Anda di halaman 1dari 12

MANUSIA SEBAGAI INDIVIDU DAN

MAKHLUK SOSIAL
Individu dan Masyarakat
Individu berasal dari kata individuum
(Bahasa Latin)
In dan divided (Bahasa Inggris)
Unsur jasmani dan rohani, fisik dan
psikis, raga dan jiwa
Merupakan satu kesatuan yang tak
terpisahkan
Setiap individu itu unik
Berbeda bentuk, ukuran, sifat, karakter,
perangai, gaya, selera dan lain-lain
Ciri individu : ciri fisik atau biologis
Individu: perpaduan antara faktor
genotipe dan fenotipe
Kepribadian: karakteristik yang khas
dari seseorang
Kepribadian adalah keseluruhan perilaku
individu yang merupakan hasil interaksi
antara potensi-potensi biopsikofisikal (fisik
dan psikis) yang terbawa sejak lahir
dengan rangkaian situasi lingkungan, yang
terungkap pada tindakan dan perbuatan
serta reaksi mental psikologisnya jika
mendapat rangsangan dari luar
Kelompok sosial seperti keluarga,
tetangga, masyarakat memiliki ciri/karakter
yang berbeda-beda pula
Manusia sebagai Makhluk Sosial
Adanya aturan
Rule of The Game
Manusia tidak lepas dari pengaruh
masyarakat, rumah, sekolah dan
lingkungan lainnya
Perilaku manusia dipengaruhi orang
lain
Mengapa disebut Makhluk
Sosial
Perilaku manusia dipengaruhi orang lain
Ada dorongan untuk berinteraksi dengan
orang lain
Ada kebutuhan sosial (social need) untuk
hidup berkelompok
Kebutuhan untuk mencari teman sering
didasari kesamaan ciri atau kepentingan
masing-masing
Tidak bisa hidup kalau tidak hidup di
tengah-tengah manusia lainnya
Cooley :looking glass self
Setiap anggota masyarakat harus
mempelajari peranan-peranan yang ada
Sosialisasi: proses dimana di dalamnya
terjadi pengambilan peranan (role
taking)
Menurut Mead: play stage, game stage
dan generalized other
Orang-orang penting dalam proses
sosialisasi disebut significant others
Interaksi terkadang tidak berjalan baik,
terkadang menimbulkan hal-hal yang
negatif, misalnya prasangka (prejudice)
Kesimpulan
Alasan manusia disebut makhluk
sosial
Manusia tunduk pada aturan, norma
sosial
Perilaku manusia mengharapkan suatu
penilaian dari orang lain
Manusia memiliki kebutuhan untuk
berinteraksi dengan orang lain
Potensi manusia akan berkembang bila
ia hidup di tengah-tengah manusia
Manusia sebagai Makhluk yang
Berhubungan dengan Lingkungan
Hidup
Ratzel : populasi manusia dengan
perkembangan kebudayaannya ditentukan
oleh kondisi alam
Huntington: iklim sangat menentukan
perkembangan kebudayaan manusia.
Perkembangan seni, agama, pemerintahan
dan segi-segi kebudayaan lain sangat
bergantung pada iklim setempat
Keluarga merupakan wadah pembinaan
individu menjadi makhluk sosial
Keluarga mempunyai fungsi majemuk
Masyarakat
Masyarakat Desa
Masyarakat Kota
Interaksi Sosial dan pelapisan
sosial
Stratifikasi Sosial dalam
Masyarakat

Anda mungkin juga menyukai