Anda di halaman 1dari 29

DDDIIIAAAG

G
GRRAAAMMM
R
BATANG DAUN
KELOMPOK 1
 Ahmad Firman Maulana  Marita Mutiara Sinsyi
 Alifa Anindya  Izza Mulya Fadila
 Ian Triyaldi Halim  Salsavira
 Madeline Elfride
KUIS
KUIS

apa perbedaan ANALISIS DESKRIPTIF


dan ANALISIS INFERENSIA
KUIS

apa yang dimaksud dengan


DATA PHOBIA
KUIS

apa perbedaan TEKNIK EKSPLORASI


dan TEKNIK KONFIRMASI
KUIS
PERBEDAAN
FOR YOUR TABEL, GRAFIK,
INFORMATION
DAN DIAGRAM

Apa saja nama gambar diatas?


PERBEDAAN
FOR YOUR TABEL, GRAFIK,
INFORMATION
DAN DIAGRAM

Diagram adalah gambaran tentang suatu data yang lebih


mementingkan hasil penelitian. Biasanya diagram
diurutkan dari data sedikit ke banyak atau sebaliknya.
Berbeda dengan grafik yang lebih mementingkan
dinamika pada data yang disajikan. Diagram ini dapat
berupa diagram lingkaran ataupun diagram batang.

Contoh Diagram Batang


PERBEDAAN
FOR YOUR TABEL, GRAFIK,
INFORMATION
DAN DIAGRAM

Grafik adalah gambaran dinamika data yang ada (bisa naik,


turun, atau naik turun. Awal yang harus kita lakukan dalam
membaca data pada grafik adalah dengan melihat judul grafik
kemudian baru melihat data yang ada. Ada banyak macam
grafik diantaranya adalah grafik batang dan grafik garis.

APA SIH FUNGSINYA?


 Menggambarkan data kuantitatif dengan betuk sederhana namun teliti.
 Menjelaskan perkembangan, perbandingan suatu obyek ataupun peristiwa
yang saling berkaitan secara singkat, padat dan jelas. Contoh Grafik Garis
PERBEDAAN
FOR YOUR TABEL, GRAFIK,
INFORMATION
DAN DIAGRAM
Tabel adalah kumpulan data yang disusun berdasarkan
baris dan kolom. Baris dan kolom ini berfungsi untuk
menunjukkan data terkait keduanya. Dimana titik temu
antara baris dan kolom adalah data yang dimaksud.

APA SIH FUNGSINYA?


 Menjelaskan suatu fakta atau informasi secara singkat dan lebih menarik
daripada dengan kata-kata.
 Mendukung penulis menyampaikan ide atau gagasan sehingga dapat
memengaruhi dan meyakinkan pembaca.
Contoh Tabel
MATERI
MANFAAT
TEKNIK PENGHITUNGAN & PEMBUATAN

ANALISIS ATAU INTERPRETASI

CONTOH KASUS
DATA FIKTIF
DATA NON FIKTIF
 Melihat nilai manakah yang paling sering muncul dan yang jarang muncul
 Melihat apakah ada kecendrungan data tersebut menyebar atau memusat pada suatu nilai tertentu
 Bisa digunakan untuk membandingkan 2 keadaan sekaligus

PERTAMA KALI DIKENALKAN OLEH: JOHN W TURKEY


M
A DIAGRAM
N BATANG DAUN
F diagram ini untuk menggambarkan distribusi data, di mana
batang mewakili susunan angka ratusan, puluhan, dan
A satuan. Sedangkan daun mewakili susunan angka desimal (2006:116)
satuan, puluhan, dan seterusnya. Contoh:
A Penyajian data dengan diagram
T batang daun, selain dapat
memperoleh informasi mengenai
distribusi dari gugus data juga dapat
dilihat nilai-nilai pengamatan aslinya.
1. Pilihlah digit yang akan dijadikan batang. Urutkan angka dari yang terkecil
hinggaterbesar.Pastikansemuadatatelah tercakup.
2. Tempatkanlahangkaterkecilpadabagianatastabel.Halinisangatmembantu
dalammengurangikebingunganverbaldan visual.
3. Tuliskancatatanmengenaisatuanbatangdansatuandaunataubiasadisebut
dengan key.
LANGKAH
4. Periksalah secara cepat untuk memastikan bahwa tidak ada angka yang MEMBUAT
DIAGRAM
terlewatkan.

