Anda di halaman 1dari 32

Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.

19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala DInas Pariwisata

Bidang Pemasaran Pariwisata Nama Standar Operasional Mengorganisir Event Promosi Pariwisata
Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Kepala Bidang Pemasaran


Kepala Seksi Promosi Pariwisata dan Budaya
Kepala Seksi Analisa Pasar Wisata
Kepala Seksi Pelayanan Informasi dan Sarana Promosi

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN PERLENGKAPAN

SOP Layanan Mengorganisir event Promosi Pariwisata Data Event yang akan dilaksanakan
terhambat, maka layanan promosi pariwisata juga terhambat
Pelaksana Mutu Buku
No Uraian Kegiatan
Kepala Dinas dan
Staf Kepala Seksi Panitia Persyaratan Waktu Output
Kepala Bidang
1. Menyusun Rencana Umum Usulan 2 hari Rencana Umum
Mulai
Mulai
Kegiatan penyelenggaraan Kegiatan
Event
2. Menyusun Rencana Detail Rincian Kegiatan, 7 hari Rencana Detail
Kegiatan Waktu, Tempat, dan Kegiatan
Pembiayaan
3. Membuat Proposal Petunjuk Umum 3 hari Proposal
Kegiatan Event
Promosi

4. Menetapkan SK Panitia Pelaksana Penetapan Nama- 2 hari SK Panitia Pelaksana


Nama Panitia

5. Menyusun Jadwal Rapat-Rapat Susunan Jadwal Rapat 1 hari Jadwal Rapat

6. Menyusun Rapat-Rapat Persiapan Menyiapkan disesuaikan Pelaksanaan Rapat


Kabutuhan dan Bahan Persiapan
Rapat
7. Surat Menyurat Membuat Surat disesuaikan Surat
Sesuai Kebutuhan
8. Dokumen Keuangan Pertanggungjawaban disesuaikan SPJ
Keuangan

9. Melaksanakan Event Promosi Menyelenggarakan disesuaikan Event Promosi


Selesai
Selesai Event Promosi
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala DInas Pariwisata

Bidang Pemasaran Nama Standar Operasional Pengelolaan dan Pelayanan Bahan Promosi dan Informasi Pariwisata
Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Kepala Bidang Pemasaran


Kepala Seksi Promosi Pariwisata dan Budaya
Kepala Seksi Analisa Pasar Wisata
Kepala Seksi Pelayanan Informasi dan Sarana Promosi

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN
PERLENGKAPAN
SOP Layanan Pengelolaan dan Pelayanan Bahan Promosi dan Informasiterhambat,
Bahan-bahan Promosi/Publikasi Pariwisata
maka layanan informasi pariwisata juga terhambat
No Mutu Buku
Pelaksana
Uraian Kegiatan
Staf Pelayanan Pemohon Kepala Dinas dan Persyaratan Waktu Output
Kepala Seksi
Informasi Kepala Bidang
1. Menerima bahan promosi dan Hasil cetak bahan 1 hari Bahan Promosi
Mulai
Informasi promosi
2. Memilah dan menghitung jumlah Bahan promosi 2 hari Bahan Promosi
bahan promosi informasi
3. Menatat bahan promosi dan Bahan promosi dan 30 menit Buku Register
informasi di buku register buku register

4. Menyimpan bahan promosi dan Bahan promosi 30 menit Bahan Promosi


Informasi

5. Mengajukan surat permohonan Surat permohonan 10 menit Bahan Promosi


atas bahan promosi dan informasi
6. Menyetujui surat permohonan Surat permohonan 1 jam Surat Permohonan
bahan promosi dan informasi

7. Membuat dan menandatanganin Surat permohonan 15 menit Blangko


blangko pendistribusiann bahan Pendistribusian
promosi dan informasi
8. Setelah ditandatangani oleh kepala Blangko 15 menit Blangko
seksi dan Pemohon , Blangko pendistribusian Pendistribusian
diserahkan ke staf untuk bahan promosi Bahan Promosi
dicocokkan
9. Setelah dicocokkan diarsipkan Blangko 10 menit Blangko
pendistribusian Pendistribusian
bahan promosi Bahan Promosi
10. Menyerahkan blangko bahan Selesai bahan promosi 10 menit Bahan Promosi
promosi ke pemohon
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Bidang Usaha Jasa Pariwisata Nama Standar Operasional Pengelolaan dan Pelayanan Sarana Prasarana Obyek Wisata (GSG
Prosedur: Selalaw)

