DARUL AMANAH SUHARNO RT 01 RW 04

22 MUSHOLA BAITUL MUTTAQIN SUSIANTO RT 02 RW 04

84
TAKMIR /
NO JENIS TEMPAT IBADAH LOKASI
PENGELOLA

23 MUSHOLLA AL ISLAH AYADI RT 02 RW 04

MUSHOLLA HALIMATUS H. CHUSNUL


24 RT 02 RW 04
SYA’ADAH MUBAROK

25 MUSHOLA BAITUL MUTTAQIN SUSIANTO RT 02 RW 04

26 MUSHOLA NURUL HIDAYAH M. KAHFI, Sag. RT 03 RW 04

27 MUSHOLA NURUL TA’IBIN SADJI RT 03 RW 04

28 MUSHOLA NURUL IKHLAS SARIM RT 03 RW 05

29 MUSHOLLA BAITUL KARIM MATASIM RT 04 RW 05

30 MUSHOLA BAITUROCHIM MUSTAKIM RT 01 RW 06

31 MUSHOLA NURUL RAHMAT MARTO RT 03 RW 06

DRS. ALI
32 MUSHOLA NURUL USMAN RT 04 RW 06
MAHMUDI

33 Gereja - RT 05 RW 01

85
5. Data Sarana PTPQ / Pondok Pesantren Desa
Beji

NO NAMA PONPES / TPQ PENGASUH LOKASI

TPQ HIDAYATUL KOFIATUL


1 RT 03 RW 04
MUBTADI’IN KOFIYAH
SAICHU
2 TPQ AL- AMIN RT 02 RW 03
MUHTAROM

3 TPQ NUR ROHMAH PUJI RT 02 RW 01

4 TPQ NURUL IMAN KUSMAEDI RT 03 RW 01

5 TPQ NURUL ROSYIDIN SITI KHOIRIYAH RT 04 RW 01

6 TPQ NURUL SYAFA’AH ABD. QODIR RT 01 RW 02

7 TPQ AL IKHLAS MUKROWI RT 02 RW 02

8 TPQ AT TAUBAH ABDUL. WACHID RT 04 RW 02

9 TPQ BAITUL ABIDIN JARIYATUN RT 01 RW 04

SYAHRUL
10 TPQ SHIROTUL JANNAH RT 01 RW 04
FITROTUL

11 TPQ TSABILUL KHOIR SUROSO RT 03 RW 04

12 TPQ NURUL IKHLAS NURIYATI RT 03 RW 05

13 TPQ NURUL UTSMAN HASAN RT 04 RW 06

86
14 TPQ AL IMAN DJULI FITRIAWAN RT 03 RW 06

15 TPQ NURUL HIDAYAH M.KAHFI RT 03 RW 04

16 TPQ MANBAUL HUDA LULUK RT 04 RW 01

17 TPQ NURUL MUSTHOFA IRWAN RT 02 RW 06

GUFRON
18 TPQ AT-TAQWIM RT 01 RW 04
MAULANA

19 TPQ BAITUL ABIDIN JARIYATUN RT 01 RW 04

MADRASAH DINIYAH MUHAMMAD


19 RT 02 RW 05
HIDAYATUL MUBTADI’IN RUSYDII

6. Data Panti Asuhan Desa Beji

NO NAMA PENGASUH LOKASI

1 Ebenezer James Edward RT 04 RW 05

87
7. Data Kesenian Desa Beji

NO NAMA/JENIS KESENIAN KETUA LOKASI

1 TERBANG JIDOR “AL HIDAYAH“ SUKARI RW 05

AGUS
2 TERBANG JIDOR “MUJAHIDIN 18“ RW 05
SULIONO

SHOLAWAT PUTRI “NURUL IMMANU


3 HENI RW 05
TAQWA “

TERBANG JIDOR “SABILUL


4 SUGENG RW 04
QOIRPUTRA“

5 SHOLAWAT PUTRI “ TOMBO ATI “ SUMARTI RW 03

SHOLAWAT PUTRI “ AL.


