Anda di halaman 1dari 2

PERIODONTITIS AKUT

No. Dokumen : 445/028/SOP-UKP/2023


S No. Revisi :
O Tgl Terbit : 3 Januari 2023
P
Halaman : 1/2

UPTD Puskesmas Min Sari Kasa, A.Md. Kep

Mawasangka Timur NIP. 19820307 200604 2 015

Peradangan jaringan periodontium yang lebih dalam, yang merupakan


lanjutan dari peradangan gingival.
1. Pengertian Gingivitis berkelanjutan menyebabkan kehilangan perlekatan jaringan
periodontium yang diikuti oleh terbentuknya jaringan granulasi dan
kerusakan tulang alveolar serta nekrotik sementum.
Sebagai bahan acuan penerapan langkah langkah untuk Melakukan
2. Tujuan
tindakan pada gigi periodontitis.
SK Kepala Puskesmas Mawasangka Timur Nomor : 445/ 087 / Pkm-
3. Kebijkan Mastim / 2023 tentang Pelaksanaan Pelayanan di Ruang Kesehatan
Gigi dan Mulut
Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor
4. Referensi Hk.02.02/Menkes/62/2015 Tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter Gigi
1. Anamnesa :
a. Menanyakan apakah gigi terasa memanjang dan sakit jika
untuk mengatup atau mengunyah
b. Apakah terdapat lubang pada gigi yang dikeluhkan.
c. Menanyakan ada riwayat trauma
d. Apakah pasien sering menggunakan tusuk gigi atau sering
terselip makanan
5. Prosedur dan e. Apakah gigi yang bersangkutan dalam proses perawatan atau
Langkah-langkah penumpatan.
2. Pemeriksaan Klinis :
a. Gigi ekstrusi, perkusi (+)
b. Kavitas pada gigi kedalaman dentin atau pulpa, sondasi(+/-)
CE(+/-) perkusi(+) palpasi(-)
c. Adanya poket periodontal;
d. Gigi dalam proses perawatan atau tumpatan, CE(+/-)
perkusi(+)
e. Cek apakah ada tumpatan yang ketinggian .
3. Diagnosa :
Periodontitis apikal akut
4. Terapi :
a. Perawatan tergantung dari faktor penyebab
b. Apabila gigi gangren dengan pulpa belum terbuka sedapat
mungkin lakukan trepanasi
c. Apabila tumpatan terlalu tinggi, lakukan koreksi oklusi
d. Berikan obat peroral antibiotik, analgetik dan anti inflamasi
(bila perlu) antibiotik yang diberikan dipilih dan diresepkan
dengan dosis adekuat untuk jangka waktu 5 hari
Pada kunjungan berikutnya lakukan proses pencabutan atau perawatan
saluran akar.

6. Bagan Alir -

 Ruang Pendaftaran dan Rekam Medis


7. Unit Terkait  Ruang Kesehatan Gigi dan Mulut
 Ruang Farmasi
8. Dokumen Terkait Rekam Medis
No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
9. Rekaman Historis
diberlakukan
Perubahan

Anda mungkin juga menyukai