Anda di halaman 1dari 3

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN

MASYARAKAT/SASARAN PROGRAM
No.
: 01 /SOP/UKM- IV/2021
Dokumen
SOP No. Revisi :0
Tgl Terbit : 8 Maret 2021
Halaman : 1/3
UPT PUSKESMAS dr.Siti Kuriah
TANARA NIP.19790402 201101 2001
1.Pengertian Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat / sasaran
program adalah suatu kegiatan untuk mendapatkan data dan
informasi tentang sesuatu yang harus dipenuhi dan yang
diinginkan oleh masyarakat / sasaran program.
2.Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk mengetahui
kebutuhan dan harapan masyarakat / sasaran Program yang
selanjutnya akan digunakan sebagai acuan dalam menyusun
kegiatan.
3.Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Tanara Nomor 800/43
/KAPUS/2021 tentang Identifikasi Kebutuhan dan Harapan
Masyarakat/Sasaran Program Upaya Kesehatan Masyarakat
( UKM)
1. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
Republik Indonesia Nomor 63 Tahun 2003 tentang
Pedoman Umum Penyelenggaraan Pelayanan Publik
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
44 Tahun 2016 Tentang Manajemen Puskesmas
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
4.Referensi 04 Tahun 2019 tentang Standar Teknis Pemenuhan Mutu
Pelayanan Dasar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
43 Tahun 2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat
5. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
413 Tahun 2020 tentang tentang Pedoman Pencegahan dan
Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (covid-19);
5.Prosedur/ Langkah-
A. Identifikasi melalui Survei
langkah
1) Tim survei mempersiapkan Instrumen identifikasi
kebutuhan dan harapan (IKH) masyarakat/sasaran
program,
2) Tim survei menetapkan responden, lokasi dan waktu
pengumpulan data,
3) Tim Survei memastikan kegiatan dilakukan sesuai
dengan protokol kesehatan
4) Tim survei mensosialisasikan instrumen IKH kepada
lintas program dan petugas survei
5) Tim survei mendistribusikan instrumen ke sasaran
melalui petugas survei,
6) Tim survei menerima hasil survei,
7) Tim survei melakukan rekapitulasi data hasil survei,
8) Tim survei mengidentifikasi dan menganalisa
kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran program,
9) Tim survei melaporkan hasil analisis identifikasi
kebutuhan dan harapan masyarakat/sasaran Program
secara lisan dan tertulis kepada Kepala Puskesmas,
10) Kepala Puskesmas meneliti dan memberi umpan balik
atas laporan Tim survei,
11) Tim survei dan kepala puskesmas menyampaikan hasil
analisis pada pertemuan lintas program
12) Penanggungjawab program bersama Kepala Puskesmas
menyusun dan menetapkan rencana kegiatan,
13) Tim survei mendokumentasikan semua kegiatan
B. Identifikasi melalui temu muka masyarakat.
1) Petugas memastikan kegiatan sesuai dengan protokol
kesehatan
2) Petugas menerima informasi langsung dari masyarakat /
sasaran program,
3) Petugas mencatat informasi kebutuhan dan harapan
masyarakat/sasaran Program kedalam buku Catatan
Informasi / notulen,
4) Petugas mengidentifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat / sasaran dari buku informasi / notulen,
5) Petugas menyampaikan kepada Kepala Puskesmas
untuk meneliti dan memberikan umpan balik yang akan
disampaikan pada pertemuan lintas program,
6) Kepala Puskesmas dan penanggung jawab program

2/2
menyusun dan menetapkan rencana kegiatan,
7) Petugas mendokumentasikan semua kegiatan.
8) Semua hasil identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat / sasaran program dipublikasikan kepada
masyarakat melalui pertemuan linsek dan papan
informasi.

6.Diagram Alir -

7.Unit Terkait 1. UKM


2. ADMEN

-
6.Diagram Alir

7.Unit Terkait 3. UKM


4. ADMEN
8. Rekam Histori No Yang Dirubah Isi Perubahan Tgl Mulai
Perubahan Diberlakukan
1
2
3

3/3

Anda mungkin juga menyukai