6 SUPARMI RW 02
MUKAROMAH “

SHOLAWAT PUTRI “ SABILUL QOIR


7 SUMARLIK RW 04
PUTRI “

SHOLAWAT PUTRI “ DEWI MASITOH


8 SUMIATI RW 01

SHOLAWAT PUTRI “ NURUL


9 SUTIKAH RW 06
HIDAYAH “

DRUM BAND “ GITA NADA


10 SAMSUL HADI RW 05
MUJAHIDIN “

12 SANDUK MODERN “ GUYUB RUKUN” PURWATI RW 03

13 KUDA LUMPING “TURONGGO SETO” KASDI RW 06

88
NO NAMA/JENIS KESENIAN KETUA LOKASI

14 PENCAK SILAT “HARIMAU SAKTI” SUTIYOYONO RW 03

15 PENCAK SILAT “TARUNA MUDA” SOFIK RW 04

16 PENCAK SILAT “TARUNA MUDA” SOFIK RW 05

DENI
17 SANDUK “POTRE KONENG” RW 04
CAHYONO

18 SANDUK “SEKAR ARUM” NENY RW 01

SUGENG
19 BANTENG DEMIT GEMBI RW 03
SAWADUN

20 BANTENGAN HARIANTO RW 01

21 BANTENG KI AGENG KLAMPOK MAHMUD RW 06

8. Data Sarana Olah Raga Desa Beji

NO JENIS PENGELOLA LOKASI

RT 04
1 Lapangan Sepak Bola Desa
RW 05
RT 04
2 Lapangan Volly Desa
RW 05
RT 03
3 Lapangan Volly Milik SDI
RW 04