TEKNIK
BATANG
PENGHITUNGAN DAUN
DAN PEMBUATAN
Diagram batang daun (steam and leaf
diagram) menyajikan penyebaran dari suatu
ANALISIS
data sehingga secara keseluruhan data
individu-individu dapat terlihat apakah ada DIAGRAM
BATANG
kecenderungan data tersebut menyebar
atau memusat pada suatu nilai tertentu,
atau nilai manakah yang paling sering
muncul dan yang jarang muncul.
DAUN
Dalam sebuah ujian praktik olahraga, setiap anak melakukan sit up sebanyak yang mereka

1 bisa selama 1 menit. Erik mampu melakukan sebanyak 45 kali. Bagaimana jika
dibandingkan dengan skor siswa lain di kelasnya?
Berikut adalah data dari kelas Erik:
49 58 57 43 46 35 42 56 47 45 45 43 51 36 41 50 34 42 46 47 64 40 38 41 50 48

3 |4
• |568
3|4568 4 |0112233
3|4568
4|011223355667789 • |55667789
4|011223355667789 5 |001
5|001678
5|001678 • |678
6|4 6 |4
6|4
Key 3|4 : 34 Key: 3 | 4 = 34 sit-up
3 | 5 = 35 sit-up
( berarti nilai yang sama
dengan batang di atasnya)

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


CARA MEMBUAT DIAGRAM BATANG DAUN

1  Carilah nilai tertinggi dan terendah (tertinggi 64 dan terendah 34). Jika 1 orang di kelas yang membuat plot, sangat
mudahdenganmenanyakannilaiterbesarsecaralisandannilai-nilaiyanglebihkecil atau lebih besar sampai tidak ada
nilai ekstrim.
 Karena 34 adalah nilai terendah, maka angka 3 berada di  Pisahkansetiapnilaimenjadibatangdandaun.Tuliskandaun
puluhan, dan nilai tertinggi 64 maka angka 6 yang berada di pada bagian sebelah kanan batang. Nilai yang pertama
puluhan. Batangnya akan diisi oleh angka 3 dan 6. Angka adalah 49. Angka 9 diletakkan pada sebelah 4 yang ada di
tersebut ditulis dengan sebuahgarisdisebelah kanan. batang
3| 3| 3|5648
4| 4|9 4|936275531267018
5| 5| 5|876100
6| 6| 6|4

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


CARA MEMBUAT DIAGRAM BATANG DAUN

1  Pada bagian daun, urutkan sehingga tersusun dariterkecilsampai


terbesar.
3|4568
4|011223355667789
5|001678
6|4
 Tambahkan kata kunci pada diagram.
3|4568
4|011223355667789
5|001678
6|4
Key 3|4 : 34

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


Dalam sebuah ujian praktik olahraga, setiap anak melakukan sit up sebanyak yang mereka

1 bisa selama 1 menit. Erik mampu melakukan sebanyak 45 kali. Bagaimana jika
dibandingkan dengan skor siswa lain di kelasnya?
Berikut adalah data dari kelas Erik:
49 58 57 43 46 35 42 56 47 45 45 43 51 36 41 50 34 42 46 47 64 40 38 41 50 48

INTERPRETASI
Deskripsi terminologi, seperti kesimetrisan, kemencengan, dan outlier, dapat dinterpretasikan dengan
diagram batang dan daun, sama halnya grafik dan histogram. Untuk contoh ini nilainya relative simetris.
Pada nilai 40an, kita dapat katakan sebagai kelas modus. Dimana nilai Erik? Berada di paling kanan kelas
modus.