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Peraturan Daerah Kab. Pesisir Barat Nomor 21 Tahun 2016 Tentang Retribusi Kepala Bidang Usaha Jasa Pariwisata
Jasa Usaha Kepala Seksi Akomodasi
Kepala Seksi Usaha Rumah Makan, Bar dan Restoran
Kepala Seksi Bina Lingkungan Pariwisata

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

SOP Badan Pendapatan Daerah


SOP Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN
PERLENGKAPAN
SOP Pengelolaan dan pelayanan sarana prasarana obyek wisata terhambat, maka
Bahan Pelayanan Sarana Prasarana Pariwisata
realisasai PAD pariwisata tidak maksimal
PENGELOLAAN DAN PELAYANAN SARANA PRASARANA OBYEK WISATA (GSG SELALAW)

Pelaksana Mutu Buku


No Uraian Kegiatan
Bendahara Kepala Dinas dan
Kepala Seksi Staf Persyaratan Waktu Output
Penerimaan Kepala Bidang
1. Menerima Surat Permohonan Mulai Surat Permohonan 1 hari Surat
Penggunaan Sarana Prasarana
2. Mencatat Dalam Papan Surat Permohonan 10 menit Pencatatan
Informasi Dinas

3. Membuat Disposisi Disposisi 10 menit Disposisi

4. Mencatat Dalam Buku Register Buku Register 10 menit Register

5. Mengajukan surat permohonan Surat permohonan 10 menit Surat Permohonan

6. Menyetujui surat permohonan Surat permohonan disesuaikan Surat Permohonan

7. Menginformasikan Kepada Surat persetujuan 10 menit Surat Persetujuan


Pemohon

8. Pengarsipan Surat Permohonan, 10 menit Surat


Disposisi, Surat
Persetujuan
9. Penagihan Retribusi Kwitansi disesuaikan PAD
Selesai

CATT: BIAYA RETRIBUSI GSG SELALW SEBESAR Rp. 500.000,-


KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Bidang Usaha Jasa Pariwisata Nama Standar Operasional Pelayanan Rekomendasi Izin Usaha Kepariwisataan
Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Peraturan Daerah No. 23 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Kepala Bidang Usaha Jasa Pariwisata
Perangkat Daerah Kabupaten Pesisir Barat Kepala Seksi Akomodasi
Kepala Seksi Usaha Rumah Makan, Bar dan Restoran
Kepala Seksi Bina Lingkungan Pariwisata

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

SOP Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu


Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN
PERLENGKAPAN
SOP Pelayanan Rekomendasi Izin Usaha Kepariwisataan Terhambat, maka investasi
Bahan Pelayanan Rekomendasi Izin Usaha Kepariwisataan
terhambat
PELAYANAN REKOMENDASI IZIN USAHA KEPARIWISATAAN

Pelaksana Mutu Buku


No Uraian Kegiatan
Kepala Dinas dan
Kepala Seksi Staf Pemohon Persyaratan Waktu Output
Kepala Bidang
1. Menerima Surat Permohonan Surat Permohonan 1 hari Surat
Mulai
Rekomendasi Izin Usaha
Kepariwisataan
2. Membuat Disposisi Surat Permohonan 15 menit Pencatatan

3. Melakukan survey berdasarkan Surat Permohonan, disesuaikan Survey


jadwal yang ditentukan, Jadwal
bersama instansi terkait
4. Melaporkan hasil survey Hasil Survey disesuaikan Deskripsi Obyek
Disurvey

5. Memeriksa kelengkapan Hasil Survey, IMB, 30 menit Dasar


adminstrasi permohonan (IMB, Izin Lingkungan Rekomendasi
izin lingkungan, dll)
6. Memberikan rekomendasi Surat Permohonan, disesuaikan Surat Rekomendasi
Hasil Survey, dll

