Anda di halaman 1dari 12

Rubella adalah suatu infeksi virus tidak terlalu menular yang menimbulkan gejala yang

ringan (misalnya nyeri sendi dan ruam kulit) dan jarang menyerang anak-anak.

Disebabkan oleh RNA virus genus


rubivirus family Togaraviridae
 Dari tahun 2010 sampai 2015, diperkirakan
terdapat 23.164 kasus campak dan 30.463
kasus rubella.
 Data surveilans selama lima tahun terakhir
menunjukan 70% kasus rubella terjadi pada
kelompok usia < 15 tahun
VIRUS DROPLET NASOFARING

VIREMIA ERUPSI
Fase inkubasi Fase prodromal Fase eksantema

• 14 – 21 hari • 1 - 5 hari • Eksantema


• Adenopati • Demam ringan retroaurikular
retroaurikuler • Sakit kepala ke seluruh
tubuh
• Nyeri
ternggorkan • Berupa
macula tegas
• Konjunctivitis
bentuk
• batuk morbiliform
• Limfadenopati
 0 - 12 Minggu = 80 - 90 persen
 15 - 30 Minggu = 10 - 30 perse

 Congenital Rubella Syndrome (CRS)


adalah suatu kumpulan gejala yang
merupakan akibat infeksi virus rubella
selama kehamilan.
 Bila infeksi rubella terjadi pada masa
awal kehamilan akan menyebabkan
abortus, lahir mati
 Apabila bayi tetap hidup akan terjadi
cacat berat (birth defect).
 Risiko infeksi dan cacat congenital
paling besar terjadi selama trimester
pertama kehamilan
VIRUS RUBELLA DAPAT
TEMBUS SAWAR PLASENTA
 2 Gejala A atau 1 Kriteria A + 1 Kriteria B
A. - Katarak, - Glaukoma kongenital, - PJB, - Kehilangan pendengaran
B. - Purpura, - Splenomegali, - Jaundice, - Retardasi mental, - Meningoensefalitis

IgM IgG Penafsiran


- - Tak ada perlindungan
+ < 15 Infeksi akut < 1 minggu
+ > 15 Infeksi ( 1 - 12 minggu )
- + Imun, tak perlu pemantauan
 Peningkatan titer antibody 4 kali pada hemaglutination inhibition test (HAIR) atau
ditemukannya antibodi Ig M yang spesifik untuk rubela. Titer antibodi mulai meningkat
24-48 jam setelah permulaan erupsi dan mencapai puncaknya pada hari ke 6-12.
 CRS
CRS confirmed  defek dan 1 / lebih tanda gejala
- Virus rubella dapat di isolasi
- IgM spesifik rubella
- IgG spesifik rubella menetap
CRS compatible Defek tetapi lab tak lengkap
- Katarak, glaucoma, purpura, hepato / splenomegaly, mikrosefal, retardasi mental
CRS possible  Defek klinis tidak memenuhi kriteria CRS compatible
CRI (congenital rubella infection)  Temuan serologi tanpa defek
TERAPI HANYA
SIMPTOMATIS

TERAPI CRS PADA ORGAN


YANG TERKENA

Anda mungkin juga menyukai