89
9. Data Tokoh Masyarakat dan Tokoh Agama

NO NAMA ALAMAT KETERANGAN

1 M. SUNTORO RT 04 RW 01 TOKOH MASYARAKAT

2 RUSMIN RT 03 RW 01 TOKOH MASYARAKAT

3 SRI ANAH RT 02 RW 02 TOKOH MASYARAKAT

4 KUSEN, SL RT 01 RW 03 TOKOH MASYARAKAT

H. ATOK MIFTAHUL
5 RT 03 RW 03 TOKOH MASYARAKAT
HUDA, MPd

6 WAJIB RT 01 RW 03 TOKOH MASYARAKAT

7 M. KAHFI, S.Ag RT 03 RW 04 TOKOH MASYARAKAT

8 ANWAR JALIL RT 02 RW 04 TOKOH MASYARAKAT

9 H. ISTAMU RT 01 RW 05 TOKOH MASYARAKAT

10 SUHARDI RT 01 RW 06 TOKOH MASYARAKAT

11 DOLOG MARTIMBANG RT 03 RW 06 TOKOH MASYARAKAT

90
NO NAMA ALAMAT KETERANGAN

12 H. SUNHAJI RT 04 RW 01 TOKOH AGAMA

13 KUSMAEDI RT 03 RW 01 TOKOH AGAMA

14 ABDUL KODIR RT 01 RW 02 TOKOH AGAMA

15 H. IBNU NASIKIN RT 01 RW02 TOKOH AGAMA

16 H. SUNARSO RT 04 RW 03 TOKOH AGAMA

17 SUWITO RT 03 RW 03 TOKOH AGAMA

18 PDT. JS.MINANDAR RT 01 RW 04 TOKOH AGAMA

19 H. BENO RT 02 RW 04 TOKOH AGAMA

20 H.MUSLIMIN NUR RT 02 RW 05 TOKOH AGAMA

21 H. ACH. MARZUKI RT 03 RW 05 TOKOH AGAMA

22 Drs. ALI MAHMUDI RT 04 RW 06 TOKOH AGAMA

91
92
L. KETENTRAMAN DAN KETERTIBAN

1. Data Perlindungan Masyarakat (LINMAS)


Desa Beji

NO NAMA JABATAN UMUR ALAMAT

1. SULIKAH, SH KASATGAS 49 RT 04 RW 05

2. DIDIK WAHYUDI SEKRETARIS 50 RT 04 RW 02

3. PRIYO BENDAHARA 56 RT 04 RW 01

4. GALUH FALENDRA SEKRETARIS 2 22 RT 01 RW 05

5. ITA WIJAYANTI BENDAHARA 2 31 RT 02 RW05

6. DARSONO DANTON 47 RT 01 RW 03

7. SUYANTO DANTON 40 RT 03 RW 05

8. GATOT PRAKOSO DANRU 45 RT 04 RW 06

9. UNTUNG SUROSO DANRU 40 RT 02 RW 02

10. VIVIT HERI 42


DANRU RT 02 RW 04
PURWANTO

11. OKI SHOPIA PULUNG DANRU 30 RT 05 RW 01

12. SUPRIYONO DANRU 56 RT 04 RW 02

13. SUWONO B DANRU 51 RT 02 RW 04

14. BUARI DANRU 44 RT 04 RW 06

15. SUSANTO DANRU 40 RT 01 RW 01

93
NO NAMA JABATAN UMUR ALAMAT

16. JAMA’ALI DANRU 41 RT 02 RW 05

17. SUTADJI DANRU 56 RT 03 RW 04

18. DWI SANTOSO DANRU 35 RT 01 RW 06

19. YUDI IMAM SYAFI’I DANRU 45 RT 03 RW 04

20. AGUS SULIONO DANRU 37 RT 02 RW 05

21. AKHMAD SYAIFUL 44


ANGGOTA RT 03 RW 02
WIJAYANA

22. ROFI’I ANGGOTA 41 RT 03 RW 02

23. ALIT BUDI PRIYANTO ANGGOTA 55 RT 01 RW 03

24. MARSIDIK ANGGOTA 65 RT 01 RW.03

25. PARNO ANGGOTA 62 RT 01 RW 03

26. JUMADI ANGGOTA 39 RT 01 RW 03

27. KUSBIANTORO ANGGOTA 44 RT 01 RW 04

28. SHOLIKUL MASHURI ANGGOTA 36 RT 02 RW 04

29. SUNARYO ANGGOTA 38 RT 02 RW 04

30. JUNARDI ANGGOTA 58 RT 03 RW 04

31. SUKARMIN ANGGOTA 51 RT 02 RW 04

32. KIMIN ANGGOTA 65 RT 01 RW 05

33. HARIONO ANGGOTA 50 RT 03 RW 04

34. A. SOLEH ANGGOTA 43 RT 04 RW 06

94
NO NAMA JABATAN UMUR ALAMAT

35. JUMA'I ANGGOTA 41 RT 02 RW 05

36. MOCHAMAD IKSAN ANGGOTA 39 RT 02 RW 05

37. PUJO PRANOTO ANGGOTA 45 RT 04 RW 05

38. SUGENG PRAYITNO ANGGOTA 42 RT 04 RW 05

39. PAIDI ANGGOTA 45 RT 04 RW 05

40. RIDWAN ANGGOTA 41 RT 02 RW 04

41. SUWONO A. ANGGOTA 60 RT 02 RW 06

42. WIDARI M. WITO ANGGOTA 44 RT 02 RW 06

43. SRIYATI ANGGOTA 60 RT 03 RW 04

44. EKO WAHYUDI ANGGOTA 26 RT 01 RW 06

45. SUTRISNO ANGGOTA 50 RT 01 RW 02

46. AGUNG SETIAWAN ANGGOTA 40 RT01 RW 06

47. SANDRI SISWANTO ANGGOTA 33 RT 02 RW 01

48. SUPI’I ANGGOTA 43 RT 02 RW 01

49. SUGENG SANTOSO ANGGOTA 46 RT 02 RW 04

50. SISKA BUDIARTI ANGGOTA 37 RT 02 RW 04

51. RAHMAWATI ANGGOTA 31 RT 02 RW 06

52. HENDRA SANTOSO ANGGOTA 33 RT 03 RW 01

53. WALOYO ANGGOTA 41 RT 04 RW 05

95
NO NAMA JABATAN UMUR ALAMAT

54. RONI SUTOMO ANGGOTA 35 RT 01 RW 05

HERMAN 34
55. ANGGOTA RT 03 RW 05
SUWANTORO

56. SUPENDI ANGGOTA 31 RT 02 RW 03

57. HERU SISWANTO ANGGOTA 31 RT 03 RW 05

58. KHOIDATUL ANWAR ANGGOTA 36 RT 02 RW 05

59. DIMAS IVAN ANGGOTA 29 RT 01 RW 05

60. SAMSUL ARIFIN ANGGOTA 33 RT 01 RW 05

BAGUS TRI 25
61. ANGGOTA RT 01 RW 03
ANGGORO

62. ROBI IRAWAN ANGGOTA 33 RT 03 RW 02

63. ACHMAD WAHYUDI ANGGOTA 29 RT 01 RW 05

64. SUGENG WAHYUDI ANGGOTA 42 RT 02 RW 05

65. LINTANG FAJRI ANGGOTA 29 RT 01 RW 06

2. Data Poskamling Desa Beji

NO NAMA LOKASI

1 POS INDUK KANTOR DESA

2 POS KAMLING RT 01 RW 01

3 POS KAMLING RT 02 RW 01

4 POS KAMLING RT 03 RW 01

96
5 POS KAMLING RT 04 RW 01

6 POS KAMLING RT 05 RW 01

7 POS KAMLING RT 03 RW 02

8 POS KAMLING RT 04 RW 02

9 POS KAMLING RT 02 RW 03

10 POS KAMLING RT 01 RW 04

11 POS KAMLING RT 02 RW 04

12 POS KAMLING RT 03 RW 04

13 POS KAMLING RT 03 RW 05

14 POS KAMLING RT 04 RW 05

15 POS KAMLING RT 01 RW 06

16 POS KAMLING RT 02 RW 06

17 POS KAMLING RT 03 RW 06
18 POS KAMLING RT 04 RW 06

3. Daftar Nama Tower Di Desa Beji

NO PEMILIK PENGELOLA LOKASI

1 Tidar Sakti Tidar Sakti RT 04 RW 06

2 Telkomsel Telkomsel RT 03 RW 04

3 Indosat Indosat RT 01 RW 04

4 XL XL RT 04 RW 06

97
4. Daftar Nama Hotel Di Desa Beji

NO NAMA JENIS PENGELOLA LOKASI


The Singhasari
1 Bintang 5 Iwan Gunawan RT 04 RW 06
Resort
Kampung
2 Bintang 3 Bambang S RT 01 RW 04
Lumbung
JATIM PARK
3 Senyum Hotel Bintang 4 RT 04 RW 06
GROUP

5. Daftar Nama Rumah Makan Desa Beji

NO NAMA JENIS PENGELOLA LOKASI

1 Ria Djenaka Rumah makan - RT 04 RW 06

2 NIKI KOPI TIAM Rumah makan - RT 04 RW 05

3 Warung Mbok SRI Rumah makan - RT 04 RW 05

4 Warung Ning Ayu Rumah makan - RT 04 RW 06

5 Sukaku Alami Rumah makan - RT 02 RW 05

6 Chili Padi Rumah Makan Indra Gunawan RT 04 RW 05

98
6. Daftar Nama Panti Pijat Di Desa Beji

JUMLAH
NAMA NAMA KARYAWAN JUMLAH
NO PANTI ALAMAT PEMILIK /
KAMAR
PIJAT PENGELOLA
L P

a. Misliha Agus
- 4 4
W.

