Anda di halaman 1dari 14

Pembangkit Listrik Tenaga

Gelombang Laut
Gelombang Laut
Gelombang di laut dapat dibedakan Dari macam macam gelombang
menjadi beberapa macam yang tersebut kami menyimpulkan
bergantung pada gaya bahwa gelombang laut adalah
pembangkitnya : bergeraknya air laut karena
• Gelombang angin yang terjadinya suatu kejadian
dibangkitkan oleh tiupan angin di tertentu.
permukaan laut
• Gelombang pasang surut
dibangkitkan oleh gaya tarik benda-
benda angkasa terutama matahari
dan bulan terhadap bumi
• Gelombang tsunami terjadi karena
letusan gunung berapi atau gempa
di laut
• Gelombang yang dibangkitkan oleh
kapal yang bergerak, dan
sebagainya
Apa itu PLTGL ?
• Pembangkit energi
listrik yang merubah
energi mekanik
gelombang laut menjadi
energi listrik
Komponen PLTGL
Komponen PLTGL terdiri dari

Mesin Konversi Turbin


Energi
1. Mesin konversi energi menurut Pudjanarsa
dibagi menjadi dua yaitu :

a. konsepsi sederhana

b. konsepsi lebih tinggi


Konsepsi Sederhana
• • Heaving and pitching bodies
• • Cavity resonators
• • Pressure device
• • Surging wave energy conventors
• • Particel motion convertors
• • Float wave-power machine
• • The dolphin type wave power generators
Konsepsi lebih tinggi
• • Salter’s nodding duck
• • Cockerell’s rafts
• • Russel rectifier
• • Wave focusing techniques
Turbin
Terdapat dua jenis turbin

Turbin air

Turbin
udara
Turbin Air
Jenis turbin air biasanya digunakan pada
pembangkit listrik tenaga gelombang laut yang
menggunakan teknologi buoy tipe dan teknologi
overtopping devices.
Turbin Udara
Turbin udara dipakai pada pembangkit
listrik tenaga gelombang laut yang
menggunakan teknolog oscilatting water
column.
Cara Kerja PLTGL

Mesin konversi
Energi
energi Turbin
Gelombang laut
Gelombang laut

Transmisi/
Generator
Beban
Kenapa sih harus ada ?
• SDM semakin
meningkat
• Teknologi semakin maju
• bahan bakar fosil
berkurang
• Di indonesia banyak
sekali pantai dan
luasnya laut
• Masih banyak daerah
belum terjamah listrik
Kelebihan dan kekurangan
• Kelebihan • Kekurangan
• Energi bisa didapat • Bergantung pada ombak
dengan gratis • Perlu menemukan lokasi
• Tidak butuh bahan bakar yang ombaknya kuat
• Tidak menghasilkan
limbah
• Mudah dioperasikan dan
biaya perawatan rendah
• Dapat menghasilkan
energi dalam jumlah yang
memadai
Inovasi PLTGL

Anda mungkin juga menyukai