Anda di halaman 1dari 8

Krisis

Sosial - Lingkungan
Didalam akuntansi terdapat tujuh konsep dasar
akuntansi ,yaitu :
1. Konsep entitas bisnis atau kesatuan usaha.
2. Kontinuitas usaha
3. Penghargaan sepakatan
4. Biaya melekat
5. Upaya dan hasil capaian
6. Bukti terverifikasi dan objektif
7. Asumsi
Kelemahan Akuntansi Konservatif
Akuntansi dituding sebagai dalang dari parahnya
eskalasi kerusakan lingkungan dan krisis sosial di
sejumlah negara berkembang. Mengapa?

Hal ini dikarenakan informasi yang dihasilkan dari


proses akuntansi dan disajikan dalam laporan
keuangan tidak memasukkan objek, peristiwa,dan
transaksi lingkungan,serta mengabaikan dampak
positif dan negatif dari aktivitas korporasi.
Terdapat lima keterbatasan mendasar yang
menyebabkan akuntansi konvensional bersikap
konservatif dengan mengabaikan isu-isu sosial dan
lingkungan atau tanggungjawab sosial dan
lingkungan dalam proses akuntansi dan peloparan
keuangan, antara lain:

1.akuntansi keuangan hanya fokus pada kebutuhan


informasi dari pihak-pihak yang terkibat dalam
pengambilan keputusan alokasi sumberdaya
ekonomi entitas
Lanjutan....

2. Pertimbangan utama dalam proses akuntansi dan


pelaporan keuangan adalah materialitas dari
informasi yang disajikan.

3. Pelaporan akuntansi cenderung memperlakukan


pengirbanan sumber daya ekonomi yang tidak jelas
manfaat ekonominya dimasa depan sebagai beban
periodik.
Lanjutan....

4. Akuntansi mengadopsi asumsi entitas bisnis yang


mengharuskan perusahaan diperlakukan sebagai
suatu entitas yang berbeda dari para pemangku
kepentingannya.

5. Prosed akuntansi hanya fokus pada komponen-


komponen yang dapat di kontrol perusahaan.
Agenda Menghijaukan Akuntansi
Langkah-langkah reformasi akuntansi antara lain :
1. Merumuskan kerangka konseptual,tukuan dan
sasaran ,serta prinsip-prinsip dasar dari Akuntansi
Hijau.
2. Mendefinisi kriteria pengakuan akuntansi
terhadap komponen-komponen lapran keuangan
konvensional
3. Melakukan penyajian kembali dan pengembangan
terhadap akun-akun dari laporan konvensional
keuangan.
Lanjutan....
4. Mengembangkan teknik-teknik
pengukuran,pencatatan akuntansi,dan alat-alat
manajemen data serta model pelaporan Akuntansi
Hijau.

5. Pengakuan,perlakuan akuntansi,pencatatan,
pengukuran dan pelaporan,serta pengubgkapan
informasi sosial dan lingkungan harus disertakan
bersamaan dengan i formasi keuangan.

Anda mungkin juga menyukai