7. Menyampaikan surat Surat Rekomendasi 30 menit Rekomendasi


rekomendasi kepada OPD
terkait
8. Pengarsipan surat Surat Permohonan, 10 menit Surat
Selesai Disposisi, Surat
Rekomendasi
CATT : TANPA DIPUNGUT BIAYA
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Bidang Usaha Jasa Pariwisata Nama Standar Operasional Pengelolaan dan Pelayanan Retribusi Jasa Usaha Cottage Labuhan
Prosedur: Jukung

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Peraturan Daerah Kab. Pesisir Barat Nomor 21 Tahun 2016 Tentang Retribusi Kepala Bidang Usaha Jasa Pariwisata
Jasa Usaha Bendahara Penerimaan
Kepala Seksi Akomodasi
Kepala Seksi Usaha Rumah Makan, Bar dan Restoran
Kepala Seksi Bina Lingkungan Pariwisata

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

SOP Badan Pendapatan Daerah


Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN
PERLENGKAPAN
SOP Pengelolaan dan pelayanan retribusi jasa usaha Cottage Labuhan Jukung
Bahan Pelayanan Retribusi Jasa Usaha Cottage Labuhan Jukung
terhambat, maka realisasai PAD pariwisata tidak maksimal
PENGELOLAAN DAN PELAYANAN RETRIBUSI JASA USAHA COTTAGE LABUHAN JUKUNG

Pelaksana Mutu Buku


No Uraian Kegiatan
Bendahara Kepala Dinas dan
Staf Kepala Seksi Persyaratan Waktu Output
Penerimaan Kepala Bidang
Mulai
1. Menerima Tamu yang akan Mulai KTP 10 menit Data
ii
menginap
2. Memeriksa kelengkapan data KTP 15 menit Izin Menginap
pengunjung (KTP)
3. Mencatat dalam buku register KTP 10 menit Register

4. Menyiapkan kamar Sesuai standar 15 menit Kamar Kondisi Baik


servis Cottage
5. Menerima pembayaran
Retribusi 10 menit PAD

6. Mencatat dalam kuitansi Retribusi, Kwitansi 5 menit Bukti Pembayaran

7. Melaporkan kepada Bendahara Register, Kwitansi disesuaikan Retribusi


Penerimaan

8. Penyetoran Kas Daerah Retribusi disesuaikan Surat Tanda


Setoran

9. Pelaporan Surat Tanda 1 hari Laporan


Setoran

10 Pengarsipan Selesai
Surat Tanda 15 menit Arsip
Selesai
Setoran

CATT: BIAYA TERTERA DALAM PAD DINAS PARIWISATA


KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006

Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019


Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Bidang Usaha Jasa Pariwisata Nama Standar Operasional Pengelolaan Naskah Dinas
Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Peraturan Daerah No. 23 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan


Perangkat Daerah Kabupaten Pesisir Barat Sekretaris Dinas Pariwisata
Kasubag Umum dan Kepegawaian

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN PERLENGKAPAN
SOP Pengelolaan naskah dinas terhambat, maka kegiatan kedinasan terhambat
Bahan Pengarsipan
Pelaksana Mutu Buku
No Uraian Kegiatan
Kepala Sub Bagian
Umum dan Staf Sekretaris Dinas Kepala Dinas Persyaratan Waktu Output
Kepegawaian
1. Menerima naskah dinas masuk Naskah dinas 5 menit Naskah dinas
dan konsep naskah dinas keluar Mulai masuk dan konsep
naskah dinas
keluar
2. Mencatat naskah dinas masuk Naskha dinas, buku 10 menit Catatan naskah
dan yang keluar register dinas masuk dan
keluar

3. Memberikan disposisi dan tanda Naskah dinas, disesuaikan Disposisi , Koreksi


tangan disposisi dan tanda tangan

4. Mendistribusikan naskah dinas Naskah dinas, 10 menit Terdistribusinya


yang telah mendapat disposisi disposisi naskah dinas

5. Mengelompokan naskah dinas Klasifikasi naskah


sesuai klasifikasinya Naskah dinas, 10 menit dinas
disposisi
6. Menyimpan naskah dinas sesuai Naskah dinas, 5 menit Naskah dinas
ketentuan/pengelompokan Selesai tersimpan dengan
disposisi
baik

KEPALA DINAS PARIWISATA


KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

DINAS PARIWISATA Tanggal Pembuatan:


April 2019

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Sekretariat Nama Standar Operasional Verifikasi SPJ Keuangan


Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Peraturan Daerah No. 23 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan


Perangkat Daerah Kabupaten Pesisir Barat Sekretaris Dinas Pariwisata
Kasubag Keuangan
Bendahara

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN


SOP Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah
Atk, Komputer, Cap Dinas, Disposisi, Filing Kabinet

PERINGATAN PERLENGKAPAN
1. Verifikasi SPJ keuangan dilakukan setiap bulan
2. Jika SOP tidak dilaksanakan maka akan menghambat proses pembuatan laporan Bahan SPJ
bulanan
Pelaksana Mutu Baku

No Uraian Prosedur
Kepala
Staf Kasubag Bendahara Sekretaris Persyaratan/ Kelengkapan Waktu Output
Dinas
Keuangan

1 2 3 4 5 6 7 8 10 11

1. Menerima SPJ tiap bulannnya SPJ dan Kelengkapannya (Nota 10 menit Register Penerimaan SPJ
Mulai
Dinas, Kwitansi, Faktur)
Pelaksana Mutu Baku

No Uraian Prosedur
Kepala
Staf Kasubag Bendahara Sekretaris Persyaratan/ Kelengkapan Waktu Output
Dinas
Keuangan

1 2 3 4 5 6 7 8 10 11

2. Memverifikasi kwitansi-kwitansi, SPJ dan Kelengkapannya (Nota 3 hari SPJ verifikasi


Dinas, Kwitansi, Faktur ( ≤250
SPJ per kegiatan dan pajak-
kwitansi)
pajak berdasarkan peraturan
berlaku
5 hari
(251 - 350
kwitansi)

7 hari
(351 - ≥ 350
kwitansi)

3. Meneliti hasil verifikasi SPJ verifikasi 1 hari SPJ verifikasi


( ≤250
kwitansi)

3 hari
(251 - 350
kwitansi)

5 hari
(351 - ≥ 350
kwitansi)

4. Memeriksa SPJ dan jika terdapat Ya Kwitansi ditolak 1 jam Register Penolakan SPJ
kuitansi yang ditolak maka
kuitansi tidak disahkan dan
dikembalikan ke Bendahara
Pelaksana Mutu Baku

No Uraian Prosedur
Kepala
Staf Kasubag Bendahara Sekretaris Persyaratan/ Kelengkapan Waktu Output
Dinas
Keuangan

1 2 3 4 5 6 7 8 10 11

5. Membuat buku pajak (PPN dan Tidak Buku pajak dan SPJ verifikasi 1 hari Draft buku pajak dan Pengesahan SPJ
PPh) dan Pengesahan SPJ

6 Memeriksa buku pajak dan Draft buku pajak dan 3 jam Draft buku pajak dan Pengesahan SPJ
pengesahan Pengesahan SPJ

7. Memeriksa dan membubuhi paraf Draft Pengesahan SPJ 3 jam Draft buku pajak dan Pengesahan SPJ

8 Menyetujui pengesahan SPJ Draft Pengesahan SPJ ½ hari Pengesahan SPJ

9. Meregister pengesahan SPJ Pengesahan SPJ 10 menit Register Pengesahan SPJ

Ditol
ak
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006

selesai
556/ /SOP/IV.19/2019
NomorStandarOperasionalProsedur:
TanggalPembuatan: April 2019
TanggalEfektif April 2019

DisahkanOleh: Kepala DInas Pariwisata


DINAS PARIWISATA
BidangDestinasi NamaStandarOperasionalProsedur: Penataan Kawasan Wisata

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA


1. Undang-UndangNomor 10 Tahun 2009 tentang Kepariwisataan; Kepala Bidang Destinasi
2. Undang-UndangNomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah; Kepala Seksi Obyek dan Daya Tarik Wisata
3. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 52 Tahun 2011 Kepala Seksi Pengembangan Industri Pariwisata
TentangStandar Operasional Prosedur di LingkunganPemerintah Provinsi dan Kepala Seksi Rekreasi dan Hiburan Umum
Kabupaten/Kota;
4. Peraturan MenteriPendayagunaanAparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik
Indonesia Nomor 35 Tahun 2012 Tentang Pedoman Penyusunan Standar Operasional
Prosedur Administrasi Pemerintahan;
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 52 Tahun 2011 Tentang
Standar Operasional Prosedur di Lingkungan Pemerintah Provinsidan Kabupaten/Kota;
6. Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik
Indonesia Nomor 35 Tahun 2012 Tentang Pedoman Penyusunan Standar Operasional
Prosedur Administrasi Pemerintahan;
7. Peraturan Daerah No. 23 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat
Daerah Kabupaten Pesisir Barat

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN


SOP Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah ATK, Komputer, Printer, Kamera

PERINGATAN PERLENGKAPAN

Sertifikat tanah / surat hibah tanah dari masyarakat kepada Pemerintah Daerah

Jika tanah tempat objek wisata bukan merupakan milik Pemerintah Daerah,
maka kegiatan tidak dapat dilakukan.
Pelaksana MutuBuku
No UraianKegiatan

Staf KepalaSeksi Kepala Bidang KepalaDinas Persyaratan Waktu Output


1. Menyusun Rencana Umum Menentukan lokasi wisata 2hari RencanaUmumKegiatan
Mulai
Mulai
Kegiatan yang akan ditata

2. Menyusun Rencana Detail Menentukan kegiatan 2hari Rencana Detail


Kegiatan penataan untuk lokasi Kegiatan
yang sudah ditentukan

3. Melakukan survey lapangan Melakukan survey ke 3 hari Dokumentasi


lokasi wisata dan lingkungan
mencocokkan kegiatan
penataan yang
direncanakan
4. Membuat perencanaan Menghubungi konsultan 1 – 3 minggu Berkas perencanaan:
perencanaan untuk RAB, DED, spesifikasi
membuat dokumen teknis teknis, KAK, HPS, BOQ
5. Menentukan pelaksana kegiatan Mempersiapkan disesuaikan Ditentukannya
pelaksana kegiatan atau pelaksana kegiatan
mempersiapkan berkas
untuk lelang jika anggaran
diatas Rp. 200.000.000
6. Melakukan kegiatan penataan Melakukan kegiatan disesuaikan Tertatanya lokasi wisata
penataan sesuai dengan
perencanaan dengan tim
pelaksana yang telah
ditentukan.

7. Melakukan pengawasan kegiatan Mengawasi pelaksanaan 1 hari Terawasinya


kegiatan pelaksanaan kegiatan

8. Menyusun Surat Menyusun dokumen 4 hari Dokumen SPJ


Pertanggungjawaban (SPJ) Selesai
Selesai terkait
pertanggungjawaban
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Bidang Usaha Jasa Pariwisata Nama Standar Operasional Pengelolaan dan Pelayanan Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga
Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Peraturan Daerah Kab. Pesisir Barat Nomor 21 Tahun 2016 Tentang Retribusi Bendahara Penerimaan
Jasa Usaha Kepala Bidang Usaha Jasa Pariwisata
Kasubag Keuangan

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

SOP Badan Pendapatan Daerah


Karcis, ATK, Cap Dinas
SOP Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah

PERINGATAN
PERLENGKAPAN
SOP Pengelolaan dan pelayanan sarana prasarana obyek wisata terhambat, maka
Bahan Pelayanan Sarana Prasarana Pariwisata
realisasai PAD pariwisata tidak maksimal
PENGELOLAAN DAN PELAYANAN RETRIBUSI TEMPAT REKREASI DAN OLAHRAGA

Pelaksana Mutu Buku


No Uraian Kegiatan
Bendahara Kepala Dinas dan
Petugas Lapangan Kasubag Keungan Persyaratan Waktu Output
Penerimaan Kepala Bidang
1. Memberikan karcis kepada 1 menit Uang Retribusi
pengunjung yang akan masuk Mulai
ke lokasi wisata.
2. Mengambil dan mencatat uang Uang Retribusi disesuaikan Pencatatan
retribusi, dan melaporkan hasil
setoran kepada bendahara
penerimaan.

