Anda di halaman 1dari 10

PENYULUHAN SKABIES

DI PONDOK PESANTREN RAUDLATUL ULUM GUYANGAN


PATI
Apakah
scabies itu?

Kudis atau skabies adalah


penyakit kulit yang disebabkan
tungau Sarcoptes scabiei yang
dicirikan dengan adanya
keropeng, kebotakan, dan
kegatalan pada kulit.
PENYEBAB GUDIK
GEJALA UTAMA

Gatal yang semakin Menyerang secara Benjolan-benjolan


hebat saat malam hari berkelompok kecil berwarna merah
di (sela-sela jari,
pergelangan tangan, Menemukan tungau
pinggang, daerah
kelamin, dan pantat)
CARA PENULARAN

Kontak Langsung dengan Penderita Join baju dengan penderita

Menggunakan handuk
Menggunakan sprei, selimut
secara bersamaan
dan kasur penderita
TEMPAT FAVORIT SKABIES
APA YANG
HARUS
DILAKUKAN
JIKA SUDAH
TERKENA?

1. Diobati hingga tuntas dengan salep


Scabisid atau Scabimit. Cara
penggunaannya dioleskan pada hampir
seluruh tubuh (jika bisa) dan biarkan
selama 8-12 jam (biasanya sebelum tidur)
2. Menggunakan sabun mandi sulfur
3. Menjaga kebersihan diri
BAGAIMANA CARA
MEMBASMINYA?

1. Semua yang terkena wajib diobati!


2. Memperbaiki pola hidup sehat
3. Membersihkan semua tempat yang
dicurigai seperti menjemur kasur,
menyuci selimut, menyuci baju, mandi
sehari 2 kali,
4. Jangan sering bergantaian pakaian,
selimut, handuk dengan teman
ANY QUESTIONS?

Anda mungkin juga menyukai