Anda di halaman 1dari 2

PANDUAN PENGISIAN

Berikut langkah-langkahnya:
Diskusi bersama guru terkait pengisian guru pada Dokumen Persiapan Observasi
Lakukan penilaian menggunakan dokumen ini terhadap hasil diskusi Persiapan Observasi
Pindahkan isi dokumen ini ke dokumen yang ada di sistem melalui akun Kepala Sekolah.

RUBRIK OBSERVASI

Praktik Pembelajaran
Berikut fokus perilaku yang diobservasi oleh atasan berdasarkan indikator yang dipilih pada tahap Perencanaan.

Perhatian dan Kepedulian


Upaya pemberian perhatian dan dukungan sesuai dengan kebutuhan belajar setiap peserta didik untuk menumbuhkan motivasi
belajar intrinsik.

Target Perilaku:
Guru menunjukkan empati untuk mendapatkan pemahaman utuh tentang peserta didik
Perilaku yang dianjurkan Perilaku yang dihindari
Guru memberikan perhatian penuh ketika peserta didik berbicar Guru mengabaikan pendapat atau perasaan peserta didi
Guru mengajukan pertanyaan lanjutan untuk mendapatkan Guru memberikan penilaian negatif terhadap pendapat peserta
pemahama didik
Guru menunjukkan pengertian terhadap sudut pandang peserta Guru tidak memberikan kesempatan pada peserta didik
didik menyampaikan pendapat

Guru menunjukkan pemahaman terhadap kebutuhan, kondisi dan karakteristik peserta didik
Perilaku yang dianjurkan Perilaku yang dihindari
Guru melakukan pengamatan terhadap dinamika kelas untuk Guru bertindak berdasarkan asumsi tanpa menggali fakta terkait
memahami peserta didi peserta didi
Guru melakukan interaksi positif yang menghargai keunikan peserta Guru bersikap kaku dalam pembelajaran yang mengabaikan
didi kebutuhan peserta didi
Guru meminta pendapat dan umpan balik dari peserta didik Guru menghindari masukan atau umpan balik dari peserta didik

Guru mengakui dan menghargai usaha yang ditunjukkan peserta didik


Perilaku yang dianjurkan Perilaku yang dihindari
Guru menunjukkan minat/keingintahuan terhadap aktivitas yang Guru meremehkan usaha-usaha yang dilakukan peserta didi
dilakukan muri Guru memberikan pujian yang terlalu umum atau berlebihan/
Guru memberikan pujian terhadap usaha, bukan hasil akhir, yang bombasti
ditunjukkan peserta didi Guru bersikap terlalu kritis terhadap usaha yang dilakukan peserta
Guru menyampaikan dukungan terhadap usaha peserta didik di didik
depan kelas
DOKUMEN RATING OBSERVASI
Praktik Pembelajaran:
Nama Guru : _________________________
Kelas : _________________________ Perhatian dan Kepedulian
Mata Pelajaran : _________________________ Upaya pemberian perhatian dan dukungan sesuai dengan
Waktu Observasi : _________________________ kebutuhan belajar setiap peserta didik untuk menumbuhkan
motivasi belajar intrinsik.
Penilai : _________________________

Target Perilaku
Cek Target Perilaku pilihan guru dan Upaya Mempelajari pada Dokumen Perencanaan Observasi atau
diskusikan dengan guru yang bersangkutan.
Guru menunjukkan empati untuk mendapatkan pemahaman utuh tentang peserta didik
Apakah sudah dilakukan ketika observasi?
Belum Dilakukan Dilakukan tapi Belum Efektif Dilakukan dan Efektif

Tulis di sini perilaku guru dan respon murid yang mendukung penilaian Anda

Guru menunjukkan pemahaman terhadap kebutuhan, kondisi dan karakteristik peserta didik
Apakah sudah dilakukan ketika observasi?
Belum Dilakukan Dilakukan tapi Belum Efektif Dilakukan dan Efektif

Tulis di sini perilaku guru dan respon murid yang mendukung penilaian Anda

Guru mengakui dan menghargai usaha yang ditunjukkan peserta didik


Apakah sudah dilakukan ketika observasi?
Belum Dilakukan Dilakukan tapi Belum Efektif Dilakukan dan Efektif

Tulis di sini perilaku guru dan respon murid yang mendukung penilaian Anda

Apa saja rekomendasi Anda bagi guru agar praktik pembelajarannya bisa meningkat di kemudian hari?

Panduan penilaian
Belum dilakukan Dilakukan tapi belum efektif Dilakukan dan efektif
Belum ditunjukkan selama observasi kelas. Perlu Dilakukan tapi belum mempengaruhi Dilakukan dan sudah meningkatkan
digali penyebabnya dengan berdiskusi dengan pembelajaran/mencapai tujuan. pembelajaran/mencapai tujuan.
guru.

Anda mungkin juga menyukai