3. Menerima, menghitung, Disposisi 30 menit STS


mencatat dan membuat STS
(Surat Tanda Setoran)

4. Memverifikasi STS yang telah STS 10 menit Terverifikasi


dibuat bendahara penerimaan

5. Mengetahui dan STS terverifkasi 10 menit Persetujuan


menandatangani STS yang akan
disetor ke Bank.

6. Menerima STS dan menyetor STS dan Uang disesuaikan Bukti Penyetoran
retribusi ke Bank. Selesai Retribusi

KEPALA DINAS PARIWISATA


KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala Dinas Pariwisata

Sekretariat Nama Standar Operasional Pengelolaan Barang


Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Pengelola Barang
Kasubbag Umum dan Kepegawaian
Kasubbag Keuangan

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

Laptop, ATK
SOP Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah

PERINGATAN
PERLENGKAPAN
SOP Pengelolaan Barang terhambat, maka pengelolaan barang tidak tertib, dan
Bahan Pengelolaan Barang
berpotensi barang rusak/hilang

No Uraian Kegiatan Mutu Buku


Pelaksana

Pengelola Barang Kasubbag Kepala DInas Unit Kerja Dinas Persyaratan Waktu Output
1. - Menerima, memeriksa, dan - Barang yang 15 menit - Barang
melakukan pengecekan Mulai masuk
barang- barang yang masuk; - Faktur
- Menyetujui dan - Faktur pengiriman
menandatangani faktur pengiriman barang
penerimaan barang barang

2. Membuat dan menandatangani Berita Acara 25 menit Berita Acara Serah


Berita Acara Penerimaan Penerimaan Terima Barang
Barang Barang

3. Menginventarisir, melakukan - Buku register 30 menit Barang yang sudah


penomoran dan penempelan barang diinventarisir diberi
stiker pada barang nomor dan
- Stiker barang ditempel stiker

4. Melaporkan hasil inventarisasi Laporan hasil 20 menit Persetujuan


barang kepada pimpinan inventarisasi tentang
barang penyerahan barang
5. Mendistribusikan/menyerahkan Berita acara 10 menit - Barang yang
barang-barang kepada unit penyerahan barang akan
kerja yang membutuhkan didistribusikan
sesuai dengan permohonan Selesai
masing-masing dan telah - Berita acara
diketahui dan disetujui oleh serah terima
pimpinan barang
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala DInas Pariwisata

Bidang Pemasaran Pariwisata Nama Standar Operasional Penyelenggaraan Pelatihan Pariwisata


Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Kepala Bidang Pemberdayaan dan Pengembangan SDM Pariwisata


Kepala Seksi Penyuluhan Wisata
Kepala Seksi Pengembangan SDM Pariwisata
Kepala Seksi Kerjasama dan Kemitraan

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

Atk, Laptop, Cap Dinas

PERINGATAN PERLENGKAPAN

SOP Penyelenggaraan Pelatihan Pariwisata terhambat, maka Dokumen SPJ, SPP, SPM, SP2D
pencairan anggaran terhambat

No Uraian Kegiatan Mutu Buku


Pelaksana

Kepala Dinas dan


Staf Kepala Seksi Panitia Persyaratan Waktu Output
Kepala Bidang
1. Menyusun Rencana Umum Usulan 2 hari Rencana Umum
Mulai
Mulai
Kegiatan penyelenggaraan Kegiatan
pelatihan
2. Menyusun Rencana Detail Rincian Kegiatan, 7 hari Rencana Detail
Kegiatan Waktu, Tempat, dan Kegiatan
Pembiayaan
3. Berkomunikasi dengan stakeholder Konsep materi 3 hari Pemateri
(pemateri, dinas provinsi, lembaga pelatihan
pariwisata)