JL. Ir
Soekarno
RT 02 RW
1 LIA JASA
04
b. Novi

a. Franky
Setiawan
JL. Ir
Soekarno
- 12 12
RT 04 RW b. Ari
2 DHOGADHO
05 Kurniawati

a. Kholifah
JL. Ir
3 Tri MJ Soekarno
- 4 4
RT 02 RW b. Yayuk Sri
04 Handayani

TOTAL - 20 16

99
7. Daftar Nama Perumahan

PEMILIK / JUMLAH
NO NAMA LOKASI KET
DEVELOPER UNIT

1 Puri Indah Beji RT 04 RW 02 - 70

Villa Batu
2 RT 04 RW 06 - 10
Permai
Perumahan
3 RT 05 RW 01 - 60
Rajawali

4 Omah 7 RT 01 RW 06 Adi 7

5 KING’s PARK 8 RT 01 RW 01 HABITAT 25

Mutiara GOLDEN LAND


6 RT 04 RW 05 101
Regency LESTARI

7 EDELWAIS RT 01 RW 01 - 18
Pondok Beji PERMATA
8 RT 05 RW 01 40
Indah LAND GROUP
PERMATA
9 The Villa’s RT 05 RW 01 12
LAND GROUP
Green Beji
10 RT 05 RW 01 - 26
Resident
Royal Palm
11 RT 05 RW 01 - 18
Resident

Martha Bay
12 RT 05 RW 01 - 36
Regency

PERMATA
13 Garuda Land RT 05 RW 01 7
LAND GROUP

Mutiara View
14 RT 01 RW 01 - 8
Beji

100
8. DAFTAR KOS / VILLA / PENGINAPAN SEMENTARA

JUMLAH
NO NAMA LOKASI PEMILIK KET
KAMAR

1 VILLA INTAN RT 01 RW 01 H. HARTONO 50


2 Rumah Kos RT 04 RW 03 DEWI 2
3 Rumah Kos RT 04 RW 03 KUSRIYANTINIK 6
4 Rumah Kos RT 03 RW 03 Hj. LESTARI 4
5 Rumah Kos RT 03 RW 03 Hj. LESTARI 4
6 Rumah Kos RT 03 RW 03 Hj. LESTARI 4
7 Rumah Kos RT 03 RW 03 Hj. LESTARI 4
8 Rumah Kos RT 03 RW 03 Hj. LESTARI 4
9 Rumah Kos RT 03 RW 03 Hj. LESTARI 4

9. Daftar Pangkalan Ojek

NAMA JUMLAH
NO LOKASI KETUA OJEK /
PAGUYUBAN MOTOR
1 JL. Sair RT 01 RW 04 Mariono 15

2 JL. Makam RT 02 RW 04 Sudirman 15

3 JL. Sarimun RT 04 RW 03 Mislan 25

4 JL. Sawahan Atas RT 02 RW 05 Untung 10

5 JL. Sawahan Bawah RT 04 RW 05 Suroso 8

6 JL. Damun RT 04 RW 06 Sukari 7


TOTAL 80

101
10. Data Warnet

JUMLAH
NO NAMA LOKASI PEMILIK KET
UNIT

1 JL. Ir Soekarno
HEAVEN
RT 02 RW 04
WAHYU 15 -

2 JL. Ir Soekarno
NANY NET NANY 5
RT 01 RW 05

3 AL MUGHNY JL. Sarimun RT BENY


NET 04 RW 03 KUSTAMAN
5 -

4 JL. Sarimun RT
BEJI NET
03 RW 02
SALIM 10 -

5 JL. Sarimun RT
HO NET
02 RW 01
HADI 5 -

11. Data LSM / Ormas

PENGUR
NO NAMA ALAMAT KETERANGAN
US

DEWAN JL. Terdaftar 1 Maret 2010


Budiono
1 NASIONAL SAWAHAN (sumberdata
Sugianto
ANGKATAN BAWAH No. Kesbangpolinmas Kota
Suparlan
66 57 Beji Batu)

102
12. Data Penampungan / Gudang Barang Bekas / Besi
Tua / Plastik

PENGELOLA DAN
NO LOKASI GUDANG KETERANGAN
ALAMAT
LANTAS
1 JL. Makam RT 03 RW
Jl. Makam RT.03 Rongsokan
04
RW.04
AGUNG
2 JL. Makam RT 03 RW
JL. Makam RT 03 RW Gudang Sayur
04
04
JUARIYAH
3 JL. Makam RT 02 RW
JL. Makam RT 02 RW Gudang Sayur
04
04
NURYASIN
4 JL. Makam RT 02 RW
JL. Makam RT 02 RW Gudang Sayur
04
04
ISNAINI ASLAM
5 JL. Damun RT 02 RW Gudang Bahan
JL. Damun RT 02 RW
06 Bangunan
06
SUPRIYADI
6 JL. Sarimun RT 01
JL. Sarimun RT 01 Penampungan Susu
RW 03
RW 02

13. TOKO MATERIAL

NO NAMA LOKASI PEMILIK KET

1 SUMBER
JL. Sarimun RT 01 RW 02 MATSUDI
REJEKI
2 NUR ENGGAL JL. Sarimun RT 02 RW 02 M. NUR

3 JL. Raya Sarimun RT 03 RW


TB. 45 AMBARI
03

4 TB. SUMBER
JL. Ir Soekarno RT 01 RW 05 HONG LAN
REJEKI
5 TB. RAJAWALI JL. Ir Soekarno RT 02 RW 03 HARYANTO

103
14. Agen Elpiji

NO AGEN & PEMILIK LOKASI KETERANGAN

TB. SUMBER
1 REJEKI JL. Ir Soekarno RT 01 RW 05 -
Hong Lan

JL. Sawahan Atas RT 02 RW


2 Rudi -
05

15. JUAL BELI MOBIL BEKAS DAN MOTOR BEKAS

NO NAMA LOKASI PEMILIK KETERANGAN

1 ALAM MEKAR JL. Ir Soekarno YULI Jual Beli Mobil


RT 04 RW 05
MOCH.
2 _ JL. Sarimun RT 04 Jual Beli Mobil
RW 01 NUR

16. PERUSAHAAN

ALAMAT &
NO PERUSAHAAN PRODUKSI KETERANGAN
TLP

1 JL. Ir Soekarno
EKO PLASTIK Plastik
RT 04 RW 05

104
17. Peta Pertahanan Desa Beji

KAMLING
LINMAS

105
18. Peta Rawan Bencana

106
19. SOSIAL BUDAYA

107
VISI dan MISI DESA BEJI

a. VISI

“ MEWUJUDKAN DESA BEJI SEBAGAI KAWASAN


INDUSTRI EKONOMI KREATIF TERINTREGRITAS,
KAWASAN EDUKASI MENUJU DESA SEJAHTERA,
RELIGIUS, MANDIRI DAN BEBUDAYA “

b. MISI

1. Menggenjot potensi wisata edukasi di Desa Beji


melalui program desa wisata.
2. Mengembangkan ketersediaan fasilitas penunjang
desa wisata melalui program peningkatan sarana
prasarana destinasi pariwisata meliputi edukasi
pertanian dan peternakan serta edukasi UMKM
3. Menjaga kelestarian lingkungan di Desa Beji melalui
program gerakan masyarakat cinta lingkungan.
4. Mewujudkan sistem usaha mandiri melalui program
Badan Usaha Milik Desa ( BUMDES ).
5. Meningkatkan produktifitas ekonomi masyarakat
melalui program peningkatan pengetahuan dan
produktifitas ketrampilan masyarakat.
6. Menanamkan nilai religius dan kearifan lokal
melalui program pengembangan nilai nilai spiritual
dan adat istiadat.
7. Meningkatkan mutu pelayanan kepada masyarakat
dengan mewujudkan tata kelola Pemerintahan
Desa yang respnsif dan transparan.

108
109

Anda mungkin juga menyukai