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


2
Berikut adalah kinerja dua orang supir taksi
berdasarkan jarak tempuh ( km ) dalam
sebulan
Hadi : 181 , 181 , 182 , 183 , 185 , 186 ,
187, 187 , 187 , 191 , 192 , 193 , 193 , 193 ,
a. Buatlah diagram batang daun dari data tersebut
194 , 196 , 197 , 197 , 198 , 201 , 202 , 202 ,
b. Tentukan banyaknya jarak tempuh pak Hadi dan Pak
203 , 205 , 206 , 210 , 211 , 211 , 214 , 215 ,
Sulaiman yang tercatat
217 , 220 , 220 , 221 , 221 , 230 , 231 , 240 ,
c. Bila supir taksi mendapat sanksi bila dalam sebulan
240 , 253 , 262 , 268.
tercatat jarak tempuhnya lebih dari 250 km, siapakah
Sulaiman : 181 , 184 , 185 , 186 , 192 , 192 , yang mendapat sanksi paling banyak?
193 , 198 , 199 , 200 , 200 , 200 , 204 , 205 ,
208 , 211 , 213 , 215 , 215 , 217 , 218 , 219 ,
220 , 221 , 221 , 222 , 224 , 227 , 228 , 230 ,
231 , 232 , 233 , 235 , 236 , 236 , 238 , 243 ,
244 , 247 , 247 , 255

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


a. DD
a. CC b. Banyaknya jarak tempuh Pak
Hadi dan Pak Sulaiman yang
2
tercatat adalah 42

c. Pak Hadi sebanyak tiga kali


pelanggaran yaitu 253 km, 262
km dan 268 km sedangkan pak
Sulaiman cuman satu kali yaitu
255 km

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


Nilai Ujian 80 mahasiswa.
79 49 48 74 81 98 87 80
3
4
5
58
389
169
3
80 84 90 70 91 93 82 78 6 00133356778
70 71 92 38 56 81 74 73 7 0000111222334444556
68 72 85 51 65 93 83 86 67899
8 0000111223334566788
90 35 83 73 74 43 86 88 889
92 93 76 71 90 72 67 75 9 000111223335789
Key 3 | 5 = 35
80 91 61 72 97 91 88 81
 Sebaran data tidak simetris (normal) tapi
70 74 99 95 80 59 71 77
miring/menjulur ke arah kiri ( menceng kiri )
63 60 83 82 60 67 89 63
 Modus terjadi pada Nilai Ujian 70-an yaitu
76 63 88 70 66 88 79 75 sebanyak 24 buah yang merupakan titik
Buatlah diagram steam leaf dan interpretasi dari pemusatan data
data tersebut  Nilai ujian 35, 38 mungkin merupakan pencilan

CONTOH KASUS DATA FIKTIF


CONTOH KASUS DATA NON FIKTIF 1
Berikut ini disajikan data mengenai jumlah salju (dalam inchi) yang turun di Chicago, Illinois, pada tahun
2008. Buatlah diagram batang-daunnya!
42.4 35.0 59.3 26.6 49.0 39.1 29.0 26.3 42.6 24.5
33.8 36.7 28.4 46.9 41.8 24.1 23.9 40.6 29.6 50.9
30.3 39.2 31.1 28.6 24.8 39.4 26.0 35.6 60.3 52.7
(sumber: National Weather Service)

1. Urutkan data dari yang terkecil hingga terbesar 2. Buat diagram batang daun
CONTOH KASUS DATA NON FIKTIF 1
Berikut ini disajikan data mengenai jumlah salju (dalam inchi) yang turun di Chicago, Illinois, pada tahun
2008. Buatlah diagram batang-daunnya!
42.4 35.0 59.3 26.6 49.0 39.1 29.0 26.3 42.6 24.5
33.8 36.7 28.4 46.9 41.8 24.1 23.9 40.6 29.6 50.9
30.3 39.2 31.1 28.6 24.8 39.4 26.0 35.6 60.3 52.7
(sumber: National Weather Service)

