Anda di halaman 1dari 8

INFORMASI JABATAN

1. NAMA JABATAN : Bidan Mahir


2. KODE JABATAN : -
3. UNIT KERJA : Puskesmas Kebumen 1
a. JPT Utama : -
b. JPT Madya : -
c. JPT Pratama : Dinkes PPKB
d. Administrator : -
e. Pengawas : -
f. Pelaksana : -
g. Jabatan Fungsional : Bidan Mahir
4. IKHTISAR JABATAN :
Melaksanakan kegiatan kebidanan yang didasarkan pada proses pengambilan keputusan dan tindakan yang dilakukan oleh bidan
sesuai dengan wewenang dan ruang lingkup praktiknya berdasarkan ilmu dan kiat kebidanan
5. KUALIFIKASI JABATAN
a. Pendidikan Formal :
DIII Kebidanan
b. Pendidikan dan Pelatihan :
- Penjenjangan : Telah mengikuti dan lulus uji kompetensi serta mempunyai Surat Tanda Registrasi (STR) Bidan
- Teknis : Pelatihan Fungsional dan Pelatihan teknis bidang Kebidanan
c. Pengalaman Kerja : -
Pengalaman dalam pelaksanaan tugas di bidang Pelayanan kebidanan paling singkat 2 (dua) tahun

6. TUGAS POKOK
WAKTU
HASIL JUMLAH WAKTU KEBUTUHAN
NO URAIAN TUGAS PENYELESAIAN
KERJA HASIL EFEKTIF PEGAWAI
(JAM)
1 Melakukan pengkajian pada ibu hamil fisiologi laporan 753 0,75 1.250 0,4518
2 Melakukan pemeriksaan laboratorium pada pada 0,204
ibu sebelum hamil, ibu hamil, ibu bersalin dan ibu lembar 510 0,50 1.250
nifas;
3 Merencanakan asuhan kebidanan kasus fisiologis 0,226
laporan 1130 0,25 1.250
sesuai kesimpulan
4 Melakukan Pencegahan Penularan Penyakit dari catatan 0,204
Ibu ke Anak (PPIA); kebidanan/ 510 0,50 1.250
laporan
5 Melakukan deteksi dini terhadap penyulit, catatan 0,204
komplikasi, atau penyakit pada ibu hamil dengan kebidanan/ 510 0,50 1.250
kolaborasi laporan
6 Melakukan imunisasi Tetanus Toxoid (TT/DT laporan 0,204
imunisasi 510 0,50 1.250
Tetanus
7 Melaksanakan kegiatan asuhan pada kelas ibu 0,066
laporan 66 1,25 1.250
hamil
8 Melakukan penatalaksaan pada ibu hamil dengan 0,0564
dokumen 141 0,5 1.250
malnutrisi dengan kolaborasi
9 Melakukan penanganan kasus kegawatdaruratan 0,067
laporan 67 1,25 1.250
maternal dengan kolaborasi
10 Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi 0,1692
(KIE) tentang kesehatan ibu pada individu/keluarga logbook 282 0,75 1.250
sesuai dengan kebutuhan;
11 Melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologi laporan 213 0,5 1.250 0,0852
12 Melakukan asuhan Kala I persalinan fisiologis; dokumen 270 3,75 1.250 0,81
13 Melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis dokumen 270 1,25 1.250 0,27
14 Melakukan asuhan Kala III persalinan fisiologis; dokumen 270 1,25 1.250 0,27
15 Melakukan asuhan Kala IV persalinan fisiologis; dokumen 270 3,75 1.250 0,81
16 Melakukan pengkajian pada ibu nifas; laporan 270 0,75 1.250 0,162
17 Melakukan asuhan kebidanan masa nifas 6 jam 0,162
sampai dengan hari ke tiga pasca persalinan (KF laporan 270 0,75 1.250
1);
18 Melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4- 0,162
laporan 270 0,75 1.250
28 pasca persalinan (KF 2
19 Melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 0,162
laporan 270 0,75 1.250
29-42 pasca persalinan (KF 3
20 Melakukan asuhan bayi baru lahir normal; dokumen 273 0,75 1.250 0,1638
21 Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan 0,0576
asfiksia melalui pembersihan jalan nafas dan laporan 96 0,75 1.250
pemberian ventilasi tekanan positif
22 Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan 0,0576
infeksi tali pusat serta menjaga luka tali pusat tetap laporan 96 0,75 1.250
bersih dan kering
23 Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 0,1218
dokumen 203 0,75 1.250
48 jam pasca kelahiran (KN 1)
24 Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari 0,1218
dokumen 203 0,75 1.250
ke 3 - hari ke 7 pasca kelahiran (KN 2);
25 Melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari 0,1218
dokumen 203 0,75 1.250
ke 8 - hari ke 28 pasca kelahiran (KN 3);
26 Melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien 0,094
laporan 235 0,50 1.250
Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS);
27 Melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien 0,1728
laporan 432 0,50 1.250
Manajemen Terpadu Bayi Muda (MTBM);
28 Melakukan deteksi dini dan pemantauan tumbuh 0,448
laporan 1120 0,50 1.250
kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah;
29 Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi 0,8964
(KIE) tentang kesehatan anak pada laporan 1494 0,75 1.250
individu/keluarga sesuai kebutuhan;
30 Memberikan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada 0,18
laporan 300 0,75 1.250
Calon penganten (caten);
31 Melakukan pelayanan Keluarga Berencana (KB) 0,576
laporan 1440 0,50 1.250
suntik
32 Melakukan deteksi dini benjolan pada payudara 0,1528
laporan 382 0,50 1.250
(SADANIS);
33 Memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi 0,884
(KIE) tentang kesehatan reproduksi perempuan laporan 2210 0,50 1.250
dan Keluarga Berencana (KB) pada individu/
34 Melakukan pemetaan sasaran pada individu 0,0308
(WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu laporan 11 3,50 1.250
nifas/ibu menyusui/ bayi dan balita
35 Melakukan asuhan kebidanan secara kolaboratif 0
pada kasus kekerasan pada wanita dan anakanak; laporan 1 1.250

36 Mengikuti kegiatan lokakarya mini bulanan dan 0,0384


laporan 16 3,0 1.250
tribulanan;
37 Melaksanakan tugas jaga shift malam (ditempat / 0,085
laporan 17 6,25 1.250
Rumah Sakit /on call /sepi klien);
38 Melakukan pemberian imunisasi dasar lengkap 0,2256
logbook 564 0,50 1.250
rutin sesuai program pemerintah; dan
39 Melaksanakan skrining hipotiroid kongenital pada laporan 0,2568
bayi baru lahir; skrining 642 0,50 1.250
SHK;
JUMLAH 44,00 9,43
JUMLAH PEGAWAI 9

7. HASIL KERJA
1 laporan hasil kajian asuhan kebidanan pada ibu hamil fisiologis;
2 lembar hasil laboratorium pada pada ibu sebelum hamil, ibu hamil, ibu bersalin dan nifas
3 laporan hasil asuhan kebidanan kasus fisiologis sesuai kesimpulan;
4 catatan kebidanan/laporan pelaksanaan pencegahan Penularan Penyakit dari Ibu ke Anak (PPIA);
5 Catatan kebidanan/laporan deteksi dini terhadap terhadap penyulit, komplikasi, atau penyakit pada ibu hamil
6 laporan imunisasi Tetanus Toxoid
7 laporan pelaksanaan kegiatan asuhan kelas ibu hamil;
8 dokumen penatalaksaan pada ibu hamil dengan malnutrisi dengan kolaborasi
9 laporan penanganan kasus kegawatdaruratan maternal dengan kolaborasi
10 logbook pemberian Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan ibu pada individu/keluarga
11 laporan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis
12 dokumen asuhan kala I persalinan fisiologis
13 dokumen asuhan kala II persalinan fisiologis
14 dokumen asuhan kala III persalinan fisiologis
15 dokumen asuhan kala IV persalinan fisiologis
16 laporan hasil kajian pada ibu nifas
17 laporan asuhan kebidanan pada masa nifas 6 jam sampai dengan hari ke tiga pasca persalinan (KF 1)
18 laporan asuhan kebidanan pada masa nifas hari ke 4 – 28 pasca persalinan (KF2);
19 laporan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 29 – 42 pasca persalinan (KF3);
20 dokumen asuhan bayi baru lahir normal
21 laporan penanganan awal kegawatdaruratan asfiksia melalui pembersihan jalan nafas dan pemberian ventilasi tekanan positif
22 laporan penanganan awal kegawatdaruratan infeksi tali pusat serta menjaga luka tali pusat
23 dokumen asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 48 jam pasca kelahiran (KN 1);
24 dokumen asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 - hari ke 7 pasca kelahiran (KN 2)
25 dokumen asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 - hari ke 28 pasca kelahiran (KN 3);
26 laporan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS)
27 laporan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu Bayi Muda (MTBM
28 laporan tumbuh kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah anak
29 laporan tumbuh kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah anak
30 laporan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada Calon penganten (caten);
31 laporan pelayanan Keluarga Berencana (KB) suntik
32 laporan deteksi dini benjolan pada payudara (SADANIS)
laporan pemberian Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan reproduksi perempuan dan Keluarga Berencana
33
(KB) pada individu/keluarga;
34 laporan pemetaan sasaran pada individu (WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan balita
35 laporan asuhan kebidanan secara kolaboratif pada kasus kekerasan pada wanita dan anak-anak
36 laporan kegiatan lokakarya mini bulanan dan tribulanan
37 laporan dan jadwal tugas jaga shift malam (ditempat/Rumah Sakit/on call/sepi klien)
38 logbook pemberian imunisasi dasar lengkap rutin serta program pemerintah
39 laporan skrining SHK

8. BAHAN KERJA
NO BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS
1 Data klien, buku KIA, RM Sebagai bahan dalam melakukan pengkajian pada ibu hamil fisiologis
2 Data klien, spesimen Sebagai bahan dalam melakukan pemeriksaan laboratorium pada pada ibu
sebelum hamil, ibu hamil, ibu bersalin dan ibu nifas
3 Data klien, hasil pengkajian, hasil laboratorium Sebagai bahan dalam merencanakan asuhan kebidanan kasus fisiologis
sesuai kesimpulan
4 Data klien, hasil pengkajian, hasil laboratorium Sebagai bahan dalam melakukan Pencegahan Penularan Penyakit dari Ibu
ke Anak (PPIA)
5 Data klien, hasil pengkajian, hasil laboratorium Sebagai bahan dalam melakukan deteksi dini terhadap penyulit, komplikasi,
atau penyakit pada ibu hamil dengan kolaborasi;
6 Data klien, hasil pengkajian, rencana operasional ebagai bahan dalam melakukan imunisasi Tetanus Toxoid (TT/DT);
imunisasi tetanus toxoid (TT/DT)
7 ATK, tikar, alat peraga, lembar balik, buku KIA Sebagai bahan dalam melaksanakan kegiatan asuhan pada kelas ibu hamil
8 Data klien, hasil pengkajian, Sebagai bahan dalam melakukan penatalaksaan pada ibu hamil dengan
malnutrisi dengan kolaborasI
9 Data klien, tensi, stetoskop, dopler, partus set, Sebagai bahan dalam melakukan penanganan kasus kegawatdaruratan
sarung tangan, APD maternal dengan kolaborasi
10 Data klien, hasil pengkajian, hasil pemeriksaan Sebagai bahan dalam memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE)
laboratorium tentang kesehatan ibu pada individu/keluarga sesuai dengan kebutuhan
11 Data klien, buku KIA Sebagai bahan dalam melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis
12 Dopler, tensi, stetoskop, metlin, jam, sarung Sebagai bahan dalam melakukan asuhan Kala I persalinan fisiologis
tangan, APD
13 Dopler, tensi, stetoskop, metlin, jam, partus set, Sebagai bahan dalam melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis
APD
14 Tensi, stetoskop, partus set, APD Sebagai bahan dalam melakukan asuhan Kala III persalinan fisiologis
15 tensi, stetoskop, hecting set, APD, softek Sebagai bahan dalam melakukan asuhan Kala IV persalinan fisiologis
16 buku KIA, format SOAP, tensi, stetoskop Sebagai bahan dalam melakukan pengkajian pada ibu nifas
17 Buku KIA, Leaflet, tensi Sebagai bahan dalam melakukan asuhan kebidanan masa nifas 6 jam
sampai dengan hari ke tiga pasca persalinan (KF 1)
18 Buku KIA, Leaflet, tensi Sebagai bahan dalam melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4-28
pasca persalinan (KF 2);
19 Buku KIA, Leaflet, tensi Sebagai bahan dalam melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 29-
42 pasca persalinan (KF 3)
20 data pasien, alat antopometri, salep mata, vitamin Sebagai bahan dalam melakukan asuhan bayi baru lahir normal
k, spuit 1cc, buku KIA, Format skrining MTBM
21 lampu penghangat, alat vital sign Sebagai bahan dalam melakukan penanganan awal kegawatdaruratan
asfiksia melalui pembersihan jalan nafas dan pemberian ventilasi tekanan
positif
22 Data klien, laporan asuhan kala I, II persalinan, Sebagai bahan dalam melakukan penanganan awal kegawatdaruratan
rencana operasional penanganan awal infeksi tali pusat serta menjaga luka tali pusat tetap bersih dan kering;
kegawatdaruratan infeksi tali pusat serta menjaga
luka tali pusat tetap bersih dan kering
23 Data kien, hasil pengkajian, rencana operasional Sebagai bahan dalam melakukan asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam -
pelayanan neonatal pada 6 jam – 48 jam pasca 48 jam pasca kelahiran (KN 1);
persalinan (KN 1)
24 Data kien, hasil pengkajian, rencana operasional Sebagai bahan dalam melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 -
pelayanan neonatal pada hari ke 3- hari ke 7 pasca hari ke 7 pasca kelahiran (KN 2)
persalinan (KN 2)
25 Data kien, hasil pengkajian, rencana operasional Sebagai bahan dalam melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 -
pelayanan neonatal pada hari ke 8- hari ke 28 hari ke 28 pasca kelahiran (KN 3);
pasca persalinan (KN 3)
26 Data klien, timbangan, pengukur TB, termometer, Sebagai bahan dalam melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien
form MTBS Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS
27 Data klien, timbangan, pengukur TB, termometer, Sebagai bahan dalam melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien
form MTBS Manajemen Terpadu Bayi Muda (MTBM)
28 Data klien, timbangan, pengukur TB, termometer, Sebagai bahan dalam melakukan deteksi dini dan pemantauan tumbuh
form MTBS kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah
29 Data sasaran, rencana operasional Komunikasi Sebagai bahan dalam memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE)
Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan tentang kesehatan anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
30 Data klien, kapas, sarung tangan, vaksin, spuit Sebagai bahan dalam memberikan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada Calon
penganten (caten)
31 Data klien, hasil pengkajian, rencana operasional Sebagai bahan dalam melakukan pelayanan Keluarga Berencana (KB) suntik
pelayanan keluarga berencana (KB) suntik
32 Data klien, hasil pengkajian Sebagai bahan dalam melakukan deteksi dini benjolan pada payudara
(SADANIS
33 Rencana operasional Komunikasi Informasi dan Sebagai bahan dalam memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE)
Edukasi (KIE) tentang kesehatan reproduksi tentang kesehatan reproduksi perempuan dan Keluarga Berencana (KB)
perempuan dan Keluarga Berencana (KB) pada pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
individu/keluarga sesuai kebutuhan
34 Data sasaran Sebagai bahan dalam melakukan pemetaan sasaran pada individu
(WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan
balita);
35 Data klien, hasil pengkajian Sebagai bahan dalam melakukan asuhan kebidanan secara kolaboratif pada
kasus kekerasan pada wanita dan anakanak
36 Hasil kegiatan Sebagai bahan dalam mengikuti kegiatan lokakarya mini bulanan dan
tribulanan
37 Jadwal jaga Sebagai bahan dalammelaksanakan tugas jaga shift malam
(ditempat/Rumah Sakit/on call/sepi klien
38 Data sasaran Sebagai bahan dalammelakukan pemberian imunisasi dasar lengkap rutin
sesuai program pemerintah;
39 Data sasaran Sebagai bahan dalam melaksanakan skrining hipotiroid kongenital pada bayi
baru lahir

9. PERANGKAT KERJA
NO PERANGKAT KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS
1 Buku Asuhan kebidanan Sebagai pedoman dalam melakukan pengkajian pada ibu hamil fisiologis
2 Buku Asuhan kebidanan Komunitas Sebagai pedoman dalam melakukan pemeriksaan laboratorium pada pada
ibu sebelum hamil, ibu hamil, ibu bersalin dan ibu nifas
3 SOP, KAK pelayanan ibu hamil Sebagai pedoman dalam merencanakan asuhan kebidanan kasus fisiologis
sesuai kesimpulan
4 SOP PPI Sebagai pedoman dalam melakukan Pencegahan Penularan Penyakit dari
Ibu ke Anak (PPIA)
5 SOP, KAK ANC Sebagai pedoman: dalam melakukan deteksi dini terhadap penyulit,
komplikasi, atau penyakit pada ibu hamil dengan kolaborasi;
6 SOP pemberian imunisasi, Sebagai pedoman melakukan imunisasi Tetanus Toxoid (TT/DT);
7 SOP klas ibu hamil Sebagai pedoman dalam melaksanakan kegiatan asuhan pada kelas ibu
hamil
8 SOP klas ibu hamil Sebagai pedoman dalam melakukan penatalaksaan pada ibu hamil dengan
malnutrisi dengan kolaborasI
9 Buku panduan maternal neonatal Sebagai pedoman dalam melakukan penanganan kasus kegawatdaruratan
maternal dengan kolaborasi
10 Buku pedoman asuhan kebidanan Sebagai pedoman dalam memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi
(KIE) tentang kesehatan ibu pada individu/keluarga sesuai dengan
kebutuhan
11 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis
12 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan Kala I persalinan fisiologis
13 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan Kala II persalinan fisiologis
14 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan Kala III persalinan fisiologis
15 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan Kala IV persalinan fisiologis
16 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan pengkajian pada ibu nifas
17 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan kebidanan masa nifas 6 jam
sampai dengan hari ke tiga pasca persalinan (KF 1)
18 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4-
28 pasca persalinan (KF 2);
19 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan kebidanan masa nifas hari ke
29-42 pasca persalinan (KF 3)
20 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan bayi baru lahir normal
21 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan penanganan awal kegawatdaruratan
asfiksia melalui pembersihan jalan nafas dan pemberian ventilasi tekanan
positif
22 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan penanganan awal kegawatdaruratan
infeksi tali pusat serta menjaga luka tali pusat tetap bersih dan kering;
23 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai Pedoman dalam melakukan asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam
- 48 jam pasca kelahiran (KN 1);
24 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari
ke 3 - hari ke 7 pasca kelahiran (KN 2)
25 Buku pedoman asuhan kebidanan, Buku APN Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan pelayanan neonatal pada hari
ke 8 - hari ke 28 pasca kelahiran (KN 3);
26 SOP, Panduan MTBS Sebagai pedoman dalam melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien
Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS
27 SOP, panduan MTBM Sebagai dalam melakukan anamnesa dan pemeriksaan pada klien
Manajemen Terpadu Bayi Muda (MTBM)
28 SOP, Pedoman asuhan bayi dan balita Sebagai pedoman dalam melakukan deteksi dini dan pemantauan tumbuh
kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah
29 SOP, Pedoman asuhan bayi dan balita Sebagai pedoman dalam memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi
(KIE) tentang kesehatan anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
30 SOP, Pedoman asuhan bayi dan balita Sebagai pedoman dalam memberikan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada
Calon penganten (caten)
31 SOP, buku panduan pelayanan KB Sebagai pedoman dalam melakukan pelayanan Keluarga Berencana (KB)
suntik
32 SOP Sadari Sebagai pedoman dalam melakukan deteksi dini benjolan pada payudara
(SADANIS
33 SOP, panduan pelayanan KB Sebagai pedoman dalam memberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi
(KIE) tentang kesehatan reproduksi perempuan dan Keluarga Berencana
(KB) pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
34 Buku panduan maternal neonatal Sebagai pedoman dalam melakukan pemetaan sasaran pada individu
(WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan
balita);
35 SOP KTD Sebagai pedoman dalam melakukan asuhan kebidanan secara kolaboratif
pada kasus kekerasan pada wanita dan anakanak
36 SOP lokmin, Pedoman lokmin dan linsek Sebagai pedoman dalam mengikuti kegiatan lokakarya mini bulanan dan
tribulanan
37 SOP jaga shift Sebagai pedoman dalammelaksanakan tugas jaga shift malam
(ditempat/Rumah Sakit/on call/sepi klien
38 SOP imunisasi Sebagai pedoman dalam melakukan pemberian imunisasi dasar lengkap
rutin sesuai program pemerintah;
39 SOP SHK, KAK SHK Sebagai pedoman dalam melaksanakan skrining hipotiroid kongenital pada
bayi baru lahi

10. TANGGUNG JAWAB


NO URAIAN
1 Ketepatan pengkajian pada ibu hamil fisiologis;
2 Kesesuaian metode pemeriksaan laboratorium pada pada ibu sebelum hamil, ibu hamil, ibu bersalin dan ibu nifas
3 Ketepatan dan kesesuaian asuhan kebidanan kasus fisiologis sesuai kesimpula
4 Ketepatan tindakan Pencegahan Penularan Penyakit dari Ibu ke Anak (PPIA)
5 Ketepatan melakukan deteksi dini terhadap penyulit, komplikasi, atau penyakit pada ibu hamil dengan kolaborasi
6 Ketepatan metode melakukan imunisasi Tetanus Toxoid (TT/DT);
7 Ketepatan dan kesesuaian metode kegiatan asuhan pada kelas ibu hamil
8 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional penatalaksaan pada ibu hamil dengan malnutrisi dengan kolaborasI
9 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional penanganan kasus kegawatdaruratan maternal dengan kolaborasi;
Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan ibu pada
10
individu/keluarga sesuai dengan kebutuhan
11 melakukan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis
12 Ketepatan dan kesesuaian asuhan Kala I persalinan fisiologis
13 Ketepatan dan kesesuaian asuhan Kala II persalinan fisiologis
14 Ketepatan dan kesesuaian asuhan Kala III persalinan fisiologis;
15 Ketepatan dan kesesuaian asuhan Kala IV persalinan fisiologis;
16 Ketepatan pengkajian pada ibu nifas
Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan kebidanan masa nifas 6 jam sampai dengan hari ke tiga pasca
17
persalinan (KF 1)
18 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4-28 pasca persalinan (KF 2);
19 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan kebidanan masa nifas hari ke 29-42 pasca persalinan (KF 3)
20 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan bayi baru lahir normal
Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional penanganan awal kegawatdaruratan asfiksia melalui pembersihan jalan nafas
21
dan pemberian ventilasi tekanan positif
Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional penanganan awal kegawatdaruratan infeksi tali pusat serta menjaga luka tali
22
pusat tetap bersih dan kering
23 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 48 jam pasca kelahiran (KN 1)
24 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 - hari ke 7 pasca kelahiran (KN 2)
25 Ketepatan dan kesesuaian rencana operasional asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 - hari ke 28 pasca kelahiran (KN 3)
26 Kelengkapan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS
27 Kelengkapan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu Bayi Muda (MTBM);
28 ketepatan deteksi dini dan pemantauan tumbuh kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah
29 Ketepatan komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
30 Ketepatan pemberikan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada Calon penganten (caten)
31 Ketepatan pelayanan Keluarga Berencana (KB) suntik
32 Ketepatan deteksi dini benjolan pada payudara (SADANIS)
Ketepatan pemberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan reproduksi perempuan dan Keluarga
33
Berencana (KB) pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
34 Ketepatan pemetaan sasaran pada individu (WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi dan balita);
35 Ketepatan dan kesesuaian asuhan kebidanan secara kolaboratif pada kasus kekerasan pada wanita dan anakanak
36 Kelancaran dalam mengikuti sampai selesai kegiatan lokakarya mini bulanan dan tribulanan
37 Kesesuaian tugas jaga shift malam (ditempat/Rumah Sakit/on call/sepi klien);
38 Ketepatan pemberian imunisasi dasar lengkap rutin sesuai program pemerintah
39 Ketepatan skrining hipotiroid kongenital pada bayi baru lahi

11. WEWENANG
NO URAIAN
1 Memastikan ketepatan pengkajian pada ibu hamil fisiologis;
Menentukan metode pengambilan bahan pemeriksaan laboratorium pada pada ibu sebelum hamil, ibu hamil, ibu bersalin dan ibu
2
nifas
3 Menentukan metode asuhan kebidanan kasus fisiologis sesuai kesimpulan;
4 Menentukan metode tindakan Pencegahan Penularan Penyakit dari Ibu ke Anak (PPIA)
5 Menentukan metode deteksi dini terhadap penyulit, komplikasi, atau penyakit pada ibu hamil dengan kolaborasi;
6 Memastikan ketepatan imunisasi Tetanus Toxoid (TT/DT)
7 Memastikan ketepatan kegiatan asuhan pada kelas ibu hamil
8 Memastikan ketepatan penatalaksaan pada ibu hamil dengan malnutrisi dengan kolaborasI
9 Memastikan ketepatan penanganan kasus kegawatdaruratan maternal dengan kolaborasi;
Memastikan ketepatan dan kesesuaian komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan ibu pada individu/keluarga
10
sesuai dengan kebutuhan
11 Memastikan kelengkapan pengkajian pada ibu bersalin fisiologis
12 Memastikan kelengkapan asuhan Kala I persalinan fisiologis
13 Memastikan kelengkapan asuhan Kala II persalinan fisiologis;
14 Memastikan kelengkapan asuhan Kala III persalinan fisiologis
15 Memastikan kelengkapan asuhan Kala IV persalinan fisiologis
16 Memastikan kelengkapan pengkajian pada ibu nifas
17 Menentukan metode asuhan kebidanan masa nifas 6 jam sampai dengan hari ke tiga pasca persalinan (KF 1);
18 Menentukan metode asuhan kebidanan masa nifas hari ke 4-28 pasca persalinan (KF 2
19 Menentukan metode asuhan kebidanan masa nifas hari ke 29-42 pasca persalinan (KF 3)
20 Menentukan metode asuhan bayi baru lahir normal
Menentukan metode penanganan awal kegawatdaruratan asfiksia melalui pembersihan jalan nafas dan pemberian ventilasi
21
tekanan positif
22 Menentukan metode penanganan awal kegawatdaruratan infeksi tali pusat serta menjaga luka tali pusat tetap bersih dan kering
23 Menentukan metode asuhan pelayanan neonatal pada 6 jam - 48 jam pasca kelahiran (KN 1);
24 Menentukan metode asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 3 - hari ke 7 pasca kelahiran (KN 2
25 Menentukan metode asuhan pelayanan neonatal pada hari ke 8 - hari ke 28 pasca kelahiran (KN 3);
26 Memastikan kelengkapan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu Balita Sakit (MTBS
27 Memastikan kelengkapan anamnesa dan pemeriksaan pada klien Manajemen Terpadu Bayi Muda (MTBM
28 Menentukan metode deteksi dini dan pemantauan tumbuh kembang bayi, anak balita, dan anak prasekolah;
29 Menentukan metode komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan anak pada individu/keluarga sesuai kebutuhan;
30 Menentukan metode pemberikan imuniasi Difteri Tetanus (DT) pada Calon penganten (caten)
31 Menentukan metode pelayanan Keluarga Berencana (KB) suntik
32 Menentukan metode deteksi dini benjolan pada payudara (SADANIS)
Memastikan ketepatan pemberikan Komunikasi Informasi dan Edukasi (KIE) tentang kesehatan reproduksi perempuan dan
33
Keluarga Berencana (KB) pada individu/keluarga sesuai kebutuhan
Memastikan ketepatan pemetaan sasaran pada individu (WUS/PUS/Keluarga Berencana/Ibu hamil/ ibu nifas/ibu menyusui/ bayi
34
dan balita)
35 Menentukan metode asuhan kebidanan secara kolaboratif pada kasus kekerasan pada wanita dan anakanak
36 Memastikan peran aktif dalam kegiatan lokakarya mini bulanan dan tribulanan
37 Menentukan tindakan yang dilakukan dalam tugas jaga shift malam (ditempat/Rumah Sakit/on call/sepi klien
38 Menentukan metode pemberian imunisasi dasar lengkap rutin sesuai program pemerintah
39 Menentukan metode skrining hipotiroid kongenital pada bayi baru lahi

12. KORELASI JABATAN


NO NAMA JABATAN UNIT KERJA/INSTANSI DALAM HAL
1 Kepala Bidang Kes Mas Dinas Kesehatan dan PPKB Pelaporan
2 Eselon IV dan Kepala Satuan kerja/UPT Pelaksaaan tugas dan pelaporan
3 Dokter, bidan pelaksana, Satuan kerja/UPT Koordinasi pelaksanaan tugas teknis
bidan ahli, apoteker, dll

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA


NO ASPEK FAKTOR
1 Tempat Kerja Di dalam ruangan
2 Suhu Suhu kamar normal
3 Udara Sirkulasi baik
4 Keadaan ruangan Luas
5 Letak Rata
6 Penerangan Cukup
7 Suara Tidak berisik
8 Keadaan tempat kerja Bekerja dengan berkas kertas
9 Getaran Tidak ada

14. RISIKO BAHAYA


NO NAMA RISIKO PENYEBAB
1 Infeksi nosokomial Kontaminasi dari cairan tubuh pasien
2 Tertular infeksi HIV, hepatitis, TBC (penyakit Tertusuk jarum, pisau bedah, partus set

15. SYARAT JABATAN


a. Keterampilan Kerja :
- Penggunaan partograf-partus set
- Peralatan kerja lainnya
- Aplikasi office, medis
b. Bakat Kerja :
- G, Intelegensia :
- V, Bakat Verbal :
- N, Bakat Numerik :
- S, Bakat Pandang Ruang :
- P, Bakat Penerapan Bentuk :
- Q, Bakat Ketelitian :
- K, Koordinasi Motorik :
- F, Kecekatan Jari :
- E, Koordinasi Tangan, Mata, Kaki :
- C, Kemampuan Membedakan Warna :
- M, Kecekatan Tangan :
c. Temperamen Kerja :
- D, Directing Control Planning (DCP) :
- F, Feeling-Idea-Fact (FIF) :
- I, Influencing (INFLU) :
- J, Sensory & Judgmental Creteria (SJC) :
- M, Measurable and Verifiable Creteria (MVC) :
- P, Dealing with People (DEPL) :
- R, Repetitive and Continuous (REPCON) :
- S, Performing Under Stress (PUS) :
- T, Set of Limits, Tolerance and Other Standart (STS) :
- V, Variety and Changing Conditions (VARCH) :
d. Minat Kerja
- Realistik :
- Investigatif :
- Artistik :
- Sosial :
- Konvensional :
- Kewirausahaan :
e. Upaya Fisik
- Berdiri :
- Berjalan :
- Duduk :
- Mengangkat :
- Membawa :
- Mendorong :
- Menarik :
- Memanjat :
- Menyimpan imbangan / mengatur imbangan :
- Menunduk :
- Berlutut :
- Membungkuk :
- Merangkak :
- Menjangkau :
- Memegang :
- Bekerja dengan jari :
- Meraba :
- Berbicara :
- Mendengar :
- Melihat :
- Ketajaman jarak jauh :
- Ketajaman jarak dekat :
- Pengamatan secara mendalam :
- Penyesuaian lensa mata :
- Melihat berbagai warna :
- Luas :

Anda mungkin juga menyukai