Anda di halaman 1dari 4

IDENTIFIKASI KEBUTUHAN DAN HARAPAN

MASYARAKAT, KELOMPOK MASYARAKAT,


KELUARGA DAN INDIVIDU TERHADAP
KEGIATAN
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT (UKM)
No.
: 445/05.164/SOP/I/2023 164
Dokumen
No.
:
SOP Revisi
Tanggal
: 06 Januari 2023
Terbit
Halaman : 1/4
dr Heva Julietta Sinaga,
UPT
M.Kes
Puskesmas
NIP. 19690706 199903
Helvetia 2 005

1. Pengertian Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat, kelompok masyarakat,


keluarga dan individu terhadap kegiatan UKM adalah proses menilai dan
menentukan kebutuhan yang diinginkan oleh masyarakat dalam upaya
pelayanan dan kesehatan di Puskesmas guna meningkatkan derajat
kesehatan masyarakat

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melaksanakan


kegiatan Identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat, kelompok
masyarakat, keluarga dan individu terhadap kegiatan UKM Masyarakat di
UPT Puskesmas Helvetia.

3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPT Puskesmas Helvetia Nomor :


445/92.25/SK/IV/2023 Tentang Identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat, kelompok masyarakat, keluarga dan individu terhadap
kegiatan UKM pada UPT Puskesmas Helvetia.

4. Referensi 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 tahun 2009 tentang


Kesehatan.
2. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 44 tahun
2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas.
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 4 Tahun 2019
tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan.
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 8 Tahun 2019
tentang Pemberdayaan Masyarakat Bidang Kesehatan.
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia No. 43 Tahun 2019
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat.
6. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 34 Tahun
2022 Tentang Akreditasi Pusat Kesehatan Masyarakat, Klinik,
Laboratorium Kesehatan, Unit Transfusi Darah, Tempat Praktik
Mandiri Dokter, dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK.01.07/MENKES/165 Tahun
2023 Tentang Instrumen Survei Akreditasi Pusat Kesehatan
Masyarakat
8. Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Nomor
HK.02.02/D/4871 Tahun 2023 Tentang Instrumen Survei Akreditasi
Pusat Kesehatan Masyarakat

5. Alat dan  Alat Tulis Kantor


Bahan  Form Kuesioner

6. Langkah - 1. Melakukan identifikasi program-program yang ada di Puskesmas


Langkah berdasarkan capaian dan hasil SPM (Standar Pelayanan Minimal) dan
PKP (Penilaian Kinerja Puskesmas).
2. Memberitahukan kepada msayarakat bahwa petugas akan melakukan
identifikasi mengenai kebutuhan masyarakat terkait Upaya kesehatan
yang dibutuhkan masyarakat melalui pertemuan tingkat kelurahan.
3. Melakukan pertemuan Tingkat Kelurahan agar tercapai masukan dan
harapan masyarakat.
4. Menyiapkan instrumen untuk identifikasi kebutuhan dan harapan
masyarakat berupa lembar survey/ceklist, kotak saran dan nomor
kontak.
5. Lembar pada ceklist di beri tanda centang (√) untuk menentukan
pilihan.
6. Melakukan identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat melalui
survey SMD.
7. Hasil analisis dibahasa di MMD
8. Catat hasil identifikasi kebutuhan masyarakat di lembaran identifikasi
kebutuhan dan meminta masyarakat untuk mengisi identitas diri.
9. Melakukan analisa tentang hasil identifikasi kebutuhan masyarakat
dengan mengedepankan nilai-nilai dan kepercayaan pasien dan
hambatan dalam memenuhi kebutuhan masyarakat seperti, bahasa
dan gangguan pendengaran.
10. Menuangkan hasil identifikasi kebutuhan dan harapan masyarakat ke
dalam rencana kegiatan puskesmas.

2/4
7. Bagan Alir
Memberitahukan kepada
msayarakat bahwa petugas akan
Melakukan melakukan identifikasi mengenai
identifikasi kebutuhan masyarakat terkait
program-program Upaya kesehatan yang dibutuhkan
(PKP) masyarakat melalui pertemuan
tingkat kelurahan

Menyiapkan instrumen untuk


identifikasi kebutuhan dan harapan Melakukan pertemuan Tingkat
masyarakat berupa lembar Kelurahan agar tercapai masukan
survey/ceklist, kotak saran dan dan harapan masyarakat
nomor kontak

Lembar pada ceklist di beri tanda Melakukan identifikasi kebutuhan


centang (√) untuk menentukan dan harapan masyarakat melalui
pilihan survey SMD.

Catat hasil identifikasi kebutuhan


masyarakat di lembaran identifikasi
kebutuhan dan meminta Hasil analisis dibahas di MMD
masyarakat untuk mengisi identitas
diri

Melakukan analisa tentang hasil


identifikasi kebutuhan masyarakat Menuangkan hasil
dengan mengedepankan nilai-nilai identifikasi kebutuhan
dan kepercayaan pasien dan dan harapan
hambatan dalam memenuhi masyarakat ke dalam
kebutuhan masyarakat seperti, rencana kegiatan
bahasa dan gangguan puskesmas
pendengaran.

8. Hal-hal yang Pelayanana dilakukan dengan memperhatikan :


perlu 1. Bagi pelayanan di dalam gedung diwajibkan menggunakan masker
diperhatikan 2. Bagi petugas kesehatan diwajibkan cuci tangan sebelum dan sesudah
kegiatan dan pelayanan puskesmas

9. Unit Terkait  Masyarakat.


 Tim UKM

10. Dokument 1. Kuesioner survey


terkait 2. Undangan

3/4
3. Daftar Hadir
4. Notulen

11. Rekaman
Historis Tanggal Mulai
No Yang diubah Isi Perubahan
Perubahan diberlakukan

4/4

Anda mungkin juga menyukai