4. Menetapkan SK Panitia Pelaksana Penetapan Nama- 2 hari SK Panitia Pelaksana


Nama Panitia

5. Menyusun Jadwal Rapat-Rapat Susunan Jadwal Rapat 1 hari Jadwal Rapat

6. Menyusun Rapat-Rapat Persiapan Menyiapkan disesuaikan Pelaksanaan Rapat


Kabutuhan dan Bahan Persiapan
Rapat
7. Surat Menyurat Membuat Surat disesuaikan Surat
Sesuai Kebutuhan
8. Dokumen Keuangan Pertanggungjawaban disesuaikan SPJ
Keuangan

9. Melaksanakan Pelatihan Menyelenggarakan disesuaikan Pelatihan


Selesai
Selesai Pelatihan
KEPALA DINAS PARIWISATA
KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.SI.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006
Nomor Standar Operasional 556/ /SOP/IV.19/2019
Prosedur:

Tanggal Pembuatan: April 2019


DINAS PARIWISATA

Tanggal Efektif: April 2019

Disahkan Oleh: Kepala DInas Pariwisata

Bidang Pemasaran Pariwisata Nama Standar Operasional Pengajuan Pencairan Dana (Pembuatan SPP & SPM)
Prosedur:

DASAR HUKUM KUALIFIKASI PELAKSANA

Kepala Dinas Pariwisata


Kepala Sub Bagian Keuangan
Bendahara Pengeluaran

KETERKAITAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN

SOP Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah


Atk, Laptop, Cap Dinas

PERINGATAN PERLENGKAPAN

SOP Penyelenggaraan Pelatihan Pariwisata terhambat, maka


kegiatan pelatihan tidak berjalan maksimal Dokumen-dokumen SPJ, SSPD (Surat Setoran Pajak Daerah), Bukti Pajak
Online, SPP, SPM, SP2D, SIMDA, BKU

No Uraian Kegiatan Mutu Buku


Pelaksana

Kepala Dinas Persyaratan Waktu Output


Bendahara Kasubbag Keuangan/
Operator PPTK (Pengguna
Pengeluaran PPK SKPD
Anggaran)
1. Penerimaan SPJ dari Bidang SPJ Tanda Terima
Mulai
Mulai SPJ

2. Pemeriksaan Berkas SPJ, Dokumen SPJ 1 hari Tanda Terima


mengisi check list kelengkapan SPJ
berkas SPJ, mencatat dalam
buku pengawasan penerimaan
SPJ, dan
membuat/menandatangani
tanda terima SPJ
3. Melakukan Pembayaran Pajak SSPD dan Pajak Bukti Setor
(untuk pencairan GU) Online Pajak
4. Memeriksa secara rinci Dokumen SPJ 1 hari Pemateri
dokumen pendukung SPP
sesuai dengan ketentuan yang
berlaku

5. Memeriksa ketersediaan pagu Dokumen SPJ 1 hari SK Panitia


anggaran dalam DPA untuk Pelaksana
memperoleh keyakinan bahwa
tagihan tidak melebihi pagu
anggaran , memeriksa
kebenaran perhitungan
pembayaran dan pemotongan
pajak
6. Melakukan Check List Dokumen SPJ Check List
persetujuan

7. Pembuatan SPP dan SPM Check List 1 hari SPP dan SPM
melalui aplikasi SIMDA

8. Penandatanganan SPP dan SPP dan SPM 1 hari SPP dan SPM
SPM ditandatangani
9 Penyerahan SPP dan SPM ke SPP dan SPM 1 hari SP2D
. BPKAD dan Penerbitan SP2D
oleh BPKAD

No Uraian Kegiatan Mutu Buku


Pelaksana

Kepala Dinas
Bendahara Kasubbag Keuangan/
Operator PPTK (Pengguna Persyaratan Waktu Output
Pengeluaran PPK SKPD
Anggaran)
10. Register pencairan dana (SP2D) SP2D 1 hari Register SP2D

11. Pencatatan ke BKU SP2D 1 hari BKU


Selesai

KEPALA DINAS PARIWISATA


KABUPATEN PESISIR BARAT

DRS. GUNAWAN, M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19690823 199003 1006

Anda mungkin juga menyukai