Anda di halaman 1dari 3

RUBRIK OBSERVASI KELAS

INDIKATOR : PENERAPAN DISIPLIN POSITIF


NAMA GURU : _________________________
TANGGAL OBSERVASI : _________________________

Skor

Dilakuka
No Perilaku Belum Dilakuka Catatan
n tapi
dilakuka n dan
belum
n efektif
efektif

1 Guru melakukan refleksi Guru melakukan


dinamika kelas untuk
menerapkan kesepakatan √ refleksi dinamika
dan kesepakatan
kelas kelas

2 Guru melakukan penguatan Guru mendukung


positif terhadap perilaku yang
sesuai atau mendukung √ kesepakatan kelas,
namun tidak
kesepakatan kelas memberikan
penguatan

3 Guru memfasilitasi peserta Guru belum


didik menyadari konsekuensi
dan memperbaiki perilaku √ memfasilitasi
peserta didik
melanggarnya (restitusi)

Rekomendasi bagi guru agar praktik kinerjanya bisa meningkat di kemudian hari:

Mempelajari strategi Penerapan Disiplin Positif

Panduan Penilaian

1. Belum dilakukan : Belum ditunjukkan selama observasi kelas. Perlu digali


penyebabnya dengan berdiskusi dengan guru.
2. Dilakukan tapi belum efektif : Dilakukan tapi belum mempengaruhi pembelajaran/mencapai
tujuan.
3. Dilakukan dan efektif : Dilakukan dan sudah meningkatkan pembelajaran/mencapai
tujuan.

Kepala Sekolah, Guru yang diobservasi,

______________ ___________________

Anda mungkin juga menyukai