Anda di halaman 1dari 25

PERSIAPAN BULAN IMUNISASI ANAK NASIONAL (BIAN)

PUSKESMAS TANARA
LATAR BELAKANG
REKOMENDASI AHLI
KEBIJAKAN DAN STRATEGI PELAKSANAAN BIAN
TAHAP PELAKSANAAN BIAN

Tahap Provinsi Sasaran Campak


Rubela

Tahap I (Mulai Mei 22) Aceh, Riau, Kepulauan Riau, Sumatera Utara, 9 bulan - < 15 tahun
Sumatera Barat
Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Bangka 9 bulan - < 12 tahun
Belitung, Lampung
Seluruh provinsi di Kalimantan, Sulawesi,
Nusa Tenggara, Maluku, dan Papua

9-59 bulan
Tahap II DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah,
dan Jawa Timur
(Mulai Agust 22)
Bali dan DI Yogyakarta Tidak melaksanakan
KEGIATAN BIAN MELIPUTI 2 KEGIATAN :

1) IMUNISASI TAMBAHAN ( CAMPAK – RUBELLA )

IMUNISASI TAMBAHAN BERUPA PEMBERIAN SATU DOSIS IMUNISASI CAMPAK-


RUBELA TANPA MEMANDANG STATUS IMUNISASI SEBELUMNYA

2) IMUNISASI KEJAR ( OPV, IPV, DAN DPT/HB/HIB )

IMUNISASI KEJAR BERUPA PEMBERIAN SATU ATAU LEBIH JENIS IMUNISASI


UNTUK MELENGKAPI STATUS IMUNISASI DASAR MAUPUN LANJUTAN BAGI
ANAK YANG BELUM MENERIMA DOSIS VAKSIN SESUAI USIA
RENCANA KERJA BULAN IMUNISASI ANAK NASIONAL PROVINSI BANTEN TAHUN 2022
PENDATAAN SASARAN BIAN

 Data estimasi jumlah sasaran imunisasi tambahan Campak-Rubela dihitung berdasarkan data Penduduk Sasaran Program

Pembangunan Kesehatan tahun 2022, sedangkan data estimasi jumlah sasaran imunisasi kejar dihitung menggunakan indikator

capaian OPV4 , IPV dan DPT-HB -Hib3 mulai tahun 2018 sampai dengan 2021 .
 Imunisasi Tambahan Campak-Rubela ( September 2017 s/d Oktober 2021 )

Sasaran : Anak usia 9-59 Bulan tanpa memandang status imunisasi rutin sebelumnya

(Catatan : Identifikasi status imunisasi ORI Campak-Rubela, anak yang mendapat imunisasi ORI sejak Januari 2022

tetap dimasukkan dalam sasaran namun tidak diberikan imunisasi tambahan Campak-Rubela saat BIAN)
 Imunisasi Kejar ( OPV, IPV dan DPT/Hb/Hib) ( September 2017 s/d Agustus 2021 )

Sasaran : Anak usia 12-59 bulan yang tidak atau belum lengkap mendapatkan imunisasi OPV, imunisasi IPV, dan imunisasi DPT -HB-

Hib (Status Imunisasi Anak diindentafikasi dengan menggunakan Buku Kohort, KIA, dll)
ESTIMASI JUMLAH SASARAN BIAN TAHAP 2

Jumlah Sasaran Total Jumlah Jumlah Jumlah Sasaran


No Provinsi Imunisasi Campak Sasaran Kejar Sasaran Kejar Kejar
Rubela IPV OPV DPT/Hb/Hib

1 DKI JAKARTA 715.786 323.658 172.906 110.738


2 JAWA BARAT 3.365.611 2.006.710 689.250 147.863
3 JAWA TENGAH 2.069.560 1.067.064 489.176 129.270
4 JAWA TIMUR 2.352.401 1.059.750 477.203 208.629
5 BANTEN 931.739 476.485 148.480 34.653
6 DI YOGYAKARTA - 3.443 - 2.901
7 BALI - 105.438 41.096 4.132
TOTAL 9.435.096 5.042.547 2.018.111 638.186
SITUASI IMUNISASI RUTIN DI PROVINSI BANTEN
Cakupan Imunisasi Dasar Lengkap (IDL)
Triwulan 1 ( Januari s.d Maret 2022 )

35.0
31.7
30.0

24.1 25.0
25.0 23.7 23.3
22.3 22.5
20.8
20.0 17.6

15.0

10.0

5.0

0.0
Pandeglang Lebak Tangerang Serang Kota Tangerang Kota Cilegon Kota Serang Kota Tangerang Selatan Provinsi Banten

 Kab/Kota sudah memenuhi target bulanan sampai dengan bulan Maret 2022 yaitu Kab Serang, Kota Tangerang Selatan
Kab Tangerang dan Kab Lebak.
 Kab Serang memiliki cakupan IDL tertinggi diantara kab/kota lain di Provinsi Banten.

 
Cakupan Imunisasi Rutin Berdasarkan Jenis Antigen Pada Bayi
Tahun 2019 - 2021

120.0

100.0

80.0

60.0

40.0

20.0

0.0
HBO BCG POLIO 1 DPT/HB/HIB POLIO 2 DPT/HB/HIB POLIO 3 DPT/HB/HIB POLIO 4 IPV CAMPAK
1 2 3 RUBELLA

Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Target (95%)

Sebagian besar cakupan imunisasi rutin pada Bayi (0-11 bulan) berdasarkan jenis antigen pada tiga tahun tersebut sudah
memenuhi target (95%) kecuali jenis antigen IPV.
KESIMPULAN
• Penurunan Cakupan Imunisasi Rutin telah berakibat terjadinya peningkatan kasus PD3I 
diperlukan upaya segera untuk menutup immunity gap melalui Bulan Imunisasi Anak
Nasional ( BIAN )
• Bulan Imunisasi Anak Nasional merupakan momen penting untuk melindungi anak-anak
Indonesia terhadap PD3I ( Campak Rubella, Polio, Difteri Pertusis, Tetanus, Hep B, Dll )
Peran kader dalam pelaksanaan bian
• YAKIN DENGAN IMUNISASI IDL
• IKUT MEMPROMOSIKAN DAN MENYEBARLUASKAN INFORMASI SEPUTAR
KEGIATAN BIAN
• MENGUMPULKAN DATA DASAR BIA
• MENGUMPULKAN SASARAN BIAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai