Anda di halaman 1dari 13

Pompa Reciprocating

Kelompok 4
Nama Anggota : Jodi
Kevin Christofer
Louise Prasongko
Lucky Andra

Pompa Resiprokating
Pompa Reciproating adalah pompa dimana energi
mekanik dari penggerak pompa diubah menjadi
energi aliran dari cairan yang dipompa dengan
menggunakan elemen yang bergerak bolak-balik di
dalam silinder.

Pompa resiprokating banyak digunakan pada:


Proses yang memerlukan head tinggi
Kapasitas fluida yang rendah
Liquid yang kental (viscous liquid and slury)
Liquid yang mudah menguap

Kelebihan dan kekurangan pompa


resiprokating:
Kelebihan
Tekanan yang dihasilkan tinggi, karena hanya
dibatasi oleh tenaga dari unit pompa dan bagian
dari unit pompa.
Pompa dapat bekerja dengan pengisapan kering
Kekurangan
Tekanan yang dihasilkan tinggi, karena hanya
dibatasi oleh tenaga dari unit pompa dan bagian
dari unit pompa.
Pompa dapat bekerja dengan pengisapan kering

Macam-macam pompa reciprocating adalah


sebagai berikut:

Pompa Torak
Pompa Plunger
Pompa Diafragma
Pompa Dinamis. Terdapat dua jenis pompa
dinamis :
1. Pompa Sentrifugal
2. Pompa Dengan Efek Khusus

Pompa Torak
Pompa torak
merupakan suatu
cakram yang tipis
(plat disk) di mana
terdapat packing
pada ujungnya dan
packing ring pada
badan dari pompa
torak itu sendiri.

Komponen Pompa Torak


1. Piston/plunger berfungsi untuk mengisap fluida ke dalam dan menekannya
kembali keluar silinder.
2. Batang Piston berfungsi sebagai penerus tenaga gerak dari mesin ke piston.
3. Mur Piston berfungsi untuk mengikat piston pada batang piston.
4. Ring/seal berfungsi untuk mencegah kebocoran fluida dari dalam silinder.
5. Silinder berfungsi sebagai tempat pergerakan piston dan
penampungansementara fluida.
6. Silinder liner berfungsi sebagai pelapis selinder yang bagian dalamnya harus
mempunyai permukaan yang halus guna memperlancar gerak piston.
7. Packing berfungsi sebagai pencegah kebocoran fluida dari dalam silinder.
8. Perapat packing berfungsi sebagai penekan supaya packing tetap pada
posisinya sewaktu batang piston bergerak.
9. Katup Isap berfungsi untuk mengatur pemasukan dan penutupan fluida
padasaat piston langkah isap.
10.Katup buang berfungsi untuk mencegah kembalinya fluida dari ruang outlet
ke dalam ruang silinder pada saat piston langkah tekan.

Pompa plunger
Pompa plunger merupakan
suatu silinder baja yang
panjang, packingnya terletak
constant (stasionary) pada
bagian dalam silindernya.
Perbedaan dengan torak
adalah bentuk yang lebih
panjang dan packing
menempel pada silinder.
Sedangkan torak, packing
menempel pada torak itu
sendiri.

Pompa diafragma
Pompa diafragma merupakan salah satu jenis pompa
reciprocating yang memanfaatkan diafragma sebagai
elemen pompanya. Diafragma ini berupa lembaran plat
tipis yang bersifat fleksibel, yang dimanfaatkan untuk
menghisap dan menekan fluida.
Pompa ini menggunakan difragma atau membran yang
bekerja bolak-balik untuk menghisap masuk dan
mendorong keluar air dalam ruang pompa (chamber)
dan terdapat katup di saluran masuk dan keluarnya
untuk menjaga arah aliran air agar masuk dan keluar
sesuai dengan salurannya masing-masing.

Cara kerja pompa diafragma

Pompa Dinamis
Pompa dinamik juga dikarakteristikkan oleh
cara pompa tersebut beroperasi. Impeller yang
berputar mengubah energi kinetik menjadi
tekanan atau kecepatan yang diperlukan untuk
memompa fluida. Terdapat dua jenis pompa
dinamik:
1. Pompa Sentrifugal
2. Pompa Dengan Efek Khusus

Pompa Sentrifugal
Pada pompa sentrifugal, energi penggerak dari
luar diberikan kepada poros yang kemudian
digunakan untuk menggerakkan baling-baling
yang disebut impeller. Impeller memutar cairan
yang masuk ke dalam pompa sehingga
mengakibatkan energi tekanan dan energi
kinetik cairan bertambah. Cairan akan terlempar
ke luar akibat gaya sentrifugal yang ditimbulkan
gerakan impeler.

Cairan yang keluar dari impeller ditampung oleh


saluran berbentuk volut (spiral) di keliling
impeller dan disalurkan ke luar pompa melalui
difuser. Di dalam difuser ini sebagian energi
kecepatan akan diubah menjadi energi tekanan.

Pompa Dengan Efek Khusus


Pompa dengan efek khusus merupakan pompa yang
bekerja secara khusus. Khususnya pada Industri
besar, termasuk pompa setrifugal Tipe khusus,
terutama digunakan untuk kondisi khusus di lokasi
industri.
Adapun jenis-jenis pompa dengan efek khusus antara
lain adalah sebagai berikut:
Jet Pump (Pompa Sembur)
Pompa Viscous
Pompa Choper
Pompa Slury

Anda mungkin juga menyukai