Anda di halaman 1dari 3

IDENTIFIKASI HARAPAN DAN

KEBUTUHAN MASYARAKAT /
SASARAN  PROGRAM
No. Dokumen :

No. Revisi :0
SOP
Tanggal Terbit : 5 Januari 2023

Halaman : 1/3

PUSKESMAS Disahkan Oleh


LOSARI Kepala Puskesmas Losari, KUSYAERI

1.Pengertian Identifikasi harapan dan kebutuhan masyarakat / sasaran program


adalah pengumpulan informasi dalam rangka untuk
mengidentifikasi harapan dan kebutuhan masyarakat sasaran
program.
2.Tujuan Prosedur ini bertujuan sebagai acuan untuk mengidentifikasi
semua harapan dan kebutuhan yang diinginkan oleh masyarakat
terhadap mutu pelayanan Puskesmas
3.Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Losari No :……………… tentang
Identifikasi Kebutuhan dan Harapan Masyarakat.
4.Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Upaya kesehatan masyarakat

5.Prosedur a. Petugas menerima masukan harapan dan kebutuhan masyarakat


melalui ; kotak saran,pertemuan lintas sektor,survey
( SMD, /MMD ), sosial media ( WA,facebook dan
Instagram )dan Pertemuan forum.
b. Petugas mencatat dan mengidentifikasi masukan harapan dan
kebutuhan masyarakat
c. Petugas menganalisa masukan harapan dan kebutuhan
masyarakat berdasarkan prioritas masalah
d. Petugas melaporkan hasil analisa harapan dan kebutuhan
masyarakat kepada Kepala Puskesmas untuk ditindaklanjuti
e. Petugas mensosialisasikan kegiatan hasil harapan dan
kebutuhan kepada lintas program dan lintas sektor terkait
f. Petugas menyusun rencana usulan kegiatan untuk dijadikan
Program kegiatan Puskesmas.
g. Petugas melaksanakan kegiatan berdasarkan ketetapan kepala
puskesmas

1/3
6. Unit terkait a. Lintas Sektor
b. Lintas Program

7.Diagram Alir Terlampir

8.Dokumen terkait I. Kuesioner harapan dan kebutuhan


2.Hasil analisa identifikasi prioritas masalah

9. Rekaman No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulai


historis diberlakukan
perubahan

2/3
DIAGRAM ALIR IDENTIFIKASI HARAPAN DAN KEBUTUHAN
MASYARAKAT/SASARAN PROGRAM

Petugas menerima masukan harapan dan kebutuhan masyarakat melalui ; kotak


saran,pertemuan lintas sektor,survey ( SMD /MMD ), Sosial media ( WA,facebook dan
Instagram ) dan Pertemuan forum

Petugas mencatat dan mengidentifikasi masukan harapan dan kebutuhan


masyarakat

Petugas menganalisa masukan harapan dan kebutuhan masyarakat


berdasarkan prioritas masalah

Petugas melaporkan hasil analisa harapan dan kebutuhan masyarakat


kepada Kepala Puskesmas untuk ditindaklanjuti

Petugas mensosialisasikan kegiatan hasil harapan dan kebutuhan kepada


lintas program dan lintas sektor terkait

Petugas menyusun rencana usulan kegiatan untuk dijadikan Program


kegiatan Puskesmas.

Petugas melaksanakan kegiatan berdasarkan ketetapan kepala puskesmas

3/3

Anda mungkin juga menyukai