Anda di halaman 1dari 16

Laporan kasus

Morbus Hansen
Anasthasya Giovani
030.11.023
LAPORAN KASUS

IDENTITAS

Nama : An. I
Usia : 11 tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Alamat : Pangasinan, Karawang
Agama : Islam
Pendidikan : SD
Pekerjaan : Pelajar
ANAMNESIS
Keluhan Utama
Os mengeluh timbul bercak
berwarna kemerahan yang baal
pada wajah sejak 5 bulan SMRS.

Keluhan Tambahan
-
RPS

Pasien dibawa ke Poliklinik Spesialis Kulit dan


Kelamin RSUD Karawang pada tanggal 3 April 2017
oleh Ayahnya dengan keluhan timbul bercak
kemerahan pada wajah yang baal, lalu bercak
menyebar ke seluruh badan, tidak gatal, keluhan ini
timbul sejak 5 bulan SMRS, bercak kemerahan
seukuran uang logam pada wajah semakin lama
semakin banyak, meluas, Keluhan muncul tanpa
disertai demam. OS sudah berobat sejak 1 bulan
yang lalu dan OS mengatakan sudah ada sedikit
perubahan.
OS mengatakan ada gigi yang bolong, dan belum ke
dokter gigi. (M1 kanan atas)
Orangtua pasien menyangkal adanya riwayat
kerontokan rambut, alergi dan asma.
RPD
OS dan orangtua menyangkal adanya
penyakit seperti ini sebelumnya.
Orangtua OS mengatakan OS tidak
memiliki riwayat alergi sebelumnya.
RPK
Orangtua OS mengatakan tidak ada yang
memiliki gejala penyakit yang sama
dengan OS di keluarganya.
Tidak ada yang memiliki riwayat alergi,
asma dan kusta di keluarga.
Pemeriksaan fisik
Keadaan Umum

Kesan Sakit : tampak sakit ringan


Kesadaran : compos mentis

Tanda-tanda Vital

Nadi : 84x/ menit, reguler, kuat, isi cukup, equal kanan dan
kiri
Napas : 20x/ menit, regular

Antropometri

BB : 35 kg
TB : 138 cm
Pemeriksaan fisik
Status generalisata
tidak ditemukan kelainan pada
kepala, thorax, abdomen dan
ekstremitas

Status Dermatologis
Lokasi : wajah, badan, kedua
lengan dan kedua tungkai.
Distribusi : bilateral dan simetris
Bentuk : Bulat kemerahan dan
tampak menonjol, punch out lession
Batas : tidak tegas
Efloresensi : plak eritematous
Pemeriksaan fisik
Pemeriksaan Sensibilitas :

Rasa tusuk : anestesi di wajah, kedua


lengan atas dan kedua telapak tangan, dan
pada lesi di kedua tungkai.

Pembesaran Saraf Perifer :

N. aurikularis magnus : membesar,


bilateral, tidak nyeri tekan
Wajah
Ekstremitas Bawah

Kiri
Ekstremitas Atas

Kiri
Morbus Hansen tipe MB
DIAGNOSIS (BB)
KERJA

BTA
PEMERIKSAAN
ANJURAN

Medikamentosa
PENATALAK-
SANAAN
Memutuskaan rantai penularan
Meningkatkan keteraturan
Tujuan berobat
Pengobatan Menjegah terjadinya atau
bertambahnya kecacatan

DDS (Diaminodifenil Sulfon)


100mg/hari
Klofazimin (50mg/hari)
Medikamentosa Rifampisin (10mg/kgBB)
PROGNOSIS

QUO AD VITAM: AD BONAM


QUO AD FUNGTIONAM: DUBIA AD
BONAM
QUO AD SANATIONAM: DUBIA AD
BONAM

Anda mungkin juga menyukai