Anda di halaman 1dari 3

PENYAMPAIAN INFORMASI

KEGIATAN UKM KEPADA


SASARAN, MASYARAKAT,
LINTAS PROGRAM DAN
LINTAS SEKTOR
No Dokumen
:440/ /I/PKM-BONE/2023
SOP No Revisi :
Tgl Terbit : 03 Januari 2023
Halaman : 1/3
UPTD Puskesmas
ASNAWATI, SKM
Bone NIP : 19820307 200604 2 015

1. Pengertian 1. Penyampaian informasi adalah proses memberikan pesan yang


dikomunikasikan dari pembawa pesan kepada penerima pesan
melalui verbal, visual, dan atau audiovisual.
2. Penyampaian informasi kegiatan program kepada masyarakat/ sasaran
UKM adalah suatu kegiatan menyampakan informasi tentang
kegiatan-kegiatan yang akan dilaksanakan di Puskesmas, tujuan,
tahapan, dan jadwal pelaksanaan kegiatan yang disampaikan oleh
penanggungn jawab program atau didelegasikan ke masyarakat,
kelompok masyarakat, dan individu sehingga mereka dapat
memberikan kontribusi yang optimal dalam pencapaian tujuan UKM
Puskesmas dan menjamin pelaksanaan kegiatan tepat sasaran dan
tepat waktu.
3. Penyampaian informasi kegiatan program kepada masyarakat/ sasaran
UKM dapat dilakukan melalui media informasi Puskesmas, (papan
pengumuman, televise promosi kesehatan) dan forum pertemuan.
2. Tujuan Masyarakat, kelompok Masyarakat, dan individu yang menjadi sasaran
kegiatan mendapatkan informasi tentang kegiatan-kegiatan yang akan
dilaksanakan diPuskesmas, tujuan, tahapan, dan jadwal pelaksanaan
kegiatan sehingga dapat memberikan kontribusi yang optimal dalam
pencapaian tujuan UKM Puskesmas dan menjamin pelaksanaan kegiatan
tepat sasaran dan tepat waktu.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor: 440/ / /PKM-BONE /2023 Tentang
Media Komunikasi yang digunakan untuk menangkap Keluhan
Masyarakat atau sasaran kegiatan UKM.
4. Referensi 1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 Tentang Pelayanan Publik
2. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan
3. Permenkes Nomor: 34Tahun 2022 tentang Akreditasi Pusat Kesehataa
Masyarakat, Klinik, Laboratorium Kesehatan, Unit Tranfusi Darah,
Tempat Praktik Mandiri Dokter, Dan Tempat Praktik Mandiri Dokter
Gigi.
5. Prosedur/ 1. Penanggung jawab program mempersiapkan rencana Kegiatan
Langkah-langkah
program.
2. Penanggungn jawab program menempel rencana kegiatan dipapan
pengumuman puskesmas.
3. Penanggung jawab program memberitahukan rencana kegiatan
program kepada pelaksana program di puskesmas Kelurahan.
4. Penanggung jawab Program memberitahukan rencana kegiatan yang
akan dilakukan beserta jadwal kegiatan yang disampaian melalui
surat pemberitahuan atau media komunikasi handphone ( Whatsap,
Pesan SMS, Facebook dan lain-lain) kepada sasaran kelompok
Masyarakat, lintas program dan linta sector diwilayah keja
puskesmas.
5. Penanggung jawab program memberikan kesempatan kepada
masyarakat yang mengikuti kegiatan untuk mengajukan pertanyaan
dan masukkan.
6. Penanggung jawab program dan atau pelaksana program menjawab
pertanyaan dan masukan dari masyarakat serta mendiskusikannya.
7. Penanggung jawab program dan atau pelaksana program merangkum
dan mencatat hasil pertanyaan atau masukan yang telah di diskusikan
pada notulens kegiatan.
8. Penanggung jawab program dan atau pelaksana program
membacakan hasil rangkuman.
9. Penanggung jawab program dan atau pelaksana program
mendokumentasikan hasil kegiatan.
1. Pokja admen

6. Unit Terkait 2. Pokja UKM


3. Pokja UKP
1. Undangan Pertemuan
2. Surat Pemberitahuan
7. Dokumen Terkait
3. Notulen Pertemuan

Isi Tanggal mulai


8. Rekaman No Yang dirubah
Historis Perubahan dilakukan

Anda mungkin juga menyukai