Nilai min = 23.9


Nilai max = 60.3

INTERPRETASI Range : 60.3 – 23.9 = 36.4


30+1
Median= = 15.5 (Berarti nilai mediannya berada di antara data
2
ke 15 dan 16)
CONTOH KASUS DATA NON FIKTIF 2
Angka kematian bayi pada tahun 1990, 1994, Buat diagram batang daun dari data tersebut!
1997, 2000, 2002, 2007, 2010, 2012 di Provinsi
DKI Jakarta dan Sumatera Utara
DKI SUMATERA
TAHUN
JAKARTA UTARA
(1) (2) (3)
1990 40 61
1994 30 61
1997 26 45
2000 25 44
2002 35 42
2007 28 46
2010 14 26
2012 22 40
SUMBER: https://www.bps.go.id/
CONTOH KASUS DATA NON FIKTIF 3
Tabel Tingkat Inflasi pada Tahun 2017 Buat diagram batang daun dari data tersebut
Bulan Tingkat Inflasi
(1) (2)
Januari 3.49 %
Februari 3.83 %
Maret 3.61 %
INTERPRETASI
April 4.17 %
Mei 4.33 % Nilai max = 4.4
Juni 4.37 %
Juli 3.88 % Nilai min = 3.3
Agustus 3.82 %
September 3.72 % Mean = 3.8
Oktober 3.58 %
November 3.30 %
Modus = 3.5 , 3.6 , 3.9
Desember 3.61 %

SUMBER:https://www.bi.go.id/id/moneter/inflasi/data/Default.aspx
WHAT
DID WE
LEARN
TODAY?
MANFAAT
TEKNIK PENGHITUNGAN & PEMBUATAN

ANALISIS ATAU INTERPRETASI


DATA FIKTIF
DATA NON FIKTIF
1. Johan Darmawan (13)
Apakah diagram batang daun bisa digunakan untuk data kelompok, dan memakai satuan?
Diagram batang daun tidak bisa digunakan untuk data kelompok. Diagram batang daun hanya bisa
digunakan dalam mengelommpokkan data tunggal.
Satuan dalam diagram batang daun bisa diletakkan di bagian key.

2. Farda Zayana (5)


Kekurangan dari diagram batang daun dalam memplot titik data. Apakah dapat menggunakan lebih
dari dua data?
Kekurangannya antara lain; hanya cocok menggambarkan kumpulan data kecil, tidak menyampaikan
frekuensi kelas secara cepat, sulit apabila datanya banyak, hanya dapat menggambarkan satu atau
dua data.

3. M Ridwan (23)
Apakah dapat menggunakan lebih dari 2 digit di bagian daun?
Dapat.

PERTANYAAN
4. Fauzan Rais (7)
Kalau dibawa ke bentuk Excel bentuk diagram batang daun itu gimana?
Penjelasannya dapat dilihat di video tutorial penggunaan excel di youtube.
5. Nurkumala Saribulan (27)
Untuk diagram batang daun ini diprioritaskan untuk data yang seperti apa? Apa perbedaan dengan
penggunaan diagram yang lain?
Diagram batang daun diprioritasakan untuk data tunggal dengan jumlah data yang tidak terlalu
banyak.
Diagram batang daun hanya bisa digunakan untuk data tunggal, sedangkan diagram lain seperti
diagram batang dan garis dapat digunakan untuk data kelompok

6. Roghibah Salsabila (31)


Contoh data yang decimal tanpa pembulatan? Bagaimana jika data itu jangkauannya terlalu jauh?
Contoh dapat dilihat di contoh soal non fiktif nomor 1.
Apabila jangkauan data terlalu jauh tetap dapat digambarkan menggunakan diagram batang daun

PERTANYAAN
THANK YOU FOR YOUR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai