Anda di halaman 1dari 13

KOPERASI REJO

MAKMUR
• Agnes Ragil Mustikasari • Exceline Viska D.
23010117140017 23010117130073
• Ardian Gestaradianto • Akhmad Wildan B.
23010117130085 23010117130128
• Niar Ulfa Rosenda P. • Muna Mila Sintia
23010117120003 23010117130095
• Fari Gitta Kamila • Ivena Setiany
23010117130105 23010117120014
• Ulfaa Aulia Insani • Wikky Sindu Alpido
23010117130084 23010117130080
• Chandrakara Widyan W. • Leonardus Abieza W.
23010117130093 23010117130083
• Hibatullah Afif Q. • Elvira Dharma J.
23010117140017 23010117130109
• Raihan Ahnaf Muzaki • Nur Hafidzah D.K.
23010117130086 23010117130121
IDENTITAS KOPERASI

• Nama : Koperasi Simpan Pinjam


Rejo Makmur
• Berdiri : Tahun 1999
• Alamat: Jln. Semawis Raya Blok
B No.1
• Ketua : Ir. H. Murdi Wibowo
• Jenis : Koperasi Simpan Pinjam
VISI DAN MISI
VISI
Mensejahterakan dan memakmurkan
seluruh anggota koperasi

MISI
Mengayomi dan membantu memenuhi
kebutuhan anggota
Membantu pemuda mengembangkan
usaha
IDENTITAS
NARASUMBER
• Nama : H. Iyong Mulyono,
M.BA
• Umur : 68 tahun
• Pekerjaan : Pensiunan
• Posisi : Sekretaris
sekaligus Manager
ASAL USUL
KOPERASI
• Berdiri pada tahun 1999
• Anggota awal minimal 20 orang, sekarang
sudah 900 orang anggota di Kota
Semarang
• Antar anggota saling berkomunikasi untuk
membentuk koperasi
• Berdirinya koperasi atas Kesepakatan
Bersama
• Meminta izin ke Dinas Koperasi Kota
Semarang ( dahulu di Tugu Muda )
SUSUNAN
KEPENGURUSAN
KOPERASI

• Ketua Koperasi : Ir. H. Murti Wibowo


• Sekretaris : H. Iyong Mulyono,
M.BA
• Bendahara : Hendro
• Seluruh Anggota Koperasi
MODAL AWAL

• Pada Tahun 1999 :


• Modal awal tiap anggota sebesar 2 juta
rupiah
• Anggota awal 20 orang sehingga modal
awal 40 juta rupiah
ATURAN KOPERASI
UNTUK ANGGOTA
• Kepengurusan 3 tahun harus ganti, kemudian rapat
anggota lagi
• Pengurus, bertanggung jawab atas keseluruhan
• AD/ART pada 2017 menghasilkan Simpanan Pokok
dan Simpanan Wajib
• Simpanan Wajib Anggota Rp 10.000
• Simpanan Pokok Anggota Rp 5.000/bulan
• Menerima Simpanan berupa Tabungan dan
Deposito
• Bunga ditentukan tergantung pada Reonabelevant
MEKANISME
PEMBAGIAN SISA
HASIL USAHA
• Setiap tahun koperasi mengadakan RAT
(Rapat Anggota Tahunan) untuk
menentukan :
1. Besaran dari LPJ (Laporan Pertanggung
Jawaban) Pengurus kepada Anggota
2. LPJ (Laporan Pertanggung Jawaban)
Pengawas kepada Anggota
3. Besaran dari LPJ (Laporan Pertanggung
Jawaban) tersebut ada neracanya
KELEBIHAN DAN
KEKURANGAN
Kelebihan Kekurangan
• Sudah banyak • Anggota sering
anggotanya menunda-nunda dalam
• Pembagian hasil merata mebayar uang simpanan
pokok maupun wajib
• Mudah dalam
melakukan transaksi
simpan pinjam
• Selalu ada LPJ setiap
tahunnya agar terpantau
segala kegiatan yang
telah terlaksana
KENDALA DAN
SOLUSI
• Kendala
1. Anggota sudah diberikan pinjaman
lalu tidak dikembalikan sesuai
kesepakatan

• Solusi
1. Apabila salah satu tidak bayar maka
anggota yang lain harus menanggungnya
juga
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai