Anda di halaman 1dari 8

1.

Pada Program Indonesia Sehat, fungsi utama program promosi kesehatan adalah

a. Mengoptimalkan layanan asuransi kesehatan bagi masyarakat luas

b. Meningkatkan kemandirian bangsa dalam bidang obat

c. Meningkatkan kemandirian bangsa dalam bidang obat tradisional

d. Mendorong agar keluarga-keluarga mendapatkan bantuan Kartu Indonesia Sehat

e. Mendorong keluarga-keluarga di Indonesia untuk mampu dan berdaya dalam meningka


tkan status kesehatannya

2. Urutan drug cycle menurut Good Manufacturing Practice (GMP) yang tepat adalah..

I. Technology Transfer

II. Pharmaceutical development

III. Commercial manufacturing

IV. Product dicontinuation

Urutan yg benar

A. II-I-III-IV

B. III-I-II-IV

C. III-IV-II-I

D. IV-II-III-I

E. I-II-III-IV

3. Perilaku kesehatan pada individu atau masyarakat yang buruk dapat menyebabkan mas
alah kesehatan yang buruk. Untuk mengatasi prilaku

kesehatan yang buruk dapat dilakukan dengan cara

A. Melakukan target intervensi pada masyarakat

B. Memahami Faktor sosial ekonomi yang mempengaruhi perilaku kesehatan


C. Memahami Faktor lingkungan dan budaya yang mempengaruhi perilaku kesehatan

D. melakukan promosi kesehatan dengan intervensi masalah perilaku kesehatan

4. Berikut ini teori perilaku kesehatan yang digunakan untuk merancang program
promosi kesehatan

A. Pharmacoepidemiology

B. Health Believe Model (HBM)

C. DRP

D. ART

E. Pharmacovigilance

5. pengamalan syariah islam sebagai apoteker muslim yg cenderung berlebihan at


au melewati batas yaitu :

a. tranfusi darah pasien dg hb 6,7

b. memberikan obat batuk dengan alkohol 2%

c. diskon harga obat yang diambil untuk kepentingan pribadi

d. pengenceran antikoagulan dengan air

e. tidak merasa bangga atas berhasilnya rekomendasi terapi yg diberikan

6. Strategi pemasaran sosial juga memiliki tujuan yang spesifik yang membedaka
n tujuannya dengan tujuan pemasaran komersial. Tujuan utama dari strategi pema
saran sosial adalah.

a. mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan individu

b.empengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan politik


c. mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan yang lebih luas

d mempengaruhi perilaku masyarakat dalam komunitas tertentu

e. mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan masyarakat umum

7. GxP yang tidak sesuai:

*Jawab*

1,3 d

8. pernyataan yang tidak sesuai dengan bab 1 CPOB atau GMP tentang SMIF mengenai k
eharusan suatu industri obat dalam membuat obat

a. obat dibuat dengan harga yang paling murah

b. obat dibuat sesuai tujuan penggunaannya

c. obat dibuat tidak menimbulkan resiko pada penggunanya karena minimnya safety, qual
ity, efficacy

d. obat dibuat sesuai syarat dan izin edar BPOM

e. mutu obat dimasukkan kedalam produk obat sejak awal bukan hanya pada uji akhir

9. Strategi pemasaran sosial juga memiliki tujuan yang spesifik yang membedakan tujuan
nya dengan tujuan pemasaran komersial. Tujuan utama dari strategi pemasaran sosial adal
ah.

a. mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan individu

b.mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan politik

c. mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan yang lebih luas

d mempengaruhi perilaku masyarakat dalam komunitas tertentu

e. mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan masyarakat uumu


10. Penjamin tujuan mutu pada setiap obat yang dipasarkan menjadi tanggung
jawab....
A. QC dan bagian produksi
B. QA
C. Manajemen puncak dan QA serta semua bagian bagian produksi
industri Farmasi
D. BPOM
E. Bagian registrasi

11. Siti senantiasa memperbaharui ilmunta melalui banyak media pembelajaran


sehingga dia selalu mantap dan yakin dakam memberikan rekomendasi dan
saran terapi kepada pasien maupun tenaga kesehatan lain dirumah sakit. Sikap
siti tersebut mencerminkan profesi aporeker muslim pada bidang....
a. Syariah
b. Profesional
c. Ibadah
d. Aqidah
e. Akhlak

12. Andin apt membuat kosmetik dengan bahan merkuri. Karena trand yang ada
di pasaran kosmetik yang dapat mencerahkan kulit dengan innstan. Perbuatan
andin termasuk hal yang...
A. Perbuatan andin di bernarkan karena melakukan registrasi bpom
B. Perbuatan andin tidak dibenarkan karena menimbulkan kemudharatan
bagi org lain
C. Perbuatan andin tidak dibenar kan krena mengandung unsur non halal
D. Perbuatan andin tidak dibenarkan karena tidak diregistrasi BPOM

13. dalam komunikasi promosi kesehatan, berdasarkan surat an nahl 125 disuruh
untuk ….
A. jujur
B. mengalah dengan berdebat
C. mendengarkan pendapat orang lain dgn baik
D. menang dalam berdebat
E. diskusi dengan argumentasi argumentasi yang kuat

14. Sebagai makluk sosial, manusia tidak bisa menghindari aktivitas komunikasi. Dalam
kehidupan bermasyarakat, kegiatan komunikasi salah satunya dapat digambarkan sebagai
proses saling memberikan pengertian. Model komunikasi sebagai proses saling memberi
pengertian disebut

a. Model komunikasi Linier

b. Model komunikasi Sirkular

c. Model komunikasi Disruptif

d. Model komunikasi Interaktif

e. Model komunikasi Konvergen

15. Strategi pemasaran sosial juga memiliki tujuan yang spesifik yang
membedakan tujuannya dengan tujuan pemasaran komersial. Tujuan utama
dari strategi pemasaran social adalah...
a. Mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan individu
b. Mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan politik
c. Mempengaruhi perilaku masyarakat untuk kepentingan masyarakat umum
d. Mempengaruhi perilaku masyarakat dalam jangkauan yg lebih luas
e. Mempengaruhi perilaku masyarakat dalam komunitas tertentu

16. Dalam melakukan pendekatan masyarakat dikenal sebuah strategi, yaitu


pemasaran sosial (social marketing). Dalam pemasaran sosial ada beberapa
element penting yang membedakannya dengan pemasaran komersial. Salah
satu elemen tersebut adalah
a. Practice
b. Policy
c. Product
d. Promotion
e. Place

17. Ali adalah apoteker yang senantiasa bersemangat dalam menjalankan tugasnya
melalui upaya-upaya kreatif untuk menyebarkan ajaran islam melalui
pelayanan kefarmasioan, sikap ali merupakan cerminan profil apoteker muslim
dalam hal..
a. syariah
b. aqidah
c. akhlak
d. ibadah
e. professional

18. kriteria halal sesuai dengan halal assurance system (HAS) 23000, kecuali?
a. tim manajemen halal
b. eksternal audit
c. material
d. fasilitas produksi
e. kebijakan halal

19. profil apoteker muhammadiyah di bidang aqidah


a. Al-quran dibaca dan ditadaburi
b. ulet dan loyal kepada persyarikatan
c. mentauhidkan Allah SWT
d. berhati teguh
e. memiliki keberanian dalam kebenaran
20. Adab yang perlu diperhatikan oleh seorang muslim dalam aliobat menurut
konsep syariah termasuk kedalam kategori…
a. Al tahsiniyah
b. Al hajiyat
c. Al dharuriyat
d. Asy syariat
e. Al muqosit

21. Ali sebagai apoteker yang senantiasa bersemangat dalam menjalankan


tugasnya melalui upaya kreatif untuk menyebarkan agama islam. sikap ali
mencerminkan
a. Syariah
b. Akidah
c. Akhlaq
d. Ibadah
e. Professional

22. Fulan2 adalah seorang apoteker yang bekerja di bidang kecantikan dan
membuka salon dan membuat formulasi skin care untuk memenuhi trend
produk dan permintaan pasar untuk produk yang hasil nya instan maka andin
menbuat produk dengan bahan mercuri.
a. Perbuatan fulan di benar kan karena melakukan registrasi bpom
b. Perbuatan fulan tidak di benarkan karena lain
c. menimbulkan kemudharatan bagi orang
d. Perbuatan andin tidak di benarkan karena mengandung unsur non halal
e. Perbuatan andin tudak di benarkan karena tidak teregistrasi BPOM

23. Salah satu kemajuan farmasi Islam terjadi pada masa ke 8 di Baghdad ketika
Mohtasib menetapkan tentang apa?
a. Pengecekan kebersihan isi kandungan bahan, penyiapan obat dan
dispensing
b. Menetapkan sistem lisensi (licensing system) untuk petugas yang meracik
obat
c. Menetapkan aturan formulasi pembuatan obat
d. Menetapkan izin edar obat herbal
e. Menetapkan obat atau kepentingan medis untuk kerajaan

Anda mungkin juga menyukai