Anda di halaman 1dari 2

Date : Grade 10

Name : Fisika

WORKSHEET FISIKA
Topik: Hukum Newton (CA II Summary 1-7)

1. Lengkapi tabel di bawah ini dengan rumus yang sesuai.

Hukum I Newton

Hukum II Newton

Hukum III Newton

2. Tuliskanlah isi dari Hukum II Newton !

3. Dua buah balok yang bersentuhan mula-mula diam diatas lantai yang licin. Jika m 1=
50 kg dan m2 = 80 kg, dan pada balok pertama dikerjakan gaya sebesar 390 N,
tentukanlah percepatan kedua balok tersebut.

4. Sebuah benda dengan berat 50 N berada pada bidang miring. Ternayat, benda
tepat akan bergerak meluncur ke bawah. Jika percepatan gravitasi bumi 10 m/s 2,
tentukan koefisien gesek dan gaya gesek yang terjadi antara benda.
5. Sebuah benda memiliki massa 5 kg, μs = 0.5, dan F = 2 N. Tentukan besar gaya
gesek statis anatar benda dengan bidang.

6. Tiga benda saling diikat satu sama lain dengan berat masing-masing benda 75 N,
60 N, dan 85 N. Kemudian ketiga benda ditarik oleh gaya sebesar 400 N. Jika
koefisien gesekan antara benda-benda tersebut terhadap lantai 0,2 dan
percepatan gravitasi bumi 10m/s2, berapakah besar teganagn tali yang bekerja
antara benda kedua dan ketiga?

7. Sebuah lift memiliki berat 2000 N bergerak vertical ke atas dari keadaan diam
dengan percepatan tetap 20 m/s 2. Hitunglah tegangan tali yang digunakan untuk
menarik lift tersebut (g = 10 m/s2)

Anda mungkin juga menyukai